Anda di halaman 1dari 2

PENGERTIAN

Di ners station
Perencanaan pulang (discharge planning) merupakan

Disharge Planning proses terintegrasi yang terdiri dari fase-fase yang


1. PP 1 sudah siap dengan setatus klien dan format
ditujukan untuk memberikan asuhan keperawatan yang
dischart planing.
berkesinambungan .
2. Menyebuitkan masalah klien.

Tujuan 3. Menyebutkan hal-hal yang perlu diajarkan pada


2.1 Tujuan umum klien dan keluarga.
Setelah dilaksanakan praktek manajemen 4. Karu memeriksa kelengkapan administrasi.
keperawatan diharapkan Ruang Paru Wanita mampu
menerapkan discharge planning.

OLEH : 2.2 Tujuan khusus


Di Bed pasien
1. Mengkaji kebutuhan rencana pemulangan
ERVIANA
2. Mengidentifikasi masalah utama 1. PP 1 menyampaikan poendidikan kesehatan,

3. Memprioritaskan masalah pasien melakukan demonstrasi dan redemonstrasi :

4. Membuat perencanann pasien pulang yaitu  Perawatan selama di rumah

mengajarkan pada pasien yang harus dilakukan  Diet selama di rumah

dan dihindari selama dirumah.  Aktifitas dan istirahat di rumah

5. Melakukan evaluasi pada pasien selama diberikan  Minum obat teratur selam di rumah.

penyuluhan 2. PP1 menanyakan kembali pada pasien tentang


PRAKTEK PROFESI NERS
MANAJEMEN KEPERAWATAN 6. Mendokumentasikan materi yang telah disampaikan.
UNIVERSITAS AISYAH PRINGSEWU 3. PP1 menygucapkan terimakasih.
2023 4. Pendokumentasien.
Tindakan keperawatan
pada waktu perencanan pulang
1. Perawatan di rumah
meliputi pemberian pengajaran atau pendidikan
Tindakan perawatan yang diberikan pada waktu
kesehatan (health education) mengenai : makanan
perencanaan pulang yaitu meliputi :
(diet), minum, mobilisasi, waktu kontrol dan tempat
a. Pendidikan (edukasi, redukasi, reorientasi) Alur Discharge Planning
kontrol.
pendidikan kesehatan diharapkan bisa mengurangi
Pemberian pembelajaran disesuaikan dengan
angka kambuh dan meningkatkan pengetauan PASIEN MRS
tingkat pemahaman pasien dan keluarga. mengenai
pasien.
perawatan selama pasien di rumah nanti.
b. Program pulang bertahap
2. Obat-obatan yang masih diminum dan jumlahnya.
Bertujuan untuk melatih pasien kembali KEPALA
Pada pasien yang akan pulang dijelaskan obat-
kelingkungan keluarga dan masyarakat antara lain RUANGAN
obatan yang masih diminum, dosis, cara pemberian,
apa yang harus dilakukan pasien di rumah sakit, apa
dan waktu yang tepat minum obat.
yang harus dilakukan keluarga.
3. Obat-obatan yang dihentikan
c. Rujukan
Meskipun ada obat-obatan yang tidak diminum lagi Integritas pelayanan kesehatan harus mempunyai TIM PERAWAT
oleh pasien, obat- obatan tersebut tetap dibawakan hubunagn langsung antara perawatan community KESEHATAN
ASSOCIATE
ke pasien. LAIN
dengan rumah sakit sehingga dapat mengetahui
4. Hasil pemeriksaan perkembangan pasien dirumah.
Hasil pemeriksaan luar sebelum MRS dan hasil
pemeriksaan selama MRS dibawakan ke pasien PERAWAT
waktu pulang PRIMER
5. Surat-surat seperti : surat keterangan sakit, surat
kontrol dll
6. Lain-lain PASIEN KRS

Anda mungkin juga menyukai