Anda di halaman 1dari 4

PELAKSANAAN IDENTIFIKASI PASIEN

No. :
Dokumen
SOP No. : 00
Revisi
Tanggal :
Terbit
Halaman : 1/2
dr. Masyiththah
PUSKESMAS
NIP.19820110
KUTA MALAKA
201412 2 001
1.
2. Pengertian Pelaksanaa identifikasi pasien adalah suatu sistem identifikasi kepada
pasien untuk membedakan antara pasien yang satu dengan yang lain
sehingga memperlancar atau mempermudah dalam pemberian pelayanan
kepada pasien
3.
4. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memberikan identitas
pada pasien, untuk membedakan pasien, untuk menghindari kesalahan
medis
5.
6. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kuta Malaka No.......................................... tentang
Kebijakan Pelayanan Klinis

7.
8. Referensi 1. Panduan Praktik Klinis Dokter di FKTP tahun 2022
2. Permenkes Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun
2017 Tentang Keselamatan pasien
9.
10. Prosedur a. Sapa pasien (oleh bagian pendaftaran)
b. Petugas menanyakan data pasien, nama, tanggal lahir, alamat, dan
kartu identitas pasien
c. Dicatat di form identifikasi pasien
Di bagian Rawat Jalan/Ruang Tindakan
a. Petugas menyapa dan menanyakan kartu identitas pasien
b. Petugas mengkonfirmasi identitas pasien dengan berkas Rekam Medis
yang ada di bagian Rawat Jalan
c. Petugas memanggil pasien untuk mendapat pemeriksaan dokter
dengan menyebutkan nama lengkap sesuai urutan antrian pasien
d. Dokter mengkonfirmasi identitas pasien (nama dan alamat) sebelum
memeriksa pasien
e. Dokter memberikan pelayanan medis dan resep obat (dalam resep
tertera: nama, umur, alamat, poli, nama dokter, SIP, dan tanggal)
11.
12. Bagan Alir Bagian Pendaftaran
Sapa Menanyakan identitas Dicatat
pasien pasien di form
identitas

Bagian Rawat Jalan

13.
14. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
15.
16. Unit terkait Rekam medik, semua ruang pelayanan

17.
18. Dokumen Rekam Medis, Buku Register, Resep
terkait
19.
20. Rekaman N Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
historis o diberlakukan
perubahan 1
IDENTIFIKASI PASIEN
No. Dokumen :
UPT
No. Revisi :
PUSKESMAS
Tgl.Terbit :
KUTA
DAFTAR Halaman :1
MALAKA
TILIK

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apakah petugasmemanggil pasien sesuai
1
antrian
Apakah petugasmelakukan identifikasi minimal
2 dengan identifikasi verbal dan dua cara
identifikasi pasien
Apakah Petugas menanyakan identitas
3
lengkap pasien
Apakah Petugas mencatat identitas lengkap
4
pasien ke dalam rekam medik
Apakah Petugas mencatat identitas pasien di
5
buku register
Apakah Petugas memberitahukan kepada
6
pasien poli tujuan
Apakah Petugas mengelompokkan RM sesuai
7
poliklinik yang dituju
Apakah Petugas menyerahkan RM ke poli
8
tujuan

CR: …………%

Kuta Malaka, ………………..


Pelaksana / Auditor
………………………..

Anda mungkin juga menyukai