Anda di halaman 1dari 7

SISTEM REPRODUKSI

Salah satu ciri mahluk hidup adalah berkembang biak atau melakukan reproduksi. Proses

tersebut dilakukan dengan tujuan

Untuk melestarikan keturunanya agar tidak menjadi punah dan mempertahankan jenisnya

_____________________________________________________________________

________________________________

Pembahasan mengenai sistem reproduksi ini meliputi organ reproduksi, proses

pembentukan gamet, serta hormon yang berperan di dalam proses tersebut.

A. Pada Pria

1. Organ Reproduksi

No. Nama Organ (Dalam) Fungsi

1. Testis Memproduksi sperma

Memproduksi Testosteron (hormon pria)

2. Saluran Pengeluaran :

Epididimis Sebagai tempat penyimpanan sperma

Sebagai tempat pematangan sperma

Vas Deferens Sebagai saluran tempat keluarnya sperma dari

epididimis menuju vesikula seminalis

Mengeluarkan sperma agar masuk ke dalam

uretra

Saluran Ejakulasi Sebagai saluran kelamin yang berasal dari

kantung semen dan kantung kemih

Uretra Saluran urine

3. Kelenjar Asesoris: Saluran pendek yang menghubungkan kantung


semen dan uretra

Vesikula Seminalis: Menghasilkan zat makanan yang merupakan

sumber makanan bagi sperma

4. Kelenjar Prostat: Menghasilkan getah yang mengandung

, kolesterol, garam, dan fosfolipid yang berperan

untuk kelangsungan hidup sperma

Kelenjar Cowper: Menghasilkan getah yang bersifat alkali (basa)

Nama organ (luar)

4. Penis ( Organ luar) : Sebagai alat untuk melakukan penetrasi pada

saat fertilasi

5.

5. Skrotun ( Organ luar): Pengatur suhu lingkungan testis agar

kondisinya stabil
2. Spermatogenesis

Spermatogenesis adalah proses pembentukan sperma sebagai gamet jantan pada

pria. Coba kamu jelaskan dalam bentuk bagan bagaimana proses

spermatogenesis berlangsung!

Spermatogenium => Membelah secara mitsosis =>


Spermatosit primer (2n) => Membelah secara meiosis Ī=>
Spermatozit sekunder (n) => membelah secara meiosis Īī =>
Spermatid (n) => Diferensiasi / Spermiasi => Spermatozoa / Sperma (n)
3. Hormon Reproduksi

Hormon Fungsi

Testosteron
Membantu proses Pembentukan sperma, terutama
pada tahap pembuatan pembelahan melocis
Luteinizing Hormone (LH) menstimulasi sel-sel leydig untuk Mersekresi
tecfoteron

F.S.H menstimulass rel-sel certoli untuk mengubah


spermated menjadi spermatozoa
Estrogen membantu dalam pematangout sperman

Growth Hormone Mengatur metabolisme testis meningkatkan


pembelahan spermatogenesis

B. Pada Wanita

1. Organ Reproduksi

No. Nama Organ (Dalam) Fungsi

1. Ovanium Menghasilkan ovum/ sel telur

•Menghasilkan hormon exteogen progesteron

2. Oviduck menangkap ovum yang dilepaskan ovarium

menyalurkan ovum dari ovarium menuju uterus

3. Uterus Tempat perkembangan zigot apabila terjadi

fertilisasi
4. Lapisan Endometrium Menghasilkan banyak lendir dan pembuluh

darah

Menebal pada saat proses ovulasi (Pelepasan

sel telur)

Meluruh pada saat mensturasi

5. Vagina Saluran tempat masuknya sperma pada saat

proses fertilisasi

. . Berperan dalam proses persalinan

Nama organ (Luar)

6. Vulva Melindungi vagina

7. Labium mayor Melindungi vagina

Labium minor Melindungj vagina

8. Kitoris Merupakan organ erektil wanita


2. Oogenesis

Ogonium => membelah secara mitosis => Oosit primrr (2n) => Membelah
secara meiosis Ī=> Oosit sekunder (n) => Membelah secara Meiosis īī
Badan polar (n)
=> Menjadi dua bagian =>
Ovum (n) dan Badan Polar (n)
3. Hormon Reproduksi

Hormon Fungsi

L.H Merangsang pelepasan Oosit primer dan folikel de

Graaf

F.S.H Merangsang pembentukan folikel primer di dalam

ovarium yang engelilingi satu Oosit primer

Estrogen Membantu dalam menghasilkan sel telur atau ovum

Progesteron Mendukung kerja estrogen dengan menebalkan dinding

uterus

Merangsang sekresi lendir

Menyiapkan penanaman zigot pada uterus

Anda mungkin juga menyukai