Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN REKAM MEDIS RAWAT JALAN

No Komponen Uraian
1 Dasar Hukum 1. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Undang-Undang Nomor 1 tahun 1970 tentang
Keselamatan Kerja
3. PP Nomor 32 tentang Tenaga Kesehatan
4. Permenkes RI Nomor 1333/Menkes/SK/VII/1999 tentang
Standar Pelayanan Rumah Sakit
5. Keputusan Dirjen BUK Nomor HK.02.04/1/2970/11
tentang Akreditasi Rumah Sakit
2 Persyaratan Pelayanan 1. Surat Rujukan
2. Surat Kontrol Ulang
3. Kartu BPJS
4. Kartu Identitas/KTP
3 Sistem Mekanisme dan a. Pendaftaran Rawat Jalan
Prosedur - Pasien mengambil nomor antrian menurut loket
pendaftaran (loket A, B, C ) atau daftar via SMS
Center.
- Petugas memanggil pasien ke loket pendaftaran
berdasarkan nomor antriannya.
- Pasien umum membeli karcis di loket karcis dan
menyerahkan KTP/KK untuk pembuatan SRPU (Surat
Registrasi Pasien Umum)
- Pasien jaminan menyerahkan kartu JKN dan KTP/KK
untuk pembuatan SEP (Surat Elegelitas Peserta)
kepada petugas pendaftaran.
1. Untuk pasien baru :
- Petugas menanyakan/ mencek data pasien baru
dengan mencari nama pasien di SIM RS.
- Apabila belum tercatat sebagai pasien baru,
petugas memberikan nomor rekam medis baru dan
Kartu Identitas Berobat (KIB) dan dibawa setiap
berobat.
- Petugas menginput semua data sosial pasien sesuai
form di SIM RS.
b. Untuk pasien lama :
- Pasien menyerahkan Kartu Identitas Berobat
(KIB) kepada petugas pendaftaran.
- Petugas memanggil nomor/ nama pasien lama di
form SIM RS.
- Petugas menginputkan data kunjungan rawat jalan
pasien baru/ lama ke dalam form kunjungan rawat
jalan di SIM RS.
2. Petugas mencetak SRPU untuk pasien umum dan
mencetak SEP untuk pasien JKN.
3. Petugas mempersilakan pasien menunggu di poliklinik
yang dituju dan menyerahkan SRPU/ SEP ke petugas
poliklinik.
4 Jangka Waktu Penyelesaian ± 30 menit – 60 menit
5 Biaya Tarif Tidak ada biaya
6 Produk Pelayanan Pelayanan pendaftaran pasien rawat jalan
7 Sarana, Prasarana dan/ - Komputer
Fasilitas - Printer
- Medical Record
- Telephone
- ATK
- Meja dan Kursi
8 Kompetensi Pelaksana 1. D3 Rekam Medis
2. SMA
9 Pengawas Internal - Dilakukan oleh atasan langsung secara berjenjang
- Dilaksanakan secara kontinyu
10 Penanganan Pengaduan, Keluhan atau complain disampaikan melalui sarana yang
Saran, dan Masukan disediakan oleh RSUD dr. Adnaan WD Kota Payakumbuh
antara lain melalui :
1. Telephone : 082384286630
2. SMS Center : 082384286630
3. Petugas informasi dan pengaduan
4. Aduan langsung melalui kotak saran
11 Jumlah Pelaksana - 6 orang di loket pendaftaran
- 20 orang di ruangan rekam medis
12 Jaminan Pelayanan - Melaksanakan layanan sesuai dengan standar yang telah
ditetapkan
- Petugas penyelenggara layanan memiliki kompetensi
yang memadai dan santun
13 Jaminan Keamanan dan Pelayanan diberikan secara cepat, tepat dengan hasil yang
Keselamatan Pelayanan dapat dipertanggungjawabkan
14 Evaluasi Kinerja Evaluasi kinerja pelayanan melalui pengukuran penerapan
14 komponen standar pelayanan yang dilakukan sekurang-
kurangnya setiap 1 bulan sekali

Anda mungkin juga menyukai