Materi Pelatihan Inti 1 Konsep Dasar Infeksi

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Materi Pelatihan Inti 1.

 Konsep Penyakit Infeksi dan Program


Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)

Panduan Diskusi Kelompok

Tujuan:
Menjelaskan Konsep Penyakit Infeksi dan Program
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)

Petunjuk Penugasan:
1. Fasilitator membagi peserta menjadi 3 kelompok, masing-masing kelompok
terdiri dari 10 orang peserta
2. Setiap kelompok membahas satu kasus penyakit infeksi dengan
pembagian sebagai berikut:
 Kelompok 1 Kasus Penyakit TB
 Kelompok 2 Kasus Penyakit Demam Berdarah
 Kelompok 3 Kasus Penyakit Covid-19
Data kejadian penyakit infeksi tersebut diambil oleh kelompok berdasarkan
profil salah satu FKTP/ Puskesmas dari anggota kelompok
3. Pembahasan kasus penyakit infeksi tersebut dalam diskusi setiap kelompok
meliputi hal-hal sebagai berikut:
a. Jelaskan penyebab, cara transmisi, dampak yang ditimbulkannya dan
tata laksana yang dilakukan saat ini
b. Saran koreksi untuk perbaikan tata laksana untuk ketiga penyakit tersebut
4. Hasil diskusi kelompok dalam bentuk power point dan dipresentasikan
secara pleno untuk pembahasan bersama fasilitator.

Waktu: 2 JPL x 45 menit = 90 menit


 Diskusi Kelompok 30 menit
 Presentasi masing-masing kelompok dan diskusi @15 menit
 Pembulatan/ Pembahasan 15 menit

Anda mungkin juga menyukai