Anda di halaman 1dari 1

BIOSENTRISME

salah satu ajaran etika lingkungan yang memberikan pandangan baru bagi lingkungan hidup yang
berkelanjutan dengan menunjukkan suatu pandangan bahwa manusia dan lingkungan secara
moral merupakan satu komunitas.

Dasar Pemikiran
Kesadaran bahwa alam bukan hanya sebagai alat pemuasan kebutuhan manusia
semata, memberikan konsekuensi tanggung jawab moral berupa kelestarian
lingkungan hidup itu sendiri. Sehingga bencana alam yang merupakan akibat dari
perilaku manusia dapat ditolelir secara rasional.

Upaya-upaya manusia yang sadar terhadap kelestarian alam tersebut merupakan


cara berpikir rasional, sehingga menciptakan keseimbangan antara manusia dan
lingkungannya. Cara berpikir tersebutlah yang membawa manusia pada tanggung
jawab untuk lingkungan hidup yang berkelanjutan.

Etika biosentrisme bersumber pada kesadaran bahwa


kehidupan adalah hal yang sakral. Hal ini mendorong
Albert Schweitzer
manusia untuk berusaha mempertahankan kehidupan dan
memperlakukan kehidupan dengan hormat yang sedalam-
dalamnya.

Biosentrisme didasarkan kepada empat hal :


Manusia adalah anggota komunitas kehidupan di bumi.
Spesies manusia bersama dengan semua spesies lainnya
adalah bagian dari sistem yang saling bergantung satu
sama lain.
Semua organisme adalah pusat kehidupan yang
mempunyai tujuan sendiri.
Manusia pada dirinya sendiri tidak lebih unggul dari
makhluk lainnya.

Isu-Isu Solusi
Kekejaman terhadap binatang (perburuan ilegal,
percobaan produk terhadap binatang, penggunaan
a. Respect for Nature (Paul
binatang untuk busana, dll) Taylor)
Berkurang atau hilangnya habitat (deforestasi, polusi, Rule of non-maleficence
pertambangan, agrikuktur, dll) Rule of non-interference
Rule of fidelity
Rule of restitutive
justice
b. Kembali pada konsep
pemikiran kearifan lokal-
tradisional

Referensi : Oleh:
Forbes, W. (2021, November 15). Paul W. Taylor. Encyclopedia Britannica. https://www.britannica.com/biography/Paul-W-Taylor Sidik Legowo (19/441661/FI/04672) Vicky Mayreza Antoni (19/441665/FI/04676)
Artikel Biosentris sebagai Cara Pandang Baru bagi Lingkungan Hidup yang Berkelanjutan dilansir dari Kompasiana.com pada 14 Mei 2022. Tiffany Dyfanda Maharani (19/441662/FI/04673) Zhazha Noor Zahra (19/441668/FI/04679)

Anda mungkin juga menyukai