Anda di halaman 1dari 8

Ilmu Ukur

Tanah
Tujuan Pengukuran
Memperoleh Menentukan
Membuat Mengetahui lokasi
data kontur
garis batas luas dan rekayasa
permukaan
tanah volume teknik
tanah
bangunan
Pendahuluan
ilmu Ukur Tanah merupakan bagian rendah dari ilmu yang lebih luas yang
dinamakan Ilmu Geodesi.
Ilmu Geodesi adalah Ilmu yang mempelajari tentang bentuk dan ukuran
bumi, serta penggambaran rupa bumi (pemetaan).
Ilmu Ukur Tanah adalah seni, ilmu dan teknologi untuk menentukan posisi
relatif atau absolut titik-titik pada permukaan tanah, di atasnya atau di
bawahnya.
llmu Ukur Tanah merupakan ilmu yang mengajarkan tentang teknik-teknik
atau cara-cara pengukuran dipermukaan bumi dan bawah tanah dalam areal
yang terbatas (37 x 37 Km) untuk keperluan pemetaan dll.
Pendahuluan
Surveying adalah suatu ilmu untuk menentukan posisi suatu titik di
permukaan bumi.
Dalam arti yang lebih umum, surveying dapat didefenisikan;
“Sebuah disiplin ilmu yang meliputi semua metode untuk mengukur dan
mengumpulkan informasi tentang fisik bumi dan lingkungan, pengolahan
informasi, dan menyebarluaskan berbagai produk yang dihasilkan untuk
berbagai kebutuhan”
Dengan semakin meningkatnya kebutuhan akan jasa survey dan pemetaan,
Ikatan Surveyor Internasional (IFS) telah mengadopsi definisi berikut;
Pendahuluan
Surveyor adalah orang yang professional dengan kualifikasi pendidikan dan
keahlian teknis untuk melakukan aktivitas satu, atau lebih, kegiatan-kegiatan
sebagai berikut:
1. Untuk menentukan, mengukur dan mengetahui permukaan tanah, benda
tiga dimensi, titik di lapangan, dan lintasan.
2. untuk mengumpulkan dan menafsirkan kondisi permukan tanah dan
informasi geografis dan informasi ekonomi.
3. Menggunakan informasi untuk perencanaan dan efisiensi administrasi dan
manajemen tanah, laut dan seluruh struktur.
4. Untuk melaksanakan pembangunan perkotaan dan pedesaan, dan
pengelolaan lahan.
5. Untuk melakukan penelitian dan pengembangan.
Pendahuluan
Secara umum tujuan pekerjaan survey adalah untuk :
1. Menentukan posisi sembarang bentuk yang berbeda diatas permukaan
bumi.
2. Menentukan letak ketinggian (elevasi) segala sesuatu yang berbeda diatas
atau dibawah suatu bidang yang berpedoman pada bidang permukaan air
laut tenang.
3. Menentukan bentuk atau relief permukaan tanah beserta luasnya.
4. Menentukan panjang, arah dan posisi dari suatu garis yang terdapat diatas
permukaan bumi yang merupakan batas dari suatu areal tertentu.
Jenis dan Alat Ukur Sederhana

1. Meteran
2. Kompas
3. Klinometer
ropong pendatar
4. Te
tangan

5. Odometer
Jenis Alat Ukur Optik
Waterpass Theodolit
merupakan pesawat merupakan alat ukur optik
penyipat datar dengan yang dilengkapi komponen
komponen utama teropong lingkaran pembaca
yang dilengkapi dengan nivo sebanyak 2 buah untuk
dan sumbu mekanis tegak. menentukan sudut
mendatar dan tegak.

Anda mungkin juga menyukai