Anda di halaman 1dari 27

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

DESAIN POSTER APEL PAGI MENGGUNAKAN

APLIKASI CANVA DI POLSEK CISAAT

Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Sidang Hasil Praktek Kerja Lapangan

Oleh :

NAMA : ISKA MULYA DEWI


NIS : 62110140

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH V
SMK NEGERI 1 GEGERBITUNG KABUPATEN SUKABUMI

Jalan Pramuka No.180 Tlp/Fax. (0266) 241613 Gegerbitung – Sukabumi 43197


Email : smkngegerbitung@gmail.com , website : www.smkn1gegerbitung.sch.id

i
LEMBAR PENGESAHAN DAN PENGUJI
Judul Laporan : Desain Poster Apel Pagi Menggunakan Aplikasi Canva di
Polsek Cisaat
Nama : Iska Mulya Dewi
Nis : 65110140
Program Keahlian : Teknik Komputer Informatika
Kompetensi Keahlian : Multimedia

MENGESAHKAN
Guru Pembimbing 1 Guru Pembimbing 2

RISMAN JAMALUDIN S.KOM ISMAYA MAHARANI S.KOM


NUPTK. 8447766667200002 NUPTK.-

Ketua Program Ketua Pkl

UJANG BADRUDIN,SE,S.Pd NONONG SUPARTIKA,SP.d


NUPTK. 8447766667200002 NIP. 197603012003122003
MENYETUJUI,
Guru Penguji 1 Guru Penguji

UJANG BADRUDIN,SE,S.Pd YANI ROHAENI S,Pd


NUPTK. 8447766667200002 NIP. 197706122014112002
MENGETAHUI
Kepala SMKN 1 GEGERBITUNG

ADE RUSLIANA.M.Pd
NIP : 19660213198812001

ii
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

A. IDENTITAS PENULIS
Nama : ISKA MULYA DEWI
Tempat Tanggal Lahir : SUKABUMI, 31 03 2006
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Alamat : Kp. Rancagoong rt01/09
Kecamatan Gegerbitung- Kab
Sukabumi

B. IDENTITAS KELUARGA
Nama Ayah : Entub wartubi
Nama Ibu : Nyi Sutenti

C. RIWAYAT PENDIDIKAN

1. TK : -

2. SDN RANCAGOONG : 2015-2017

3. SMPN 1 GEGERBITUNG : 2018-2020

iii
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan
rahmat dan karunianya, serta melancarkan kegiatan kita untuk menyelesaikan
Praktik Kerja Lapangan di Polsek Cisaat.
Laporan ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan kelulusan
dalam menyelesaikan Praktik Kerja Lapangan bagi siswa-siswi Smkn Gegerbitung,
Praktik Kerja Lapangan ini merupakan salah satu upaya dalam menjalin kerja sama
yang baik dalam bidang pendidikan dengan industri, Semoga pelaksanaan Praktik
Kerja Lapangan ini memberikan banyak manfaat serta pengalaman bagi penulis
maupun pembaca.
Pada kesempatan ini, Penulis mengucapkan banyak terimakasih kepada
semua pihak yang telah terlibat serta memberikan bimbingan dan dorongan untuk
menyelesaikan laporan ini, Ucapan terimakasih Penulis tunjukan kepada :
1. Kedua orang tua yang senantiasa mendoakan dan terus mendukung penulis
dalam keadaan suka maupun duka.
2. Bapak Ade Rusliana, S.Pd.,M.Pd Selaku Kepala Sekolah Smkn 1
Gegerbitung.
3. Ibu Nonong Supartika, S.Pd. Selaku ketua PKL Smkn 1 Gegerbitung
4. Ibu Ujang Badrudin SE,SPd. Selaku Ketua Program, dan serta guru
produktif.
5. Bapak Risman Jamaludin S,Kom,Dan Ibu Ismaya Maharani S,Kom selaku
guru pembimbing kami dari Smkn 1 Gegerbitung
6. Bapak Gun cahya Selaku pembimbing ditempat PKL
7. Teman–teman sekalian yang telah membantu dalam menyusun laporan ini.

Menyadari bahwa selama mengerjakan pkl ini masih banyak kekurangan,


oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran apapun demi
kesempurnaan laporan ini.

Sukabumi, April 2023

Iska Mulya Dewi

iv
DAFTAR ISI
COVER i
LEMBAR PENGESAHAN DAN PENGUJI ii

DAFTAR RIWAYAT HIDUP iii

KATA PENGANTAR iv

DAFTAR ISI....................................................................................................v

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... vi

BAB I PENDAHULUAN ...............................................................................1

A. Latar Belakang ...........................................................................................1

B. Tujuan Pembuatan Laporan .....................................................................1

C. Manfaat Pembuatan Laporan...................................................................2

D. Tempat Dan Waktu Pelaksanaan PKL ...................................................2

BAB II PROSES KERJA DAN HASIL BELAJAR ....................................3

A. Kompetensi Dasar ......................................................................................3

B. Tujuan .........................................................................................................3

C. Teori Singkat ..............................................................................................3

D. Alat Dan Bahan ..........................................................................................4

E. Proses Pengerjaan .....................................................................................5

F. Pengujian...................................................................................................10

G. Gambar .....................................................................................................11

BAB III KESIMPULAN DAN SARAN ......................................................12

A. Kesimpulan ...............................................................................................12

B. Saran ..........................................................................................................12

DAFTAR PUSTAKA ....................................................................................13

LAMPIRAN-LAMPIRAN ...........................................................................14

Lampiran 1 Untuk Kerja 1.................................................................16


Lampiran 2 Untuk Kerja 2.................................................................16

v
Lampiran 3 Uraian Kegiatan 3 .........................................................16
Lampiran 4 Uraian Kegiatan 1 .........................................................16
Lampiran 5 Uraian Kegiatan 2..........................................................17
Lampiran 6 Uraian Kegiatan 3..........................................................17
Lampiran 7 Uraian Kegiatan 4 .........................................................17
Lampiran 8 absen ...............................................................................18
Lampiran 9 Mengisi jadwal polsek 1 ..............................................17
Lampiran 9 Mengisi jadwal polsek 2 ..............................................17

vi
DAFTAR GAMBAR

Gambar Tabel 1.1................................................................................................... 2

Gambar Tabel 2.1 ...........................................................................................3

Gambar 2.2 Tanda (+) ....................................................................................5

Gambar 2.3 Pencarian....................................................................................5

Gambar 2.4 Ukuran........................................................................................6

Gambar 2.5 Contoh template ........................................................................6

Gambar 2.6 Tanda ganti ................................................................................7

Gambar 2.7 Tanda unggahan ........................................................................7

Gambar 2.8 Unggah file .................................................................................8

Gambar 2.9 Pilih gambar...............................................................................8

Gambar 2.10 Text belum diganti ........................................................................ 9

Gambar 2.11 Tanda edit text .............................................................................. 9

Gambar 2.12 Menambah logo .....................................................................10

Gambar 2.13 Hasil Mendesain Poster sudah siap ........................................ 11

Gambar 2.14 Desain Poster Polsek Cisaat .................................................... 11

Gambar 2.15 Foto Bersama polisi dan teman-teman ................................11

Gambar 2.16 Logo Polda..............................................................................11

vii
viii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Perkembangan teknologi semakin meningkat menyebabkan
komunikasi ikut berkembang. Sehingga menciptakan kemudahan-
kemudahan dan manusia untuk melakukan sesuatu secara efektif dan efisien,
terutama dengan kaitannya dalam melakukan hubungan komunikasi.
Kemudahan-kemudahan di bidang komunikasi ini telah ditandai dengan
ditemukannya berbagai alat-alat komunikasi, kita dapat mendapatkan
informasi seperti halnya poster – poster dapat di lihat seperti di google,
sosial’ media, Instagram, Facebook, Twitter dan telegram komunikasi
semakin pesat menyebabkan lalu lintas informasi melalui alat-alat
komunikasi tersebut Lebih cepat di bandingkan komunikasi jaman dulu
seperti hal nya surat lebih lama di bandang dengan teknologi sekarang.

Misalnya mendesain poster,poster adalah gambar yang menggandung


informasi informasi seperti poster apel pagi, apel pagi adalah sarana disiplin
dan tanggung jawab pegawai yang selalu di laksanakan di pagi hari.
Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan ini dilaksanakan di Polsek cisaat, dan di
polsek cisaat hanya ada 1 anggota humas,jadi penulis sangat tertarik untuk
mendesain poster, Penulis dapat mengetahui teknik mendesain poster dari
sebuah mentahan gambar hingga menjadi sebuah poster, mentahan gambar
adalah tema yang akan di desain,dan poster adalah gambar yang sudah di
desain.

B. Tujuan Pembuatan Laporan


1. Mampu mengimplementasikan materi yang didapat di sekolah. Sehingga
materi tersebut dapat diterapkan di area kerja dengan baik.
2. Mampu melatih siswa dalam berkomunikasi dan berinteraksi secara ay
akelas l di dunia kerja. Sehingga nantinya para siswa tidak canggung dan
takut lagi untuk berkomunikasi secara ay akelas l.
3. Meringankan dan memberikan contoh untuk adik kelas nanti

1
C. Manfaat Pembuatan Laporan
Manfaat pembuatan laporan ini ialah untuk menambah wawasan lebih
luas, serta mengembangkan pengetahuan yang inovatif,sehingga dapat
bermanfaat bagi penulis maupun pembaca dan Memberitahukan atau
menjelaskan tanggung jawab tugas dan kegiatan, atau menjelaskan dasar
penyusunan kebijaksanaan, keputusan atau pemecahan masalah.

D. Tempat Dan Waktu Pelaksanaan PKL


Adapun tempat dan waktu pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan ini ialah :

1. Jl. Raya Cisaat No.190, Sukamanah, Kec. Cisaat, Kabupaten Sukabumi,


Jawa Barat 43132
2. Waktu pelaksanaan Pkl 12 desember 2022 sampai tanggal 09 maret 2023

hari waktu
senin 07.00-14.00
selasa 07.00-14.00
rabu 07.00-14.00
kamis 07.00-14.00
jumat 07.00-14.00
sabtu libur
minggu libur
Tabel 1,1

E.Sejarah

Kepolisian Sektor (disingkat Polsek) adalah struktur komando Polri di


tingkat kecamatan. Kepolisian ay ak di perkotaan biasanya disebut
sebagai “Kepolisian Sektor Kota” (Polsekta). Kepolisian Sektor dikepalai
oleh seorang Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) dan Kepolisian Sektor Kota
dikepalai oleh seorang Kepala Kepolisian Sektor Kota (Kapolsekta).Polsek
maupun Polsekta dipimpin oleh seorang Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP)
(khusus untuk Polda Metro Jaya) atau Komisaris Polisi (Kompol) (untuk tipe
urban), sedangkan di Polda lainnya, Polsek atau Polsekta dipimpin oleh perwira
berpangkat Ajun Komisaris Polisi (AKP) (tipe rural).

2
BAB II
PROSES DAN HASIL BELAJAR

A. Kompetensi Dasar

Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar


3.2 Menerapkan tipografi sesuai media 4.2 Membuat Desain menggunakan
tipografi yang tepat
Tabel,2.1
B. Tujuan
Adapun tujuan pembuatan laporan yang bejudul desain poster ini adalah :

1. Mengetahui dan mencatat Desain Gambar dari awal sampai mejadi Sebuah
Poster
2. Mengetahui serta memahami dalam proses Desain Poster
3. Mengetahui manfaat dalam proses Desain Poster
C. Teori Singkat

1. Desain

Adalah Suatu Sistem Yang Berlaku Untuk Segala Jenis Perancangan


Yang Mana Titik Beratnya Dilakukan Dengan Melihat Segala Suatu
Kesatuan Dimana Satu Masalah Dengan Lainnya Saling Terkait.Disisi
Lain,Desain Juga Diartikan Sebagai Perencanaan Dalam Pembuatan Sebuah
Objek,Sistem,Komponen atau struktur

2. Canva

aplikasi canva adalah platform desain grafis dan konten publikasi


yang sangat mudah dan lebih cepat dalam pengoperasiannya daripada
software lain. Dalam pemanfaatannya, Canva dapat digunakan untuk
membuat desain gambar, membuat video, membuat powerpoint, hingga
menyusun mindmap, infograsis dan planner dan Canva didirikan di Sydney,
Australia oleh Melanie Perkins, Cliff Obrecht dan Cameron Adams pada 1
Januari 2012. Pada tahun pertamanya, Canva mencatatkan jumlah pengguna

3
sebanyak 750,000 orang. Pada April 2014, seorang pakar teknologi dan
sosial media Guy Kawasaki bergabung ke perusahaan sebagai promotor
jenama

A. Handpone

handpone didirikan pada Tahun 1973, Martin Cooper dari Motorola


Corp menemukan telepon genggam pertama dan diperkenalkan kepada
publik pada 3 April 1973. Telepon genggam yang ditemukan oleh Cooper
memiliki berat 30 ons atau sekitar 800 gram. Penemuan inilah yang telah
mengubah dunia selamanya

5 .Poster

Poster adalah suatu pengumuman ataupun iklan dalam bentuk gambar


ataupun tulisan yang berisi mengenai himbauan atau ajakan untuk melakukan
sesuatu dan umumnya poster tersebut akan ditempelkan di dinding atau di
tempat-tempat strategis yang kerap dilalui banyak orang dan juga mudah
untuk dibaca.Adapun pengertian lain dari poster yaitu media pemberitahuan
suatu gagasan, ide, ataupun hal penting kepada khalayak umum. Poster adalah
karya seni hasil desain grafis yang mengandung teks, gambar, atau keduanya
yang bertujuan untuk memberikan pesan atau informasi pada
masyarakat,Umumnya, poster ditempel pada media datar seperti dinding
ataupun permukaan yang datar. Poster tersebut berisi warna-warna dan juga
gambar yang mencolok dan kalimat dalam bentuk slogan. Akan tetapi, tidak
hanya berbentuk cetak, di zaman sekarang poster banyak yang dipakai dalam
bentuk digital.

E. Alat Dan Bahan


1. BAHAN

• Mentahan Gambar Yang Ingin Di Desain


• Mentahan Gambar Logo Polda Jawa Barat
• Aplikasi Canva

4
B. ALAT

• Handpone

F. Proses Pengerjaan
Langkah Langkah Mendesain Poster Di Apk Canva

1. Mulai di Canva. Buka Canva di desktop atau buka


aplikasinya untuk memulai,dan klik (+)

Gambar 2.2 Tanda +

2. Pilih Ukuran Sesuai Judul

Gambar 2.3 ukuran

5
3. Cari background Di Template Canva

Gambar 2.4 Pencarian

4. Terus kreasikan dengan lebih banyak fitur desain.

Gambar 2.5 Contoh Template

6
5. Ubah Gambar Template ini Menjadi Gambar yang Sudah Di Siapkan,cara
mengubahnya adalah mengeklik tanda ganti

Gambar 2.6 Tanda Ganti

6. Untuk Mengubahnya Tinggal Cari Fitur Unggahan

Gambar 2.7 Tanda Unggahan

7
7. Unggah Filenya Dan Cari Itemnya

Gambar 2.8 Unggah file

8. Gunakan Media yang Tepat.

Gambar 2.9 pilih Gambar

8
9. Ubah Topiknya Sesuai Poster

Gambar 2.10 Text Belum Diganti

C. Edit Topik Poster Menjadi Keterangan Apel Pagi

Gambar 2.11 Tanda Edit Text

9
11.Jika Sudah Selesai Menjadi Poster Kita Harus Menambahkan Logo Polda
Jawa Barat,contoh menambahkan nya sama dengan no7

Gambar 2.12 Menambah Logo

12.Ekspor Dan Selesai

Gambar 2.13 Poster Sudah Siap


G.Pengujian

Sebelum Desain Yang Sudah Selesai,Perlu Di Pastikan Kalau Desain


Sudah Tertara Rapi,Selain Itu,Perhatikan Lagi Penulisannya dan tema nya
apakah sudah sesuai dengan judul ,Jangan Sampai Typo,Jika Sudah,Silahkan
tanyakan kepada pembimbing pkl apakah ada yang salah,jika tidak ada yang
salah save dan ekpor setelah itu kita ganti type format pdf menjadi gambar,
sesudah selesai bagikan ke social media.

10
G.Gambar

Gambar 2.13 Hasil mendesain poster apel pagi Gambar 2.14 kegiatan bersih2

Gambar 2.15 Foto Bersama polisi dan teman-teman Gambar 2.16 logo polda

Kegiatan praktik kerja lapangan yang selama saya kerjakan di Polsek Cisaat

11
BAB III
KESIMPULAN & SARAN
D. Kesimpulan
Dapat kita simpulkan, Praktik Kerja Lapangan adalah suatu bentuk
penyelenggaraan pendidikan pada kejuruan keahlian yang memadukan secara
sistematis dan sinkron antar program di Smkn Gegerbitung dengan program
pengusaha keahlian yang diperoleh melalui kerja langsung pada pekerjaan
sesungguhnya, yang terarah untuk mencapai suatu tingkat keahlian tertentu.
Praktik Kerja Lapangan adalah program SMK yang bertujuan untuk membentuk
siswa-siswi yang siap kerja dan kompeten sehingsga berprestasi dalam
keahliannya. Kegiatan Praktik Kerja Lapangan ini sangat menguntungkan bagi
siswa-siswi karena dapat menambah pengalaman serta pemahaman untuk bekal
dimasa yang akan datang guna memasuki dunia kerja yang semakin luas.
E. Saran
Pada bagian akhir dari laporan Praktik Kerja Lapangan, Penulis ingin
memberikan saran kepada pihak sekolah maupun pihak Instansi.
a). Saran Untuk Pihak Sekolah
Pembekalan lebih efektif agar lebih di tingkatkan terutama pembinaan
mental siswa-siswi yang akan melaksanakan Praktik Kerja Lapangan agar
peserta PKL lebih berkembang,Dan Tidak Membeda-beda kan siswa siswi
dalam bentuk apapun
b). Saran Untuk Pihak Instansi

1. Memberikan Fasilitas seperti kamera dan ay akel seperti tahun


sebelumnya
2. Hubungan Polisi dengan siswa Praktik Kerja Lapangan diharap selalu
terjaga keharmonisannya agar dapat tercipta suasana ay akela yang
baik.
3. Kompak tanpa membeda bedakan antara siswa sekolah lain dan siswa
sekolah lainnya.

12
DAFTAR PUSTAKA

Diakses Dari : https://www.coursehero.com/file/40463459/LAPORAN-


polsekcisaatdocx/
Diakses Dari : https://pdfcoffee.com/laporan-praktikum-bioteknologi-pembuatan-
polsekcisaat-pdf-free.html
Diakses Dari : https://www.indonesiastudents.com/pengertian-polsekcisaat-dan-
sejarahnya/
Diakses Dari : http://aangpejuangislam.blogspot.com/2014/06/laporan-
prakerin.html?m=1

13
BIOGRAFI PENULIS

Nama saya iska mulya dewi, biasa dipanggil iska aja, saya lahir di Sukabumi
bertepatan pada 31 maret 2006. Saya anak terakhir dari 5 bersaudara, lahir dari
pasangan Bapak Entub dan Ibu Sutenti.Bapak Ku Tinggal Di Cijangkar Rt06/09
Kec.Citamiang Kota Sukabumi Dan Ibu Ku Tinggal Di Kp.Rancagoong Rt01/09
Kec.Gegerbitung Kab Sukabumi

Awal ay akelas saya sekolah di Sdn Cijangkar 2 yang berlokasi hanya


beberapa meter dari rumah, setelah beranjak kelas 4 saya melanjutkan sekolah
Dasar di Sdn Rancagoong dan lulus 2017,apakah ada yg bertanya-tanya kenapa ibu
dan bapak saya berpisah rumah? Yapp benar Sekali,bapak ibu saya sudah berpisah
dari ay akelas 4SD, Dan Lanjut Ke Cerita kemudian melanjutkan sekolah Di
Pesantren azzainiyyah nagrag karna saya orang nya sakitan jadi mama memutuskan
untuk berhenti dan melanjutkan ke Smpn 1 Gegerbitung sampai lulus pada tahun
2020 dan sekarang saya telah duduk di bangku kelas XI Smkn 1 Gegerbitung
dengan kejurusan Multimedia. Saya bercita-cita ingin menjadi seorang pengusaha
sukses dibidang Perekomputeran Hobi Saya Mengetik Dan Main Komputer,Hidup
saya” Sebuah kegagalan memang selalu menyakitkan, tetapi percayalah bahwa
sesuatu yang luar biasa akan menghampiri anda”. Sebuah perjalanan hidup tidak
akan luput dari sebuah kegagalan, karena dengan kegagalan itu kita mampu
memperbaiki kesalahan tanpa menyalahkan orang.

14
LAMPIRAN-LAMPIRAN

15
Lampiran 1 untuk kerja 1 Lampiran 1 untuk kerja 2

Lampiran 3 untuk kerja 3 Lampiran 4 uraian kegiatan 1

16
Lampiran 5 uraian kegiatan 2 Lampiran 6 uraian kegiatan 3

Lampiran 7 uraian kegiatan 4 Lampiran 8 absen

17
Mengisi jadwal polsek1 Mengisi jadwal polsek2

18
19

Anda mungkin juga menyukai