Anda di halaman 1dari 1

1.

Pelajari konsep system informasi/teknologi informasibeserta penerapan

Definisi sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian yang
mendukung operasi bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan
yang diperlukan. Penerapannya: 1 E-Commerce 2. E-Learning 3. E-Banking 4. Fleet Management System 5 Office automation system.

Sedangkan teknologi informasi adalah suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data. Pengolahan itu termasuk memproses,
mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dalam berbagai cara untuk menghasilkan informasi yang berkualitas, yaitu informasi
yang relevan, akurat dan tepat waktu. Penerapannya yaitu 1. Transaksi keuangan 2.Internet 3. Sistem manajemen konten 4.Sistem otomasi
kantor 5.Fasilitas konferensi video 6.Perangkat lunak pengenalan suara.

2.Kegagalan penerapan SI/TI

Dalam sistem informasi a). hubungan komunikasi internel yang kurang efektif; b). hubungan komunikasi eksternel yang kurang efektif; c).
pengambilan keputusan yang kurang cepat d).

Dalam teknologi informasi kurangnya pengetahuan tentang penggunaan teknologi informasi, semua kejadian bencana yang diakibatkan oleh
kesalahan desain, pengoperasian, kelalaian dan kesengajaan manusia dalam penggunaan teknologi dan/atau industri.

3.Transisi computer ke manajemen informasi.

Memberikan dan mendukung sistem dan teknologi : Mencapai kredibilitas manajemen puncak sebagai fungsi yang berharga adalah merupakan
tujuan utama, Reorientasi : membangun hubungan yang baik dengan fungsi bisnis utama, mendukung permintaan bisnis melalui penyediaan
berbagai layanan.

* Manajemen computer meliputi : peran IS dalam perusahaan, Hubungan dengan departemen lain, Mengelola departemen IS, Mengelola
Aktivitas

* manajemen informasi meliputi : tinjauan kembali peran SI/TI, Jangan fokus pada isu tertentu saja, kesadaranpengguna akan peran komputer
menentukan efektifitas hubungan, operasi pemprograman pengumpulan data dll.

* pengirimanan = belum tentu menyediakan apa yang dibutuhkan pengguna. * Re-orientasi = membangun hubungan baik dengan funsi bisnis
utama. * reorganisasi = perlunya desain ulang integrasi investasi IS dengan strategi bisnis dan seluruh fungsi bisnis.

4.Membedakan antara data processing, system informasi manajemen, dan system informasi strategis

Perbedaanya yaitu kalau Data processing : untuk meningkatkan efisiensi operasional dengan mengotomatisasi proses berbasis informasi
sedangkan Sistem informasi manajemen : untuk meningkatkan efektivitas manajemen dengan memenuhi kebutuhan informasi untuk
pengambilan keputusan sedangakan Sistem informasi strategis : untuk meningkatkan daya saing dengan mengubah sifat atau perilaku bisnis
(yaitu investasi IS/IT dapat menjadi sumber keunggulan kompetitif)

5.Pentingnya peran SI/Ti

Peran utama dari sistem informasi adalah melakukan analisa data dan kemudian membuat sebuah keputusan atas data – data yang
sudah terhimpun tersebut. Sedangkan Teknologi informasi sangat berperan dalam pengelolaan sistem informasi manajemen mulai dari
entry data, pengelolaan data, dan pengiriman data informasi. Dengan adanya teknologi informasi semua kerja kita dapat berjalan lebih
mudah dan lebih cepat.

6. Konsep manajemen strategis beserta tahapan.

1. Formulasi strategi = Termasuk mengembangkan visi dan misi, mengidentifikasi peluang dan ancaman sebuah organisasi dari luar, penentuan
kekuatan dan kelemahan dari dalam.

2. impementasi strategi = Ketika strategi telah ditentukan, saatnya untuk eksekusi. Strategi ini mencakup mulai dari perencanaan hingga
implementasi. Pada tahapan manajemen strategis ini, resource akan bekerja sesuai peran dan tanggung jawab masing-masing.

3. Evaluasi strategi = Tahapan terakhir dari strategic management adalah mengevaluasi sejauh mana strategi yang diterapkan telah berhasil
membawa perubahan.

7.Konsep strategis bisnis dalam perusahaan

• Strategi Korporat level tertinggi strategi

perusahaan.

• Strategi bisnis fokus pada perusahaan bersaing di pasar tertentu atau dalam industri tertentu.

• Strategi Fungsional berkaitan dengan pendekatan yang lebih spesifik di tingkat departemen dalam perusahaan seperti pemasaran.

•Strategi Operasional menentukan langkah “ operasional harian yang perlu diambil untuk mencapai tujuan fungsional dan bisnis

Anda mungkin juga menyukai