Anda di halaman 1dari 3

MAKALAH

UKURAN GEJALA SIMPANGAN


(VARIANS DAN SIMPANGAN BAKU)
Diajukan Guna Memenuhi Tugas Terstruktur
Mata kuliah: Statistika Pendidikan
Dosen Pengampu: Reza Muhamad Zaenal, M.Pd

Disusun Oleh :
Kelompok 4
1. Dinda Fadhialah H (206223015)
2. Nopi Novita (206223152)
3. Syavina Ananda S (206223018)

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (PGSD)


SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP)
MUHAMMADIYAH KUNINGAN
2023
A. Nilai Varians (Variansi)
Menurut Santi dan Eniyati (2015:135) variansi adalah nilai tengah kuadrat
simpangan dari nilai tengah atau simpangan rata-rata kuadrat. Untuk sampel,
variansinya (varians sampel) disimbolkan dengan S2. Untuk seperangkat data X1, X2,
X3, . . . , Xn (data tunggal) variansinya ditentukan dengan rumus.

S2 =

Keterangan:

S2 = Varians

= Rata-rata hitung (mean)

X = Data

n = Jumlah data

B. Simpangan Baku (Standar Deviasi)

Menurut Santi dan Eniyati (2015:135) Simpangan Baku adalah akar dari
tengah kuadrat simpangan dari nilai tengah atau akar simpangan rata-rata kuadrat.
Untuk sampel, simpangan bakunya (simpangan sampel) disimbolkan dengan s. Untuk
menentukan nilai simpangan baku atau standar deviasi, caranya ialah dengan menarik
akar dari varians. Untuk seperangkat data X1, X2, X3, …, Xn (data tunggal)
simpangan bakunya dapat ditentukan dengan rumus:

DAFTAR PUSTAKA
Santi, R. C. N., & Eniyati, S. (2015). Implementasi Statistik dengan Database Mysql.
Dinamik, 20(2).

Anda mungkin juga menyukai