Anda di halaman 1dari 17

KELOMPOK 4

PROSPEK BISNIS
TRANSPORTASI
ONLINE
AZKA NUR NABILAH
1 (2307030163)

AKILLA FISDIARNDA
2 SHAQINNA
(2307030170)

ANGGOTA CESARIKA MEIRA


3 DEWIPANI
(2307030171)

MUHAMMAD ULIL
4 ALBAB
(2307030342)
Latar belakang Materi
Sebelum adanya digitalisasi bisnis transportasi masih belum
secanggih dan sepraktis sekarang. Memasuki era digital,
prospek bisnis transportasi mengalami perubahan yang
signifikan. Teknologi telah mengubah cara orang bepergian,
memesan transportasi, dan mengelola bisnis tranportasi. Bisnis
transportasi berbasis aplikasi seperti uber, gojek, dan grab
telah mengubah ranah transportasi dengan memanfaatkan
teknologi untuk menghubungkan penumpang dan pengemudi.
Hal ini memunculkan peluang untuk berbisnis transportasi di
era digital.
Transportasi Online
Transportasi online merupakan sistem
transportasi yang memanfaatkan sebuah
platform digital dan internet dengan
menghubungkan pengguna dengan
penyedia layanan transportasi, seperti
mobil, sepeda. Melalui aplikasi perangkat
seluler, pengguna dapat memesan dan
membayar layanan transportasi secara
online, serta dapat melacak lokasi
kendaraan yang mereka gunakan. Hal Ini
telah mengubah cara orang bepergian dan
mengakses transportasi dalam era digital.
DIGITALISASI
Digitalisasi merupakan fenomena yang sangat
relevan di era teknologi informasi saat ini.
Konsep ini mencerminkan transformasi
fundamental dalam cara informasi, data, dan
proses komunikasi disimpan, diproses, dan
dikelola.

Digitalisasi adalah proses pengubahan


informasi, data, atau objek fisik ke dalam
format digital. Ini melibatkan konversi analog
ke digital untuk memungkinkan penyimpanan,
pengiriman melalui perangkat komputer dan
jaringan.
Manfaat Digitalisasi
DALAM BISNIS TRANSPORTASI ONLINE

Efisiensi Operasional

Kenyamanan Pelanggan

Pengurangan Biaya

Peningkatan Keamanan

Data dan Analitik


Manfaat Digitalisasi
DALAM BISNIS TRANSPORTASI ONLINE

Pengembangan Model Bisnis Baru

Mengurangi Dampak Lingkungan


Pengurangan Biaya
Peningkatan Manajemen Stok
dan Persediaan
Peningkatan Keselamatan
BISNIS TRANSPORTASI
ONLINE
ALASAN MEMBUKA BISNIS
TRANSPORTASI DI ERA DIGITALISASI

MENINGKATNYA PENGGUNAAN
1 INTERNET DAN SMARTPHONE

TINGGINYA KEPADATAN PENDUDUK DAN


2 MOBILITAS

MENINGKATNYA KESADARAN TENTANG


3 KEAMANAN DAN KENYAMANAN

4 INOVASI TEKNOLOGI DAN


PENGEMBANGAN LAYANAN
Contoh Bisnis Transportasi
Online
•)Mitra Perusahaan besar •)Membuka jasa transportasi
perorangan
Menjadi driver di
perusahaan transportasi Memulai Tujuan bisnis transportasi
online yang sudah berdiri secara1. pribadi,contohnya
Untuk mengetahui tentang
di
seperti Gojek, Grab, sekitarprospek
UNNES dari banyak orang
bisnis transportasi

Maxim, Uber. yang online di Indonesia pada


membuka jasa
era digital pada saat ini
antar
jemput2. Untuk (anjem),
menganalisis mereka
mengapa
bisnis transportasi online bisa dinilai
mencari pelanggan dengan
positif di era
memanfaatkan
digital digitalisasi
seperti3. media
Untuk menganalisis
sosial maupun peranan
teknologi era digital dalam
iklan radio
mengubah prospek kerja
para pengemudi transportasi online
kendala yang dihadapi
saat memulai Bisnis
Transportasi Digital
TEKNOLOGI DAN
REGULASI DAN IZIN
1
PERANGKAT KERAS

PERSAINGAN
STRATEGI
PEMASARAN DAN
KEAAMANAN DAN
AKUISISI PENGGUNA
TANGGUNG JAWAB
HUKUM
MASALAH ETIKA
DAN TANGGUNG
PERMODALAN
JAWAB SOSIAL

PENGELOLAAN
PERUBAHAN
SUMBER DAYA
TEKNOLOGI DAN
MANUSIA
TREN PASAR
cara mengatasi kendala yang disebutkan

REGULASI DAN IZIN PERSAINGAN


1. kerjasama dengan pihak
1. Diferensiasi
berwenang
2. Fokus pada segmentasi pasar
2. Pengacara / konsultan hukum

KEAMANAN DAN TANGGUNG JAWAB TEKNOLOGI DAN PERANGKAT


1. Investasi dalam keamanan 1. Pemeliharaan rutin
2. Asuransi yang memadai 2. Investasi dalam teknologi

PERMODALAN PERUBAHAN TEKNOLOGI DAN TREN


1. Cari Investor 1. Fleksibilitas
2. Pendanaan alternatif 2. R&D inovatif
BISNIS TRANSPORTASI ONLINE MENAWARKAN PELUANG BESAR
DALAM EKONOMI DIGITAL YANG BERKEMBANG. KENDALA
SEPERTI REGULASI KETAT, PERSAINGAN SENGIT, KEAMANAN
PENUMPANG DAN PENGEMUDI, PERMODALAN YANG MEMADAI,
DAN MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA YANG EFISIEN
HARUS DIPERHATIKAN. NAMUN, DENGAN STRATEGI YANG
CERDAS, PERENCANAAN YANG MATANG, DAN INOVASI
BERKELANJUTAN, BISNIS INI DAPAT MENGATASI TANTANGAN
TERSEBUT.
KESUKSESAN BISNIS TRANSPORTASI ONLINE SANGAT
TERGANTUNG PADA TEKNOLOGI YANG KUAT, PEMASARAN
YANG EFEKTIF, AKUISISI PENGGUNA, DAN KOMITMEN
TERHADAP TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN LINGKUNGAN.
PEMAHAMAN YANG MENDALAM TENTANG PERUBAHAN
TEKNOLOGI DAN TREN PASAR MENJADI KUNCI UNTUK TETAP
RELEVAN DALAM LINGKUNGAN YANG TERUS BERUBAH
KESIMPULAN
DENGAN KOMITMEN YANG KUAT DAN
PENDEKATAN BERKELANJUTAN, BISNIS
TRANSPORTASI ONLINE BISA MENCAPAI
KEBERHASILAN JANGKA PANJANG DALAM
PASAR YANG KOMPETITIF INI, ASALKAN
SIAP BERADAPTASI DENGAN PERUBAHAN
DAN MEMPRIORITASKAN KEAMANAN SERTA
KUALITAS LAYANAN..
.
SEKIAN DARI
KELOMPOK KAMI
Thank You

Anda mungkin juga menyukai