Anda di halaman 1dari 1

WEEKLY REFLECTION

ETIKA BISNIS
MNJ305
Semester 1 – 2021/2022
Nama : anisa aprilia
NIM : 120100106
SESI : sesi 7

Petunjuk: Weekly summary dikirimkan dalam bentuk softcopy via upload ke BIG (assignment) paling lambat lima
(5) menit sebelum perkuliahan sesi selanjutnya dimulai. Nama file softcopy menyebutkan nama mahasiswa dan
nomor sesi yang dirangkum, misalnya: suroto_sesi5 untuk mahasiswa bernama Suroto dan rangkuman sesi-5.
Tugas ini juga bisa dikumpulkan dalam bentuk klip video.

KESIMPULAN HASIL REFLEKSI


Petunjuk: Pada kolom di bawah ini, tulis lah minimum 5 kalimat normatif untuk menggambarkan apa yang secara
personal didapatkan dari sesi tersebut diatas. Satu kalimat normatif mengandung kata “seharusnya” dan tak boleh
lebih dari 20 kata.

1. budaya etis akan menjadi budaya yang seharusnya karyawan diberdayakan dan
diharapkan untuk bertindak secara etis

2. Budaya perusahaan harus menetapkan ekspektasi dan norma yang akan menentukan
keputusan mana yang diambil.

3. tujuan budaya perusahaan harus menumbuhkan nilai, harapan, keyakinan, dan pola
perilaku yang baik dan efektif mendukung pengambilan keputusan etis

4. bisnis yang etis seharusnya menemukan cara untuk membentuk , mendorong dan
mengizinkan keputusaan yang bertanggung jawab secara etis

5. pemimpim yang baik harus pemimpin yang beretika

6. memengaruhi budaya melalui kode etik atau pernyataan nilai, perusahaan harus terlebih
dahulu menentukan misinya.

Anda mungkin juga menyukai