Anda di halaman 1dari 77

MAKALAH

KURIKULUM FISIKA SEKOLAH MENENGAH

“STANDAR KOMPETENSI LULUSAN”

Dosen Pengampu: Dra. Yenni Darvina, M.Si

Disusun Oleh:

AFIIFAH RIHHADATUL’AISY/ 03

AMELIA AGUSTIN/ 05

AZILLA WARDANI/ 11

RAHMIA SRI FANI/ 20

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2023
KATA PENGANTAR

. Puji syukur atas rahmat Allah SWT, berkat rahmat serta karunia-Nya sehingga makalah
dengan berjudul “HAKIKAT KURIKULUM”. ini dapat selesai.

Makalah ini dibuat dengan tujuan memenuhi tugas kelompok dari Ibuk Dra. Yenni
Darvina, M.Si. Selain itu, Penyusunan makalah ini bertujuan menambah wawasan dan
pemahaman kepada pembaca tentang “STANDAR KOMPETENSI KURIKULUM”. Penyusun
menyampaikan ucapan terima kasih kepada Ibuk Dra. Yenni Darvina, M.Si. Selaku guru mata
kuliah Dasar Dasar Sains. Berkat tugas yang diberikan ini, dapat menambah wawasan penyusun
berkaitan dengan topik yang diberikan. Penyusun juga mengucapkan terima kasih yang
sebesarnya kepada semua pihak yang membantu dalam proses penyusunan makalah ini.

Penyusun menyadari bahwa dalam penyusunan dan penulisan masih melakukan banyak
kesalahan. Oleh karena itu penyusun memohon maaf atas kesalahan dan ketaksempurnaan yang
pembaca temukan dalam makalah ini. Penyusun juga mengharap adanya kritik serta saran dari
pembaca apabila menemukan kesalahan dalam makalah ini.

Padang, 21 Februari 2023

Penyusun
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.................................................................................................................................2
DAFTAR ISI...............................................................................................................................................3
BAB 1.........................................................................................................................................................5
PENDAHULUAN.......................................................................................................................................5
1.1 Latar Belakang.............................................................................................................................5
1.2 Rumusan Masalah.......................................................................................................................6
1.3 Tujuan..........................................................................................................................................7
1.4 Manfaat.......................................................................................................................................8
BAB 2.........................................................................................................................................................9
Standar Kompetensi Lulusan.......................................................................................................................9
2.1 Standar Kompetensi Lulusan.......................................................................................................9
2.1.1 Pengertian Standar Kompetensi Lulusan Secara Umum......................................................9
2.1.2 Pengertian standar kompetensi lulusan menurut para ahli...............................................12
2.1.3 Tujuan dari standar kompetensi lulusan............................................................................13
2.1.4 Fungsi dari standar kompetensi lulusan.............................................................................13
2.1.5 Ruang lingkup dari standar kompetensi lulusan...............................................................14
2.1.6 Dimensi dari Standar kompetensi lulusan..........................................................................14
2.1.7 Manfaat dari standar kompetensi lulusan........................................................................15
2.1.8 Kegunaan dari standar kompetensi lulusan.......................................................................16
2.1.9 Perbedaan Standar Kompetensi Lulusan SMP Dan SMA....................................................16
2.1.10 Implementasi Standar Kompetensi Lulusan.......................................................................17
2.1.11 Rasional Standar Kompetensi Lulusan...............................................................................18
2.2 Standar Kompetensi Lulusan K13..............................................................................................18
2.2.1 Standar Kompetensi Lulusan K13 SMP dan SMA..............................................................18
2.2.2 Struktur SKL K13.................................................................................................................32
2.2.3 Langkah-Langkah Pembelajaran Berbasis K13...................................................................32
2.3 Standar Kompetensi Lulusan K13 Revisi....................................................................................36
2.3.1 Pengertian Dari Standar Kompetensi Lulusan K13 Revisi SMP Dan SMA..................................36
2.3.2 Stuktur Standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan SMA..........................................37
2.3.3 Strategi Standar Kompetensi Lulusan K13 SMP Dan SMA/SMK........................................41
2.3.4 Dimensi Dari Standar Kompetensi Lulusan K13 SMP Dan SMA.........................................43
B. Dimensi SKL pada SMP...............................................................................................................43
C. Dimensi SKL pada SMA..............................................................................................................44
2.4 Standar Kompetensi Lulusan Merdeka Belajar..........................................................................45
2.4.1 Pengertian Standar Komptensi Lulusan Kurikulum Merdeka.............................................45
2.4.2 Stuktur Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka................................................45
2.4.3 Strategi Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka SMP Dan SMA......................46
2.5 Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka..............................................47
2.5.1 Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka SMP..............................47
2.5.2 Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMA.................................49
BAB 3.........................................................................................................................................................50
PENUTUP...................................................................................................................................................50
3.1 Kesimpulan................................................................................................................................50
3.2 Saran..........................................................................................................................................50
Daftar Pustaka...........................................................................................................................................50
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pendidikan merupakan hal yang terpenting dalam kehidupan kita,ini berarti bahwa
setiap manusia berhak mendapat dan berharap untuk selalu berkembang dalam pendidikan.
Pendidikan secara umum mempunyai arti suatu proses kehidupan dalam mengembangkan
diri tiap individu untuk dapat hidup dan melangsungkan kehidupan. Pendidikan saat ini di
Indonesia telah melalui berbagai proses kurikulum Pendidikan diantarannya adalah
kurikulum 13 atau yang difokuskan pada tujuan Pendidikan Karekter terhadap peserta didik.
Kurikulum 2013 bertujuan untuk mempersiapkan manusia Indonesia agar memiliki
kemampuan hidup sebagai pribadi dan warga negara yang beriman, produktif, kreatif, inovatif,
dan afektif serta mampu berkontribusi pada kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara,
dan peradaban dunia. Didalam kurikulum 2013 memiliki SKL kurikulum 2013, SKL
dijadikan pedoman batas kelulusan bagi peserta didik di setiap satuan pendidikan. Untuk
meningkatkan kualitas pendidikan secara mendasar dan menyeluruh di jenjang pendidikan
dasar dan menengah. Dijadikan rujukan dalam menyusun standar pendidikan lain, misalnya
standar isi, standar proses, dan lainnya.

Konsep Merdeka Belajar yang merupakan sebuah tawaran dalam merekonstruksi sistem
pendidikan nasional, dengan tata ulang sistem pendidikan dalam rangka menyongsong
kemajuan perubahan dan kemajuan bangsa yang menyesuaikan perubahan zaman. Dengan
adanya pengembalian hakikat dari pendidikan yang sebenarnya adalah pendidikan untuk
memanusiakan manusia dan pendidikan yang membebaskan aktivitas belajar yang semula
adalah aktivitas alami anak yang dirampas menjadi agenda orang dewasa yang dipaksakan
pada peserta didik. Pendidik mengharuskan dimana dan kapan waktunya belajar, tanpa peduli
apa yang sedang dialami anak. Pendidik mendikte materi dan tujuan apa yang harus dipelajari
peserta didik goma meski tidak relevan di dalam kehidupan peserta didik
1.2 Rumusan Masalah
A. Standar kompetensi lulusan
1.1.1 Apa pengertian standar kompetensi lulusan secara umum
1.1.2 Apa Pengertian standar kompetensi lulusan menurut para ahli
1.1.3 Apa Tujuan dari standar kompetensi lulusan
1.1.4 Apa Fungsi dari standar kompetensi lulusan
1.1.5 Bagaimana Ruang lingkup dari standar kompetensi lulusan
1.1.6 Apa saja Dimensi dari Standar kompetensi lulusan
1.1.7 Apa Manfaat dari standar kompetensi lulusan
1.1.8 Apa Kegunaan dari standar kompetensi lulusan
1.1.9 Apa perbedaan standar kompetensi lulusan SMP dan SMA
1.1.10 Apa Implementasi standar kompetensi lulusan
1.1.11 Apa Rasional standar kompetensi lulusan
B. Standar Kompetensi Lulusan K13
1.1.12 Bagiamana Standar Kompetensi Lulusan K13 Fisika SMP
1.1.13 Apa stuktur dari Standar Kompetensi Lulusan fisika K13 SMA
1.1.14 Bagaimana Langkah-langkah Pembelajaran Berbasis K13
C. Standar kompetensi lulusan k13 Revisi
1.1.15 Apa Pengertian dari standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan SMA
1.1.16 Apa saja Stuktur Standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan SMA
1.1.17 Apa saja Aspek standar kompetensi lulusan SMP dan SMA/SMK
1.1.18 Bagaimana Dimensi dari standar kompetensi lulusan k 13 SMP dan SMA
D. Standar kompetensi lulusan merdeka belajar
1.1.19 Apa Pengertian Dari Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka
1.1.20 Apa Saja Struktur Tanda Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka
1.1.21 Apa saja Aspek standar kompetensi lulusan kurikulum merdeka fisika SMP dan
SMA/SMK
E. Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka
1.1.22 Apa Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMP
1.1.23 Apa Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMA
1.3 Tujuan
A. Standar kompetensi lulusan
1.1.24 Untuk mengetahui pengertian standar kompetensi lulusan secara umum
1.1.25 Untuk mengetaui standar kompetensi lulusan menurut para ahli
1.1.26 Untuk mengetahui Tujuan dari standar kompetensi lulusan
1.1.27 Untuk mengetahui Fungsi dari standar kompetensi lulusan
1.1.28 Untuk mengetahui Ruang lingkup dari standar kompetensi lulusan
1.1.29 Untuk mengetahui Dimensi dari Standar kompetensi lulusan
1.1.30 Untuk mengetahui Manfaat dari standar kompetensi lulusan
1.1.31 Untuk mengetahui Kegunaan dari standar kompetensi lulusan
1.1.32 Untuk mengetahui perbedaan standar kompetensi lulusan SMP dan SMA
1.1.33 Untuk mengetahui Implementasi standar kompetensi lulusan
1.1.34 Untuk mengetahui Rasional standar kompetensi lulusan
B. Standar Kompetensi Lulusan K13
1.1.35 Untuk mengetahui Standar Kompetensi Lulusan K13 Fisika SMP
1.1.36 Untuk mengetahui stuktur dari Standar Kompetensi Lulusan fisika K13 SMA
1.1.37 Untuk mengetahui Langkah-langkah Pembelajaran Berbasis K13
C. Standar kompetensi lulusan k13 Revisi
1.1.38 Untuk mengetahui Pengertian dari standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan SMA
1.1.39 Untuk mengetahui saja Stuktur Standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan SMA
1.1.40 Untuk mengetahui Aspek standar kompetensi lulusan SMP dan SMA/SMK
1.1.41 Untuk mengetahui Dimensi dari standar kompetensi lulusan k 13 SMP dan SMA
D. Standar kompetensi lulusan merdeka belajar
1.1.42 Untuk mengetahui Pengertian Dari Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka
1.1.43 Untuk mengetahui Struktur Tanda Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka
1.1.44 Untuk mengetahui Aspek standar kompetensi lulusan kurikulum merdeka fisika SMP
dan SMA/SMK
F. Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka
1.1.45 Untuk mengetahui Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMP
1.1.46 Untuk mengetahui Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMA
1.4 Manfaat

A. Standar kompetensi lulusan


1.4.1 Memberikan informasi tentang pengertian standar kompetensi lulusan secara umum
1.4.2 Memberikan informasi tentang Pengertian standar kompetensi lulusan menurut para ahli
1.4.3 Memberikan informasi tentang Tujuan dari standar kompetensi lulusan
1.4.4 Memberikan informasi tentang Fungsi dari standar kompetensi lulusan
1.4.5 Memberikan informasi tentang Ruang lingkup dari standar kompetensi lulusan
1.4.6 Memberikan informasi tentang Dimensi dari Standar kompetensi lulusan
1.4.7 Memberikan informasi tentang Manfaat dari standar kompetensi lulusan
1.4.8 Memberikan informasi tentang Kegunaan dari standar kompetensi lulusan
1.4.9 Memberikan informasi tentang perbedaan standar kompetensi lulusan SMP dan SMA
1.4.10 Memberikan informasi tentang Implementasi standar kompetensi lulusan
1.4.11 Memberikan informasi Rasional standar kompetensi lulusan

B. Standar Kompetensi Lulusan K13


1.1.47 Memberikan Informasi Standar Kompetensi Lulusan K13 Smp
1.1.48 Memberikan Informasi Standar Kompetensi Lulusan K13 Sma
1.1.49 Memberikan Informasi Langkah-Langkah Pembelajaran Berbasis K13
C. Standar kompetensi lulusan k13 Revisi
1.4.12 Memberikan informasi tentang Pengertian dari standar kompetensi lulusan k13 revisi
SMP dan SMA
1.4.13 Memberikan informasi tentang Stuktur Standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan
SMA
1.4.14 Memberikan informasi tentang Aspek standar kompetensi lulusan SMP dan SMA/SMK
1.4.15 Memberikan informasi tentang Dimensi dari standar kompetensi lulusan k13 SMP dan
SMA
D. Standar kompetensi lulusan merdeka belajar
1.1.50 Memberikan Informasi Pengertian Dari Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum
Merdeka
1.1.51 Memberikan Informasi Struktur Tanda Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka
1.1.52 Memberikan Informasi Aspek standar kompetensi lulusan kurikulum merdeka SMP dan
SMA/SMK
E. Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka
1.1.53 Untuk mengetahui Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMP
1.1.54 Untuk mengetahui Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMA
BAB 2

Standar Kompetensi Lulusan

2.1 Standar Kompetensi Lulusan

2.1.1 Pengertian Standar Kompetensi Lulusan Secara Umum

Standar kompetensi lulusan merupakan kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup


sikap, pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan standar nasional yangtelah disepakati,
sebagaimana yang ditetapkan dengan Peraturan menteri Pendidikan Nasional No. 23 Tahun
2006.Di dalam Permendikbud Nomor 20 Tahun 2016 disebutkan bahwa pengertian Standar
Kompetensi Lulusan (SKL) adalah kriteria mengenai kualifikasi kemampuan lulusan yang
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan.
Sedangkan secara lebih khusus, di dalam Pasal 35 Undang-Undang Nomor 20 Tahun
2003 (Pasal 35) dijelaskan bahwa Standar Kompetensi Lulusan merupakan kualifikasi
kemampuan lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan peserta didik yang
harus dipenuhinya atau dicapainya dari suatu satuan pendidikan pada jenjang pendidikan
dasar dan menengah.Keberadaan SKL juga bisa dijadikan sebagai indikator dalam mengelola
nilai, keberhasilan pembelajaran, dan aspek-aspek lainnya.
Dari penjelasan pendapat para ahli yang telah dikemukakan, maka dapat disimpulkan
bahwa standar kompetensi merupakan sebuah acuan yang digunakan oleh guru dalam proses
pembelajaran untuk mengukur kemampuan peserta didik yang perlu dikuasai baik dalam
ranah pengetahuan, sikap, ataupun keterampilan sebagai syarat kelulusan. Dalam KTSP
terdapat standar kompetensi untuk setiap mata pelajaran. Salah satunya mata pelajaran
Bahasa Indonesia. Sehubungan dengan hal tersebut, salah satu standar kompetensi yang akan
penulis capai dalam penelitian ini adalah pembelajaran menulis naskah drama (Tim
Depdiknas, 2006: 268).

2.1.2 Pengertian standar kompetensi lulusan menurut para ahli

Standar kompetensi memiliki kriteria dalam menentukan kelulusan peserta didik, salah
satunya dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia meliputi keterampilan membaca, menyimak,
berbicara, dan menulis. Mulyasa (2011: 91) menyatakan, bahwa standar kompetensi adalah
kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup pengetahuan, keterampilan, dan sikap, yang
digunakan sebagai pedoman penilaian dalam penentuan kelulusan peserta didik dari satuan
pendidikan. Pernyataan ini senada pula dengan pendapat Mulyasa, Ahiri & Anwar (2011: 7)
berpendapat, bahwa standar kompetensi adalah acuan minimal yang harus dipenuhi lulusan dari
suatu lembaga pendidikan. Sedangkan menurut Majid (2013: 42), standar kompetensi adalah
pernyataan tentang pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang harus dikuasai serta tingkat
penguasaan yang diharapkan dicapai dalam mempelajari suatu mata pelajaran. Dalam hal ini
peserta didik diharapkan mampu untuk menguasai tiga ranah tersebut yang diajarkan oleh guru.

2.1.3 Tujuan dari standar kompetensi lulusan

Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional


Pendidikan Pasal 26 Ayat (1) sampai (3) menyatakan bahwa tujuan standar kompetensi
lulusan dari berbagai jenjang, antara lain:
1. Standar kompetensi lulusan pada jenjang pendidikan dasar bertujuan untuk
meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta
keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.
2. Standar kompetensi lulusan pada satuan pendidikan menengah umum bertujuan untuk
meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta
keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.
3. Standar kompetensi lulusan pada satuan pendidikan menengah kejuruan untuk
meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta
keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut sesuai
jurusannya.

2.1.4 Fungsi dari standar kompetensi lulusan

Fungsi Standar Kompetensi Lulusan (SKL) untuk masing-masing satuan pendidikan


adalah sebagai berikut.
1. Menjadi pedoman penilaian untuk menentukan kelulusan peserta didik.
2. Menjadi pondasi dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak, dan
keterampilan hidup mandiri saat berada di jenjang pendidikan dasar dan menengah
umum/kejuruan.
Fungsi Standar Kompetensi Lulusan berdarasarkan tingkatannya.
1. Standar kompetensi lulusan pada jenjang pendidikan dasar bertujuan meletakkan
dasar-dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta ketrampilan
untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.
2. Standar kompetensi lulusan pada satuan pendidikan menengah umum bertujuan
meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta ketrampilan
untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut
3. Standar kompetensi lulusan pada satuan pendidikan menengah kejuruan untuk
meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta ketrampilan
untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.

2.1.5 Ruang lingkup dari standar kompetensi lulusan

Ruang Lingkup Standar Kompetensi Lulusan. Ruang lingkup SKL terdiri dari
kriteria kualifikasi kemampuan peserta didik yang diharapkan dapat dicapai setelah
menyelesaikan kegiatan belajarnya di satuan pendidikan pada jenjang pendidikan dasar
dan menengah. Untuk rincian ruang lingkup yang lebih lengkap adalah sebagai berikut.
Satuan Pendidikan terdiri dari:
SD, MI, SDLB, dan Paket A; SMP, MTs, SMPLB, dan Paket B; dan SMA, MA, SMK,
MAK, SMALB, dan Paket C. Kelompok Mata Pelajaran terdiri dari agama dan akhlak
mulia, kewarganegaraan dan budi pekerti, ilmu pengetahuan dan teknologi, estetika, dan
jasmani olahraga dan kesehatan.

2.1.6 Dimensi dari Standar kompetensi lulusan

 Dimensi Sikap
1. Analisis KI –KD
2. Pembentukan Tim Takmir Mushola sekolah
3. Menjadwalkan Sholat Duhur Berjamaah
4. Pengenalan Sholat Duha
5. Membentuk Tim PPK
6. Mengoptimalkan Tim PPK
7. Pembuatan Tata Tertib Peserta Didik berkordinasi dengan Kesiswaan
8. Pelaksanaan Reward and Punishment berkordinasi dengan Kesiswaan
dan BK
9. Menjadwalkan Pembinaan Siswa oleh Wali Kelas
10. Pelaksanaan LDDK
11. Pembuatan Poster ( dengan slogan SIKAP SOPAN SANTUN
MERUPAKAN KARAKTER ANAK INDONESIA Kordinasi dengan
tim PPK
12. Pelibatan Peserta Didik dalam Pelayanan di Koperasi

13. Pembuatan Tim Kunjungan ke Panti Asuhan dan Panti Jompo

14. Memprogramkan kegiatan tali asih dan bakti sosial

15. Pengoptimalan Kegiatan Literasi Sekolah

16. Pembinaan dan motivasi untuk belajar dan melanjutkan sekolah

17. Pembinaan Kesehatan Jasmani dan Rohani

18. Pengadaan Lomba – Lomba

 Dimensi Pengetahuan
1. Analisis KI- KD ranah Pengetahuan
2. Penentuan KKM Sekolah
3. Penentuan kriteria kelulusan sekolah pada ranah pengetahuan
4. Penambahan Jam Pembelajaran
 Dimensi Ranah Keterampilan
1. Analisis KI- KD ranah Keterampilan
2. Penentuan KKM Sekolah
3. Penentuan kriteria kelulusan sekolah pada ranah Keterampilan
4. Pelaksaan Ekstrakurikuler
2.1.7 Manfaat dari standar kompetensi lulusan

Dalam aplikasinya, rumusan standar kompetensi lulusan memberikan manfaat bagi


tenaga pendidik dalam mengembangkan pembelajaran. Adapun manfaatnya adalah
sebagai berikut.
Di jadikan pedoman batas kelulusan bagi peserta didik di setiap satuan pendidikan.
Untuk meningkatkan kualitas pendidikan secara mendasar dan menyeluruh di jenjang
pendidikan dasar dan menengah.
Dijadikan rujukan dalam menyusun standar pendidikan lain, misalnya standar isi, standar
proses, dan lainnya.

2.1.8 Kegunaan dari standar kompetensi lulusan

Kegunaan Standar Kompetensi Lulusan adalah sebagai acuan utama dalam


pengembangan Standar Isi, Standar Proses, Standar Penilaian Pendidikan, Standar
Pendidik dan Tenaga Kependidikan, Standar Sarana dan Prasarana, Standar Pengelolaan,
dan Standar Pembiayaan.
Dengan adanya Standar Kompetensi Lulusan akan dapat disusun sebuah perencanaan
kurikulum, mulai dari Standar Isi sampai dengan Standar Pembiayaannya. Hal ini
dikarenakan inti dari sebuah kurikulum adalah untuk mewujudkan atau mencapai standar
kompetensi kelulusan yang telah ditetepkan.

2.1.9 Perbedaan Standar Kompetensi Lulusan SMP Dan SMA

Standar Kompetensi Lulusan di jenjang SMP/MTS


1. Melaksanakan ajaran agama yang dianut.
2. Mampu mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan diri sendiri.
3. Memiliki rasa percaya diri.
4. Patuh dan taat pada aturan sosial yang berlaku di lingkungan.
5. Menghargai nilai-nilai keberagaman, misalnya suku, ras, agama, golongan sosial, dan
ekonomi.
6. Memanfaatkan informasi dari lingkungan secara logis, kritis, dan kreatif.
7. Menghargai setiap perbedaan pendapat.
8. Mampu menunjukkan kecintaannya pada membaca dan menulis.
9. Menguasai pengetahuan yang bisa menunjang pendidikannya di jenjang menengah.
10. Selalu menerapkan pola hidup bersih.
Standar Kompetensi Lulusan pada Jenjang SMA/MA
1. Melaksanakan ajaran agama yang dianut.
2. Mampu mengembangkan potensi diri sendiri secara optimal dan bisa memanfaatkan
kelebihan untuk menutupi kekurangan.
3. Memiliki dan menunjukkan rasa percaya diri dan bersedia bertanggung jawab atas
perilaku dan perbuatannya.
4. Ikut serta dalam penerapan aturan sosial di lingkungan.
5. Memiliki dan menunjukkan sikap kompetitif dan sportif demi hasil terbaik.
6. Mampu menunjukkan analisisnya dalam memcahkan permasalahan yang cukup
kompleks.
7. Berekspresi melalui seni dan budaya.
8. Memberikan apresiasi atas karya seni dan budaya.
9. Menerapkan pola hidup sehat dalam kehidupan, baik kesehatan jasmani dan rohani.
10. Selalu bersedia menganalisis gejala alam dan sosial.
11. Menguasai ilmu pengetahuan untuk menunjang pendidikan tingkat tingginya.

2.1.10 Implementasi Standar Kompetensi Lulusan

Pelaksanaan Permendiknas No 22 dan No 23 Tahun 2006 diatur pada Permendiknas No


24 Tahun 2006, berikut beberapa hal yang dilakukan oleh Satuan Pendidikan dan Komite
Sekolah, antara lain :
Mengembangkan dan Menetapkan KTSP sesuai dgn kebutuhan Dapat mengembangkan
kurikulum dengan standar yang lebih tinggi Dapat mengadopsi atau mengadaptasi model
KTSP BSNP Sosialisasi Permen No. 22 dan 23 ke guru, kepala sekolah, pengawas, dan
tenaga kependidikan lainnya yang relevan melalui LPMPdan/atau PPPG Sosialisasi
Permen No. 22 dan 23 dan panduan penyusunan KTSP yang disusun BSNP ke dinas
pendidikan provinsi, kabupaten/kota, dan dewan pendidikan Membantu pemerintah
provinsi dan Kabupaten/kotadalam penjaminan mutu melalui LPMP Mengembangkan
model-model kurikulum sebagai masukan bagi BSNP Mengembangkan dan
mengujicobakan model-model kurikulum inovatif Mengembangkan dan mengujicobakan
model kurikulum untuk pendidikan layanan khusus Bekerja sama dengan PT dan/atau
LPMP melakukan pendampingan satuan pendidikan dalam pengembangan kurikulum
satuan pendidikan Memonitor secara nasional penerapan Permen No. 22 dan 23 ,
mengevaluasinya, dan menguusulkan rekomendasi kebijakan kepada BSNP dan/atau
menteri Mengembangkan pangkalan data yang rinci tentang pelaksanaan SI dan SKL

2.1.11 Rasional Standar Kompetensi Lulusan

Standar kompetensi lulusan digunakan sebagai acuan utama pengembangan standar isi
pembelajaran, standar proses pembelajaran, standar penilaian pembelajaran, standar
dosen dan tenaga kependidikan, standar sarana dan prasarana pembelajaran, standar
pengelolaan pembelajaran, dan standar pembiayaan pembelajaran.

2.2 Standar Kompetensi Lulusan K13

2.2.1 Standar Kompetensi Lulusan K13 SMP dan SMA

ANALISIS KETERKAITAN SKL, KI, KD, IPK SERTA MATERI PEMBELAJARAN


(SMP)

Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
Sik Memiliki 1. Meneri Perwu
ap perilaku ma dan judan
yang menjala sikap
mencermi
nkan religiu
nkan sikap
: ajaran s
1. beriman agama dalam
dan yang pemb
bertakwa dianutn elajar
kepada ya an
Tuhan tentan
YME,
g
2. berkarak
ter, jujur, Objek
dan Ilmu
Penge
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
peduli, tahua
3. bertangg n
ungjawa Alam
b, dan
4. pembelaj penga
ar sejati matan
sepanjan nya
g hayat,  Pe
dan ng
5. sehat uk
jasmani ur
dan an
rohani  Be
Sesuai sa
dengan ra
perkemba n
ngan anak Po
di ko
lingkunga k
n da
keluarga, n
sekolah, Tu
masyaraka ru
t dan na
lingkunga n
n alam  Sa
sekitar, tu
bangsa, an
negara, ba
dan ku
kawasan da
regional. n
ta
k
ba
ku
2. Menunj Perwu
ukkan judan
perilaku sikap
jujur, sportif
disiplin, dan
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
tanggun disipli
gjawab, n
peduli(t dalam
oleransi pemb
, gotong elajar
royong) an
, tentan
santun, g
percaya Objek
diri,dala Ilmu
m Penge
tahua
berinter
n
aksi Alam
secara dan
efektif penga
dengan matan
lingkun nya
gan  Pe
sosial ng
uk
dan ur
alamdal an
am  Be
jangkau sa
an ra
pergaul n
an dan Po
ko
keberad
k
aannya da
n
Tu
ru
na
n
 Sa
tu
an
ba
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ku
da
n
ta
k
ba
ku
(Terin
tegras
i pada
KI 3
dan
KI 4)
Pe Memiliki 3. Memah 3.1 M 3.1.1 Me Objek
ng pengetahu amipen en njel Ilmu
eta an getahua era ask Penge
faktual, pk an tahua
- n
konseptual an 3 n
hu , (faktual ko ket Alam
an prosedural , ns era dan
, dan konsept ep mp penga
metakogni ual, dan pe ilan matan
tif pada prosedu ng pro nya
tingkat ral) uk ses  Pe
teknis dan ur pen ng
berdasa
spesifik an yeli uk
sederhana rkan be dik ur
berkenaan rasa rb an an
dengan : ingin ag IP  Be
1. ilmu tahunya ai A sa
pengeta tentang be 3.1.2 Me ra
huan, ilmu sar njel n
2. teknolo an ask Po
pengeta
gi, me an ko
3. seni, huan, ng Ke k
dan teknolo gu gun da
4. budaya. gi, seni, na aan n
budaya ka me Tu
Mampu terkait n mp ru
mengaitka fenome sat elaj na
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
n na dan ua ari n
pengetahu kejadia n IP  Sa
an di atas n sta A tu
dalam nd 3.1.3 Me an
tampak
konteks ar yeb ba
diri mata. (b utk ku
sendiri, ak an da
keluarga, u) obj n
sekolah, ek ta
masyaraka yan k
t g di ba
dan pel ku
lingkunga ajar
n alam i
sekitar, IP
bangsa, A
negara, 3.1.4 Me
dan njel
kawasan ask
regional. an
pen
ger
tian
pen
guk
ura
n
3.1.5 Me
nye
but
kan
hal
yan
g
dap
at
di
uku
r
(bu
kan
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
bes
ara
n
3.1.6 Me
mb
and
ing
kan
sat
uan
bak
u
dan
tida
k
bak
u
3.1.7 Me
ma
ha
mi
keg
una
an
sat
uan
bak
u
dal
am
pen
guk
ura
n
3.1.8 Me
ngk
onv
ersi
sat
uan
dal
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
am
SI
(Si
ste
m
Int
ern
asi
ona
l)
3.1.9 Me
njel
ask
an
pen
ger
tian
bes
ara
n
pok
ok
3.1.10 Me
nye
but
kan
ma
ca
m-
ma
ca
m
bes
ara
n
pok
ok
bes
erta
sat
uan
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ya
3.1.11 Me
njel
ask
an
pen
ger
tian
bes
ara
n
tur
una
n
3.1.12 Me
nye
but
kan
ma
ca
m-
ma
ca
m
bes
ara
n
tur
una
n
bes
erta
sat
uan
ya
Keteram- 4. Mencob 4.1 M 4.1.1 Me Objek
pilan a,meng en ny Ilmu
olah, yaj aji Penge
ika ka tahua
dan
n n n
menyaji dat has Alam
dalam
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ranah a il dan
konkret ha pe penga
(mengg sil ng matan
pe ata nya
unakan,
ng ma  Pe
mengur uk tan ng
ai, ura , uk
merang n inf ura
kai, de ere n
memodi ng nsi  Be
fikasi, an , sar
ala da an
dan
t n Po
membu uk me ko
at) dan ur ng k
ranah ya ko da
abstrak ng mu n
(menuli ses nik Tu
s, uai asi ru
pa ka na
memba
da n n
ca, dir has  Sat
menghit i il ua
ung, se 4.1.2 Me n
mengga ndi lak ba
mbar, ri, uk ku
dan ma an da
khl pe n
mengar uk ng tak
ang) hid uk ba
sesuai up ura ku
dengan lai n
yang n, de
dipelaja da ng
n an
ri di
be sat
sekolah nd ua
dan a- n
sumber be ba
lain nd ku
yang a 4.1.3 Me
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
sama di lak
dalam se uk
sudut kit an
ar pe
pandan
de ng
g/teori ng uk
an ura
me n
ng bes
gu ara
na n-
ka bes
n ara
sat n
ua pa
n nja
tak ng,
ba ma
ku ssa
da ,
n wa
sat ktu
ua de
n ng
ba an
ku ala
t
uk
ur
ya
ng
ser
ing
di
ju
mp
ai
dal
am
ke
hid
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
up
an
seh
ari
-
har
i
4.1.4 Me
lak
uk
an
pe
ng
uk
ura
n
bes
ara
n-
bes
ara
n
tur
un
an
sed
erh
an
a
ya
ng
ser
ing
di
ju
mp
ai
dal
am
ke
hid
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
up
an
seh
ari
-
har
i
Sik Memiliki 1. Mener Perwu
ap perilaku ima judan
yang dan sikap
mencermi
menjal religiu
nkan sikap
: ankan s
1. berima ajaran dalam
n dan agama pemb
bertak yang elajar
wa dianut an
kepada nya tentan
Tuhan
g
YME,
2. berkar Zat
akter, dan
jujur, Karak
dan teristi
peduli, knya
3. bertan  Zat
ggungj Pad
awab, at,
4. pembe Cai
lajar r
sejati dan
sepanj Gas
ang  Uns
hayat, ur
dan Sen
5. sehat ya
jasman wa,
i dan dan
rohani Ca
Sesuai mp
dengan ura
n.
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
perkemba  Sifa
ngan anak t
di fisi
lingkunga ka
n dan
keluarga, kim
sekolah, ia
masyaraka  Per
t dan ub
lingkunga ah
n alam an
sekitar, fisi
bangsa, ka
negara, da
dan n
kawasan ki
regional. mi
a
2. Menunj Perwu
ukkan judan
perilak sikap
u jujur, sportif
disiplin dan
, disipli
tanggun n
gjawab, dalam
peduli pemb
(toleran elajar
si, an
gotong tentan
royong) g
, Zat
santun, dan
percaya Karak
teristi
diri,
knya
dalam
 Zat
berinter Pad
aksi at,
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
secara Cai
efektif r
dengan dan
Gas
lingkun
 Uns
gan
ur
sosial Sen
dan ya
alam wa,
dalam dan
jangkau Ca
an mp
ura
pergaul n.
an dan  Sifa
keberad t
aannya fisi
ka
dan
kim
ia
 Per
uba
han
fisi
ka
dan
kim
ia

(Terin
tegras
i pada
KI 3
dan
KI 4)
Pe Memiliki 3. Memah 3.2 M 3.2.1 M Zat
ng pengetahu ami enj en dan
eta an pengeta ela gg Karak
faktual, sk ol teristi
- huan
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
hu konseptual (faktual an on knya
an , , ko gk  Zat
prosedural konsept ns an Pad
, dan ep ka at,
ual, dan
metakogni ca ra Cai
tif pada prosedu m kt r
tingkat ral) pu eri dan
teknis dan berdasa ra sti Gas
spesifik rkan n k  Uns
sederhana rasa da m ur
berkenaan ingin n at Sen
dengan : zat eri ya
tahunya
1. ilmu tu . wa,
penget tentang ng 3.2.2 M dan
ahuan, ilmu gal en Ca
2. teknol pengeta (u jel mp
ogi, huan, ns as ura
3. seni, teknolo ur ka n.
dan gi, seni, da n  Sifa
4. buday n pe t
budaya
a. se rb fisi
Mampu terkait ny ed ka
mengaitka fenome aw aa dan
n na dan a), n kim
pengetahu kejadia sif un ia
an di atas n at su  Per
dalam tampak fis r, ub
konteks ika se
mata. ah
diri da ny
sendiri, n a an
keluarga, ki w fisi
sekolah, mi a, ka
masyaraka a, da da
t pe n n
dan ru ca
ki
lingkunga ba m
n alam ha pu mi
sekitar, n ra a
bangsa, fis n.
negara, ika 3.2.3 M
dan da en
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
kawasan n jel
regional. ki as
mi ka
a n
dal m
am et
ke od
hi e
du pe
pa mi
n sa
se ha
ha n
ri- ca
ha m
ri pu
ra
n.
3.2.4 M
en
jel
as
ka
n
sif
at
fis
ik
a
da
n
sif
at
ki
mi
a.
3.2.5 M
en
de
sk
ri
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ps
ik
an
pe
ru
ba
ha
n
fis
ik
a
da
n
pe
ru
ba
ha
n
ki
mi
a.
Ke Memiliki 4. Menco 4.2 M 4.2.1 M Zat
ter keterampil ba, en ela dan
am an mengol yaj ku Karak
berpikir ika ka
- ah, dan teristi
dan n n
pil bertindak: menyaji ha pe knya
an 1. kreatif, dalam sil mi
ranah  Zat
2. produk pe nd
Pad
tif, konkret ny aia
at,
3. kritis, (mengg eli n
Cai
4. mandir unakan, dik ka
r
i, an ra
mengur dan
5. kolabo ata kt
ai, Gas
ratif, u eri
dan merang kar sti  Uns
6. komun kai, ya k ur
ikatif ten zat Sen
memod
melalui tan (p ya
ifikasi, wa,
pendekata dan g ad
n sif at, dan
membu Ca
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ilmiah at) dan at cai mp
sesuai ranah lar r, ura
dengan abstrak uta da n.
yang
(menuli
n, n  Sifa
dipelajari per ga t
di satuan s, ub s) fisi
pendidika memba ah ser ka
n dan ca, an ta dan
sumber menghi fisi m kim
lain secara tung, ka en ia
mandiri mengga da gu  Per
n m uba
mbar,
per pu han
dan ub lk fisi
mengar ah an ka
ang) an inf dan
sesuai ki or kim
dengan mi m ia
yang a, asi
ata m
dipelaja
u en
ri di pe ge
sekolah mi na
dan sa i
sumber ha un
lain n su
yang ca r,
mp se
sama ura ny
dalam n aw
sudut a,
pandan da
g/teori n
ca
m
pu
ra
n
4.2.2 M
ela
ku
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ka
n
pe
ng
uk
ur
an
as
a
m,
ba
sa,
da
n
ga
ra
m
m
en
gg
un
ak
an
in
di
ka
tor
bu
ata
n
da
n
ala
mi
4.2.3 M
ela
ku
ka
n
pe
rc
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ob
aa
n
pe
mi
sa
ha
n
ca
m
pu
ra
n,
mi
sal
ny
a
m
ela
lui
pe
ny
uli
ng
an
,
kr
o
m
at
og
raf
i
4.2.4 M
en
ya
jik
an
ha
sil
sif
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
at
fis
ik
a
da
n
ke
hi
du
pa
n
se
ha
ri-
ha
ri
da
n
m
en
dis
ku
sik
an
ny
a
de
ng
an
Te
m
an
Sik Memiliki 1. Mener Perwu
ap perilaku ima judan
yang dan sikap
mencermi
menjal religiu
nkan sikap
: ankan s
1. berima ajaran dalam
n dan agama pemb
bertak yang elajar
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
wa dianut an
kepada nya tentan
Tuhan g
YME,
Suhu
2. berkar
dan
akter,
Perub
jujur,
ahann
dan
ya
peduli,
3. bertan
ggungj
awab,
4. pembe
lajar
sejati
sepanj
ang
hayat,
dan
5. sehat
jasman
i dan
rohani
Sesuai
dengan
perkemba
ngan anak
di
lingkunga
n
keluarga,
sekolah,
masyaraka
t dan
lingkunga
n alam
sekitar,
bangsa,
negara,
dan
kawasan
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
regional.
2. Menunj Perwu
ukkan judan
perilak sikap
u jujur, sportif
disiplin dan
, disipli
tanggun n
gjawab, dalam
peduli pemb
(toleran elajar
si, an
gotong tentan
royong) g
, Suhu
santun, dan
percaya Perub
ahann
diri,
ya
dalam (Terin
berinter tegras
aksi i pada
secara KI 3
efektif dan
dengan KI 4)
lingkun
gan
sosial
dan
alam
dalam
jangkau
an
pergaul
an dan
keberad
aannya
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
Pe Memiliki 3. Memah 3.3 M 3.3.1 M Suhu
ng pengetahu ami en en dan
eta an pengeta ga jel Perub
faktual, nal as ahann
- huan
konseptual isi ka ya
hu , (faktual s n
an prosedural , ko de
, dan konsept ns fi
metakogni ual, dan ep ni
tif pada prosedu su si
tingkat ral) hu su
teknis dan , hu
berdasa
spesifik pe .
sederhana rkan m 3.3.2 M
berkenaan rasa uai en
dengan : ingin an, jel
1. ilmu tahunya kal as
penget tentang or, ka
ahuan, ilmu pe n
2. teknol rpi be
pengeta
ogi, nd rb
3. seni, huan, ah ag
dan teknolo an ai
4. buday gi, seni, kal je
a. budaya or, ni
Mampu terkait da s
mengaitka fenome n ter
n pe m
na dan
pengetahu ne o
an di atas kejadia ra m
dalam n pa et
konteks tampak nn er.
diri mata. ya 3.3.3 M
sendiri, dal en
keluarga, am en
sekolah, ke tu
masyaraka hi ka
t du n
dan pa sk
lingkunga n al
n alam se as
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
sekitar, ha uh
bangsa, ri- u
negara, ha de
dan ri ng
kawasan ter an
regional. ma m
su el
k ak
me uk
ka an
nis pe
me ng
me uk
nja ur
ga an
ke su
sta hu
bil de
an ng
su an
hu m
tu en
bu gg
h un
pa ak
da an
ma th
nu er
sia m
da o
n m
he et
wa er.
n 3.3.4 M
en
en
tu
ka
n
sk
al
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
a
th
er
m
o
m
et
er
ta
k
be
rs
ka
la
de
ng
an
m
e
m
ba
nd
in
gk
an
de
ng
an
te
m
o
m
et
er
be
rs
ka
la.
3.3.5 M
en
jel
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
as
ka
n
de
fi
ni
si
pe
m
ua
ia
n.
Ke Memiliki 4. Menco 4.3 M 1.4.1 M Suhu
ter keterampil ba, ela el dan
an ku a Perub
am mengol ka
berpikir k ahann
- ah, dan n
dan u ya
pil menyaji per
bertindak:
co
k 
an 1. kreatif, dalam a
ba
2. produk ranah n
an
tif, konkret unt p
3. kritis, (mengg uk e
4. mandir unakan, me n
i, ny g
mengur
5. kolabo eli u
ratif, ai, dik k
dan merang i ur
6. komun kai, pe a
ikatif memod ng n
aru su
ifikasi, h
melalui dan h
kal
pendekata or u
membu
n ter d
ilmiah at) dan e
ha
sesuai ranah da n
dengan abstrak p g
yang (menuli su a
dipelajari s, hu n
di satuan da m
memba n
pendidika e
ca, wu
n dan n
menghi jud
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
sumber tung, be g
lain secara mengga nd g
mandiri a u
mbar, ser n
dan ta a
mengar per k
ang) pin
da a
sesuai n
ha
dengan n th
yang kal er
dipelaja or m
o
ri di
m
sekolah et
dan er
sumber .
lain 1.4.2 M
yang e
sama n
e
dalam
nt
sudut u
pandan k
g/teori a
n
sk
al
a
th
er
m
o
m
et
er
ta
k
b
er
sk
al
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
a
d
e
n
g
a
n
m
e
m
b
a
n
di
n
g
k
a
n
d
e
n
g
a
n
te
m
o
m
et
er
b
er
sk
al
a.
1.4.3 M
e
n
y
aj
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ik
a
n
la
p
or
a
n
P
e
m
u
ai
a
n
P
a
nj
a
n
g,
L
u
as
,
d
a
n
V
ol
u
m
e.
1.4.4 M
e
n
y
aj
ik
a
n
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
la
p
or
a
n
P
e
m
u
ai
a
n
p
a
d
a
Z
at
C
ai
r.
Sik Memiliki 1. M Perwu
ap perilaku en judan
yang eri sikap
mencermi
ma religiu
nkan sikap
: da s
1. berima n dalam
n dan me pemb
bertak nja elajar
wa lan an
kepada ka tentan
Tuhan
n g
YME,
2. berkar aja Kalor
akter, ran dan
jujur, ag Perpin
dan dahan
am
peduli, nya
a
3. bertan ya
ggungj
ng
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
awab, dia
4. pembe nut
lajar ny
sejati
a
sepanj
ang
hayat,
dan
5. sehat
jasman
i dan
rohani
Sesuai
dengan
perkemba
ngan anak
di
lingkunga
n
keluarga,
sekolah,
masyaraka
t dan
lingkunga
n alam
sekitar,
bangsa,
negara,
dan
kawasan
regional.
2. Menunj Perwu
ukkan judan
perilak sikap
u jujur, sportif
disiplin dan
, disipli
tanggun n
gjawab, dalam
peduli pemb
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
(toleran elajar
si, an
gotong tentan
royong) g
, Kalor
santun, dan
percaya Perpi
ndaha
diri,
nnya
dalam (Terin
berinter tegras
aksi i pada
secara KI 3
efektif dan
dengan KI 4)
lingkun
gan
sosial
dan
alam
dalam
jangkau
an
pergaul
an dan
keberad
aannya
Pe Memiliki 3. Memah 3.4 M 3.4.1 M  Kal
ng pengetahu ami en en or
eta an pengeta ga jel dan
faktual, nal as Per
- huan
konseptual isi ka pin
hu , (faktual s n dah
an prosedural , ko Pe ann
, dan konsept ns ng ya
metakogni ual, dan ep ert
tif pada prosedu su ia
tingkat ral) hu n
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
teknis dan berdasa , ka
spesifik rkan pe lo
sederhana rasa m r.
berkenaan uai 3.4.2 M
ingin
dengan : an, en
5. ilmu tahunya kal de
penget tentang or, sk
ahuan, ilmu pe ri
6. teknol pengeta rpi ps
ogi, huan, nd ik
7. seni, teknolo ah an
dan an hu
gi, seni,
8. buday kal bu
a. budaya or, ng
Mampu terkait da an
mengaitka fenome n ka
n na dan pe lo
pengetahu kejadia ne r
an di atas n ra de
dalam pa ng
tampak
konteks nn an
diri mata. ya su
sendiri, dal hu
keluarga, am da
sekolah, ke n
masyaraka hi hu
t du bu
dan pa ng
lingkunga n an
n alam se ka
sekitar, ha lo
bangsa, ri- r
negara, ha de
dan ri ng
kawasan ter an
regional. ma w
su uj
k ud
me .
ka 3.4.3 M
nis en
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
me un
me tu
nja ka
ga n
ke m
sta ac
bil a
an m
su -
hu m
tu ac
bu a
h m
pa pe
da rp
ma in
nu da
sia ha
da n
n ka
he lo
wa r.
n 3.4.4 M
en
gi
de
nti
fi
ka
si
fa
kt
or
-
fa
kt
or
ya
ng
m
e
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
m
en
ga
ru
hi
ke
na
ik
an
su
hu
be
nd
a
ak
ib
at
pe
m
be
ria
n
ka
lo
r
3.4.5 M
en
ga
na
lis
is
pe
rs
a
m
aa
n
ka
lo
r
un
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
tu
k
ke
na
ik
an
su
hu
pa
da
pe
rs
oa
la
n
ya
ng
se
su
ai.
3.4.6 M
en
jel
as
ka
n
ca
ra
m
en
en
tu
ka
n
ka
lo
r
un
tu
k
pe
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ru
ba
ha
n
w
uj
ud
.
3.4.7 M
en
jel
as
ka
n
da
n
m
e
m
be
da
ka
n
m
ac
a
m
-
m
ac
a
m
pe
rp
in
da
ha
n
ka
lo
r.
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
Ke Memiliki 4. Menco 4.4 M 4.4.1 M  Kal
ter keterampil ba, ela en or
an ku ye
am mengol ka dan
berpikir lid
- ah, dan n Per
dan iki
pil menyaji per pin
bertindak: ka
an dalam co dah
7. kreatif, ba ra
8. produk ranah kt ann
an
tif, konkret unt eri ya
9. kritis, (mengg uk sti
10. mandir unakan, me k
i, ny su
mengur
11. kolabo eli hu
ratif, ai, dik be
dan merang i nd
12. komun kai, pe a
ikatif memod ng pa
aru da
ifikasi, h
melalui dan sa
kal
pendekata or at
membu
n ter be
ilmiah at) dan nd
ha
sesuai ranah da a
dengan abstrak p m
yang (menuli su en
dipelajari s, hu ga
di satuan da la
memba n
pendidika mi
ca, wu
n dan pe
sumber menghi jud ru
lain secara tung, be ba
nd
mandiri mengga ha
a
mbar, ser n
dan ta w
per uj
mengar
pin ud
ang) .
da
sesuai ha 4.4.2 M
dengan n en
yang kal ye
dipelaja or lid
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ri di iki
sekolah pe
dan ng
ar
sumber
uh
lain je
yang nis
sama ba
dalam ha
sudut n
pandan ter
ha
g/teori
da
p
ke
m
a
m
pu
an
m
en
gh
an
tar
ka
n
ka
lor
pa
da
pe
ris
ti
wa
ko
nd
uk
si.
4.4.3 M
en
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ya
jik
an
ha
sil
pe
ra
nc
an
ga
n
pe
m
an
fa
ata
n
ra
di
asi
ka
lor
4.4.4 M
ela
ku
ka
n
pe
rc
ob
aa
n
un
tu
k
m
en
ye
lid
iki
pe
Indikato Mate
Standar
As Komp r ri
Kompete Kompete
pe etensi Pencapai Pemb
nsi nsiInti
k Dasar an elajar
Lulusan
Kinerja an
ng
ar
uh
ka
lor
ter
ha
da
p
su
hu
da
n
w
uj
ud
be
nd
a
ser
ta
pe
rpi
nd
ah
an
ka
lor

2.2.2 Struktur SKL K13

A. SMP/MTs
Untuk pendidikan tingkat menengah pertama (SMP/MTs). Struktur
Kurikulumnya terdiri dari 10 mata pelajaran yang dikelompokkan ke dalam 2
bagian, yaitu kelompok A dan kelompok B. Kelompok A adalah mata pelajaran
yang memberikan orientasi kompetensi lebih kepada aspek kognitif dan afektif.
Sementara kelompok B merupakan mata pelajaran yang lebih menekankan pada
aspek afektif dan psikomotor.
Kemudian, untuk beban belajar di SMP/MTs untuk semua kelas mengalami
penambahan jumlah jam pembelajaran per minggu. Yang sebelumnya
berjumlah 32 jam/minggu, pada Kurikulum 2013 ini menjadi 38 jam/minggu.
Untuk 1 jam belajar di SMP/MTs adalah 40 menit. Artinya, bertambah 5 menit
bila dibandingkan dengan SD/MI. Untuk lebih jelasnya berikut gambaran
lengkap Struktur Kurikulum SMP/MTS:

2.2.3 Langkah-Langkah Pembelajaran Berbasis K13

langkah dalam pendekatan saintifik tersebut adalah (1) mengamati (observing), (2)
menanya (questioning), (3) mengumpulkan informasi/mencoba (experimenting), (4)
menalar atau mengasosiasi (associating), dan (5) mengkomunikasikan (communicating).

1.Mengamati (observing)

Peserta didik menggunakan panca indranya untuk mengamati fenomena yang relevan
dengan apa yang dipelajari.

Milsalnya untuk mata pelajaran IPA: peserta didik mengamati pelangi, untuk mata
pelajaran Bahasa Inggris: peserta didik mendengarkan percakapan, dan untuk mata
pelajaran Bahasa Indonesia: peserta didik membaca teks.

Fenomena yang dapat diamati secara langsung maupun melalui media audio visual. Hasil
yang diharapkan dari kegiatan ini adalah peserta didik mendapatkan pengetahuan secara
faktual, pengalaman, dan serangkaian informasi yang belum diketahui (gap of
knowledge).

Kegiatan mengamati juga akan membantu peserta didik menginventarisasi segala


seseatu yang belum diketahuinya tersebut.Supaya kegiatan mengamati dapat terlaksana
dengan baik, maka sebaiknya guru perlu menemukan fenomena yang akan diamati,
merancang, mempersiapkan, menunjukkan atau menyediakan sumber belajar yang
relevan dengan Kompetensi Dasar atau materi pembelajaran yang akan diamati oleh
peserta didik.

2. Menanya
Peserta didik merumuskan pertanyaan tentang informasi yang tidak dipahaminya.
Pertanyaan-pertanyaan yang diajukan dapat mencakup jawaban tentang pertanyaan
faktual, konseptual, maupun prosedural, sampai pada pertanyaan yang bersifat hipotetik.

Hasil dari kegiatan ini adalah serangkaian pertanyaan peserta didik, khususnya yang
mengarah atau relevan dengan indikator-indikator Kompetensi Dasar yang sudah
dirumuskan.

Guru membantu peserta didik dalam merumuskan pertanyaan berdasarkan daftar hal-hal
yang ingin diketahui, agar dapat melakukan atau menciptakan sesuatu.

Misalnya, guru membantu peserta didik dengan merumuskan pertanyaan pancingan


terkait dengan apa yang sedang diamati.

3. Mengumpulkan Informasi/Mencoba

Peserta didik mengumpulkan data melalui berbagai teknik, misalnya: melakukan


eksperimen, mengamati objek atau aktivitas, wawancara dengan narasumber, membaca
buku pelajaran/kamus/ensiklopedia/serangkaian data statistik.

Sedangkan guru memfasiltasi sumber-sumber belajar, lembar kerja (worksheet), media,


serta alat peraga, alat dan bahan eksperimen.

Guru juga bertugas membimbing dan pengarahkan peserta didik untuk mengisi lembar
kerja, menggali informasi tambahan yang dapat dilakukan secara berulang-ulang sampai
peserta didik memperoleh informasi atau data yang dibutuhkan.

Hasil dari kegiatan ini adalah serangkaian data atau informasi yang relevan dengan
serangkaian Kompetensi Dasar.

4. Menalar/Mengasosiasi

Peserta didik mengolah informasi yang sudah dikumpulkan. Dalam tahap kegiatan ini,
peserta didik memecah, memilah, dan memilih informasi, mengklasifikasikan, atau
menghitung dengan cara tertentu untuk menjawab pertanyaan.
Pada langkah ini, guru mengarahkan agar peserta didik dapat menidentifikasi,
mengklasifikasi, atau menghubungkan data dan informasi yang diperoleh.

Hasil akhir dari tahap ini adalah simpulan-simpulan yang merupakan jawaban atas
pertanyaan yang dirumuskan.

5. Mengomunikasikan

Peserta didik menyampaikan simpulan hasil hasil analisis secara lisan, tertulis, atau
menyampaikannya melalui media lain.

Pada kegiatan ini, peserta didik dapat juga dapat memajang atau memamerkan hasil
karyanya di ruang kelas atau mengunggah (upload) pada blog yang dimiliki.

Guru memberikan umpan balik, memberikan penguata, dan memberikan penjelasan


secara lebih luas, membantu peserta didik untuk menentukan butir-butir penting dan
simpulan yang akan dipresentasikan.

Pendekatan saintifik sebagai ruh dari kurikulum 2013 tersebut harus senantiasa mewarnai
dalam kegiatan pembelajaran yang dikelola oleh guru. Kegiatan pembelajaran sendiri,
pada umunya meliputi tiga tahapan, yaitu pendahuluan, inti, dan penutup.

1. Kegiatan Pendahuluan

Kegiatan pendahuluan bertujuan untuk menciptakan suasana awal pembelajaran yang


efektif, sehingga memungkinkan peserta didik dapat mengikuti proses pembelajaran
dengan baik.

Sebagai contoh, ketika memulai pembelajaran, guru menyapa peserta didik dengan nada
bersemangat dan gembira, mengecek kehadiran peserta didik, menyampaikan tujuan
pembelajaran dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.

2. Kegiatan Inti

Kegiatan inti merupakan kegiatan utama dalam proses pembelajaran karena terkait
langsung dengan pencapaian tujuan pembelajaran.
Kegiatan inti dalam pendekatan saintifik ditujukan untuk memperoleh konsep, hukum, atau
prinsip oleh peserta didik dengan bantuan guru melalui langkah-langkah kegiatan yang sudah
dijelaskan dalam pendahuluan.

Pada akhir kegiatan inti, ada validasi data terhadap konsep, hukum, atau prinsip yang telah
dikonstruk oleh peserta didik sendiri.

3. Kegiatan Penutup

Kegiatan penutup ditujukan untuk beberapa hal pokok, Pertama, pengayaan materi pelajaran yang
dikuasai oleh peserta didik.

Pengayaan dapat dilakukan dengan memberikan tugas kepada peserta didik dengan membaca
buku pelajaran atau sumber informasi lainnya untuk memantapkan pemahaman materi. Guru juga
dapat meminta peserta didik untuk mengakses sumber-sumber informasi dari internet.

Kedua, guru dapat memberikan kegiatan remidial apabila terdapat peserta didik yang belum
mencapai kompetensi yang diharapkan.

2.3 Standar Kompetensi Lulusan K13 Revisi

2.3.1 Pengertian Dari Standar Kompetensi Lulusan K13 Revisi SMP Dan SMA

Dalam Kurikulum 2013, SKL diterjemahkan ke dalam Kompetensi Inti dan Kompetensi
Dasar. Dalam konteks ini, Standar Kompetensi Lulusan (SKL) untuk masing-masing
jenjang dibagi menjadi tiga bagian, yaitu sikap, keterampilan, dan pengetahuan.
A. SKL pada SMP/MTs
Standar Kompetensi Lulusan pada sekolah menengah pertama/madrasah
tsanawiyah/sekolah menengah pertama luar biasa/paket B/bentuk lain yang sederajat
dirumuskan secara terpadu dalam bentuk deskripsi kompetensi yang terdiri atas:

1. mencintai Tuhan Yang Maha Esa dan memahami kehadiran Tuhan Yang Maha
Esa dalam kehidupan sehari-hari, memahami ajaran agama, melaksanakan ibadah
secara rutin dan mandiri sesuai dengan tuntunan agama/kepercayaan, berani
menyatakan kebenaran, menyayangi dirinya, menyadari pentingnya
keseimbangan kesehatan jasmani, mental dan rohani, menghargai sesama
manusia, berinisiatif menjaga alam, serta memahami kewajiban dan hak sebagai
warga negara;
2. mengekspresikan dan bangga terhadap identitas diri dan budayanya, menghargai
keragaman masyarakat dan budaya nasional, terbiasa melakukan interaksi antar
budaya, menolak stereotip dan diskriminasi, serta berpartisipasi aktif untuk
menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia;
3. menunjukkan perilaku terbiasa peduli dan berbagi, serta kemampuan
berkolaborasi lintas kalangan di lingkungan terdekat dan lingkungan sekitar;
4. terbiasa bertanggung jawab, melakukan refleksi, berinisiatif dan merancang
strategi untuk pembelajaran dan pengembangan diri, serta mampu beradaptasi
dan menjaga komitmen untuk meraih tujuan;
5. menunjukkan kemampuan menyampaikan gagasan orisinal, membuat tindakan
atau karya kreatif sesuai kapasitasnya, dan terbiasa mencari alternatif tindakan
dalam menghadapi tantangan;
6. menunjukkan kemampuan mengidentifikasi informasi yang relevan atau masalah
yang dihadapi, menganalisis, memprioritaskan informasi yang paling relevan atau
alternatif solusi yang paling tepat;
7. menunjukkan kemampuan dan kegemaran berliterasi berupa menginterpretasikan
dan mengintegrasikan teks, untuk menghasilkan inferensi sederhana,
menyampaikan tanggapan atas informasi, dan mampu menulis pengalaman dan
pemikiran dengan konsep sederhana;
8. menunjukkan kemampuan numerasi dalam bernalar menggunakan konsep,
prosedur, fakta dan alat matematika untuk menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan diri, lingkungan terdekat, dan masyarakat sekitar.
2.3.1 Stuktur Standar kompetensi lulusan k13 revisi SMP dan SMA

(SMP)

Kompetensi sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs) merupakan


tingkat kemampuan. untuk mencapai Standar Kompetensi Lulusan (SKL) yang harus
dimiliki seorang peserta didik SMP/MTs pada setiap tingkat kelas.

Rumusan kompetensi inti menggunakan notasi sebagai berikut:

1. Kompetensi Inti-1 (KI-1) untuk kompetensi inti sikap spiritual;


2. Kompetensi Inti-2 (KI-2) untuk kompetensi inti sikap sosial;

3. Kompetensi Inti-3 (KI-3) untuk kompetensi inti pengetahuan; dan

4. Kompetensi Inti-4 (KI-4) untuk kompetensi inti keterampilan.

Kompetensi Inti SMP/MTs

Kelas 7 Kelas 8 Kelas 9

1. Menghargai dan 1. Menghargai dan


1. Menghargai dan menghayati
menghayati ajaran agama menghayati ajaran agama
ajaran agama yang dianutnya
yang dianutnya yang dianutnya

2. Menghargai dan
2. Menghargai dan
menghayati perilaku
menghayati perilaku jujur, 2. Menghargai dan menghayati
jujur, disiplin,
disiplin, tanggungjawab, perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli
peduli (toleransi, gotong tanggungjawab, peduli
(toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, (toleransi, gotong royong),
royong), santun, percaya
dalam santun, percaya diri, dalam
diri, dalam
berinteraksi secara efektif berinteraksi secara efektif
berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dengan lingkungan sosial dan
dengan lingkungan sosial
dan alam dalam jangkauan alam dalam jangkauan
dan alam dalam
pergaulan dan pergaulan dan keberadaannya
jangkauan pergaulan dan
keberadaannya
keberadaannya

3. Memahami pengetahuan 3. Memahami dan menerapkan 3. Memahami dan


(faktual, konseptual, dan menerapkan
pengetahuan (faktual,
prosedural) berdasarkan rasa konseptual, dan prosedural) pengetahuan (faktual,
ingin tahunya tentang ilmu berdasarkan rasa ingin tahunya konseptual, dan
tentang ilmu pengetahuan, prosedural)
pengetahuan, teknologi, seni,
teknologi, seni, budaya terkait
budaya terkait fenomena dan
fenomena dan kejadian tampak
berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi,
kejadian tampak mata mata
seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian
tampak mata

4. Mengolah, menyaji,
4. Mencoba, mengolah, dan
dan menalar dalam ranah
menyaji dalam ranah konkret 4. Mengolah, menyaji, dan
konkret
menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai,
(menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi,
dan merangkai, memodifikasi, dan
dan
membuat) dan ranah abstrak membuat) dan ranah abstrak
membuat) dan ranah
(menulis, membaca, (menulis, membaca,
abstrak (menulis,
menghitung, menggambar, menghitung, menggambar, dan
membaca, menghitung,
dan
mengarang) sesuai dengan menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
mengarang) sesuai
yang dipelajari di sekolah sumber
dengan yang dipelajari di
dan sumber lain yang sama
lain yang sama dalam sudut sekolah dan sumber
dalam
pandang/teori
lain yang sama dalam
sudut pandang/teori
sudut pandang/teori

Kurikulum SMP MTS Sesuai Permendikbud 35 Tahun 2018

Struktur Kurikulum SMP/MTs terdiri atas mata pelajaran umum kelompok A dan mata
pelajaran umum kelompok B.

Khusus untuk MTs, dapat ditambah dengan mata pelajaran keagamaanyang diatur oleh
Kementerian Agama.
Mata pelajaran Kelompok A merupakan kelompok mata pelajaran yang muatan dan
acuannya dikembangkan oleh pusat.

Sedangkan Mata pelajaran Kelompok B merupakan kelompok mata pelajaran yang


muatan dan acuannya dikembangkan oleh pusat dan dapat dilengkapi dengan
muatan/konten lokal.

Mata pelajaran Kelompok B dapat berupa mata pelajaran muatan lokal yang berdiri
sendiri. Muatan lokal dapat memuat Bahasa Daerah.

(SMA)

Permendikbud Nomor 36 Tahun 2018 merupakan Struktur Kurikulum 2013


SMA/MA dan merupakan perubahan atas Peraturan Menteri Pendidikan Nomor 59
Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 SMA/MA.

Struktur Kurikulum SMA/MA terdiri atas mata pelajaran umum kelompok A, mata
pelajaran umum kelompok B, dan mata pelajaran peminatan akademik kelompok C.
Mata pelajaran peminatan akademik kelompok C dikelompokkan atas mata pelajaran
Peminatan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, mata pelajaran Peminatan Ilmu
Pengetahuan Sosial, dan mata pelajaran Peminatan Bahasa dan Budaya. Khusus
untuk MA, dapat ditambah dengan mata pelajaran keagamaan yang diatur oleh
Kementerian Agama.

1. Mata Pelajaran Kelompok A merupakan program kurikuler yang bertujuan


mengembangkan kompetensi sikap, kompetensi pengetahuan, dan kompetensi
keterampilan peserta didik sebagai dasar penguatan kemampuan dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

2. Mata pelajaran umum kelompok B merupakan program kurikuler yang bertujuan


mengembangkan kompetensi sikap, kompetensi pengetahuan, dan kompetensi
keterampilan peserta didik terkait lingkungan dalam bidang sosial, budaya, dan seni.
3. Mata pelajaran umum kelompok C merupakan program kurikuler yang bertujuan
mengembangkan kompetensi sikap, kompetensi pengetahuan, dan kompetensi
keterampilan peserta didik sesuai dengan minat, bakat dan/atau kemampuan
akademik dalam sekelompok mata pelajaran keilmuan.

Beban belajar merupakan keseluruhan kegiatan yang harus diikuti peserta didik
dalam satu minggu, satu semester, dan satu tahun pembelajaran.

1. Beban belajar di SMA/MA dinyatakan dalam jam pelajaran per minggu.


2. Beban belajar satu minggu Kelas X adalah minimal 42 jam pelajaran
3. Beban belajar satu minggu Kelas XI dan XII adalah minimal 44 jam
pelajaran.
4. Beban belajar di Kelas X dan XI dalam satu semester minimal 18 minggu.
5. Beban belajar di kelas XII pada semester ganjilminimal 18 minggu
6. Beban belajar di kelas XII pada semester genap minimal 14 minggu

2.3.2 Strategi Standar Kompetensi Lulusan K13 SMP Dan SMA/SMK

Strategi pemenuhan mutu standar kompetensi lulusan kurikulum 2013

Program pemenuhan kompetensi lulusan pada peserta didik terutama dalam kompetensi
sikap, karakter dan keterampilan memerlukan inovasi. Contoh inovasi pengembangan
sikap, karakter dan keterampilan antara lain.

1. Pengembangan Sikap dan Karakter Sopan Santun.

Penanaman sikap dan karakter sopan santun dapat dilakukan dengan inovasi pembiasaan
di satuan pendidikan, branding sekolah sebagai identitas khas satuan pendidikan,
mengimplementasikan kode etik dan tata tertib secara konsisten. misalnya, wajib senyum,
salam, sapa, kepada tamu dan warga sekolah, ketentuan kehadiran di sekolah, ketentuan
penggunaan pakaian sekolah, dll.

2. Pengembangan Sikap dan Karakter Kepemimpinan.

Kegiatan inovasi pengembangan sikap karakter kepemimpinan dapat dilakukan dalam


kegiatan sehari-hari di satuan pendidikan misalnya, mengikuti upacara bendera setiap hari
Senin, menjadi petugas upacara, setiap kelas terdapat struktur organisasi kelas, memimpin
doa di awal dan akhir pembelajaran, mengikuti olah raga/senam pagi bersama, mengikuti
kegiatan ekstrakurikuler pendidikan kepramukaan.
3. Pengembangan Sikap dan Karakter Peduli Lingkungan.

Beberapa inovasi kegiatan kepedulian lingkungan yang dapat diterapkan di satuan


pendidikan misalnya, kerja bakti, penanaman pohon, tidak meludah di sembarang tempat,
tidak merokok, mengolah dan memilah sampah. Kepala satuan pendidikan dan pendidik
harus terlibat dan menjadi model atau contoh dalam kegiatan peduli lingkungan, agar
menjadi teladan pada peserta didik.

Program pemenuhan kompetensi pengetahuan dan keterampilan dilakukan melalui proses


pembelajaran baik intrakurikuler, kokurikuler, dan ekstrakurikuler. Pengembangan
intrakurikuler dilakukan melakukan pembelajaran yang bersifat kontekstual, berpikir kritis
dan kreatif, pemecahan masalah yang bersifat kekinian antara lain dilakukan untuk:

a. meningkatkan pemahaman peserta didik tentang potensi dan persoalan lingkungan,


sosial dan budaya di wilayah tempat tinggal

b. melestarikan dan mengembangkan nilai-nilai kearifan lokal untuk mendukung


pendidikan bermutu

c. meningkatkan pengetahuan berpikir tingkat tinggi khususnya tentang wilayah dimana


mereka tinggal

d. membangun keterampilan peserta didik untuk mampu mengidentifikasi persoalan,


mencari solusi secara kreatif dan mengembangkannya.

4. Pengembangan kegiatan ekstrakurikuler mendukung upaya pemenuhan mutu


kompetensi peserta didik sesuai bakat, minat dan kemampuannya di luar akademik,
dilakukan melalui kegiatan antara lain:

a. Pendidikan Kepramukaan merupakan kegiatan ekstrakurikuler yang wajib


diselenggarakan oleh satuan pendidikan. Kegiatan ini menginternalisasikan nilai
ketuhanan, kebudayaan, kepemimpinan, kebersamaan, sosial, kecintaan alam, dan
kemandirian.

b. Kegiatan keolahragaan untuk meningkatkan kemampuan fisik dan mental serta


kebugaran meliputi atletik, senam, permainan, panjat tebing, renang

c. Kewirausahaan dapat mengajarkan peserta didik untuk mengembangkan jiwa wirausaha


meliputi kegiatan koperasi sekolah, kegiatan basar hasil karya peserta didik

d. Seni tari, seni rupa, seni teater, dan seni musik dapat mengenalkan keanekaragaman seni
dan budaya di Indonesia, menanamkan sikap cinta budaya dan mengembangkan bakat
peserta didik

2.3.3 Dimensi Dari Standar Kompetensi Lulusan K13 SMP Dan SMA
B. Dimensi SKL pada SMP

Setiap lulusan Pendidikan Dasar dan menengah memiliki kompetensi pada


3 dimensi, yakni Dimensi Sikap, Dimensi Pengetahuan, dan Dimensi
Keterampilan
1. Dimensi Sikap
Memiliki perilaku yang encerminkan
 Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME,
 Berkarakter, jujur dan peduli,
 Bertanggungjawab,
 Pembelajar sejati sepanjang hayat, dan
 Sehat jasmani dan rohani
Pada jenjang SMP/MTs, SKL yang menyangkut kemampuan sikap adalah
memiliki perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak
mulia, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.

2. Dimensi Pengetahuan
Dimensi yang memiliki pengetahuan factual, konseptual, procedural, dan
metakognitif pada tingkat taknis dan spefektif sederhana berkenaan
dengan:
 Ilmu pengetahuan ,
 Teknologi
 Seni
 Budaya
Serta mampu mengaitkan pengethauan tersebut pada konteks disi
sendiri, keluarga, masayaratakat, dan lingkungan alama sekitar.
Pengathuan kognitif adalah pengetahuan trknis dan spefektif tingkat
sederhana, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan
bdaya, dalam masyarakat dan lingkungan.
Pengathuan Konseptual; istilah dan klasifikasi, kategori, prinsip,
geberalisasi, dan teori, yang digunakan terkait dengan pengetahun teknis
dan spesifik tingkat sederhna berkenaan dengan ilu pengetahuan,
teknologi, seni dan budaya
Pengetahuh procedural; Pengatahuan tentang cara melakukan sesuatu
atau kegiatan yang berkaitan dengan pengatahuan teknis, spesifik,
algoritma, metode tingkat sederhna
Pengetahuan Metakognitif; Pengathua tentangb kkuatan dan kelemahan
diri sendiri dan menggunakannya dalam mempelajri pengathaun teknis dan
spesifik tingkat sederhana.
Di tingkat SMP/MTs, SKL yang berhubungan dengan kemampuan
pengetahuan ialah memiliki pengetahuan faktual, konseptual, dan
prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian yang tampak mata.

3. Dimensi Keterapilan
Memiliki keteranpilan berpikir dan bertindak.
 Kreatif
 Produktif
 Kritis
 Mandiri
 Kolaboratif
 Komunikatif
Dengan melalui pendekatan ilmiah sesuai dengan yang dipelajari
di satuan pendiikan dan sumber lain secara mandiri.

Untuk tingkat SMP/MTs, SKL yang menyangkut kemampuan


keterampilan ialah memiliki kemampuan pikir dan tindak yang efektif
dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret sesuai yang dipelajari di
sekolah.

C. Dimensi SKL pada SMA


1. .Dimensi sikap
Sementara pada jenjang SMA/MA/SMK, SKL yang berhubungan dengan sikap adalah
memiliki perilaku yang mencerminkan sikap orang beriman, berakhlak mulia, percaya
diri, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta dalam menempatkan dirinya sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
2. Dimensi keterampilan
Sementara untuk tingkat SMA/ MA/SMK adalah memiliki kemampuan pikir dan tindak
yang efektif dan kreatif dalam ranah abstrak dan konkret terkait dengan pengembangan
diri yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri
3. Dimensi pengetahuan
Adapun untuk tingkat SMA/MA/SMK, SKL yang berhubungan dengan kemampuan
pengetahuan ialah memiliki kemampuan prosedural dan metakognitif dalam ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian
2.4 Standar Kompetensi Lulusan Merdeka Belajar

2.4.1 Pengertian Standar Komptensi Lulusan Kurikulum Merdeka

Menurut peraturan menteri pendidikan, kebudayaan, riset dan teknologi republik


Indonesia Nomor 5 tahun 2022 Standar Kompetensi Lulusan adalah kriteria minimal
tentang kesatuan sikap, keterampilan dan pengetahuan yang menunjukkan capaian
kemampuan peserta didik dari hasil pembelajarannya pada akhir jenjang pendidikan.

Standar Kompetensi Lulusan ini digunakan sebagai pedoman dalam penentuan


kelulusan peserta Didik dari satuan pendidikan dan digunakan sebagai acuan dalam
pengembangan standar isi, standar proses, standar penilaian pendidikan, standar tenaga
kependidikan, standar sarana prasarana, standar pengelolaan dan standar pembiayaan.

2.4.2 Stuktur Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka

Standar Kompetensi Lulusan adalah kriteria minimal tentang kesatuan sikap,


keterampilan, dan pengetahuan yang menunjukkan capaian kemampuan Peserta Didik
dari hasil pembelajarannya pada akhir Jenjang Pendidikan. Perumusan Standar
Kompetensi Lulusan berdasarkan antara lain: (1) tujuan pendidikan nasional, (2)
tingkat perkembangan Peserta Didik, (3) kerangka kualifikasi nasional Indonesia, dan
(4) jalur, jenjang, dan jenis pendidikan.
Standar Kompetensi Lulusan bagi peserta didik terdiri atas:
a. Standar Kompetensi Lulusan pada pendidikan anak usia dini;
b. Standar Kompetensi Lulusan pada Jenjang Pendidikan dasar; dan
c. Standar Kompetensi Lulusan pada Jenjang Pendidikan menengah (SMA dan
SMK)
d. Standar Kompetensi Lulusan digunakan sebagai acuan dalam pengembangan
standar isi, standar proses, standar penilaian pendidikan, standar tenaga
kependidikan, standar sarana prasarana, standar pengelolaan, dan standar
pembiayaan. Selain itu Standar Kompetensi Lulusan juga digunakan sebagai
pedoman dalam penentuan kelulusan Peserta Didik dari satuan pendidikan.

2.4.3 Strategi Standar Kompetensi Lulusan Kurikulum Merdeka SMP Dan SMA

Untuk mencapai agenda pembangunan dalam meningkatkan sumber daya manusia


berkualitas dan berdaya saing, maka perlu ada arah kebijakan dan strategi diantaranya:
meningkatkan pemerataan layanan pendidikan berkualitas yang yang salah satunya
dilaksanakan melalui peningkatan kualitas pengajaran dan pembelajaran, mencakup:

a) penerapan kurikulum dengan memberikan penguatan pengajaran berfokus pada


kemampuan matematika, literasi dan sains di semua jenjang;

b) penguatan pendidikan literasi kelas awal dan literasi baru (literasi digital, data,
dan sosial) dengan strategi pengajaran efektif dan tepat;

c) peningkatan kompetensi dan profesionalisme pendidik;

d) penguatan kualitas penilaian hasil belajar siswa, terutama melalui penguatan


peran pendidik dalam penilaian pembelajaran di kelas, serta peningkatan pemanfaatan
hasil penilaian sebagai bagian dalam perbaikan proses pembelajaran;

e) peningkatan pemanfaatan TIK dalam pembelajaran, terutama dalam


mensinergikan model pembelajaran jarak jauh (distance learning), dan sistem
pembelajaran online;

f) integrasi softskill (keterampilan non-teknis) dalam pembelajaran,

g) peningkatan kualitas pendidikan karakter, agama dan kewargaan;

h) peningkatan kualitas pendidikan keagamaan, termasuk kualitas pendidikan di


pesantren; dan

i) peningkatan kualitas layanan pendidikan kesetaraan dan pendidikan keaksaraan.

2.Meningkatkan produktivitas dan daya saing, melalui pendidikan dan pelatihan vokasi
berbasis kerjasama industri, mencakup:

a) Peningkatan peran dan kerja sama industri/swasta dalam pendidikan dan pelatihan
vokasi, meliputi pengembangan sistem insentif/regulasi untuk mendorong peran
industri/swasta dalam pendidikan dan pelatihan vokasi; peningkatan peran daerah dalam
koordinasi intensif dengan industri/swasta untuk pengembangan pendidikan dan pelatihan
vokasi di wilayahnya; dan pemetaan kebutuhan keahlian termasuk penguatan informasi
pasar kerja;
b) reformasi penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan vokasi untuk peningkatan
produktifitas dan daya saing, meliputi penguatan pembelajaran inovatif dengan
penyelarasan program studi/bidang keahlian mendukung pengembangan sektor unggulan
dan kebutuhan industri/swasta; penyelarasan kurikulum dan pola pembelajaran sesuai
kebutuhan industri; penguatan pembelajaran untuk penguasaan karakter kerja, softskills
dan bahasa asing; penguatan pelaksanaan pendidikan dan pelatihan vokasi sistem ganda
(dual TVET system) yang menekankan pada penguasaan keterampilan berbasis praktik
dan magang di industri; perluasan penerapan teaching factory/teaching industry
berkualitas sebagai salah satu sistem pembelajaran standar industri; revitalisasi dan
peningkatan kualitas sarana dan prasarana pembelajaran dan praktek kerja pendidikan
dan pelatihan vokasi sesuai standar; peningkatan kerja sama pemanfaatan fasilitas praktik
kerja di industri, termasuk unit produksi/ teaching factory/teaching industry; penguatan
pelatihan kecakapan kerja dan kewirausahaan di sekolah, madrasah, dan pesantren;
peningkatan fasilitasi dan kualitas pemagangan; dan penyusunan strategi penempatan
lulusan;

2.5 Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka

2.5.1 Perbedaa Skl Kurikulum K13 Revisi Dengan Kurikulum Merdeka SMP

Tinjauan Kurikulum 2013 revisi Kurikulum merdeka

Kerangka dasar Rancangan landasan utama Rancangan landasan utama Kurikulum


Kurikulum 2013 adalah tujuan Merdeka adalah tujuan Sistem
Sistem Pendidikan Nasional dan Pendidikan Nasional dan Standar
Standar Nasional Pendidikan Nasional Pendidikan.

Mengembangkan profil pelajar


Pancasila pada peserta didik

Kompetensi yang Dituju Capaian Pembelajaran yang Kompetensi Dasar (KD) yang berupa
disusun per fase lingkup dan urutan (scope and
sequence) yang dikelompokkan pada
Capaian Pembelajaran dinyatakan empat Kompetensi Inti (KI) yaitu:
dalam paragraf yang merangkaikan Sikap Spiritual, Sikap Sosial,
pengetahuan, sikap, dan Pengetahuan, dan Keterampilan
keterampilan untuk mencapai,
menguatkan, dan meningkatkan KD dinyatakan dalam bentuk point-
kompetensi point dan diurutkan untuk mencapai
Kl yang diorganisasikan pertahun
SMP/sederajat terdiri dari satu
fase, yaitu Fase D (umumnya setara KD pada KI 1 dan KI 2 hanya terdapat
dengan kelas VII, kelas VIII dan pada mata pelajaran Pendidikan
kelas IX SMP) Agama dan Budi Pekerti dan
Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan

Struktur Kurikulum Struktur kurikulum dibagi menjadi 2


(dua) kegiatan pembelajaran utama,
yaitu:

a. pembelajaran reguler atau rutin


yang merupakan kegiatan
intrakurikuler; dan

b. projek penguatan profil pelajar


Pancasila

Jam Pelajaran (JP) diatur per minggu.


Satuan mengatur alokasi waktu
pembelajaran secara rutin setiap
minggu dalam setiap semester,
sehingga pada setiap semester
peserta didik akan mendapatkan nilai
hasil belajar setiap mata pelajaran.

Satuan pendidikan diarahkan


menggunakan pendekatan
pengorganisasian pembelajaran
berbasis mata pelajaran.

Jam Pelajaran (JP) diatur per tahun.


Satuan pendidikan dapat mengatur
alokasi waktu pembelajaran secara
fleksibel untuk mencapai JP yang
ditetapkan

Satuan pendidikan dapat


menggunakan pendekatan
pengorganisasian pembelajaran
berbasis mata pelajaran, tematik, atau
terintegrasi

2.5.2 Perbedaa skl kurikulum k13 revisi dengan kurikulum merdeka SMA

BAB 3

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

3.2 Saran
Daftar Pustaka

Admin. 2017. Langkah-langkah Pembelajaran dengan Pendekatan Saintifik dalam Kurikulum


2013. Diakses dari https://www.amongguru.com/langkah-langkah-pembelajaran-dengan-
pendekatan-saintifik-dalam-kurikulum-2013/ pada 20 Februari 2022 jam 13.32.
Daryanto. 2014. Pendekatan Pembelajaran Saintifik Kurikulum 2013. Yogyakarta : Gava Media.

Marisa, Mira. 2021. Inovasi Kurikulum : “merdeka belajar” di era society 5.0. santhet: Jurnal
Sejarah. Pendidikan dan Humaniora. 5(1).

Permendikbud No. 20/2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan
Menengah.

Permendikbudristek No. 5/2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada Pendidikan Anak
Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar dan Jenjang Pendidikan Menengah.

Sigit Utomo, dkk. 2020. Pemenuhan Mutu Standar Kompetensi Lulusan. Papua : Kementerian
Pendidikan Dan Kebudayaan.

Syaiful. 2019. Struktur K-13 Revisi 2018. Diakses dari http://www.syaiflash.com/struktur-k-13-


revisi-2018/ pada 20 Februari 2022 jam 13.10

Tozsugianto. 2018. Dimensi Standar Kompetensi Lulusan (SKL) SMP/MTS. Diakses dari
https://www.tozsugianto.com/2018/08/dimensi-standar-kompetensi-lulusan-skl-
smpmts.html pada 20 Februari 2022 jam 13.45.

Zulfikri. 2022. Rencana Strategis Pusat Kurikulum Dan Pembelajaran. Jakarta : Pusat Kurikulum
Dan Pembelajaran.

______. 2022. Beda Kurikulum 2013 dan Kurikulum Merdeka. Diakses dari
https://www.kelaspintar.id/blog/inspirasi/beda-kurikulum-2013-dan-kurikulum-merdeka-
17422/ pada 20 Februari 2022 jam 13.20

Anda mungkin juga menyukai