Anda di halaman 1dari 1

PEMBUATAN PROBIOTIK BUATAN

Nomor : 04/BDDY/2023

ALAT DAN BAHAN

  ALAT :
- Ember plastik volume 25 lt + tutup
- Pengaduk (kayu/bambu)

  BAHAN :
- Kotoran hewan sebanyak setengah ember
- Nanas matang 2 buah
- Gula pasir / tetes tebu setengah kg
- Em 4 Perikanan 1 botol

+ + +

CARA PEMBUATAN

  Bersihkan ember dengan air



 sapi, kerbau dll) kedalam ember. Kotoran hewan yang
Masukkan kotoran hewan (kambing,
digunakan harus sudah kering
  Masukkan air sampai ¾ ketinggian ember, kemudian aduk hingga rata

  sampai halus atau di blender, kemudian masukkan kedalam ember dan aduk
Nanas dicacah
hingga rata
  Masukkan gula pasir/ tetes tebu, kemudian aduk rata


Masukkan Em4 Perikanan dan aduk rata kemudian tutup rapat, letakkan ember di tempat yang
teduh (tidak terkena sinar matahari)

  Lakukan pengadukan 1 kali setiap hari, pagi atau sore, waktu pengadukan tidak berubah-ubah
  Pengadukan dilakukan selama 15 hari berturut-turut
 
 Probiotiok siap digunakan (ambil airnya saja/ di saring)
 
Penggunaan probiotik buatan ini sebanyak 500 ml (1/2 lt) per 100 m2 luas kolam

Di susun Oleh
HENDRI SUTRISNA, S.Pi
Penyuluh Perikanan Kabupaten Boyolali

Anda mungkin juga menyukai