Anda di halaman 1dari 3

JENIS – JENIS KONFIGURASI MOTOR

LISTRIK SEBAGAI POWERTRAIN


PADA MOBIL LISTRIK
Pelajari secara mandiri terkait tema Jenis – Jenis Konfigurasi Motor
Listrik Sebagai Powertrain Pada Mobil Listrik
Sumber Belajar Utama :

https://youtu.be/m_dzYk6scjA

Sumber tambahan : Search engine

RESUME
Jenis konfigurasi motor listrik pada mobil listrik
1. Penggerak motor tunggal terpusat
2. Penggerak multi motor distribusi
a. Dua motor penggerak
b. Tiga motor penggerak
c. Empat motor penggerak

1. Single Motor

Penjelasan

Adalah motor tunggal yang diisi dengan listrik batrai untuk menghasilkan torsi ke mesin,motor di
pasang sebagai penggerak roda depan,dilengkapi dengan diferential untuk penghubung ke roda. Motor
merubah energi listrik menjadi mekanik untuk menggerakan mobil, motor juga menjadi generator
selama proses regeneratif yang mengembalikan energi yang telah dipakai.

Contoh produk
Tesla EV,pulstar 2

Kelebihan

Sedikit komponen yang digunakan ,tranmisi konveonal yang diadaptasi membuat semuanya lebih
murah.Motor dapat berubah menjadi generator

Kekurangan

Keceptan 100 mph

Tiadak seefisien mobil dengan dengan multi penggerak.

2. Doble motor
Penjelasan.
Menggunakan dua motor sebagai penggerak,satu motor untuk penggerak depan dan
satu lagi umtu pengerak belakang yang terhubung melalui gardan dengan planet gear,di suplai
oleh satu batrai dan kadang juga dua batrai .unggul dibandingkan motor single di segi
efesiensi,top speed.

Contoh produk

 Tesla model 3

Kelebihan

 Daya tempuh sampai 576 km


 Kecepatan 260 km/h
 Kemapuan behenti lebih cepat
 Dapat mengisi batrai sambil berkendara

Kelemahan.

 Biaya produksi mahal


 Memiliki sistim kontlo rumit

3. Triple motor
Penjelasan.
Dalam sistem ini satu motor ditempatkan pada penggerak depan dan dua motor pada
penggerak belakang, dua motor bagian belakang langsung terhubung ke roda melalui tramisi
kecepatan tunggal itulah yang di sebut vektor torsi listrik dan menghilangkan kebutuhan difetial
mekanik .

Contoh produk

 Audi e-tron s
 Audi spotback
 Tesla model S
 Tesla model X

4. Four motor
Penjelsan
Dengan motor khusus disetiap roda dapat secara tepat mendapatkan torsi postif dan
negatif ke setiap roda,serta meningkatkan vektor torsi lebih bear, dapat menggunakan motor
kecil karena di bagi disetiap roda dan memiliki rung kebih pada mobil

Anda mungkin juga menyukai