Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BENER MERIAH

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PANTE RAYA
Jalan Bandara Rembele, Kampung Pante Raya, Kode Pos 24591
http://puskesmaspanteraya.benermeriahkab.go.id, email.puskesmaspanteraya2023@gmail.com

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2023

Dalam rangka mewujudkan Manajemen Pemerintahan yang Efektif, Transparan, dan Akuntabel serta
Berorientasi pada hasil, kami yang bertanda Tangan dibawah ini :

Nama : Apt.MASRINA PRIHATINI ,S.Farm

Jabatan : Apoteker Ahli Pertama UPTD Puskesmas Pante Raya

Selanjutnya disebut Pihak Pertama

Nama : Ns. RATNA SARI DEWI, S.Kep

Jabatan : Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Puskesmas Pante Raya

Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut Pihak Kedua

Pihak Pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini,
dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen
perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab
Pihak Pertama.

Pihak Kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian
kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian
penghargaan dan sanksi.

Pante Raya , 10 Januari 2023

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

Ns. RATNA SARI DEWI, S.Kep Apt.MASRINA PRIHATINI ,S.Farm


NIP. 19780504 201406 2 001 NIP. 19960111 202203 2 005
Lampiran Perjanjian Kinerja

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2023

UPTD PUSKESMAS PANTE RAYA

No Tujuan Indikator Kinerja Target


Tersusunnya dokumen perencanaan Jumlah dokumen perencanaan
1 12 Dokumen
kefarmasian kefarmasian bulanan dan harian
Jumlah pengkajian sediaan farmasi alat
Terlaksananya pengkajian sediaan
2 kesehatan dan BMHP sesuai dengan 12 Dokumen
farmasi alat kesehatan dan BMHP
SOP
Jumlah uji mutu sediaan hasil
Terlaksananya uji mutu sediaan hasil
3 pembuatan secara organoleptis sesuai 100 Laporan
pembuatan secara organoleptis
dengan SOP
Melakukan penatalaksanaan Jumlah penatalaksanaan penyimpanan
4 penyimpanan sediaan farmasi , alat sediaan farmasi , alat kesehatan dan 50 Laporan
kesehatan dan BMHP BMHP sesuai dengan SOP
Terverifikasi dan mengesahkan daftar
Jumlah usulan penghapusan sediaan
usulan penghapusan sediaan farmasi ,
5 farmasi , alat kesehatan , BMHP yang 12 Laporan
alat kesehatan , BMHP yang tidak
tidak memenuhi syarat sesuai SOP
memenuhi syarat
Terlaksananya komunikasi , Jumlah komunikasi , imformasi dan
imformasi dan edukasi baik secara edukasi baik secara aktif maupun pasif
aktif maupun pasif kepada tenaga kepada tenaga kesehatan lain/
6 300 Pasien
kesehatan lain/ pasien/keluarga pasien pasien/keluarga pasien /masyarakat
/masyarakat terkait sediaan farmasi, terkait sediaan farmasi, alat kesehatan
alat kesehatan dan BMHP dan BMHP
Terlaksananya konseling obat pada Jumlah konseling obat pada pasien
7 100 Pasien
pasien khusus ( geriatrik , pediatrik ) khusus ( geriatrik , pediatrik
Tersusunya data dan telaah obat
8 Jumlah data dan telaah obat pasien 12 Dokumen
pasien
Terlaksananya identifikasi skala Jumlah identifikasi skala prioritas dan
9 prioritas dan penyususnan indikator penyususnan indikator terhadap obat 12 Dokumen
terhadap obat yang akan dievaluasi yang akan dievaluasi
Terlaksananya preparasi sediaan Jumlah preparasi sediaan sitostatika
10 12 Dokumen
sitostatika sesuai denga SOP

Redelong, 10 Januari 2023

Pihak Kedua Pihak Pertama


Kepala UPTD Puskesmas Pante Raya Staf UPTD Puskesmas Pante Raya

Ns. RATNA SARI DEWI, S.Kep Apt.MASRINA PRIHATINI ,S.Farm


NIP. 19780504 201406 2 001 NIP. 19960111 202203 2 005

Anda mungkin juga menyukai