Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN

PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)


SMK NEGERI 6 PANDEGLANG
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Disusun Oleh :

Nama Peserta Didik : Iis Susanti


NISN/NIS : 0057870832/2021.1.03457
Jurusan : Rekayasa Perangkat Lunak
Tempat PKL : Alfatih Net

PROGRAM KEAHLIAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK


KOMPETENSI KEAHLIAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK

SMK NEGERI 6 PANDEGLANG


Jalan Raya Cigeulis Km. 01 Ds. Pangkalan Kec. Sobang Kab. Pandeglang –
Banten 42281
e-mail : smkn6pandeglang@gmail.com
website : https://smkn6pandeglang.sch.id/
LEMBAR PENGESAHAN DU/DI
LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)
SMK NEGERI 6 PANDEGLANG
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sobang, 05 September 2022

Mengetahui, Menyetujui
Direktur PT.ALFATIH NET Pembimbing DU/DI

RUSTAKIM KUSNADI
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH
LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)
SMK NEGERI 6 PANDEGLANG
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sobang, 06 September 2022


Disetujui Oleh :

Koordinator Prakerin Pembimbing Laporan

Rifky Fairu Syabandi, S.Pd FITRIAWATI, S.EI


NIP. 19880106 202012 1 004 NUPTK.2948767668130152

Disahkan Oleh :
Kepala Program, Penguji,

Kholik, S.Kom Kholik, S.Kom


NUPTK. 9942773674130082 NUPTK.9942773674130082

Mengetahui,
Kepala Sekolah
SMK Negeri 6 Pandeglang

Nurhani, S.E
NIP. 19770312 200501 1 011
IDENTITAS PESERTA

Nama Lengkap : IIS SUSANTI

Nomor Induk : 3601355202050004

Tempat Tgl Lahir : Pandeglang, 12 Februari 2005

Agama : Islam

Jenis Kelamin : Perempuan

Anak Ke : Pertama dari Tiga Bersaudara

Alamat : Kp. Cibintarok RT. 04/03 Des. Pangkalan

Kec. Sobang Kab. Pandeglang - BANTEN

........................................................................

No. Telp / Hp : 0838 7087 7726

e-mail : Iissusantisusanti477@gmail.com

Bidang Studi Keahlian : Teknik Informasi dan Komunikasi

Program Studi Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika

Kompetensi Keahlian : Rekayasa Perangkat Lunak

Sobang, 06 september 2022


Kepala SMK Negeri 6 Pandeglang,

Nurhani, S.E
NIP. 19770312 200501 1 011
KATA PENGANTAR

Atas rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa, patut kita syukuri karena kita masih
diberikan kesadaran, kemauan serta kemampuan untuk mendidik, melatih dan
menyiapkan diri untuk menjadi generasi yang cerdas dalam berfikir dan berdzikir,
mandiri serta berkarakter islami sehingga kelak akan bermanfaat baik bagi diri
sendiri maupun bagi masyarakat luas sebagai vokal pembangunan bangsa dan
agama.
Laporan ini disusun sebagai bahan pertanggungjawaban pelaksanaan
Praktek Kerja Lapangan (PKL) SMK NEGERI 6 PANDEGLANG tahun pelajaran
2022/2023 dan diajukan sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Kompetensi
(UJIKOM) dan Ujian Nasioanl (UN).
Dalam penyusunan dan penulisan laporan ini tidak terkepas dari bantuan,
bimbingan serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan
ini penulis dengan senag hati menyampaikan terima kasih yang terhormat :
1. Bapak Nurhani, S.E selaku kepala SMK Negeri 6 Pandeglang yang telah
mengesahkan laporan PKL ini.
2. Bapak Kholik, S.Kom selaku Ka.Komli Rekayasa Perangkat Lunak yang
telah memberikan bimbingan sehingga kegiatan PKL ini berjalan dengan
lancar.
3. Bapak Rustakim selaku Direktur di PT. Alfatih Net yang telah
merekomendasi penulis untuk PKL di PT. Alfatih Net
4. Ibu Fitriawati, S.E selaku pembimbing yang selalu bijaksana memberikan
bimbingan, nasehat dan waktunya selama proses penyusunan laporan ini.
5. Bapak Kusnadi selaku pembimbing di PT. Alfatih Net yang telah
membimbing penulis selama kegiatan PKL di PT.Alfatih Net
6. Bapak Kholik, S.Kom selaku penguji laporan kegiatan PKL yang telah
memberikan kritisi dan mengesahkan laporan ini.

5
7. Bapak dan Ibu guru civitas akademika SMK Negeri 6 Pandeglang yang
telah memberikan bimbingan moral, nasehat dan do’a demi kelancaran
kegiatan dan penyusunan laporan PKL.
8. Ayah dan Ibu atas jasa-jasanya, do’a, dan tidak pernah lelah dalam
medidik dan memberi cinta yang tulus dan ikhlas kepada penulis semanjak
kecil.
9. Teman-teman semua atas kebersamaan dan bantuan yang berarti bagi
penulis.
10. Semua pihak yang telah banyak membantu penulis dalam penyelesaian
laporan PKL ini.

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda kepada


semuanya. Saran dan kritik yang membangun selalu penulis harapkan untuk
perbaikan selanjutnya. Akhirnya, hanya kepada Allah SWT segalanya mudah-
mudahan dapat bermanfaat khusus bagi penulis dan untuk pembaca pada
umumnya.

Sobang, 05 September 2022


Penulis

IIS SUSANTI

6
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN ....................................................................................
IDENTITAS PESERTA PKL ................................................................................
KATA PENGANTAR ........................................................................................... i
DAFTAR ISI ........................................................................................................ ii
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................... 1
A. Latar Belakang ....................................................................................... 1
B. Visi Dan Misi Sekolah ........................................................................... 1
C. Dasar Hukum ............................................................................................
D. Tujuan PKL...............................................................................................
E. Manfaat PKL
F.jadwal dan tempat pkl
BAB II PROFIL PERUSAHAAN DU/DI........................................................... 5
A. Sejarah perusahaan....................
B. Identitas Perusahaan .............................................................................. 5
C. Visi misi perusahaan
D. Aspek kerja............................................................................................. 5
E. Struktur organisasi perusaan................................................................... 6
F. Bidang usaha ......................................................................................... 6
BAB III KOMPETENSI HASIL PKL................................................................ 8
A. WIFI
B. Sejarah WIFI .......................................................................................... 8
C. Keunggulan WIFI.................................................................................... 8
D. Kelemahan WIFI..................................................................................... 8
E. Fungsi WIFI............................................................................................. 9
G. Barcode.................................................................................................... 9
H. Sejarah Barcode....................................................................................... 9
I. Keunggulan Barcode…………………………………………………....
J. Kelemahan Barcode…………………………………………………….
K.FungsiBarcode………………………………………………………….

7
L. Langkah -langkah membuat barcode
M.vocher wifi
N.Keselamatan kerja……………………………………………………

BAB IV PENUTUP..............................................................................................10
A. Kesimpulan ...........................................................................................10
B. Saran .....................................................................................................10

DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................11
LAMPIRAN .........................................................................................................12

8
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
SMK merupakan jenjang pendidikan yang mengutamakan
pengembangan kemampuan peserta didik untuk dapat bekerja pada bidang
tertentu, kemampuan beradaptasi dengan lingkungan kerja, melihat peluang
kerja dan dapat mengembangkan diri di Era Globalisasi.
SMK menyelenggarakan Pendidikan dan Pelatihan di berbagai
Program Keahlian yang disesuaikan dengan lapangan kerja. Program
Keahlian tersebut dikelompokkan menjadi bidang keahlian sesuai dengan
kelompok bidang industry / bidang usaha / asosiasi profesi. Jenis bidang dan
program keahlian ditetapkan oleh direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan
Menengah.
Substansi atau materi yang diajarkan di SMK disajikan sesuai
dengan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan Kurikulum K13
yang telah ditetapkan berdasarkan Standar Pendidikan Nasional Pusat, dan
dilaksanakan dalam berbagai jenis kompetensi yang dinilai penting dan perlu
bagi peserta didik dalam menjalani kehidupan sesuai dengan zamannya.
Kompetensi dimaksud meliputi Kompetensi-kompetensi yang dibutuhkan
untuk menjadi kader bangsa yang cerdas dan pekerja yang berkompeten,
sesuai dengan Standar Kompetensi yang ada dalam Dunia Usaha/Dunia
Industri/Asosiasi Profesi.
Pendidikan di SMK dapat menerapkan berbagai pola
penyelenggaraan pendidikan yang dapat dilaksanakan secara terpadu, seperti:
Pola Pendidikan Sistim Ganda (PSG) yaitu Praktek kerja lapangan (PKL),
dan pendidikan jarak jauh.
PKL adalah pola penyelenggaraan pendidikan yang dikelola
bersama-sama antara SMK dengan Dunia Usaha/Dunia Industri/Asosiasi
Profesi, Pemerintah sebagai Institusi Pasangan (IP), mulai dari tahap

9
Perencanaan, Pelaksanaan, hingga tahap Evaluasi dan Sertifikasi yang
merupakan satu kesatuan program. Durasi pelaksanaan PKL ini 6 bulan
efektif. Pola Praktik Kerja Industri diterapkan dalam proses penyelenggaraan
SMK dalam rangka lebih mendekatkan mutu lulusan dengan kemampuan
yang diminati oleh dunia usaha/Dunia Industri/Asosiasi Profesi (Pemerintah).
Dengan demikian, seorang siswa dikatakan mampu
mengembangkan kecakapan/ keterampilan hidupnya jika menguasai dengan
sungguh-sungguh seluk beluk keahliannya secara tuntas,
Harapan utama dan kegiatan PKL ini di samping meningkatkan
keahlian profesional peserta didik agar sesuai dengan tuntutan kebutuhan
tenaga kerja agar peserta didik memiliki etos kerja yang meliputi:
kemampuan bekerja, motivasi kerja, inisiatif, kreatif, hasil pekerjaan yang
berkualitas, disiplin waktu, dan kerajinan dalam bekerja.
B. Visi misi sekolah
VISI
Terwujudnya Pendidikan Vokasi Yang Bermutu, Menghasilkan Sumber Daya
Manusia Yang Berakhlak Mulia, Memiliki Karakter Wirausaha, Kompeten, Dan
Bersertifikat Nasional Maupun Internasional.

MISI
Menyelenggarakan Pembelajaran Berbasis Teknologi Dan Informasi.
Meningkatkan Kompetensi Guru diBidang Dunia Usaha Dan Industri Melalui
Pelatihan Dan Pemagangan.

C. DASAR HUKUM
Adapun landasan hukum pelaksanaan PKL adalah:
1. UU No. 20 / 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. PP. Nomor: 29 / 1990 tentang Pendidikan Menengah
3. Kep. Menaker No: 285/MEN/1991 tentang Pelaksanaan Permagangan
Nasional
4. PP No: 39 / 1992 tentang peranan Masyarakat dalam Pendidikan Nasional

10
5. Surat Keputusan Mendikbud Nomor: 0490/U/1992 tentang Sekolah
Menengah Kejuruan
6. Surat Keputusan Mendikbud No: 080/U/1993 tentang Kurikulum SMK
sebagaimana telah diubah menjadi Kurikulum SMK Edisi 1999
7. Surat keputusan Kepala SMK Negeri 6 Pandeglang Nomor : 800/ 103
/SMK.6/2022 tentang Susunan Pengurus Pokja Prakerin SMK Negeri 6
Pandeglang tahun pelajaran 2022/2023.

D. TUJUAN PKL
Penyelenggaraan PKL bertujuan untuk:
1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional, yaitu
tenaga kerja yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan dan etos
kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.
2. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and
Match) antara SMK dan Industri.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas profesional.
4. Memberi pengakuan dan pengahargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan.

E. MANFAAT PKL
Kerjasama antara SMK dengan dunia usaha/industri atau instansi
dilaksanakan dalam prinsip saling membantu, saling mengisi, dan saling
melengkapi untuk keuntungan bersama.
Berdasarkan prinsip ini, pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin)
akan memberi nilai tambah bagi pihak-pihak yang bekerjasama, sebagai
berikut:

a. Manfaat Bagi Industri


Penyelenggaraan PKL memberi keuntungan nyata bagi industri
antara lain:

11
1. Perusahaan dapat mengenal kualitas peserta PKL yang belajar dan
bekerja di industri.
2. Umumnya peserta PKL telah ikut dalam proses produksi secara aktif
sehingga pada pengertian tertentu peserta PKL adalah tenaga kerja
yang memberi keuntungan.
3. Perusahaan dapat memberi tugas kepada peserta PKL untuk
kepentingan perusahaan sesuai kompetensi dan kemampuan yang
dimiliki.
4. Selama proses pendidikan melalui kerja industri, peserta PKL lebih
mudah diatur dalam hal disiplin berupa kepatuhan terhadap peraturan
perusahaan. Karena itu, sikap peserta PKL dapat dibentuk sesuai
dengan ciri khas tertentu industri.
5. Memberi kepuasan bagi dunia usaha/dunia industri karena diakui ikut
serta menentukan hari depan bangsa melalui Praktik Kerja Industri
(Prakein).

b. Manfaat Bagi Sekolah


Tujuan pendidikan untuk memberi keahlian professional bagi
peserta didik lebih terjamin pencapaiannya. Terdapat kesesuaian yang
lebih pas antara program pendiddikan dengan kebutuhan lapangan kerja
(sesuai dengan prinsip Link and Match). Memberi kepuasan bagi
penyelenggaraan pendidikan sekolah karena tamatannya lebih terjamin
memperoleh bekal yang bermanfaat, baik untuk kepentingan tamatan,
kepentingan dunia kerja, dan kepentingan bangsa.

c. Manfaat Bagi PKL/peserta didik


Hasil belajar peserta PKL Industri akan lebih bermakna, karena
setelah tamat akan betul-betul memiliki keahlian profesional sebagai bekal
untuk meningkatkan taraf hidupnya dan sebagai bekal untuk
pengembangan dirinya secara berkelanjutan.

12
Keahlian profesional yang diperoleh dapat mengangkat harga diri
dan rasa percaya diri tamatan, yang selanjutnya akan mendorong mereka
untuk meningkatkan keahlian profesionalnya pada tingkat yang lebih
tinggi.

F.Waktu dan tempat tempat pelaksanaan PKL


1. Tempat PKL : ALFATIHNET

2. Waktu Pelaksanaan : 8 Juni 2022 s/d 8 Agustus 2022

Jam
Hari
Masuk Istirahat Pulang

Senin LIBUR

Selasa 08:00 WIB 12:00-13:00 WIB 17:00 WIB

Rabu LIBUR

Kamis 08:00 WIB 12:00-13:00 WIB 17:00 WIB

Jum’at LIBUR

Sabtu 08:00 WIB 12:00-13:00 WIB 17:00 WIB

Minggu 08:00 WIB 12:00-13:00 WIB 17:00 WIB

BAB II

13
PROFIL PERUSAHAAN DU/DI

A. Sejarah perusahaan
Pencapaian kesuksesan dalam melaksanakan suatu kegiatan
diperukan kerja keras, begitupun juga halnya dalam menjalankan usaha bisnis
diperlukan kerja keras, agar dapat maju dan berkembang.

ALFATIHNET ini termasuk salah satu usaha individu (pribadi) yang


berhasil di bidang jaringan internet, dimana telah berjalan selama bertahun-
tahun dan memiliki kualitas terbaik.

ALFATIHNET ini dapat bertahan dan berkembang seperti sekarang


tentu saja berkat kerja keras pemilik dan para karyawannya.

Usaha ALFATIHNET ini merupakan bentuk usaha di bidang ISP


(Internet Service Provider) yang berlokasi di jalan raya. Sobang, Kp.
Cibintarok, Ds. Pangkalan, Kec. Sobang, Kab. Pandeglang, Prov. Banten.

ALFATIHNET ini berdiri di tanah milik keluarga, dan jumlah


karyawannya masih sedikit, peralatan yang digunakan juga masih sederhana.

Awal berjalannya ALFATIHNET ini pada tahun 2018. Seiring


berjalannya waktu paa tahun 2021 ALFATIHNET memiliki persatuan di
jaringan ISP (Internet Service Provider), yaitu :

-BADAKNET

-ARSILANET

-SCNET

-SAHABATHOTSPOT

-MSNET

14
Dan sekarang ALFATIH.NET sudah resmi memiliki induk di PT.
SIBERTECH INDONESIA (SIBERNET) pada awal tahun 2022. Yang
berlokasi di jalan raya Sobang, Kp. Cibintarok, Ds. Pangkalan, Kec.
Sobang, Kab. Pandeglang, Prov. Banten.

B. Identitas perusahaan
Nama Perusahaan : ALFATIH NET
Alamat perusahaan : Jl. Raya sobang Kp. Cibintarok Des. Pangkalan
Kec. Sobang Kab. Pandeglang – Banten.
Pimpinan Perusahaan : Bapak Rustakim
No telepon/hp : 0838 1232 3322

C. Visi dan Misi Perusahaan


a. Visi
Menjadi perusahaan terkrmuka yang ngedepankan resolusi dan
kompetensi di bidang teknologi informasi dan komunikasi untuk
memberikan kepuasan diwilayah Sobang – Pandeglang serta mendukung
terbukanya jendela dunia melalui akses internet.
b. Misi
- Memberikan pelayanan terbaik demi tercapainya kepuasan pelanggan
dengan menjamin kualitas pekerjaan, kecepatan, ketepatan, dan harga
kompetitif.
- Meningkatkan kemampuan dan mengoptimalkan pengelolaan sumber
daya manusia yang unggul dan dapat di percaya.
- Mengoptimalkan pengguna teknologi yang handal, aman, dangan biaya
yang mudah di jangkau oleh semua kalangan.
- Membangun kemitraan strategis dan bersinergi dengan klien maupun
partner dengan prinsip saling menguntungkan.

15
- Mendukung lancarnya pendidikan berbasis internet dengan akses yang
mudah dijangkau.

D. Aspek kerja
Yang menjadi aspke kerja perusaahaan ALFATIH NET meliputi :

1. Membuat Barcode
2. Data Barang
3. Admin melayani beli voucher
4. Beres-beres barang di gudang

E. Struktur Organisasi Perusahaan

a. Uraian Tugas Struktur Organisasi ALFATIH NET.


1. DIREKTUR UTAMA
Tugas dari direktur utama adalah bertanggung jawab penuh terhadap
kelangsungan dan kemajuan perusahaan baik di bidang pemasaran
maupun dibidang kerja. Selain itu direktur juga bertugas untuk
mengontrol atau mengawasi kelancaran proses pekerjaan dalam ruang
lingkup perusahaan serta mengatur dan merencanakan program kerja
yang berkenaan dengan usaha peningkatan dan pembangunan
perusahaan.

2. MANAGER

16
Tugas seorang manager adalah bertanggung jawab penuh terhadap
pembukuan, pemasukan, dan pengeluaran penyusun strategi
pemasaran serta mencari relasi dan rekan bisnis.
3. ADMIN /Sekretaris Admin
Ditugaskan untuk menangani keuangan, vocher wifi.
4. NOC (Network Operation Center)
Ditugaskan untuk ngedata barang, mengetahui gangguan wifi, bikin
barcode.
5. GUDANG
Ditugaskan untuk mempersiapkan barang-barang gudang yang
dibutuhkan.
6. TEKNISI / TEKNISI OPTICAL
Ditugaskan untuk kerja dilapangan untuk memperbaiki gangguan
wifi maupun pemasangan wifi.

F. Bidang usaha
Wifi / jaringan internet

17
BAB III
KOMPETENSI HASIL PKL

A. wifi
WiFi adalah teknologi jaringan nirkabel yang menggunakan gelombang
radio untuk menyediakan akses internet tanpa kabel dengan kecepatan yang
tinggi. Adapun gelombang radio yang digunakan yakni dengan rentang 2,4
GHz hingga 5 GHz.

B. Sejarah wifi
Istilah Wi-Fi, pertama dipakai secara komersial pada bulan Agustus 1999,
dicetuskan oleh sebuah firma konsultasi merek bernama Interbrand
Corporation. Wi-Fi Alliance mempekerjakan Interbrand untuk menentukan
nama yang "lebih mudah diucapkan daripada 'IEEE 802.11b Direct
Sequence'".

C. Keunggulan wifi
1.Memperlancar Urusan Kerja.

2. Lebih Hemat.

Koneksi Internet 24 Jam.

4. Akses Hiburan Lebih Bebas.

Membantu Proses Belajar Daring.

6. Menyambung Tali Silaturahmi.

7. Meningkatkan Penjualan Bisnis.

Menghindarkan Kecemburuan Sosial antar Anggota Keluarga.

D. Kekurangan wifi
1.Tingkat Keamanan. Proses instalasi dan pemeliharaan jaringan wireless
perlu menjadi perhatian serius.

18
2. Bandwidth yang Terbatas. Dibandingkan dengan internet kabel, jaringan
wireless punya kapasitas bandwidth relatif lebih kecil.

3.Kecepatan.

4. Biaya Awal.

5.Rawan Gangguan.

E. Fungsi wifi
WiFi memiliki beberapa fungsi, antara lain: Menghubungkan perangkat
seperti laptop, smartphone, maupun perangkat lain yang kompatibel ke
internet; Membagikan data tanpa harus terhubung dengan kabel;
Menghubungkan satu perangkat ke perangkat lainnya, misalnya dari
smartphone ke smart tv

F. Barcode
barcode adalah serangkaian kode yang terdiri dari bar (batang) dan spasi
dengan lebar bervariasi yang bisa dibaca dengan menggunakan pemindai
barcode optik. Barcode atau kode batang adalah representasi angka dan
karakter yang dapat dibaca mesin

G. Sejarah barcode
Barcode pertama kali dipakai secara komersil adalah tahun 1970. Saat itu,
Logicon Inc. Membuat suatu Universal Grocery Products Identification
Standard (UGPIC) dan perusahaan yang pertama kali memproduksi
barcode adalah Monach Marking dan dalam dunia industri barcode
dipakai pertama kali oleh Plessey Telecommunications

H. Keunggulan barcode
dengan penggunaan barcode adalah keakuratan data, biaya yang terjangkau,
mudah digunakan dan lain sebagainya. Barcode banyak di pakai di bidang
penerbitan, retail, pengiriman barang, dan bidang lainnya.

19
I. Kekurangan barcode
- Masih Harus menggunakan pemindai untuk mengetahui isi dari QR
Code tersebut.
-Kualitas pemindaian bergantung pada ketajaman alat pemindai.
-QR Code sangat sulit terbaca apabila ukuran mengalami penyusutan.

j. Fungsi barcode
Fungsi barcode adalah sebagai penyimpanan seluruh informasi data-data
spesifik mengenai suatu produk atau berbagai barang yang telah mendapat
label kode bar. Data-data spesifik yang tersimpan adalah seperti kode
produksi, tanggal kadaluarsa, dan nomor identifikasi produk.

K. Langkah -Langkah membuat barcode


-salin kode yang sudah ada
- pindahkan ke kolom /salin kode ke gambar barcode
- print barcode yang sudah ada kodenya

L. vocher wifi
Wifi.id voucher adalah produk Wifi.id berupa voucher berisi username
dan password yang dapat digunakan pelanggan untuk login pada halaman
utama @wifi.id dan mendapatkan layanan akses internet @wifi.id di seluruh
area jaringan Indonesia Wifi dengan kecepatan sampai 100Mbps .

M.keselamatan kerja
1. Pakai sepatu , untuk melindungi kaki di saat kerja di lapangan
2. Pakai masker untuk melindungi dari debu
3.pakai topi untuk tidak kepanasan.

20
A.kesimpulan
Untuk menjaga keselamatan dalam bekerja, hal-hal yang harus ya Praktik Kerja
Lapangan (PKL), penulis dapat mengambil kesimpulan bahwa ini sangat
bermanfaat bagi siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).
Adapun kesimpulan mengenai tempat PKL ini adaah:
1. Kegiatan PKL sangat bermanfaat bagi para siswa-siswi khususnya siswa-
siswi SMK NEGERI 6 PANDEGLANG Dengan adanya kegiatan PKL
siswa di tuntut untuk mempunyai sikap mandiri dan mampu berinteraksi
dengan orang lain sehingga siswa diharapkan dapat memiliki
keterampilan serta wawasan yang tinggi.
2. PKL merupakan kegiatan praktek di luar jam sekolah yang bekerja sama
dengan masyarakat atau instansi, sehingga siswa-siswi dapat berlatih
untuk mampu bergaul dan bekerja sama dengan masyarakat luar.
3. PKL dapat menunjang siswa untuk menjadi tenaga kerja menengah yang
ahli dan professional dalam bidangnya yang mampu memenuhi pasar
nasional atau bahkan internasional. Dengan begitu siswa- siswi akan
mempunyai sikap yang akan menjadi bekal dasar pengembangan diri
secara berkelanjutan dan dapat mengamalkan apa yang telah di
perolehnya, dalam kehidupan sehari-hari.

A. Saran
Bagi siswa-siswi yang melakukan kegiatan praktek kerja industri (PKL)
saran yang paling penting adalah menjaga nama baik sekolah dimana tempat
dilaksanakan kegiatan Peraktek Kerja Lapangan (PKL) dan mematuhi
peraturan yang ada diperusahaan.
Berikut akan penulis sampaikan saran-saran agar pelaksanaan PKL
dapat menjadi lebih baik dari tahun sebelumnya :
1. Hendaknya memilih tempat PKL yang jaraknya tidak terlalu jauh dari
tempat tinggal siswa.
2. Hendaknya penempatan peserta PKL disesuaikan dengan program studi
masing-masing siswa.

21
3. Hendaknya tetap menjaga hubungan baik dengan Perusahaan Instansi
yang bisa dijadikan tempat tujuan PKL yang akan datang.

22
DAFTAR PUSTAKA

Website: http://www.smkn6pandeglang.sch.id

Website: https://www.goldenfast.net/blog/isp-adalah/#:~:text=Secara%20singkat
%2C%20fungsi%20dari%20ISP,mereka%20ke%20gateway%20internet
%20terdekat

23
LAMPIRAN – LAMPIRAN

24
Lampiran I
Dokumentasi PKL di Dinas/Intansi/CV./PT. ALFATIH NET
TEMPAT PRAKTIK / BAGIAN / UNIT : BAGIAN GUDANG
Laporan Lembar Ke : 1 (Satu) dari Tanggal 08 Juni 2022 s/d 20 Juni 2022

Hari/
Poko Kegiatan Yang Di Lakukan Jumlah Jam
Tanggal
08-06-2022 Pengenalan perusahaan 30 Menit

Belajar pendataan pelanggan 30 Menit

09-06-2022 Bikin barcode

Menempel barcode

10-06-2022 Beres-beres dan menyusun kabel

11-06-2022 Beres-beres

12-06-2022 Libur

13-06-2022 Bikin barcode

Mengeprint barcode

14-06-2022 Bikin voucher

Bikin jadwal masuk/istirahat

15-06-2022 Bikin voucher

Beres-beres

16-06-2022 Beres-beres

Menghitung uang hasil voucer

17-06-2022 Beres-beres barang

18-06-2022 Libur

19-06-2022 Bikin voucher

20-06-2022 Beres-beres barang

25
26
Lampiran II
Dokumentasi PKL di Dinas/Intansi/CV./PT. ALFATIH NET
TEMPAT PRAKTIK / BAGIAN / UNIT : BAGIAN GUDANG
Laporan Lembar Ke : 2 (Dua) dari Tanggal 21 Juni 2022 s/d 08 Juli 2022

Hari/
Poko Kegiatan Yang Di Lakukan Jumlah Jam
Tanggal
21-06-2022 Beres-beres barang

22-06-2022 Membuat voucher

23-06-2022 Beres-beres

24-06-2022 Beres-beres

25-06-2022 Beres-beres

26-06-2022

27-06-2022 Ngedata barang

Input data

28-06-2022 Bikin barcode

29-06-2022 Bikin barcode

30-06-2022 Libur

01-07-2022 Bikin barcode

02-07-2022 Libur

03-07-2022 Bikin barcode

04-07-2022 Libur

05-07-2022 Ijin

06-07-2022 Ijin

07-07-2022 Ijin

08-07-2022 Ijin

27
28
Lampiran III
Dokumentasi PKL di Dinas/Intansi/CV./PT. ALFATIH NET
TEMPAT PRAKTIK / BAGIAN / UNIT : BAGIAN GUDANG
Laporan Lembar Ke : 3 (Tiga) dari Tanggal 09 Juli 2022 s/d 25 Juli 2022

Hari/
Poko Kegiatan Yang Di Lakukan Jumlah Jam
Tanggal
09-07-2022 Ijin

10-07-2022 Ijin

11-07-2022 Ijin

12-07-2022 Ijin

13-07-2022 ijin

14-07-2022

15-07-2022 Bikin barcode

16-07-2022 Bikin barcode

17-07-2022 Data barang

18-07-2022 Bikin barcode

19-07-2022 Bikin barcode

20-07-2022 Data barang

21-07-2022 Libur

22-07-2022 Beresin barang

23-07-2022 Data barang

24-07-2022 Libur

25-07-2022 Data barang

Admin

Beresin barang

29
30
Lampiran IV
Dokumentasi PKL di Dinas/Intansi/CV./PT. ALFATIH NET
TEMPAT PRAKTIK / BAGIAN / UNIT : BAGIAN GUDANG
Hari/
Poko Kegiatan Yang Di Lakukan Jumlah Jam
Tanggal
26-07-2022 Libur

27-07-2022 Data barang

28-07-2022 Libur

29-07-2022 Admin

Data barang

30-07-2022 Libur

01-08-2022 Libur

02-08-2022 Data barang

Beresin barang

03-08-2022 Libur

04-08-2022 Beres-beres

05-08-2022 Libur

06-08-2022 Sakit

07-08-2022 Libur

08-08-2022
Laporan Lembar Ke :4 (Satu) dari Tanggal 26 Juli 2022 s/d 08 Agustus 2022

31

Anda mungkin juga menyukai