Anda di halaman 1dari 30

MANUSIA SEBAGAI

MAKHLUK INDIVIDU,
MAKHLUK SOSIAL DAN MASYARAKAT

Pertemuan ke 2
GAMBARAN KEDUDUKAN MANUSIA

AL KHALIK

-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Mahluk

Sistem
Tidak Bernyawa Bernyawa

ALAM

Non Manusia MANUSIA


----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Sistem

Individu Mahluk Mahluk Fenomena BUDAYA


Sosial Budaya Alam
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Manusia
• makhluk yang paling sempurna di antara makhluk
ciptaan Tuhan akal

• dapat membuat konsep berkenaan dengan sesuatu


yang dipikirkan, dirasakan, maupun yang dilihatnya.
• dengan akalnya, manusia memiliki kemampuan
berpikir.

merupakan perbuatan operasional dari akal yang


mendorong untuk aktif berbuat untuk pemenuhan
kepentingan manusia di dalam kehidupannya
Manusia >>> INDIVIDU
Yaitu:

• - Jasmani + Rohani = 0tonomi Dirinya

Pertumbuhan Jasmani
• - Manfaat bagi
kepentingan
Individu sendiri
Perkembangan Rohani
Hakekat Hidup Manusia Sebagai Suatu Fenomena:

MANUSIA berbeda dengan mahluk


sama mahluk hidup lainnya
Manusia Berbeda dengan mahluk hidup lainnya

BEDA MANUSIA DENGAN HEWAN

Manusia Hewan
• Sebagian besar kelakuan manusia dikuasai
oleh akal • - Hewan oleh naluri

• Sebagian besar kehidupan manusia dapat


berlangsung dengan dengan bantuan alat
sebagai hasil kerja akal • - Hewan tidak mampu membuat alat

• Sebagian besar kelakuan manusia diperoleh


dan dibiasakan melalui proses belajar • - Hewan melalui proses naluri
• Manusia memiliki bahasa baik lisan maupun
tulisan • - Terhenti pada bunyi yang sejenis

• Pengetahuan manusia bersifat akumulatif • - Pengetahuan hewan tetap

• Sistem pembagian kerja manusia jauh lebih • - Pada hewan tidak akan terjadi
kompleks

• Masyarakat manusia sangat beranekaragam • - Hewan umumnya sama saja


bentuk dan tingkah lakunya
Manusia Sama dengan mahluk hidup lainnya

yang taat pada hukum alam


yaitu mengalami:

• ` kelahiran
• ` pertumbuhan
• ` perkembangan
• ` kematian
Faktor Hakiki Membentuk Kodrat Manusia

• Ada 3 faktor hakiki yang membentuk kodrat manusia


yaitu:

• 1. Karakter spesifik manusia


• 2. Akal budi
• 3. Kebebasan
1. Karakter spesifik manusia

• Manusia itu dilahirkan terlalu cepat


• Manusia memiliki pertumbuhan yang lambat
• Manusia tidak dilengkapi dengan naluri
khusus
• Tubuh manusia tidak mengalami spesialisasi
• Bentuk tubuh manusia mempunyai posisi
tegak
2. Akal budi

• - Akal budi menyebabkan manusia mampu


mengolah alam

• - Berkaitan dengan akal budi :


3 kemampuan manusia

• a. Kemampuan Transendensi
• b. Kemampuan Refleksi dan Evaluasi
• c. Kemampuan belajar
a. Kemampuan Transendensi
menyebabkan:
‘ manusia mampu mengatasi lingkungan alam

‘ manusia dapat beradaptasi dengan


lingkungan

‘ menciptakan suatu lingkungan yang sesuai


dengan kondisinya
b. Kemampuan Refleksi dan Evaluasi
menyebabkan:
‘ manusia dapat mempertahankan dirinya

‘ dapat mempelihatkan suatu hasil dari


kehidupannya dalam kualitas yang semakin
sempurna sampai pada sebuah fenomena
atau wujud kebudayaan yang lebih baik
c. Kemampuan belajar
‘ mampu mewarisi apa yang telah diwarisi oleh
generasi sebelumnya

‘ mampu merubah dan menyempurnakan apa


yang sudah diterima sebagai warisan dari
generasi sebelumnya
3. Kebebasan

• - Merupakan faktor kodrat manusia yang memungkinkan manusia


menghasilkan fenomena kebudayaan

tinggi / rendahnya kebudayaan tidak sama pada setiap daerah/ negara


yang disebabkan oleh:
` faktor iklim ` pandangan tentang alam
semesta
` perbedaan sejarah ` perkembangan IPTEK
` pengalaman ` dll
Abraham Maslow:
5 kebutuhan manusia dalam hidup
1. Kebutuhan fisiologi. Kebutuhan ini merupakan kebutuhan primer, dasar, dan vital
yang menyangkut fungsi-fungsi biologis dasar dari organisme manusia seperti;
makanan, pakaian, tempat tinggal, seks, dan lain-lain.

2. Kebutuhan rasa aman, dan perlindungan. Kebutuhan ini menyangkut perasaan


seperti; bebas dari rasa takut, terlindungi dari bahaya dan ancaman penyakit,
perlakuan tidak adil, dan lain-lain.

3. Kebutuhan sosial yang meliputi kebutuhan akan dicintai, diperhitungkan sebagai


pribadi, diakui sebagai anggota kelompok, rasa setiakawan, kerjasama,
persahabatan, dan lain-lain.

4. Kebutuhan akan penghargaan yag meliputi kebutuhan dihargainya kemampuan,


kedudukan, jabatan, status pangkat, dan lain-lain.

5. Kebutuhan akan aktualisasi diri yang meliputi kebutuhan untuk memaksimalkan


penggunaan potensi, kemampuan, bakat, kreativitas, ekspresi diri, prestasi, dan
lain-lain.
Manusia >>> Mahluk Sosial
• Kebutuhan Manusia dalam hidup

Manusia Sebagai Mahluk Sosial karena:

• Manusia adalah makhluk yang selalu berinteraksi


dengan sesamanya.
• Manusia tidak dapat mencapai apa yang diinginkan
dengan sendirinya.
• Manusia tidak bisa hidup tanpa berhubungan dengan
manusia yang lain
~ Ketergantungan manusia kepada manusia lainnya tercermin dari kehidupan
manusia yang selalu hidup berkelompok

Sebab dalam seorang (individu) dapat berhubungan


dengan individu lain untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidupnya

~ Dalam hidup berkelompok , Manusia juga memiliki kebutuhan untuk


mencari kawan yang didasari dengan kesamaan ciri atau kepentingan

~ misalnya:
` orang yang berprofesi sebagai artis cenderung mencari teman sesama artis
Dalam hidup berkelompok seseorang dipengaruhi oleh orang lain,

yang disebut Cooley: Looking- glass self


(analogi antara pembentukan diri dengan prilaku ketika seseorang bercermin)
Maksudnya :
cermin dapat memantau orang yang sedang bercermin didepan nya
Maka diri seseorang dapat bercermin dari tanggapan masyarakat terhadapnya

• Looking- glass self dapat terbentuk melalui 3 tahap yaitu:


1. seseorang mempunyai persepsi mengenai pandangan orang lain
terhadapnya
2. seseorang mempunyai persepsi mengenai penilaian orang lain terhadap
penampilannya
3. seseorang mempunyai perasaan terhadap apa yang dirasakan nya sebagai
penilaian orang lain terhadapnya
Manusia >>> Masyarakat
• Konsep manusia sebagai makhluk sosial yang
menitikberatkan pada pengaruh masyarakat
yang berkuasa kepada individu.
MASYARAKAT ???
• Manusia itu baru dapat dikatakan sebagai manusia yang sebenarnya
apabila ia ada didalam masyarakat

• Berasal dari bahasa Arab: Syaraka : artinya ikut serta atau berpartisipasi
• Dalam bahasa Inggris : terjemaahan Society: artinya mencakup:
- interaksi sosial
- perubahan sosial
- rasa kebersamaan

• sekelompok orang yang menempati suatu wilayah tertentu yang secara


langsung atau tidak langsung saling berhubungan untuk memenuhi
kebutuhan yang terikat oleh sistem sosial melalui perasaan solidaritas
dengan dilatar belakangi oleh adanya persamaan sejarah, politik dan
kebudayaan
CIRI-CIRI MASYARAKAT

• (menurut Soerjono Soekanto) ada 4 yaitu:


1. Manusia hidup bersama secara teoris sekurang-kurangnya terdiri dari 2
orang
2. Bergaul atau bercampur untuk waktu yang cukup lama. Dengan berkumpul
akan timbullah sistem komunikasi dan peraturan yang mengatur hubungan
antar manusia dalam kelompok tersebut
3. Mereka sadar bahwa mereka merupakan satu kesatuan
4. Mereka merupakan satu sistem hidup bersama yang menimbulkan
kebudayaan karena mereka merasa dirinya terikat satu dengan lainnya

• Timbulnya suatu masyarakat karena ada 8 Hasrat dari diri manusia itu
untuk hidup bermasyarakat yakni:
1. Hasrat Sosial 5. Hasrat Untuk Memberitahukan
2. Hasrat Meniru 6. Hasrat Untuk Mendapatkan Kebebasan
3. Hasrat Berjuang 7. Hasrat Sexual
4. Hasrat Bergaul 8. Hasrat Untuk Bersatu
MANUSIA: PROSES SOSIAL DAN INTERAKSI SOSIAL
• Proses Sosial

• Perubahan dan perkembangan masyarakat yang dinamis disebabkan


karena para warganya mengadakan hubungan satu dengan lainnya dalam
bentuk perorangan atau kelompok
• Sebelum hubungan tersebut mempunyai bentuk konkrit yang sesuai
dengan nilai nilai budaya dalam masyarakat tersebut maka terlebih dahulu
melalui suatu proses yang dinamakan Proses Sosial

Adalah: pengaruh timbal balik antara berbagai segi kehidupan bersama

Misalnya: pengaruh mempengaruhi antara sosial dan politik, politik dengan


ekonomi, ekonomi dengan hukum dst
Interaksi Sosial

• Bentuk umum Proses Sosial adalah Interaksi Sosial

adalah : merupakan hubungan-hubungan sosial yang dinamis menyangkut


hubungan `antara orang - perorangan,
` antar kelompok maupun
` antar orang perorangan dengan kelompok.

Bentuk lain dari Proses-proses Sosial bentuk khusus dari interaksi sosial
Contoh: apabila dua orang bertemu Interaksi dimulai:
- Pada saat mereka mulai saling menegur
- Berbicara ataupun
- Berkelahi

Syarat-syarat terjadinya Interaksi Sosial:


1) Adanya kontak Sosial
2) Adanya Komunikasi
1) Adanya Kontak Sosial

• Secara harafiah artinya bersama-sama menyentuh


• Berasal dari bahasa Latin: con atau cum = bersama-sama
tango = menyentuh
• Bukan berarti hanya berhubungan menyentuh secara fisik, tetapi
sekarang orang dapat berhubungan melalui surat, telepon, email, tv
dll

• Kontak sosial dapat terjadi antar


`orang perorangan,
`perorangan dengan kelompok masyarakat dan
`antar kelompok masyarakat

• Kontak sosial dapat bersifat


- positif: mengarah pada suatu kerjasama
- negatif: mengarah pada suatu pertentangan
- primer: mengadakan hubungan langsung (tatap muka)
- sekunder: memerlukan suatu perantara
Reaksi atas Kontak Sosial adalah:

` imitasi: proses peniruan

` sugesti: - memberi pandangan pada pihak lain sehingga diterima oleh


pihak tersebut
- dibedakan atas
* auto sugesti: sugesti thd diri sendiri yang datangnya
dari diri sendiri
* heterosugesti: sugesti yang datang dari orang lain

` identifikasi: merupakan keinginan seseorang untuk menjadi sama dgn


orang lain baik disengaja atau tidak

` simpati: perasaan tertarik kepada orang lain


2) Adanya Komunikasi

• Yaitu
~seseorang memberikan tafsiran pada perilaku orang lain:

gerak gerik, sikap


~ada perasaan yang ingin disampaikan oleh seseorang:

senang, marah, takut

Komunikasi adalah
proses menyampaikan pesan dari satu pihak kepada pihak lain
sehingga terjadi pengertian bersama

Jadi Komunikasi: ada yang memberi atau menyampaikan sesuatu dan


ada juga yang memberikan reaksi terhadap perasaan yang
ingin disampaikan tersebut
STATUS SOSIAL
• Yang erat kaitannya dalam membicarakan manusia sebagai Individu dan
Mahluk Sosial didalam masyarakat adalah Status Sosial

Mengacu pada kedudukan seseorang didalam masyarakat

• Seseorang dapat memiliki > 1 satus


Misalnya : ibu Ratna
Statusnya ; - sebagai pegawai negeri
- sebagai direktris sebuah bank
- sebagi istri dari bapak Sutanto
- sebagai ibu dari 2 orang anaknya
- sebagai ketua RT dilingkungannya dll

Kedudukan utama yang paling tinggi biasanya menjadi dasar bagi


pengelompokan didalam masyarakat
Ibu Ratna: kedudukannya sebagai “ direktris” adalah yang tertinggi
Status sesorang dalam masyarakat dapat dilihat dari 2 aspek yaitu

1) Aspek Statis
Kedudukan dan derajat seseorang dalam suatu kelompok yang dapat
dibedakan dengan derajat dan status individu lainnya
Misalnya - status petani berbeda dengan status pegawai negeri
- status pegawai negeri berbeda dengan status dokter
- status dokter umum berbeda dengan status dokter spesialis

2) Aspek Dinamis
Hubungan erat dengan peranan sosial tertentu yang berkaitan
dengan jabatan, fungsi dimasyarakat, tingkah laku, serta jasa yang
diharapkan dari fungsi dan jabatan tersebut
Misalnya - Pengacara berkaitan dengan klaim dalam memperoleh hak atau
keadilan
-Direktur berkaitan dengan perusahaan
-Gubernur berkaitan dengan masyarakat dan daerah
Ada 2 macam status yaitu:

1. Ascribed Status (Status Yang Di berikan) 2. Archived Status (Status Yang Diperjuangkan
Yaitu : Yaitu:
status yang diperoleh dengan sendirinya Kedudukan yang dicapai seseorang dengan
atau yang didapat tanpa inisiatif sendiri usaha-usaha yang diperjuangkan

Terbagi atas 4 yaitu: - Tidak diperoleh dari keturunan


1). Keturunan - Sifatnya terbuka
2). Jenis Kelamin - Contoh: siapapun bisa jadi ahli Ekonomi
3). Umur
4). Kedudukan Dalam Susunan Anggota `anak bangsawan/ bukan bangsawan
Keluarga `laki-laki/ perempuan
Contoh: Sistem Kasta di India
PERANAN
• Adalah prilaku yang diharapkan atau seharusnya dilakukan oleh seseorang
sesuai dengan statusnya

• Misalnya : status seorang ayah adalah kepala rumah tangga maka


ia harus berperan sebagai kepala rumah tangga yang baik
kepada
istri dan anak-anaknya seperti bertanggungjawab, berbuat baik,

Jadi Peranan merupakan Aspek Dinamis dalam Status


Sehingga peranan tidak dapat dipisahkan dari status

Peran penting sebab mengatur perilaku seseorang


Contoh seorang ibu yang ahli ekonom berbeda perilakunya dikantor dengan
ketika ia di rumah sebagai istri dan ibu

Anda mungkin juga menyukai