Anda di halaman 1dari 2

PT.

XXX
JOB DESCRIPTION

I. IDENTITAS JABATAN
Pemegang Jabatan : ........................................................................
Posisi / Jabatan : ..............................................................................
Cabang : ..............................................................................

II. BERTANGGUNG JAWAB KEPADA


Atasan Langsung : Regional Manager
Atasan Tidak Langsung : General Manager

III.HUBUNGAN KERJA
Interaksi External : Customer, Instansi Pemerintahan
Interaksi Internal : Seluruh karyawan

IV. TUGAS & TANGGUNG JAWAB


1. Bertanggung jawab kepada Pimpinan/Atasan.
2. Bertanggung jawab penuh atas seluruh kegiatan operasional cabang, antara
lain :
a. Memonitor dan mengawasi kedisiplinan karyawan sesuai peraturan
perusahaan.
b. Membuat rencana kerja dan realisasinya.
c. Pencapaian target yang telah ditetapkan.
d. Memeriksa dan melakukan pengontrolan terhadap kebenaran penjualan
serta administrasinya.
e. Membina dan mengontrol ketepatan sistem administrasi sesuai yang
ditetapkan.
f. Menjalankan SOP dengan baik, benar dan bertanggungjawab.
g. Peningkatan penjualan serta perluasan area penjualan.
h. Melakukan kunjungan ke customer.
i. Melakukan pengawasan dan mengatur ketersediaan stock barang.
j. Mengerti dan memahami kondisi pasar serta menciptakan startegi
pemasarannya yang efektif dan tepat sasaran, meliputi : produk – produk
pesaing, discount, bonus, hadiah dan area penjualannya.
k. Mengerti dan memahami tentang product knowledge dari perusahaan.
l. Evaluasi kinerja masing-masing karyawan (marketing dan administrasi).
m. Cepat, tepat dan tanggap dalam penyelesaiaan permasalahan yang
timbul/muncul.
n. Efisiensi biaya kegiatan operasional.
o. Mengawasi dan menjaga semua asset perusahaan.
p. Melakukan meeting dengan semua personil cabang minimal 1 (satu) bulan
sekali.
q. Melakukan meeting dengan tim marketing 1 (satu) minggu sekali.
r. Melakukan meeting dengan tim administrasi 1 (satu) – 2 (dua)minggu
sekali.
s. Notulen dari hasil meeting pimpinan cabang baik dengan administrasi
ataupun marketing harus teradministrasi dan diarsip dengan baik dan
disimpan oleh pimpinan cabang.

-1-
t. Memastikan kelengkapan dari jaminan karyawan.
u. Memeriksa dan bertanggung jawab atas kebenaran pembayaran pajak-
pajakcabang.
v. Bertanggungjawab atas security atau waker untuk keamanan kantor.
w. Menjaga semua data dan rahasia perusahaan.

……………………, ....................20....
Pemberi Tugas : Penerima Tugas :

(...............................) (……………………….)
Direktur yang bersangkutan

-2-

Anda mungkin juga menyukai