Anda di halaman 1dari 9

KARAKTER ISLAM DITINJAU DARI PERILAKU

Dosen Pengampu : Sanudim Ranam, MA

Disusun Oleh :

Kalvin ( 202114500465 )

Bania ( 202114500394 )

Nur Husna Rahayu ( 202114500478 )

Program Studi AKHLAK DAN ETIKA

Fakultas PENDIDIKAN EKONOMI

Universitas INDRAPRASTA PGRI


KATA PENGANTAR

Rasa syukur senantiasa kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang
telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini.
Guna memenuhi tugas Kelompok untuk mata kuliah perkembangan peserta didik ,dengan
judul “Karakter islam di tinjau dari perilaku”. Sesuai dengan waktu yang telah di tentukan,
dalam penyelesaian tugas makalah ini.

Kami menyadari bahwa dalam penulisan makalah ini masih jauh dari kata sempurna.
Oleh karena itu, kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu kami
harapkan demi kesempurnaan makalah ini.

Akhir kata kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah berperan
serta dalam menyusun makalah ini dari awal sampai akhir. Semoga tuhan senantiasa
meridhoi segala usaha kita, Aamiin.

Jakarta, 19 April 2022

Penyusun
DAFTAR ISI
Kata Pengantar.....................................................................................................................ii

Daftar Isi..............................................................................................................................iii

BAB I Pendahuluan ............................................................................................................1

1.1 Latar Belakang ..............................................................................................................1


1.2 Rumusan Masalah .........................................................................................................1
1.3 Tujuan ...........................................................................................................................1
1.4 Manfaat..........................................................................................................................1

BAB II Pembahasan ...........................................................................................................2

2.1 Pengertian Karakter Islam ............................................................................................2


2.2 Perwujudan Karakter Islam .........................................................................................3
2.3 Perilaku yang tidak sesuai dengan karakter Islam ........................................................4

BAB III Kesimpulan ...........................................................................................................5

3.1 Simpulan .......................................................................................................................5

Daftar Pustaka .....................................................................................................................6


BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Karakter adalah tabiat atau kebiasaan. Karakter dipandang sebagai solusi untuk diterapkan
dalam setiap lembaga pendidikan. Mengingat sistem pendidikan yang ada saat ini masih
mementingkan aspek akademis semata. Padahal pendidikan seharusnya mengembangkan potensi
yang dimiliki peserta didik secara komprehensif. Kecerdasan intelektual, emosional dan spiritual
perlu dikembangkan secara bersama. Jika kecerdasan intelektual saja yang dikembangkan
akibatnya kecerdasan ini akan terkikis oleh perkembangan zaman karena rapuhnya kecerdasan
emosional dan spiritual. Kenyataannya masih banyak sekolah yang menganak emaskan
kecerdasan intelektual peserta didiknya.
Karakter perlu untuk digaungkan sehingga lahir kesadaran bersama akan pentingnya
membangun karakter generasi bangsa yang kokoh dalam menghadapi perkembangan zaman. Arus
globalisasi telah membawa perubahan yang signifikan dalam segala aspek kehidupan masyarakat.
Namun perubahan tersebut cenderung mengarah pada kemerosotan moral dan akhlak.

1.2 Rumusan Masalah


1. Apa Pengertian Karakter Islam ?
2. Apa saja perwujudan karakter dalam islam ?
3. Apa saja perilaku yang tidak sesuai dengan karakter Islam?

1.3 Tujuan Masalah


Berdasarkan rumusan masalah diatas maka tujuan penulis membuat makalah ini
diantaranya:
1. Memberikan pemahaman tentang karakter islam ditinjau dari perilaku.

1.4 Manfaat

Pembaca memahami pengertian kenakalan remaja.


1. Pembaca mengetahui Pengertian Karakter Islam
2. Pembaca mengetahui Perwujudan Karakter dalam Islam
3. Pembaca mengethui perilaku yang tidak sesuai dengan karakter islam.
BAB 11
PEMBAHASAN

2.1 Pengertian karakter islam


1. Karakter dalam kamus besar Bahasa Indonesia diartikandengan tabiat, sifat-sifat
kejiwaan, akhlak atau budi pekertiyang membedakan seseorang dengan yang lain dan
watak
2. Karakter dalam Islam dikenal dengan akhlak. Akhlakmenurut Mahjuddin adalah suatu
pembawaan dalam dirimanusia yang menimbulkan perbuatan baik dengan carayang
mudah tanpa dorongan dari orang lain.
3. Sedangkan karakter islam ditinjau dari perilaku adalah sifatsifat kejiwaan, akhlak atau
kepribadian yang melekat dalamdiri dan menjadi identitas seseorang yang
membedakannyaseseorang dengan orang lain dan sulit bagi seseorang
untukmemanipulasinya, bersifat cenderung menetap, baik atau buruknya melahirkan
berbagai perilaku terwujud dalamsikap perbuatan dan ucapan yang dilandasi nilai dan
normaajaran agama islam yaitu Al-Qur’an dan Hadist.

Sebagai tahapan pertama dalam pembentukan karakter Islami, memiliki enam unsur,
1) Kesadaran moral
2) Pengetahuan tentang nilai-nilai moral
3) Penentuan sudut pandang
4) Logika moral
5) Keberanian mengambil menentukan sikap
6) Dan pengenalan diri

2.2 Perwujudan karakter islam ditinjau melalui

 Shiddiq (jujur)
kata shiddiq berasal dari kata shidq yang berarti benar atau kejujuran . Ash-shidq artinyasifat
jujur, berkata benar, suatu sifat yangdiwajibkan bagi setiap muslim.

 Amanah (dapat dipercaya)


Amanah merupakan kata serapan dariBahasa arab yang berarti dapat dipercaya.
 Tabligh (menyampaikan)
Kata tabligh berasal dari kata kerja ballagha-yuballighu-tablighan yang berartimenyampaikan
sesuatu pengertian kepada orang lain.

 Fathanah (cerdas)
Fathanah diartikan sebagai kecerdasan,kemahiran, atau terhadap bidang tertantu

 Sabar
Sabar berasal dari kata shabr yang berartimenahan, tabah hati, berani.

 Adil
Allah mewajibkan orang muslimmenegakkan keadilan, baik kesesamamuslim maupun ke non
muslim yang berbuat baik.

 Ikhlas
Ikhlas mempunyai pengertian bersih hati,tulus, dan rela. Ikhlas amalan batiniah yangmenjadi
dasar kesempurnaan iman bertujuanuntuk mendekatkan diri kepada Allah
 Menepati Janji
Janji adalah perkataan yang menyatakankesediaan dan kesanggupan untuk berbuat

 Pemaaf
Sifat pemaaf harus dimiliki oleh semua orangmukmin, karena sifat pemaaf merupakan
sifatyang menceerminkan akan beningnya hatidan lapangnya dada.

 Tanggung jawab
Tanggung jawab adalah sikap dan perilaku seseorang untuk melakukantugas dan
kewajibannya.

 Disiplin
Disiplin adalah sebagai upaya mengendalikandiri dan sikap mental individua ataumasyarakat
dalam mengembangkankepatuhan dan ketaatan terhadap peraturan

 Bersyukur
Berasal dari Bahasa arab yaitu syakaro-yaskuru syukron yang artinya syukur adalah pujian
bagi orang yang memberikankebaikan, atas kebaikannya tersebut.

 Istiqomah
Istiqomah merupakan bentuk kualitas batin yang melahirkan sikapkonsistensi dan teguh
pendirian

2.3 Perilaku yang tidak sesuai dengan karakter Islam


 Syirik
Nifaq suatu sikap yang menampilkandirinya bertentangan dengan kemauanhatinya. Pelaku
nifaq disebut munafik

 Takabur
Takabur suatu sikap menyombongkandiri sehingga tidak mau mengakuikekuasaan Allah
dialam ini, termasukmengingkari nikmat Allah

 Nifaq
Syirik suatu sikap yang menyekutukanAllah dengan makhluk-Nya, dengan
caramenganggapnya bahwa ada sesuatumakhluk yang menyamai kekuasaan- Nya.

 Riya
Riya secara Bahasa artinyamenampakan atau memperlihatkan.Perilaku riya menampakan
ataumemperlihatkan amal perbuatan yangkita perbuat, supaya mendapat pujiandari orang lain.

 Marah
Thamak menurut Bahasa artinya berlebih-lebihan. Perilaku thamak merupakansuatu
sikapuntuk memiliki hal-hal yang bersifat duniawisecara berlebih-lebihan.

 Namimah

Menurut Bahasa namimah artinya adu domba. Perilaku namimah yaitu memindahkan
perkataan seseorangkepada orang lain dengan tujuanmerusak hubungan.
 Thamak
Marah merupakan kondisi emosi seseorangyang tidak dapat ditahan oleh
kesadarannyasehingga menonjolkan sikap dan perilakuyang tidak menyenangkan orang lain.

 Mubadzir
Yang dimaksud mubadzir disini adalah sikap mempergunakan sesuatu secara berlebih-lebihan
dengan tidak mempertimbangkan kadar kecukupan sehingga menimbulkan kesia-siaan.
BAB III
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Pendidikan karakter terdiri dari dua kata yaitu pendidikan dan karakter. Arti dari pendidikan
karakter menurut Islam adalah usaha sadar yang dilakukan pendidik kepada peserta didik
untuk membentuk kepribadian peserta didik yang mengajarkan dan membentuk moral, etika,
dan rasa berbudaya yang baik serta berakhlak mulia yang menumbuhkan kemampuan peserta
didik untuk memberikan keputusan baik dan buruk serta mewujudkan kebaikan itu dalam
kehidupan sehari-hari dengan cara melakukan pendidikan, pengajaran, bimbingan dan
pelatihan yang berpedoman pada al-Qur’an dan al-Sunnah.
Pembentuk kepribadian dalam pendidikan Islam meliputi sikap, sifat, reaksi, perbuatan, dan
perilaku. Pembentukan ini secara relatif menetap pada diri seseorang yang disertai beberapa
pendekatan, yakni pembahasan mengenai tipe kepribadian, tipe kematangan kesadaran
beragama , dan tipe orang-orang beriman. Melihat kondisi dunia pendidikan di indonesia
sekarang, pendiidkan yang dihasilkan belum mampu melahirkan pribadipribadi muslim yang
mandiri dan dan berkepribadian Islam. Akibatnya banyak pribadi-pribadi yang berjiwa lemah
seperti jiwa koruptor, criminal.
DAFTAR PUSTAKA

 https://www.academia.edu/43261270/
KARAKTER_ISLAM_DITINJAU_DARI_PERILAKU
 https://media.neliti.com/media/publications/69180-ID-pendidikan-karakter-dalam-
perspektif-isl.pdf

Anda mungkin juga menyukai