Anda di halaman 1dari 17

PENGEMBANGAN IPTEK

BERBASIS MORAL AGAMA


BEASISWA NON GELAR | LPDP – KEMENTERIAN AGAMA RI

Tim Penyusun:
1. Prof. Dr. H. Mahmud, M.Si
2. Dr. Heri Gunawan, M.Ag.
3. Dr. Pepen Supendi, M.Ag.
01 Pengertian Moral Agama

02
IPTEK dan Krisis Moral

03 Urgensi Pengembangan Iptek Berbasis


Moral Agama

04 Menanggulangi Krisis Moral Agama


Pengertian Moral Agama
● Moral → Bahasa Latin moralismos, moris
berarti adat, istiadat, kebiasaan, cara, tingkah
laku, kelakuan, dan mores berarti adat istiadat,
kelakuan, tabiat, watak, akhlak, cara hidup. Pengertian
● Moral memiliki tiga unsur yaitu, disiplin, Moral?
keterikatan pada kelompok, dan otonomi
kehendak manusia.
● Moral → Susila, sesuai dengan ide-ide yang
umum yang diterima tentang tindakan
manusia, mana yang baik dan mana yang
wajar.
Abu ‘Ala al-Mududi Apa yang dimakus
Moral Islam bersumber dengan Moralitas?
pada bimbingan dan Menurut Kant →
petunjuk Allah dalam Moralitas adalah hal Pengertian
Al-Qur’an dan hadits keyakinan, sikap batin Moral?
rasul-Nya, sedangkan dan bukan hal sekadar
moral sekuler bersumber penyesuaian dengan
dari pikiran dan aturan dari luar, entah itu
prasangka manusia yang aturan negara, adat
beragam (Hamzah istiadat atau agama.
Ya’kub, 1993).
IPTEK dan Krisis Moral
● Afif Muhammad → kemajuan sains dan teknologi
adalah ciri lain dari era global.
● Suryanti → kemajuan IPTEK bersifat ambivalen,
Membantu aktivitas manusia, seperti transportasi,
Ambivalensi
komunikasi-multimedia, peningkatan sarana dan IPTEK
prasarana dan mutu pendidikan. Akan tetapi tidak
dapat dipungkiri bahwa IPTEK juga berpotensi
besar terhadap penghancuran hidup dan alam
semesta.
● Afif Muhammad → kemajuan sains dan teknologi
adalah ciri lain dari era global.
● Suryanti → kemajuan IPTEK bersifat ambivalen,
Membantu aktivitas manusia. Tetapi IPTEK juga Ambivalensi
berpotensi besar terhadap penghancuran hidup dan IPTEK
alam semesta.
● Terlebih IPTEK yang berkembang cenderung bebas
nilai, dimana corak yang ditampilkannya adalah corak
sekular dan materialistik yang dapat melahirkan
berbagai persoalan baru yang lebih serius.
● Karena itu dibutuhkan nilai-nilai moralitas yang
berbasis agama sebagai landasan moralnya.
● Berbagai persoalan muncul akibat dari perkembangan Krisis
IPTEK ialah terjadinya krisis moral dikalangan
Moral
anak-anak, remaja bahkan dewasa.
● Keganasan senjata nuklir, polusi udara dan air,
Dampak
pencemaran udara serta kerusakan alam semesta, Negatif
merupakan akibat negative perkembangan IPTEK
● Dampak negative dari perekembangan IPTEK juga
menimbulkan komplik batin dalam kehidupan banyak
kaum muda, yang banyak mendewakan teknologi,
hingga merasa tidak memerlukan agama lagi. Sikap
individualis, hedonis, materialis juga menjadi bagian
krisis moral yang ditimbulkan.
Perkembangan IPTEK, Hal tersebut, diperparah Pasca
terlebih pasca Vandemi dengan kurangnya Pandemi
Covid-19 dirasakan literasi dan bimbingan
banyak mempengaruhi kepada para remaja Covid-19
terhadap krisis moralitas yang mengakibatkan
para remaja yang dampak negatif dari
semakin terdegradasi. kemajuan teknologi.
Urgensi Pengembangan IPTEK Berbasis Moral
Agama
Dampak negative Di sebabkan pergaulan
perkembangan IPTEK antar manusia dari Budaya
dirasa semakin terkikisnya berbagai macam latar Ketimuran
nilai-nilai budaya Ketimuran belakang yang berbeda yang
di kalangan masyarakat, menjadi tidak ada batas.
terutama generasi muda; di Masalah moral di negara
Semakin
antaranya, semakin lain akan meraksuk dan Terkikis
hilangnya tata krama, sopan tentu akan mempengaruhi
santun dan akhlak karimah pula moral masyarakat
dikalangan generasi muda; kita.
Sebagai bentuk antisipasi Lemahnya pendidikan
terhadap Krisi moral, perlu agama di lingkungan Pendidikan
pendidikan moral (agama) keluarga dan sekolah Moral
yang membawa kepada menjadi penyebab Agama
terbentuknya sikap, watak, pertama timbulnya krisis
karakter dan kepribadian moral remaja, karena itu
yang baik, sesuai dengan dibutuhkan peran besar
ketentuan dan ajaran agama orang tua dan guru dalam
(Islam). pendidikan agama kepada
mereka.
Menanggulangi Krisis Moral Agama
● Upaya preventif → Kegiatan yang dilakukan secara Pendekatan
sistematis, berencana dan terarah untuk menjaga agar
Preventif
dampak perkembangan IPTEK dapat di minimalisir.
● Upaya preventif → Dilakukan melalui beberapa
Keluarga
institusi pendidikan, dan yang paling urgen adalah
keluarga.
● Langkah preventif juga dilakukan oleh sekolah.
Sebagai lembaga pendidikan kedua setelah keluarga,
sekolah diharapkan berpengaruh positif terhadap
perkembangan siswa. Di sekolah ditanamkan nilai-nilai
atau norma-norma hidup bermasyarakat.
● Masyarakat juga mempunyai peran dalam upaya Peran Serta
menanggulangi pengaruh negatif dari IPTEK.
Masyarakat
● Menjamurnya perilaku pergaulan bebas (seperti seks
bebas) akibat teknologi dan informasi merupakan
salah satu bukti bahwa perkembangan teknologi
● Untuk mencegah hal tersebut, juga diperlukan peran
serta masyarakat dalam mewaspadai dampak negatif
dari perkembangan IPTEK tersebut.
Sekian dan Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai