Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN

GENAP 1
Poin total 100/100

PILIH JAWABAN YANG BENAR

NAMA LENGKAP *

Ni Made Anggira Dhira Vinaya

NAMA KELAS *

XI MIPA 3

Mobilisasi sosial yang dijalankan Jepang *4/4


di Indonesia diantaranya....

Melakukan mobilisasi militer

Menjalankan Romusha

Membentuk organisasi paramiliter

Melakukan mobilisasi sosial

Membentuk pemerintahan militer

Tujuan Jepang menjalankan Romusha *4/4


adalah...

Romusha dijadikan cadangan tentara


reguler Jepang pada perang Asia timur
raya

Membangun kepentingan militer Jepang


baik di Indonesia dan Asia

Memanfaatkan SDM negara jajahan untuk


kepentingan ekonomi Jepang

Mengamankan sumber alam Indonesia


untuk kepentingan logistik perang

Memperkuat jalur ekonomi untuk


distribusi logistik perang

Dalam menjalankan kebijakan bidang *4/4


budaya Jepang yang dilakukan oleh
Jepang diantaranya....

Penanaman budaya jepang terhadap


bangsa Indonesia

Menjadikan bahasa Indonesia sebagai


bahasa pengantar

Menanamkan rasa nasionalisme melalui


pengenalan kebudayaan Jepang

Semangat rela berkorban untuk negara

Sumpah setia untuk membela negara

Perlawanan terhadap pendudukan *4/4


Jepang terjadi di berbagai daerah,salah
satunya perlawanan yang dipinpin oleh
Supriyadi,perlawanan tersebut
dilatarbelakangi oleh....

Penolakan Supriyadi jika santrinya


dijadikan Jugun Ianfu oleh Jepang

Ketidak puasan Supriyadi akan


permintaan Jepang supaya pesantrennya
menyetor beras dalam jumlah banyak
kepada Jepang

Pembalasan Supriyadi karena Jepang


sebelumnya melakukan serangan seFhak
ke pesantren yang dipimpinnya

Penolakan Supriyadi jika santrinya


dijadikan Romusha oleh Jepang

Penderitaan rakyat akibat penjajahan


Jepang yang disaksikan langsung oleh
Supriyadi

Pembentukan BPUPKI dilatar belakangi *4/4


oleh....

Sebagai upaya Jepang menata


pemerintahan jika kelak Indonesia
merdeka

Kedudukan Jepang yang sudah unggul


dalam perang PasiFk

Sebagai upaya propaganda Jepang untuk


mendapatkan dukungan rakyat akan
pendudukan Jepang di Indonesia

Keinginan Jepang membalas budi karena


tokoh-tokoh Indonesia telah memberikan
bantuan kepada Jepang

Sebagai realisasi janji kemerdekaan

Dibawah ini yang bukan rumusan dasar *4/4


negara dari Sukarno yang disampaikan
pada sidang BPUPKI 1 juni 1945

Ketuhanan yang maha Esa

Kesejahteraan Sosial

Peri kebangsaan

Internasionalisme atau perikemanusiaan

Kebangsaan Indonesia

Dibawah ini yang bukan merupakan *4/4


rumusan Mr.Supomo yang disampaikan
pada sidang BPUPKI 31 Mei 1945....

Musyawarah

Keadilan sosial

Kekeluargaan

Persatuan

Kesejahteraan Sosial

Dibawah ini yang bukan merupakan *4/4


anggota panitia 9....

Sukarno

Iwa Kusumasumantri

H.Agus Salim

Hatta

Ahmad SUBARJO

Berdasarkan kamus Besar bahasa *4/4


Indonesia pengertian proklamasi
adalah.....

Pernyataan kemerdekaan

Pengumuman kemerdekaan kepada


rakyat

Deklarasi kemeerdekaan

Pengumuman resmi dari pemerintah

Pernyataan kemerdekaan secara resmi

Apa peran yang dilakukan oleh pemuda *4/4


yang bernama Yusuf Ronodipuro

Mengusulkan supaya proklamasi


ditandatangani oleh Sukarno Hatta atas
nama bangsa Indonesia

Mengibarkan bendera pada saat


proklamasi kemerdekaan

Melakukan lobi kepada perwira Jepang


supaya memberikan jaminan keamanan

Mengetik naskah proklamasi

Menyiarkan berita proklamasi dengan


menggunakan bahasa Inggris

Tujuan pemuda membawa Sukarno- *4/4


Hatta ke Rengasdengklok adalah untuk...

Mengajak Sukarno supaya bergabung


dengan PETA dalam mengumumkan
kemerdekaan

Menjauhkan Sukarno-Hatta dari pengaruh


Jepang

Memaksa Sukarno memproklamirkan


kemerdekaan melalui PPKI

Menjauhkan Sukarno dari skenario politik


yang dilakukan oleh Jepang

Memaksa Sukarno untuk segera


melakukan perlawanan politik terhadap
Jepang

Hal-hal mengenai pemindahan *4/4


kekuasaan dan lain-lain mengandung
pengertian.....

Memanfaatkan kekosongan kekuasaan


dengan memproklamirkan kemerdekaan

Proklamasi kemerdekaan dilakukan


serentak di seluruh tanah air

Memanfaatkan kekosongan kekuasaan


dengan membentuk pemerintahan

Dalam waktu secepat mungkin harus


dibentuk pemerintahan

Memproklamirkan kemerdekaan dengan


cara mengambil alih kekuasaan dari
tangan Jepang

Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus *4/4


1945 adalah...

Mengesahkan Pancasila

Membentuk kabinet

Membagi wilayah

Membentuk KNID

Mengangkat Sukarno Hatta sebagai


presiden dan wakil

Hasil sidang PPKI 19 Agustus 1945 *4/4


adalah....

Mengesahkan Pancasila

Mengangkat Sukarno-Hatta sebagai


presiden dan wakil

Mengesahkan UUD 45

Dibentuk KNIP

Pembentukan kabinet

Salah satu kebijakan ekonomi yang *4/4


dijalankan oleh pemerintah Indonesia
setelah proklamasi adlah nasionalisasi
de Javasche Bank menjadi BNI 46, yang
kemudian BNI 46 dijadikan....

Bank Syariah

Bank DEVISA

Bank UMUM

Bank PEMBANGUNAN dERAH

Ban Central

Tugas pasukan AFNEI yang menjadi *4/4


pemicu terjadinya pertempuran
diberbagai daerah adalah....

Mengawasi gencatan senjata dengan


Jepang

Membebaskan tawanan perang

Menyerahkan Indonesia kepada


pemerintahan sipil

Menjaga stabilitas keamanan

Melucuti senjata tentara Jepang

Pertempuran antara tentara Inggris *4/4


dengan pemuda di perbatasan kerawang
Bekasi dilatar belakangi oleh....

Sebagai bentuk penolakan akan


kedatangan pasukan NICA

Perlawanan para pemuda akan tindakan


Inggris yang melakukan operasi militer di
bekasi

Perlawanan para pemuda akan upaya


beberapa tindakan provokasi yang
dilakukan oleh Belanda

Sebagai bentuk tindakan tentara Inggris


karena pemuda kerawang Bekasi kerap
melakukan penyerangan ke Markas militer
Inggris

Yang lain:

Dalam upaya mempertahankan kota *4/4


Ambarawa yang dilakukan oleh tentara
Indonesia salah satunya adalah....

Memilih melakukan upaya diplomasi

Menugaskan kolonel Sudirman untuk


mempertahankan kota Ambarawa

Memerintahkan seluruh tentara Indonesia


untuk melakukan perang gerilya

Memilih melakukan upaya perundingan


damai

Yang lain:

Yang menjadi pemicu bagi Inggris *4/4


mengultimatum pemuda Surabaya
adalah....

Terbunuhnya Jenderal Mansergh

Kegagalan perundingan damai antara


Inggris dan pemuda Surabaya

karena terjadinya insiden di Hotel Yamato

Perang yang berkepanjangan di Jembatan


Merah

Terbunuhnya jenderal Mallaby

Peran Bung Tomo dalampertempuran 10 *4/4


November adalah....

Memimpin pertempuran 10 November

Berpidato di radio membakar semangat

Menembak mati Jenderal Mallaby

menjadi komandan tertinggi dalam


pertempuran di Jembatan merah

Merobek bendera merah putih biru di hotel


Yamato

Yang menjadi pemicu rakyat membumi *4/4


hanguskan wilayah Bandung Selatan
adalah....

Bandung selatan akan dijaduikan zona


militerisasi oleh Inggris

Sebagai dampak serangan dari pihak


Inggris yang terus berlangsung ke wilayah
Bandung selatan

Upaya Belanda yang begitu ingin


menggabungkan Bandung utara dan
Bandung selatan

Dipenuhinya tuntutan Inggris dan Belanda


supaya garis batas dimundurkan sejauh
11 KM

Keberhasilan Inggris menduduki wilayah


Bandung Selatan

Peristiwa Bandung Lautan Api terjadi *4/4


pada tanggal....

24 Maret 1946

25 Maret 1945

26 Maret 1946

25 Maret 1946

24 Maret 1945

Setelah BPUPKI dibubarkan Jepang *4/4


membentuk PPKI yang memiliki tugas....

Melakukan penataan ekonomi

Menyusun dasar negara

Menyusun konstitusi

Menyusun pemerintahan

Menyusun agenda kemerdekaan

Setelah Guberneur militer Jepang *4/4


membentuk BPUPKI,yang diangkat
menjadi ketuanya adalah....

Kasman Singadimejo

Muhammad Hatta

Ir.Sukarno

Abdulgani Pringgodigdo

dr.Rajiman Wediodiningrat

Mata uang yang dikeluarkan oleh BNI 46 *4/4


adalah...

ORI

Rupiah

Yen Indonesia

Dolar

Gulden

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan


Layanan - Kebijakan Privasi

Formulir

Anda mungkin juga menyukai