Anda di halaman 1dari 17

B.

KegiatanPembelajaran
Kegiatan AktivitasGuru Aktivitas Siswa Waktu
Awal 15Menit
Salam 1. Gurumemberikansalam 1. Siswa menerima
dan 2. Gurumenunjuksalah danmemberisalam
doa satusiswauntuk 2. Siswa memulai
memimpindoabersama pembelajaran
3. Gurumelakukanpresensi dengandoa(salah
satu siswa
untukmengecekkehadiran
memimpin doa)
siswa 3. Siswa
mengkonfirmasi
kehadirannyadi
Kelas
2.Apersepsi Menguraikanpertanyaanuntuk Siswamendengarkan
mengecek pengetahuansiswa danmenjawab
tentangmaterisebelumnyaatau pertanyaan yang
materi kehidupannyatayang diberikan guru
relevan dengan materi hari ini
3.Pemberi  Gurumemberikanmotivasi  Siswa
an kepada siswa mendengarkan
Motivasi  Gurumengajaksiswauntuk motivasi guru
bernyanyi lagu nasional  Siswabernyanyi
(Padamu Negeri) bernyanyi lagu
nasional (Padamu
Negeri)

4.Pemberi 1. Guru menyampaikan 1. Siswa


an tujuanpembelajaranpada menyimak
Acuan pertemuan yang indicator dan
berlangsung tentang tujuan
perwujudannilai-nilai pembelajaran
Pancasiladalamberbagai yang
kehidupan(link canva ditayangkan
2. Siswa
2. Menjelaskan mekanisme
menyimak
pelaksnaan pengamalan
penyampaianme
belajaransesuai dengan
kanisme yang
langkah-langkahpembelajaran
disampaikan
berdasarkan model
oleh guru
pembelajaranyangdigunakan
KegiatanInti
Sintak/Fase KegiatanGuru Kegiatan Siswa Alokasi Waktu
(50Menit)
Membuka 1. Guru menentukan topik yang 1.Siswa
pelajaran sesuai dengan realita dunia menanggapi
dengan nyata,yaitu“PerwujudanNilai- secara kritis
suatu Nilai Pancasiladalam Berbagai tentangtopik
pertanyaan Kehidupan” terhadap topik ini yang
menantang guru mengajukan pertanyaan disampaikan
pertanyaan esensial sebagai guru.
berikut:
 Bagaimana perwujudan
nilai-nilai Pancasila dalam
bidang Politik dan Hukum?
 Bagaimana perwujudan
nilai-nilaiPancasiladalam
bidang Ekonomi?
 Bagaimana perwujudan
nilai-nilaiPancasiladalam
bidang Sosial Budaya?
 Bagaimana perwujudan
nilai-nilaiPancasiladalam
bidang Pertahanan dan
Keamanan?
2. Berdasarkan data yang 2. Siswa terlibat
diperoleh dari poin 1-4, secara aktif
peserta didik diminta membahas
mendesaiansebuahproyek topik tersebut
postertentangPerwujudan sampaisejelas-
Nilai-Nilai Pancasila jelasnya bagi
dalam Berbagai seluruh siswa.
Kehidupan. 3. Siswaduduk
3. Gurumembagisiswa dalam
dalam 4 kelompok yang kelompok
beranggotakan5-6orang yangsudah
dibentuk
Merenca 1. Gurumengarahkansiswa 1. Peserta didik
nakan menyusun perancanaan mengikuti
proyek pengerjaan proyek. penjelasandan
2. Gurumenampilkancontoh arahan guru
poster untuk
menyusun
perencanaan
pengerjaan
proyek.
2. Peserta didik
berdiskusi
dengan
kelompok untuk
menentukan
Posteryangakan
di buat dalam
kelompoknya
3. Pesertadidik
mendengarkan
penjelasandari
3. Guru memberikan penjelasan Guru dalam
mengenai petunjuk dalam petunjuk
membuatproyekPosterajakan pembuatan
patuh pada peraturan kepada Poster
siswa
4.Pesertadidik
mengerjakan
4. Guru memberikan LKPD pada LKPD
siswa untuk dikerjakan
bersama kelompok

Menyusun Gurumemberikaninformasiterkait 1. Peserta didik


jadwal waktu untuk penyelesaian proyek Siswamenyimak
aktivitas yang di kerjakan harus selesai hari informasi dari
dan ini. guru terkait
mengerja waktu
kanproyek penyelesaian
proyek
2. Siswa mulai
mengerjakan
proyeksesuai
waktu yang
disepakati.
3. Siswa
melaporkan
perkembangan
proyeksetelah
50 menit
Mengawa 1. Guru berkeliling 1. Siswa secara
si mengamatiperkembangan berkelompok
jalannya kemajuan proyek yang mengerjakan
proyek dikerjakan kelompok proyeksesuai
peserta didik. desain
2. Guru memberi bantuan perencanaan.
bimbingaan dan arahan 2. Siswa
kepada masing-masing berkonsultasi
kelompok sesuai dengan dengan
kebutuhankelompoknya. gurutentang
kesulitan-
kesulitan
pemahaman
Presentasi 1. Guru memberi ruang 1. Secara
dan kepada tiap kelompok bergilirantiap
penilaian untuk mempresentasikan kelompok
terhadap produkproyekhasilsetiap menyajikan/m
produk kelompok. empresent
yang 2. Selama berlangsung asikan produk
dihasilkan presentaseprodukproyek proyek hasil
oleh tiap kelompok, guru kerja
melakukan penilaian kelompok.
2. Siswa
menyerahkan
produkproyek
untuk dinilai
olehguru
Evaluasi Guru membuka ruang bagi Siswa
setiap kelompok untuk mengungkapkan
mengungkapkanpengalaman perasaanmereka
selama proses mengerjakan secaraspontandan
proyek. terbuka mengenai
pengalaman sulit
selama proses
mengerjakan
proyek.

Kegiatan AktivitasGuru Aktivitas Siswa Waktu


Penutup (15menit)
Menyim Gurudansiswabersama-sama Siswa ikut
pulkan merangkum serta mengambil merangkum dan
nilai yang terkandung dalam mengambilnilai
materi pembelajaran yangterkandung
dalammateri
pembelajaran
Guru menyampaikan tugas Siswamenyimak
baca(literasi)tentangmateri tugas untuk
selanjutnya minggu depan

Doadan Bersamaberdoasesuaiagama Siswaberdoa


salam masing-masing dan diakhiri
dengan salam perpisahan

A. Penilaian(Sikap,PengetahuandanKeterampilan)
1. TeknikPenilaian(Terlampir)
 Penilaiansikap spiritual: Pengamatan
 Penilaiansikapsocial:Pengamatan
 Penilaianpengetahuan:Testertulis
 Penilaianketerampilan:Proyekdanpresentasi
2. InstrumenPenilaian(Terlampir)
a. Penilaiansikap:
 Sikapspiritual :Lembar penilaian
 Sikapsosial :Lembar penilaian
 Penilaianpengetahuan:Soalevaluasiberbentukpilihanberganda
b. Penilaianketerampilan:
 Prosesdiskusi:Lembarpenilaiandiskusi
 Unjukkerja: Mempresentasikan proyek
LEMBARPENILAIANSIKAPSPIRITUAL
MataPelajaran :PPKn
Kelas / Semester :IX.../
1Hari/Tanggal Penilaian :
Sikap yang Dinilai :KeimanandanKetaqwaan(Mengawalidanmengakhiri)
Kegiatan dengan berdoa: (Mengucapkan salam)

No. NamaSiswa Berdoa Salam Rata- Nilai


4 3 2 1 4 3 2 1 Rata Akhir
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

RubrikPenilaianSikapSpiritual
No. Butir Kriteria Skor
1. Berdoa Berdoadengansuarajelasdansungguh-sungguh 4
Berdoatanpabersuaradengansungguh-sungguh 3
Berdoa dengan suarajelas tapi tidak 2
bersungguh-sungguh
Berdoa tanpa suara dengan tidak 1
bersungguh-sungguh

2. Mengucapkan Mengucapsalamdengansangatsantun 4
salam
Mengucapsalamdengansantun 3
Mengucapsalamdengankurangsantun 2
Mengucapsalamdengantidaksantun 1

NilaiAkhir=Skoryangdiperoleh×100
Skormaksimal

PredikatNilai
SangatBaik(A) :86-100
Baik (B) : 71-85
Cukup (C) :56-70
Kurang (D) :≤55
LEMBARPENILAIANSIKAPSOSIAL

Mata Pelajaran :PPKn


Kelas / Semester : IX
TahunPelajaran :2023/2024

No. NamaSiswa TanggungJawab KeaktifanSiswa Rata- Nilai


4 3 2 1 4 3 2 1 Rata Akhir
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

RubrikPenilaianSikapSosial
Skor TanggungJawab KeaktifanSiswa
4 Sangatbertanggungjawab Sangataktif
3 Bertanggungjawab Aktif
2 Cukupbertanggungjawab Cukupaktif
1 Kurangbertanggungjawab Kurangaktif

NilaiAkhir=Skoryangdiperoleh×100
Skormaksimal

PredikatNilai
SangatBaik(A) :86-100
Baik (B) : 71-85
Cukup (C) :56-70
Kurang (D) :≤55
InstrumenPenilaianKeterampilan
MataPelajaran :PPKn
Kelas/Semester :IX.../Ganjil
TahunPelajaran : 2023/2024
Hari/TanggalPenilaian :

Nama InstrumenKinerja Jumlah Rata-rata


Kelompo IsiPoster Bahas Tampila
a nPoster
k Poster
Kelompok1
Kelompok2
Kelompok3
Kelompok4

RubrikPenilaianKetrampilan
No Indikator Nila Rubri
. i k
1 IsiPoster 4 Jika isi Poster sesuai dengan tema yang dipilih dan
sesuaidengan salah satu tema yang telah ditentukan
3 Jika isi Poster sesuai dengan tema yang dipilih namun
keluar dari tema yang telah ditentukan
2 Jika isi Postertidak sesuai dengan tema yang dipilih
namunsesuai dengan salah satu tema yang telah
ditentukan
1 Jika isi Postertidak sesuai dengan tema yang dipilih
dan
tidaksesuaidengantemayangtelahditentukan
2 BahasaPoster 4 Kalimatyangdigunakanbakudanefektif
3 Kalimatyangdigunakanefektif
2 Kalimatyangdigunakancukupefektif
1 Kalimatyangdigunakankurangefektif
3 Tampilan 4 Penataantulisandanwarnarapisertamenarik
Poster 3 Penataantulisanrapinamunwarnacukupmenarik
2 Penataantulisandanwarnacukupmenarik
1 Penataantulisandanwarnakurangmenarik
B. Pengayaan
Kegiatan pembelajaran pengayaan diberikan kepada siswa yang telah menguasai materi.
Bentuk pengayaan dapat dilakukan dengan antara lain sebagai berikut.
a. Guru memberikan tugas untuk mempelajari lebih lanjut tentang materi pokok dari
berbagai sumber dan mencatat hal-hal penting. Selanjutnya menyajikan dalam bentuk
laporan tertulis atau membacakan di depan kelas.
b. Peserta didik membantu peserta didik lain yang belum tuntas dengan pembelajaran
tutor sebaya.
C. Remedial
Remedial dilaksanakan untuk siswa yang belum menguasai materi dan belum mampu
memahami materi. Kegiatan remedial dilakukan dengan mengulang materi pembelajaran
apabila peserta didik yang sudah tuntas di bawah 75%. Sedangkan apabila peserta didik yang
sudah tuntas lebih dari 75% maka kegiatan remedial dapat dilakukan dengan :
a. Mengulangmateripokokdiluar jamtatap mukabagi pesertadidik yangbelum tuntas,
b. Memberikanpenugasan kepadapesertadidikyangbelumtuntas,
c. Memberikankesempatan untuktesperbaikan.

Perlu diperhatikan bahwa materi yang diulang atau dites kembali adalah materi pokokatau
keterampilan yang berdasarkan analisis belum dikuasai oleh peserta didik. Kegiatan remedial
bagi kompetensi sikap dilakukan dalam bentuk pembinaan secara holistis, yang melibatkan
guru bimbingan konseling dan orang tua.

Mengetahui Kotabakti,November2023
DosendanGuru pamong Guru Mata Pelajaran

MAIMUNAH,S.Pd
NIP. 197112312006042005
LEMBARKERJAPESERTA DIDIK
SMPNEGERI3SAKTI2023/2024

NAMAKELOMPOK:
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Petunjuk pengerjaan!
Setiap kelompok membuat poster tentang materi perwujudan nilai-nilai pancasila
dalam berbagai kehidupan melalui aplikasi canva. Template disesuaikan dengan kreasi
masing-masing peserta didik.
Langkah-langkah membuat poster di aplikasi Canva:
1. MulaidiCanva.BukaCanvadidesktop/Handphoneataubukaaplikasinyauntuk memulai.
2. Pilih desain.
3. BerikansentuhanpribadipadadesainposterAnda.
4. Teruskreasikandenganlebihbanyakfiturdesain.
5. Unduhhasilcetak
Tugas
1. Coba amati berbagai peristiwa yang terjadi sebagai perwujudan nilai-nilai Pancasila
sesuai dengan perkembangan masyarakat di lingkungan sekitar kalian, seperti di
sekolah, pergaulan, masyarakat, bangsa dan negara. Pilihlah salah satu topik
perwujudan tersebut di salah satu lingkungan untuk menjadi topik kelompok kalian.
2. Susunlah beberapa pertanyaan yang ingin kalian ketahui berkaitan dengan
perwujudan nilai-nilai Pancasila. Contohnya mengenai perbuatan yang sesuaidan
tidak sesuai dengan nilai-nilai Pancasila, faktor yang menyebabkan, akibat dan
sebagainya.
3. Kumpulkan berbagai informasi untuk menjaab pertanyaan tersebut dengan
melakukan pengamatan dan membaca buku dari berbagai sumber belajar dan
internet.
4. Hubungkan berbagai informasi yang kalian peroleh, seperti perbuatan apayang
paling sering dilakukan, mana yang paling banyak sesuai dan tidak sesuai. Buatlah
kesimpulan tentang perwujudan nilai-nilai Pancasila di lingkungan sesuai dengan
topik kelompok kalian.
MATERIPEMBELAJARAN

Anda mungkin juga menyukai