Anda di halaman 1dari 1

MEASURING EARNING

Dinar Hartanti Murdhaningrum / 5031211017


Week 4 - Valuasi Bisnis
Reinvestment Needs
Adjusting Earnings Arus kas ke perusahaan dihitung
Accounting versus Financial setelah investasi kembali. Ada dua
Laporan laba rugi suatu perusahaan memberikan ukuran
Balance Sheets pendapatan operasional dan ekuitas perusahaan dalam komponen yang digunakan dalam
bentuk laba sebelum bunga dan pajak (EBIT) dan laba memperkirakan reinvestasi
Dimulai dengan mempertimbangkan bersih. Ketika menilai perusahaan, ada dua 1. Net Capital Expenditures yaitu
perbedaan filosofis antara pertimbangan penting dalam menggunakan ukuran-
alokasi uang yang direncanakan
pandangan akuntansi dan keuangan ukuran ini, yaitu:
1. Memperoleh perkiraan terkini, dengan
(dalam anggaran) untuk
perusahaan, kemudian
mempertimbangkan seberapa banyak perusahaan memperoleh aset tetap yang
mempertimbangkan bagaimana
pendapatan suatu perusahaan,
berubah seiring berjalannya waktu. memiliki masa manfaat ekonomi
2. Laba yang dilaporkan pada perusahaan-perusahaan lebih dari satu periode akuntansi,
setidaknya seperti yang diukur oleh
ini mungkin memiliki sedikit kemiripan dengan laba
akuntan, harus disesuaikan untuk seperti gudang atau tanah, yang
sebenarnya karena keterbatasan dalam peraturan
mendapatkan ukuran pendapatan akuntansi dan tindakan perusahaan itu sendiri. akan menjadi aset perusahaan.
yang lebih tepat untuk penilaian Bertujuan untuk menambah dan
merawat aset perusahaan sehingga
dapat memperkuat jalannya bisnis.
The Tax Effect 2. investment in Working Capital,
Akuntansi efek pajak adalah prosedur untuk menyesuaikan merupakan investasi perusahaan
selisih antara laba dalam akuntansi bisnis dan penghasilan
jangka pendek seperti sekuritas
kena pajak. Hal ini untuk mencocokkan keuntungan secara
wajar sebelum dikurangi pajak perusahaan dan pajak lainnya. yang dapat dijual, persediaan,
Tarif Pajak Efektif piutang dan kas. Dimana modal ini
Dihitung dari laporan laba rugi sebagai berikut:
nantinya akan digunakan untuk
ETR= Taxes due / Taxable income
Tarif Pajak Marginal kebutuhan operasional bisnis yang
Pajak yang dihadapi perusahaan atas pendapatan dolar telah dijalankan.
terakhirnya. Tarif ini bergantung pada aturan pajak dan
mencerminkan jumlah yang harus dibayar perusahaan sebagai
pajak atas pendapatan marjinal mereka.

Anda mungkin juga menyukai