Anda di halaman 1dari 15

ANALISIS MEDIA SOSIAL

Isu : MGMAC and AMF 2023 (The Meeting


Of Governors And Mayors Of ASEAN Capitals
and ASEAN Mayors Forum 2023)
Periode: 11 Juli – 10 Agustus 2023 (30 Hari)
MARYATAMI
SOSIAL MEDIA ANALISIS KELAS A
B R AN D2 4 & NETLYTIC SETKO ADM. JAKARTA BARAT
ANALISIS MEDIA SOSIAL

B R AN D2 4

11 Juli – 10 Agustus 2023 (30 Hari)


MGMAC and AMF 2023
(The Meeting Of Governors And Mayors Of ASEAN Capitals and
ASEAN Mayors Forum 2023)
• MGMAC adalah pertemuan bagi pemimpin-pemimpin Ibukota negara ASEAN
• Pertama kali diselenggarakan pada 2013 di Jakarta, atas prakarsa Bapak Joko Widodo sebagai Gubernur DKI Jakarta.
• AMF adalah pertemuan bagi para kepala daerah di seluruh ASEAN.
• Istilah “mayors” dalam AMF tidak hanya merujuk pada walikota atau bupati, tetapi merujuk pada definisi global “Kepala
Daerah” di ASEAN.
• Keduanya merupakan bentuk dukungan Pemerintah Daerah terhadap Keketuaan Indonesia di ASEAN 2023.
• AMF dan MGMAC dilaksanakan setiap tahun mengikuti Keketuaan ASEAN untuk membahas dan bertukar perspektif,
tantangan, dan praktik pembangunan.
• Untuk tahun 2023 ini Indonesia sebagai tuan rumah.
• Keketuaan ASEAN dirotasi setiap tahun berdasarkan urutan abjad nama negara-negara anggota dalam bahasa Inggris, di mana
setelah Kamboja sebagai Ketua ASEAN pada tahun 2022, Indonesia menjadi Ketua ASEAN untuk tahun 2023;
• Disepakati bahwa Jakarta adalah tuan rumah penyelenggaraan MGMAC 2023;
• Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2023 tentang Panitia Nasional Keketuaan Indonesia pada the Association
of Southeast Asian Nations Tahun 2023.
Lalu bagaimana sentimen publik terhadap Event
MGMAC and AMF 2023 ?
Keyword

EXCLUDE
-

KEYWORD REQUIRED
1.MGMAC and MAF KEYWORD
2023 KEYWORD
2.Asean di -
indonesia -
Dalam jangka waktu 30 hari sejak tanggal 11 Juli - 10 Agustus 2023
terdapat 15 penyebutan / sebesar 1 %. Hal ini dapat diartikan bahwa
tidak banyak penyebutan terkait MGMAC and AMF 2023 . Jumlah
mention terbanyak pada tanggal 1 Agustus 2023 sebanyak 5
mention dalam 1 hari.

Namun, pada jangkauan di media sosial dan non media sosial


meningkat dengan pesat. Jangkauan di media sosial tertinggi pada
tanggal 1 Agustus 2023 sebanyak 9.857 dengan rata rata jangkauan
sebanyak 477 per hari.

Sedangkan jangkauan tertinggi di non sosial media pada tanggal 2


Agustus 2023 yaitu sebanyak 10.516 dengan rata – rata 1.187.
Penyebutan keyword terbanyak p a d a portal berita yaitu
sebanyak 10 kali, Twitter 2 kali, dan Facebook 2 kali dan
Youtube 1 kali.

Hal tersebut sesuai dengan numerical summery yang


mencatat terdapat 15 kali penyebutan, di non sosial
media reach sebanyak 36. 796 kali (portal berita) dan
14.777 kali penyebutan di sosial media Reach (twitter,
facebook dan youtube). Hal tersebut tidak sebanding
dengan non social media reach yang lebih besar
dibandingkan dengan social media reach.
Ka t a ya n g sering d i g u n a k a n

Diantara keyword yang digunakan, terdapat kata lain yang sering pula digunakan seperti halnya pimpin, asean
mayors, capitals, jakarta, forum, meeting, bicara
Mos t P o p u l a r M e n t i o n s
Most active public
profile & Top Public
Profile
Profil publik paling
aktif berada di akun
Youtube milik
@beritajakartavideo
dan untuk profil publik
teratas berada di
akun twitter milik
@Berita Jakarta
Berdasarkan data
profil publik paling aktif
dan profil publik
teratas, rata-rata
bersumber dari
media sosial twitter,
hal ini sesuai dengan
data situs paling aktif.
Highlight Mention
Penyebutan di non media sosial di
Keyword :
dominasi dari portal berita
MGMAC and AMF 2023
sebanyak 10 kali penyebutan,.
Required Keyword : - Penyebutan di media sosial
Exclude Keyword : - sebanyak 2 kali di Facebook, 2 di
Sentimen twitter dan 1 kali di youtube.
Sentimen didominasi Netral, na mun
terda pa t 1 sentimen positif dan 0
sentimen negatif
ANALISIS ISU

MGMAC and AMF 2023 diselenggarakan dalam rangka mendukung


Keketuaan ASEAN di Indonesia , untuk MENEGASKAN pentingnya menjalin
lebih jauh kemitraan intra dan antar kawasan untuk menjadikan Asia
Tenggara sebagai pusat pertumbuhan ekonomi kawasan dan mesin
pertumbuhan global, melengkapi pencapaian Visi Komunitas ASEAN 2025.
MENEGASKAN kembali komitmen Kota dan Pemerintah Daerah ASEAN
untuk mendorong inovasi dan memobilisasi sumber daya dalam
mendorong pembangunan perkotaan berkelanjutan untuk pencapaian
Agenda Pembangunan Berkelanjutan 2030, Perjanjian Paris, Kerangka
Kerja Sendai untuk Pengurangan Risiko Bencana, dan Agenda Perkotaan
Baru.
Social Media
Analyst
ANALISIS MEDIA SOSIAL

N E TLYTI C
YO U TU B E
NETLYTIC

Mohon maaf kepada


Ibu Pengajar, saya tidak
dapat melakukan
netlytic dikarenakan
setiap saya import
hanya berada pada
posisi 1 %, demikian
terimakasih .

Anda mungkin juga menyukai