Anda di halaman 1dari 3

SOP PENANGANAN ISPA (PNEUMONIA)

No. Dokumen :
No. Revisi :-
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/4
PUSKESMAS ELSI MADRISA,SKM
SURIAN NIP.197705182006042009
Pengertian Suatu pemeriksaan yang dilakukan pada pasien yang datang ke Puskesmas
sehingga diketahui penyakitnya

Tujuan Untuk menentukan diagnosa dan pemberian terapi pada balita sakit

Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas No: / / / 2023Tentang jenis-jenis pelayanan


klinis dan penyakit di Puskesmas
Referensi Sistem Manajemen Mutu ISO 90001-200
Alat dan bahan 1. stetoskop
2. thermometer
3. sound timer
4. timbangan berat badan
5. pengukur tinggi badan
6. blangko resep
7. blangko rekammedik pasien
8. pulpen
9. kursi
10. meja
11. tempat tidur pasien
Prosedur / 1) lakukan anamnesa dengan menanyakan apakah anak menderita batuk atau sukar
Langkah- bernapas, lama batuk
Langkah 2) tanyakan sudah berapa lama anak batuk
3) tanyakan apakah anak 2bulan - <5 tahun tidak bisa minum atau menetek
4) tanyakan apakah anak demam / flu
5) tanyakan apakah ada kejang
6) lakukan pemeriksaan dengan posisikan anak berbaring di tempat tidur atau
dipangku oleh ibunya
7) hitung frekwensi pernapasan anak
8) lihat apakah ada tarikan dinding dada kedalam dengan cara melihat dinding dada
bagian bawah pada celah intercosta dan diamati apakah terjadi pada saat inspirasi
9) lihat apakah ada pernapasan cuping hidung
10) dengarkan menggunakan stetoskop apakah ada wheezing atau stridor
11) ukur suhu tubuh anak
12) ukur berat badan anak
13) Bila anak diketahui pneumoni berat, maka anjurkan untuk dirujuk kerumah sakit
14) Bila anak batuk bukan pneumonia, berikan therapi sesuai, dan anjurkan orangtua
untuk menjaga anak dari kedinginan, dan apabila anak masih minum ASI,
usahakan memberi ASI lebih sering
15) Bersihkan sumbatan hidung anak dengan kapas lidi dan dimasukkan kedalam
hidung anak untuk membersihkan lendirnya
16) Anjurkan kontrol apabila : napas anak cepat, sulit minum, sulit bernapas, kejang
17)
Menasehati ibu lakukan anamnesa dengan menanyakan apakah anak menderita batuk atau sukar
agar menjaga
bernapas, lama batuk
anak dari
makanan yang
semakin
memperparah
penyakit misal tanyakan sudah berapa lama anak batuk
es dan gorengan
Diagram Alir

tanyakan apakah anak 2bulan - <5 tahun tidak bisa minum atau
menetek

hitung frekwensi pernapasan anak


Anjurkan kontrol apabila : napas anak cepat, sulit
minum, sulit bernapas, kejang

Hal – hal yang


perlu
diperhatikan

Unit Terkait Ruangan poli anak dan poli umum

Dokumen Rekam medis


Terkait
Rekaman No Yang Diubah Isi Perubahan Tgl. Mulai
Historis Diberlakukan
Perubahan 1 Nama Kepala Perubahan Kepala Puskesmas
Puskesmas
2 Kebijakan Perubahan SK

Anda mungkin juga menyukai