Anda di halaman 1dari 50

SILABUS MATA PELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Gangga


Mata Pelajaran : Pengendali Sistem Robotik
Kelas/Semester : XII

Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan
proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami,menerapkan menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, menyaji dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri,dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

1.1. Membangun kebiasaan


bersyukur atas limpahan
rahmat, karunia dan
anugerah yang diberikan
oleh Tuhan Yang Maha
Kuasa.

1.2. Memiliki sikap dan perilaku


beriman dan bertaqwa
kepada Tuhan Yang Maha
Esa, berakhlaq mulia, jujur,
disiplin, sehat, berilmu,
cakap, sehingga dihasil- kan
insan Indonesia yang
demokratis dan bertanggung
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

jawab sesuai dengan bidang


keilmuannya.

1.3. Membangun insan Indonesia


yang cerdas, mandiri, dan
kreatif, serta bertanggung
jawab kepada Tuhan yang
menciptakan alam semesta.

1.4 Memiliki sikap saling


menghargai (toleran)
keberagaman agama,
bangsa,suku, ras, dan
golongan sosial ekonomi
dalam lingkup global.

2.1 Menerapkan perilaku ilmiah


(memiliki rasa ingin tahu;
objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; bertanggung jawab;
terbuka; peduli lingkungan)
sebagai wujud implementasi
proses pembelajaran
bermakna dan terintegrasi,
sehingga dihasilkan insan
Indonesia yang produktif,
kreatif dan inovatif melalui
penguatan sikap (tahu
mengapa), keterampilan
(tahu bagai-mana), dan
pengetahuan (tahu apa)
sesuai dengan jenjang
pengetahuan yang
dipelajarinya.

2.2 Menghargai kerja individu


dan kelompok dalam
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

aktivitas sehari-hari sebagai


wujud implementasi
melaksanakan percobaan
dan melaporkan hasil
percobaan

2.3 Memiliki sikap dan perilaku


patuh pada tata tertib dan
aturan yang berlaku dalam
kehidupan sehari-hari
selama di kelas, lingkungan
sekolah

3.1 Memahami beberapa Pengenalan Mengamati Tugas 18 JP - Buku teks pelajaran


macam robot yang diam
ditempat dan robot yang a. Pengertian - Bermacam-macam jenis - Mengidentifikasi ciri- (3 x 6 JP) - Buku panduan guru
berjalan serta robot yang digunakan di ciri robot dengan
b. Macam-macam industri. - Miftahu Soleh, Sudaryono,
konstruksinya. kategori robot diam
robot Agung S, Sistem Pneumatik
dan robot bergerak.
4.1 Menunjukkan beberapa Menanya dan Hidrolik, BSE, 2009.
c. Konstruksi (modul - Frank Ebel, Claus Knoblich,
macam robot dan bagian- Observasi
kontroller, modul - Pengertian dan macam- Distribution Station Manual,
bagiannya. tombol, modul macam robot. - Ceklist lembar Modular Production System ,
robot/Modular - Komponen utama suatu pengamatan FESTO Didactic GmbH & Co,
Production System robot, beberapa macam Denkendorf, 2003.
(MPS)) - Cara kerja robot. robot
- Diagram rangkaian
d. Diagram urutan Portofolio
kerja Mengeksplorasi:
- Laporan tertulis
e. Diagram rangkaian - Menunjukkan komponen
utama suatu robot industri. Tes

Mengasosiasi: - Tes tertulis.

- Menyimpulkan perbedaan
beberapa macam robot
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

kategori robot diam dan


robot bergerak.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan contoh
penggunaan robot diam
dan robot bergerak.

3.2 Menjelaskan komponen- Modul robot/MPS Mengamati Tugas 18 JP - Buku teks pelajaran
komponen utama pada
robot, a. Aktuator (silinder, - Komponen-komponen - Menjelaskan (3 x 6 JP) - Buku panduan guru
suction cup, motor sensor, prosesor dan komponen-komponen
4.2 Melakukan pemeriksaan listrik) aktuator pada robot - Miftahu Soleh, Sudaryono,
robot industri.
fungsi komponen- industri. Agung S, Sistem Pneumatik
komponen yang digunakan b. Sensor Observasi dan Hidrolik, BSE, 2009.
pada robot. Menanya - Frank Ebel, Claus Knoblich,
c. Katup solenoid, - Ceklist lembar Distribution Station Manual,
relai - Macam-macam komponen pengamatan kegiatan Modular Production System,
pada robot industri. eksperimen FESTO Didactic GmbH & Co,
d. Kontroller - Fungsi macam-macam Denkendorf, 2003.
komponen pada robot Portofolio
e. Komponen
mekanik industri.
- Laporan tertulis
- Cara memeriksa komponen.
Tes
Mengeksplorasi:
- Tes tertulis bentuk
- Menunjukkan komponen-
uraian tentang
komponen pada robot
komponen-komponen
industri.
utama robot industri.
- Menggunakan alat ukur
untuk memeriksa
komponen pada robot
industri.

Mengasosiasi:

- Menganalisis komponen-
komponen pada robot
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

industri.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan
komponen robot dan
permasalahannya.

3.3 Membaca data teknik f. Pengecekan Mengamati Tugas 12 JP - Buku teks pelajaran
komponen-komponen komponen
utama pada robot, - Komponen-komponen - Memilih komponen- (2 x 6 JP) - Buku panduan guru
g. Data teknik sensor, prosesor dan komponen robot
4.3 Memilih komponen- komponen aktuator pada robot - Miftahu Soleh, Sudaryono,
industri.
komponen yang layak untuk industri. Agung S, Sistem Pneumatik
digunakan pada robot. dan Hidrolik, BSE, 2009.
- Frank Ebel, Claus Knoblich,
Observasi Distribution Station Manual,
Menanya Modular Production System,
- Ceklist lembar FESTO Didactic GmbH & Co,
- Data teknik komponen pada
pengamatan kegiatan Denkendorf, 2003.
robot industri.
eksperimen
- Cara memilih komponen.
Portofolio
Mengeksplorasi:
- Laporan tertulis
- Menunjukkan data teknik
komponen-komponen pada Tes
robot industri.
- Memilih komponen pada - Tes tertulis bentuk
robot industri. uraian tentang data
teknik dan kriteria
Mengasosiasi:
pemilihan komponen
- Menganalisis komponen- robot industri.
komponen pada robot
industri.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan kriteria
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

komponen robot.

3.4 Memahami diagram Diagram rangkaian Mengamati Tugas 18 JP - Buku teks pelajaran
rangkaian robot.
a. Diagram langkah - Diagram rangkaian robot di - Membaca gambar (3 x 6 JP) - Buku panduan guru
4.4 Membaca dan menggambar buku manualnya. diagram robot
diagram rangkaian robot. b. Diagram - Miftahu Soleh, Sudaryono,
pneumatik Menanya industri. Agung S, Sistem Pneumatik
dan Hidrolik, BSE, 2009.
c. Diagram elektrik - Diagram alir untuk Observasi
- Frank Ebel, Claus Knoblich,
menentukan cara kerja Distribution Station Manual,
d. Flowchart robot. - Ceklist lembar
Modular Production System,
- Diagram rangkaian untuk pengamatan kegiatan
FESTO Didactic GmbH & Co,
mengetahui rangkaian eksperimen Denkendorf, 2003.
pneumatik dan elektrik
robot. Portofolio

- Laporan tertulis

Mengeksplorasi: Tes
- Menunjukkan buku manual - Tes tertulis bentuk
robot.
uraian tentang cara
- Membaca gambar diagram
kerja robot industri.
robot industri.

Mengasosiasi:

- Menganalisis cara kerja


robot industri.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan diagram
rangkaian robot.

3.5 Menjelaskan proses Komisioning Mengamati Tugas 18 JP - Buku teks pelajaran


komisioning pada robot.
a. Pengecekan - Robot/MPS yang sudah
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

4.5 Melakukan komisioning sumber energi terhubung dengan - Periksa semua (3 x 6 JP) - Buku panduan guru
pada robot. yang digunakan kontrollernya. sambungan dan
- Miftahu Soleh, Sudaryono,
b. Identifikasi Menanya jalankan robot/MPS. Agung S, Sistem Pneumatik
komponen
Observasi
dan Hidrolik, BSE, 2009.
- Persiapan sumber energi - Frank Ebel, Claus Knoblich,
c. Analisa alamat I/O yang digunakan. Distribution Station Manual,
- Identifikasi komponen - Ceklist lembar
d. Download pengamatan kegiatan Modular Production System,
robot/MPS. FESTO Didactic GmbH & Co,
program. - Pengecekan sambungan, eksperimen
Denkendorf, 2003.
- Data alamat I/O,
- Persiapan software, Portofolio
- Cara download program ke
- Laporan tertulis
robot/MPS.

Mengeksplorasi: Tes

- Memeriksa semua - Tes tertulis tentang


sambungan, cara-cara komisioning
- Mendownload program .
untuk menjalankan
robot/MPS.

Mengasosiasi:

- Menganalisis proses
komisioning.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
komisioning.

3.6 Menjelaskan peralatan kerja Pengoperasian: Mengamati Tugas 6 JP - Buku teks pelajaran
dan robot yang akan
dijalankan. a. Persiapan - Peralatan kerja untuk - Periksa semua (1 x 6 JP) - Buku panduan guru
- peralatan kerja, pengoperasian robot/MPS. peralatan dan sumber
4.6 Menyiapkan peralatan kerja - robot, - Miftahu Soleh, Sudaryono,
tenaga yang sesuai Agung S, Sistem Pneumatik
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

dan robot yang akan - sumber Menanya dengan robot/MPS. dan Hidrolik, BSE, 2009.
dioperasikan. tenaga(kompres - Frank Ebel, Claus Knoblich,
or dan catu daya - Persiapan peralatan kerja Observasi Distribution Station Manual,
listrik) yang diperlukan. Modular Production System,
- Persiapan satu atau lebih - Ceklist lembar FESTO Didactic GmbH & Co,
station robot/MPS yang pengamatan kegiatan Denkendorf, 2003.
akan dioperasikan. eksperimen
- Persiapan sumber tenaga
(kompresor dan catu daya Portofolio
listrik).
- Laporan tertulis
Mengeksplorasi:
Tes
- Memeriksa semua peralatan
kerja, - Tes tertulis tentang
- Memeriksa satu atau peralatan kerja dan
beberapa robot/MPS.
sumber tenaga
Mengasosiasi: robot/MPS.

- Menganalisis kebutuhan
peralatan kerja dan sumber
tenaga yang sesuai dengan
robot/MPS.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
persiapan peralatan kerja,
robot/MPS, dan sumber
tenaga.

3.7 Menyebutkan macam- b. Pengecekan visual Mengamati Tugas 18 JP - Buku teks pelajaran
macam pemeriksaan yang
dilakukan sebelum c. Penyambungan - Komponen, sambungan - Periksa komponen, (3 x 6 JP) - Buku panduan guru
menjalankan robot. selang pneumatik kabel, pengalamatan I/O, sambungan kabel,
dan seting mekanik dari - Miftahu Soleh, Sudaryono,
d. Penyambungan pengalamatan I/O, Agung S, Sistem Pneumatik
robot/MPS.
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

4.7 Melakukan monitoring kabel elektrik Menanya dan seting mekanik dan Hidrolik, BSE, 2009.
terhadap komponen mesin, dari robot/MPS. - Frank Ebel, Claus Knoblich,
sambungan kabel, alamat e. Penyambungan ke - Prosedur melakukan Distribution Station Manual,
I/O kendali elektronik dan catu daya pengecekan visualterhadap Observasi Modular Production System,
pasangan mekanik. robot/MPS. FESTO Didactic GmbH & Co,
f. Download - Prosedur melakukan - Ceklist lembar Denkendorf, 2003.
program pengecekan sambungan pengamatan kegiatan
selang pneumatik. eksperimen
- Prosedur melakukan
pengecekan sambungan Portofolio
kabel elektrik
- Prosedur melakukan - Laporan tertulis
pengecekan sambungan ke
catu daya Tes
- Prosedur download
program. - Tes tertulis tentang
pengecekan dan
Mengeksplorasi: monitoring
- Memeriksa semua robot/MPS.
sambungan selang, kabel,
sambungan catu daya ke
robot/MPS,
- Memeriksa download
program ke robot/MPS.

Mengasosiasi:

- Menganalisis prosedur
pengecekan robot/MPS.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
pengecekan dan monitoring
terhadap robot/MPS.
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

3.8 Memahami urutan g. Menjalankan robot Mengamati Tugas 24 JP - Buku teks pelajaran
pengoperasian suatu robot. secara manual
- Tegangan listrik dan - Periksa prosedur (4 x 6 JP) - Buku panduan guru
4.8 Menjalankan mesin sesuai h. Menjalankan robot tekanan pneumatik sebagai pengoperasian
prosedur dan melakukan secara otomatis sumber tenaga suatu robot. - Miftahu Soleh, Sudaryono,
robot/MPS pada saat Agung S, Sistem Pneumatik
tindakan pengamanan jika
terjadi kegagalan operasi i. Melakukan - Peralatan pengoperasian pengoperasian normal dan Hidrolik, BSE, 2009.
tindakan berupa tombol-tombol listrik atau saat terjadi - Frank Ebel, Claus Knoblich,
pengamanan jika atau tombol-tombol kegagalan. Distribution Station Manual,
terjadi gangguan pneumatik. - Jalankan robot/MPS Modular Production System,
FESTO Didactic GmbH & Co,
- Pedoman pengoperasian sesuai prosedur.
Denkendorf, 2003.
robot.
Observasi
Menanya
- Ceklist lembar
- Prosedur pengoperasian pengamatan kegiatan
robot/MPS secara manual.
eksperimen
- Prosedur pengoperasian
robot/MPS secara otomatis. Portofolio
- Prosedur mematikan
robot/MPS jika terjadi - Laporan tertulis
kegagalan.
Tes
Mengeksplorasi:
- Tes praktek tentang
- Menjalankan robot/MPS
pengoperasian
secara manual,
- Menjalankan robot/MPS robot/MPS.
secara otomatis,
- Mematikan robot/MPS jika
terjadi kegagalan.

Mengasosiasi:

- Menganalisis gerakan
robot/MPS yang dijalankan
secara manual maupun
otomatis.
- Menganalisis gerakan
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

robot/MPS jika dimatikan


karena kegagalan.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
pengoperasian robot/MPS.

3.9 Menjelaskan peralatan kerja Perakitan Robot. Mengamati Tugas 6 JP - Buku teks pelajaran
dan komponen yang
digunakan. a. Persiapan - Peralatan kerja untuk - Tentukan peralatan (1 x 6 JP) - Buku panduan guru
Peralatan kerja perakitan robot/MPS. kerja dan komponen
4.9 Menggunakan peralatan - Miftahu Soleh, Sudaryono,
robot/MPS yang
kerja untuk memasang b. Komponen yang - Komponen-komponen Agung S, Sistem Pneumatik
digunakan.
komponen-komponen pada digunakan robot/MPS ((mekanik, dan Hidrolik, BSE, 2009.
robot. (mekanik, elektrik, elektrik, pneumatik) Observasi - Frank Ebel, Claus Knoblich,
pneumatik) Distribution Station Manual,
Menanya - Ceklist lembar Modular Production System,
- Fungsi dan cara pengamatan kegiatan FESTO Didactic GmbH & Co,
penggunaan peralatan. eksperimen Denkendorf, 2003.
- Fungsi dan cara kerja
komponen. Portofolio

Mengeksplorasi: - Laporan tertulis

- Memeriksa semua peralatan Tes


kerja,
- Memeriksa komponen- - Tes tertulis tentang
komponen robot/MPS. peralatan kerja dan
komponen robot/MPS.
Mengasosiasi:

- Menganalisis kebutuhan
peralatan kerja dan
komponen robot/MPS.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

peralatan kerja dan


komponen-komponen
robot/MPS yang digunakan.

3.10 Memahami cara c. Pemasangan Mengamati Tugas 18 JP


pemasangan komponen-
komponen sesuai manual d. Ujicoba secara - Komponen-komponen - Perakitan komponen- (3 x 6 JP) - Buku teks pelajaran
instuksinya. manual (fungsi robot/MPS yang akan komponen mekanik,
masing-masing dipasang, - Buku panduan guru
elektrik, pneumatik
4.10 Memasang komponen komponen) menjadi sebuah - Miftahu Soleh, Sudaryono,
sesuai prosedur dan - Pedoman pemasangan
robot/MPS dan Agung S, Sistem Pneumatik
mengujinya setelah komponen,
mengujinya. dan Hidrolik, BSE, 2009.
selesai. - Pedoman ujicoba secara - Frank Ebel, Claus Knoblich,
Observasi
manual. Distribution Station Manual,
- Ceklist lembar Modular Production System,
Menanya FESTO Didactic GmbH & Co,
pengamatan kegiatan
- Prosedur pemasangan eksperimen Denkendorf, 2003.
komponen,
- Prosedur pengujian Portofolio
robot/MPS. - Laporan tertulis
Mengeksplorasi:
Tes
- Memeriksa peralatan kerja
dan komponen, - Tes praktek tentang
- Memasang komponen- perakitan robot/MPS.
komponen dengan
menggunakan peralatan
kerja yang tepat dengan
urutan sesuai prosedur,
- Mengujicoba robot/MPS
hasil rakitan sesuai
prosedur.

Mengasosiasi:

- Menganalisis hasil perakitan


Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

robot/MPS.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
perakitan robot/MPS.

3.11 Memahami cara Penggantian Mengamati Tugas 12 JP - Buku teks pelajaran


penggantian komponen komponen yang
yang rusak pada robot rusak pada robot. - Sebuah robot/MPS yang - Perakitan komponen- (2 x 6JP) - Buku panduan guru
dengan menggunakan mengalami gangguan kerja. komponen mekanik,
a. Pesiapan peralatan - Miftahu Soleh, Sudaryono,
peralatan kerja yang elektrik, pneumatik
kerja Menanya Agung S, Sistem Pneumatik
sesuai. menjadi sebuah
dan Hidrolik, BSE, 2009.
- Prosedur pemasangan robot/MPS dan
4.11 Melakukan penggantian b. Pemberian label - Frank Ebel, Claus Knoblich,
komponen, mengujinya.
komponen yang rusak pada komponen Distribution Station Manual,
dan sambungan - Prosedur pengujian Modular Production System,
sesuai prosedur dengan Observasi
yang akan dilepas. robot/MPS. FESTO Didactic GmbH & Co,
menggunakan peralatan
kerja yang sesuai. Mengeksplorasi: - Ceklist lembar Denkendorf, 2003.
c. Pelepasan pengamatan kegiatan
komponen - Memeriksa peralatan kerja eksperimen
d. Penggantian dan komponen,
- Memasang komponen- Portofolio
komponen
komponen dengan - Laporan tertulis
e. Ujicoba fungsi menggunakan peralatan
secara manual kerja yang tepat dengan Tes
urutan sesuai prosedur,
- Mengujicoba robot/MPS - Tes praktek tentang
hasil rakitan sesuai perakitan robot/MPS.
prosedur.

Mengasosiasi:

- Menganalisis hasil perakitan


robot/MPS.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

perakitan robot/MPS.

3.12 Memilih software kontrol Pemrograman Mengamati Tugas 48 JP - Buku teks pelajaran
yang sesuai dengan sederhana
program robot. - Peralatan pemrograman - Pemrograman (8 x 6JP) - Buku panduan guru
a. Persiapan dan kontroler yang akan robot/MPS seder-
4.12 Menyiapkan peralatan- peralatan digunakan untuk - Miftahu Soleh, Sudaryono,
hana dan meng-
peralatan yang digunakan menjalankan sebuah Agung S, Sistem Pneumatik
operasikannya.
b. Persiapan robot/MPS sederhana. dan Hidrolik, BSE, 2009.
software - Frank Ebel, Claus Knoblich,
3.13 Memahami bahasa Distribution Station Manual,
pemrograman yang c. Pemrograman Observasi Modular Production System,
digunakan. Menanya FESTO Didactic GmbH & Co,
d. Ujicoba fungsi
- Ceklist lembar Denkendorf, 2003.
4.13 Menulis program di Personal - Peralatan dan software
pengamatan kegiatan
Computer yang digunakan,
eksperimen
(PC)/laptop/peralatan - Prosedur pemrograman,
pemrograman. - Prosedur pemindahan Portofolio
program dari peralatan
pemrograman (PC/laptop) - Laporan tertulis
3.14 Memahami langkah-langkah
pemindahan program dari ke kontroler (PLC).
- Prosedur pengoperasian. Tes
komputer/ peralatan
pemrograman ke robot. Mengeksplorasi: - Tes praktek tentang
4.14 Memindah program dari PC pemrograman
- Memeriksa peralatan dan
ke peralatan kontrol robot/MPS.
software,
elektronik - Menulis program robot
sederhana di peralatan
3.15 Memahami cara pengujian pemrograman (PC),
program pada robot. - Mendownload hasil
rancangan ke kontroler
4.15 Menguji robot dengan (PLC),
peralatan kontrol - Mengujicoba robot/MPS
elektronik sesuai prosedur.
Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran* Penilaian Sumber Belajar
Waktu

Mengasosiasi:

- Menganalisis hasil
pemrograman robot/MPS.

Mengkomunikasikan:

- Mempresentasikan hasil
pemrograman robot/MPS.

Mengetahui Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

H.Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP. 19850310 202221 1 016
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Mata Diklat


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Gangga
Mata Pelajaran : Pengendali Sistem Robotik
Semester : XII/Ganjil
Standar Kompetensi : Memahami nilai- nilai keimanan dengan menyadari hubungan
keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang
menciptakannya.
Kompetensi Dasar : Memehami arsitektur struktur susunan dan komponen system
robot
Indikator : Memahami arsitektur, simbol dan susunan komponen pada
sistem robotik
Alokasi Waktu : 6x 45 menit ( 2 x peretemuan)
2. Tujuan
Pembelajaran
Pertemuan 1 :
 Siswa dapat menjelaskan prinsip kerja sistem kendali
 Siswa dapat mendeskripsikan jenis-jenis sistem kendali
 Siswa dapat mendeskripsikan block diagram sistem kendali
Pertemuan 2 :
 Siswa dapat mengidentifikasi simbol-simbol rangkaian pengendali
Pertemuan 3 :
 Siswa dapat menjelaskan aliran jenis-jenis diagram sistem kendali
 Siswa dapat mendeskripsikan aliran sinyal dalam suatu sistem kendali
3. Materi Ajar
Pertemuan 1 :
 Prinsip kerja sistem kendali
 Jenis-jenis sistem kendali
 Block diagram sistem kendali
Pertemuan 2 :
 Simbol-simbol rangkaian pengendali
Pertemuan 3 :
 Estetika menggambar rangkaian sistem pengendali
 Diagram rangkaian sistem pengendali
4. Metode Pembelajaran
 Ceramah dan tanya jawab
5. Kegiatan Pembelajaran
a. Pertemuan 1
Kegiatan
awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh aplikasi sistem kendali dalam kehidupan sehari-hari
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja sistem kendali
- Mengidentifikasi jenis-jenis sistem kendali
- Mendeskripsikan blok diagram sistem kendali
 Konfirmasi :
- Tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada Siswa/Siswi
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
b. Pertemuan 2
Kegiatan awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh peralatan sitem kendali yang ada disekitar
kita.
- Tanya jawab mengenai simbol dari peralatan yang ditemukan.
 Elaborasi :
- Menjelaskan simbol-simbol rangkaian pengendali berdasarkan
IEC International Elektrotechnical Commission.
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada Siswa/Siswi
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
c. Pertemuan 3
Kegiatan awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh diagram rangkaian pengendali yang salah,
kemudian melakukan tanya jawab mengenai gambar diagram
tersebut.
 Elaborasi :
- Menjelaskan estetika, pengkodean dan penomoran diagram
rangkaian pengendali.
- Menjelaskan jenis-jenis diagram rangkaian pengendali
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada Siswa/Siswi.
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
6. Kisi-Kisi Soal Ulangan Harian 1
1. Sebutkan jenis robot dan jelaskan fungsinya,.?
2. Pengertian sistem kendali dan Sebutkan jenis-jenis gambar rangkaian
pengendali loop! (skor 15)
3. Gambarkan simbol : (skor 40)
a. Tombol tekan NO dan NC
b. Pheneumatic
c. MCB AC 1 Dan 3 fasa
4. Jelaskan makna simbol : (skor 15)

a. b. c.
5. Sebutkan makna kode L, N, F dan H ! (skor 15)

N
7. Sumber belajar
 BSE Mengoperasikan Mesin Produksi Dengan Kendali Elektromekanik
 PUIL
 http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_kendali
 http://eviandrianimosy.blogspot.com/2010/05/pengertian-sistem-kendali.html
 Macromedia flash sistem kendali
8. Penilaian Hasil Belajar
 Tes tertulis
 Tugas individu
 Penilaian sikap

Mengetahui, Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

H. Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP.19850310 202221 1 016
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Mata Diklat


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Gangga
Mata Pelajaran : Pengendali Sistem
Robotik Semester : XII/Ganjil
Standar Kompetensi : Memahami nilai- nilai keimanan dengan menyadari hubungan
keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap
kebesaran Tuhan yang menciptakannya.
Kompetensi Dasar : Menerapkan sistem robotik sebagai obyek yang dikontrol dalam
teknik mekatronik, elektronika industri, dan otomasi industri
Indikator : Memahami sistem kinematik dan dinamik dalam pembuatan
robotik
Memahami sistem penggerak (aktuator) pada robotik Alokasi
Waktu : 6x 45 menit ( 2 x peretemuan)

2. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat mengidentifikasi dan memahami sistem penggerak robot
 Siswa dapat Memahami sistem penggerak (aktuator) pada robotik alokasi pada
rangkaian kontrol sederhana.
3. Materi Ajar
 Prinsip sistem kinematik dan dinamik
 Jenis-jenis sistem kinematik dan dinamik
 Prinsip kerja sistem penggerak (aktuator) pada robotik
 Jenis-jenis sistem penggerak (aktuator) pada robotik
4. Metode Pembelajaran
 Ceramah dan tanya jawab
5. Kegiatan
Pembelajaran
Kegiatan awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh Prinsip sistem kinematik dan dinamik
- Tanya jawab mengenai simbol dari peralatan yang ditemukan.
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip sistem kinematik dan dinamik serta jenis-jenisnya.
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
6. Kisi-Kisi Soal (Ulangan Harian 2 digabung dengan kd. 3)
1. Jelaskan prinsip kerja saklar dan push button! (skor 10)
2. Sebutkan dan jelaskan 3 jenis saklar manual ! (skor 10)
7. Sumber belajar
 BSE Mengoperasikan Mesin Produksi Dengan Kendali Elektromekanik
 PUIL
 Macromedia flash sistem kendali
8. Penilaian Hasil Belajar
 Tes tertulis
 Tugas individu atau kelompok
 Penilaian sikap

Mengetahui, Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

H. Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP.19850310 202221 1 016
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Mata Diklat


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Gangga
Mata Pelajaran : Pengendali Sistem
Robotik Semester : XII/Ganjil
Standar Kompetensi : Mengoperasikan sistem kendali berbasis elektromekanik
Kompetensi Dasar : Menggunakan komponen relai elektromagnetik
Indikator : Mengidentifikasi MCB dan ELCB
- Mengidentifikasi relai elektromagnetik ( kontaktor) dan Thermal Overlaod relai
- Mengunakan MCB, relai elektromagnetik ( kontaktor) dan Thermal
Overlaod relai Alokasi Waktu : 6 x 45 menit ( 2 x peretemuan)

2. Tujuan
Pembelajaran
Pertemuan 1 :
a. Siswa dapat mengidentifikasi MCB dan ELCB yang dibutuhkan
dalam sebuah rangkaian pengendali.
Pertemuan 2 :
b. Siswa dapat mengidentifikasi elektromagnetik ( kontaktor) dan
Thermal Overlaod Relai yang dibutuhkan dalam sebuah
rangkaian pengendali.
c. Siswa dapat membuat rangkaian pengendali dengan menggunakan
MCB, relai elektromagnetik ( kontaktor) dan Thermal Overlaod relai.
3. Materi Ajar
Pertemuan 1 :
a. Prinsip kerja dan identifikasi MCB dan ELCB
Pertemuan 2 :
b. Prinsip kerja dan identifikasi relai elektromagnetik (
kontaktor) dan Thermal Overlaod Relai
c. Rangkaian pengendali ON/OFF Motor
4. Metode Pembelajaran
a. Ceramah dan tanya jawab
5. Kegiatan Pembelajaran
a. Pertemuan 1
Kegiatan
awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh pengaman listrik yang ada disekitar Siswa/i
- Tanya jawab.
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja MCB dan mengidentifikasi jenis MCB
- Menjelaskan prinsip kerja ELCB
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
b. Pertemuan 2
Kegiatan awal
:
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memutar video dan macromedia flash pengendali on/off motor
- Tanya jawab.
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja saklar dan push button serta jenis-jenisnya.
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
6. Kisi-Kisi Soal Ulangan Harian 2
1. Jelaskan prinsip kerja MCB dan ELCB! (skor 15)
2. Apa saja yang perlu diperhatikan dalam pemilihan MCB! (skor 15)
3. Jelaskan prinsip kerja kontaktor dan sebutkan dua kontak pada kontaktor!
(skor 15)
4. Jelaskan prinsip kerja TOR! (skor 15)
5. Buatlah rangkaian pengendali dan rangkaian utama on/off motor dengan
mekanisme kerja sebagai berikut ; motor akan hidup jika tombol start ditekan
dan mati jika tombol stop ditekan. Sitem menggunakan pengaman mcb dan
beban lebih. (skor 20)
7. Sumber belajar
a. BSE Mengoperasikan Mesin Produksi Dengan Kendali Elektromekanik
b. PUIL
c. Macromedia flash sistem kendali
8. Penilaian Hasil Belajar
a. Tes tertulis
b. Tugas individu dan kelompok
c. Penilaian sikap

Mengetahui, Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

H. Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 NIP.19850310 202221 1 016
008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Mata Diklat


Nama Sekolah : SMK N 1 Gangga
Mata Pelajaran : Sistem Kendali
Robotik Kelas, Semester : XII/Genap
Standar Kompetensi : Menerapkan sistem robotik sebagai obyek yang dikontrol
dalam teknik mekatronik, elektronika industri, dan otomasi industri.
Indikator : Menerapkan berbagai jenis model robotik (Line tracking/line
follower; Boe Bot; Whisker; Cerdas dengan Boe Bot; berkaki Quad Crawler; berkaki
dan Lengan)
Kompetensi Dasar:
1. Power Supply untuk Robot:
sumber AC/ Catu daya; Batery; Sel surya/solar cell)
Sistem Penggerak / Aktuator Robot (mensimulasi dan menguji
cobakan Motor DC: Magnet permanent, Brushless, Direct Drive;
Motor Stepper DC; Motor Servo DC, dan/AC; pneumatic; hydraulic).
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit ( 2 x peretemuan)
2. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat mengidentifikasi prinsip kerja, konstruksi dan jenis relai penunda
waktu.
3. Materi Ajar
 Prinsip kerja Power Supply untuk Robot
 Sistem Penggerak / Aktuator Robot
 Mensimulasi dan menguji cobakan Motor DC: Magnet permanent,
Brushless, Direct Drive; Motor Stepper DC; Motor Servo DC, dan/AC;
pneumatic; hydraulic
4. Metode Pembelajaran
 Ceramah dan tanya jawab
5. Kegiatan
Pembelajaran
Kegiatan awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memutar video dan macromedia flash pengendali on/off motor otomatis
- Tanya jawab.
 Elaborasi :
- Mengkaji konstruksi dan prinsip kerja relai penunda waktu
- Mempelajari jenis jenis relai penunda waktu berdasarkan fungsinya.
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
6. Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersamaKisi-Kisi Soal
Ulangan Harian 4 (digabung dengan kd. 5 dan 6.)
1. Jelaskan prinsip kerja relai penunda waktu! (Skor 10)
2. Sebutkan dua jenis relai penunda waktu berdasarkan fungsinya! (Skor 10)
7. Sumber belajar
 BSE Mengoperasikan Mesin Produksi Dengan Kendali Robot
 PUIL
 Macromedia flash sistem kendali
8. Penilaian Hasil Belajar
 Tes tertulis
 Tugas individu dan kelompok
 Penilaian sikap

Mengetahui, Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

H. Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 NIP.19850310 202221 1 016
008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Mata Diklat


Nama Sekolah : SMK N 1 Gangga
Mata Pelajaran : Sistem Kendali
Robotik Kelas, Semester : XII/Genap
Standar Kompetensi : Menerapkan sistem robotik sebagai obyek yang dikontrol
dalam teknik mekatronik, elektronika industri, dan otomasi industri.
Indikator : Menerapkan berbagai jenis model robotik (Line tracking/line
follower; Boe Bot; Whisker; Cerdas dengan Boe Bot; berkaki Quad Crawler; berkaki
dan Lengan)
Kompetensi Dasar : Sistem sensor Robotik (mengujico-bakan sensorsensor untuk
Robotik
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit ( 2 x peretemuan)
1. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat mengidentifikasi prinsip kerja Sensor Robotik.
2. Materi Ajar
 Prinsip kerja dan kontruksi Sensor Robotik.
3. Metode Pembelajaran
 Ceramah dan tanya jawab
4. Kegiatan
Pembelajaran
Kegiatan awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memutar video dan macromedia flash rangkaian pengendali
yang mengunakan Sensor Robotik
- Tanya jawab.
 Elaborasi :
- Mengkaji konstruksi dan prinsip kerja Sensor Robotik
 Konfirmasi :
- Mengulang tanya jawab mengenai materi pembelajaran
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
5. Kisi-Kisi Soal Ulangan Harian 3 (digabung dengan kd. 5 dan 6.)
1. Jelaskan prinsip kerja relai pencacah! (Skor 10)
6. Sumber belajar
 BSE Mengoperasikan Mesin Produksi Dengan Kendali Elektromekanik
 PUIL Macromedia flash sistem kendali
7. Penilaian Hasil Belajar
 Tes tertulis
 Tugas individu dan kelompok
 Penilaian sikap

Mengetahui, Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

H. Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 NIP.19850310 202221 1 016
008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Mata Diklat


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Gangga
Mata Pelajaran : Pengendali Sistem
Robotik Semester : XII/Genap
Standar Kompetensi : Mengoperasikan sistem kendali berbasis elektromekanik
Kompetensi Dasar : Menggunakan komponen relai elektromagnetik
Indikator : Mengidentifikasi MCB dan ELCB
- Mengidentifikasi relai elektromagnetik ( kontaktor) dan Thermal Overlaod relai
- Mengunakan MCB, relai elektromagnetik ( kontaktor) dan Thermal
Overlaod relai Alokasi Waktu : 6 x 45 menit ( 2 x peretemuan)

2. Tujuan
Pembelajaran
Pertemuan 1 :
a. Siswa dapat merencanakan dan merancang kontrol pengendali motor
Pertemuan 2 :
b. Siswa dapat merencanakan dan merancang kontrol motor berurutan
Pertemuan 3 :
c. Siswa dapat merencanakan dan merancang kontrol motor dua arah
putaran
Pertemuan 4&5 :
d. Siswa dapat memahami sambungan star-delta
e. Siswa dapat merencanakan dan merancang motor dengan start delta
3. Materi Ajar
Pertemuan 1
:
a. Pengendali on/of motor dengan pengunci
Pertemuan 2 :
b. Pengendai motor bekerja berurutan
Pertemuan 3 :
c. Pengendali motor dengan dua arah putaran
Pertemuan 4&5 :
d. Prinsip hubung star-delta
e. Starter motor star-delta
4. Metode Pembelajaran
a. Ceramah dan tanya jawab
b. Diskusi kelompok
5. Kegiatan Pembelajaran
a. Pertemuan 1
Kegiatan
awal :
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
‘Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh aplikasi sistem kendali on/off motor dengan
rangkaian pengunci
- Mendeskripsikan pengendali motor dengan rangkaian pengunci
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja pengendali motor dengan rangkaian pengunci
- Membentuk kelompok diskusi untuk membuat rangkaian motor
dengan rangkaian pengunci
- Membahas hasil diskusi kelompok
 Konfirmasi :
- Tanya jawab
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
b. Pertemuan 2
Kegiatan awal
:
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh aplikasi sistem kendali motor bekerja berurutan
- Mendeskripsikan pengendali motor dengan rangkaian pengunci
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja pengendali motor secara berurutan
- Membentuk kelompok diskusi untuk membuat rangkaian motor berurutan
- Membahas hasil diskusi kelompok
 Konfirmasi :
- Tanya jawab
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
c. Pertemuan 3
Kegiatan awal
:
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan contoh aplikasi sistem kendali motor dengan dua arah
putaran
- Mendeskripsikan pengendali motor dengan dua arah putaran
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja pengendali motor dengan dua arah putaran
- Membentuk kelompok diskusi untuk membuat rangkaian motor
dengan dua arah putaran
- Membahas hasil diskusi kelompok
 Konfirmasi :
- Tanya jawab
- Menyimpulkan materi pembelajaranEksplorasi :
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
d. Pertemuan 4
Kegiatan awal
:
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 M0enyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Memberikan studi kasus motor dengan starter star-delta
- Mendeskripsikan pengendali motor dengan starter star-delta
 Elaborasi :
- Menjelaskan prinsip kerja motor dengan starter star-delta
- Menganalisis motor yang dapat dihubungkan star dan delta
 Konfirmasi :
- Tanya jawab
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
e. Pertemuan 5
Kegiatan awal
:
 Mengawali pelajaran dengan berdo’a bersama
 Absensi siswa
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
Kegiatan inti :
 Eksplorasi :
- Mereview pertemuan sebelumnya
 Elaborasi :
- Membentuk kelompok diskusi untuk membuat rangkaian star delta
- Membahas hasil diskusi kelompok
 Konfirmasi :
- Tanya jawab
- Menyimpulkan materi pembelajaran
Kegiatan Akhir :
 Memberikan reward kepada taruna/taruni
 Mengakhiri materi pembelajaran dengan berdo’a bersama
6. Kisi-Kisi Soal Ulangan Harian 3 (Gabungan dari kd.4, kd.5 dan kd.6)
1. Mengapa pengasutan star-delta perlu dilakukan? (skor 10)
2. Gambarkan penyatuan kumparan motor 3 fasa dengan hubung star dan
hubung delta! (skor 10)
3. Buatlah rangkaian pengendali dan rangkaian utama motor dua arah
putaran dengan kondisi :
Jika tombol S1 ditekan motor putar forward lampu indikator H1 ON hingga
tombol S0 ditekan, dan jika ditekan tombol S2 ditekan motor putar reverse lampu
indikator H2 ON hingga tombol S0 ditekan. Jika motor dalam keadaan putar
forward maka motor tidak dapat berputar reverse sebelum tombol S0 ditekan
begitupula sebaliknya. Jika terjadi Overload motor akan mati dan lampu
indikator H3 ON. (skor 50)
7. Sumber belajar
a. Modul Teknik Pengendali VEDC Malang
b. PUIL
c. Macromedia flash sistem kendali
8. Penilaian Hasil Belajar
a. Tes tertulis
b. Tugas kelompok
c. Penilaian sikap

Mengetahui, Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

H. Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP.19850310 202221 1 016
PROGRAM TAHUNAN
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Gangga
Program Keahlian : Teknik Elektronika Industri
Mata Pelajaran : Sistem Pengendali Elektronik
Kelas/Semester : XII / Ganjil & Genap
Alokasi Waktu : 245 JP (7x35 Pertemuan)
Komptensi Inti :
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional
dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Pemesinan pada tingkat teknis,
spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora
dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan
serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Teknik Elektronika.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak
alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

SM Kompetensi Dasar Alokasi


T Waktu
3.1. Memahami pengendalian terbuka (open loop) secara digit
1 4.1. Menjelaskan prinsip kerja rangkaian pengendali terbuka (open loop) secara digit 14 JP

1 3.2. Memahami pengendalian tertutup (close loop) secara digit 7 JP


4.2. Menjelaskan prinsip rangkaian pengendali tertutup (close loop) secara digit
3.3. Menganalisis pengendalian secara analog dan pengendalian secara digit
1 4.3. Mengukur dan menguji pengendalian secara analog dan pengendalian secara digit 7 JP

3.4. Memahami Rangkaian pengendali sistem secara digit.


1 7 JP
4.4. Menjelaskan prinsip kerja pengendali sistem secara digit
3.5. Penerapan komputer dalam pengaturan secara digit.
1 4.5. Menginstalasi sistem pengendalian secara digit dengan menggunakan computer. 7 JP

1 3.6. Menerapkan Lingkup Teknik kontrol berdasarkan gambar blok diagram. 7 JP


4.6. Membuat gambar blok diagram teknik control
3.7. Menerapkan teknik kontrol dengan sistem loop terbuka dan Loop tertutup
1 4.7. Membuat rangkaian teknik kontrol elektronika dengan sistem loop terbuka dan teknik loop tertutup 7 JP
pengendalian secara digit
3.8. Menganalisis cara kerja rangkaian kontrol menggunakan komponen elektronika.
1 4.8. Menguji kerja rangkaian kontrol menggunakan komponen elektronika 14 JP

3.9. Menerapkan rangkaian kontrol dengan komponen elektro mekanik /relay.


1 63 JP
4.9. Membuat rangkaian kontrol dengan komponen elektro mekanik/relay

2 3.10. Menerapkan struktur dan bagian PLC 56 JP


4.10. Membuat struktur dan bagian PLC
3.11. Menerapkan PLC sebagai alat pengontrol (controller)
2 4.11. Membuat rangkaian PLC sebagai alat pengontrol sebuah sitem (controller)yang benar 56 JP

Mengetahui Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

H.Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP. 19850310 202221 1 016
PROGRAM SEMESTER
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Gangga Mata Pelajaran : Sistem Pengendali Elektronik
Program Keahlian : Teknik Elektronika Kelas/Semester : XII / Ganjil
Kompetensi Keahlian : Elektronika Industri Alokasi Waktu : 133 JP (7x19 Pertemuan)

Bulan / Minggu
Jml Juli Agustus September Oktober Nopember Desember
No KD Kompetensi Dasar
Jam
3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5
Memahami pengendalian terbuka
3.1
(open loop) secara digit
Menjelaskan prinsip kerja rangkaian 14
4.1 pengendali terbuka (open loop) secara
digit
Memahami pengendalian tertutup
3.2
(close loop) secara digit
Menjelaskan prinsip rangkaian 7
4.2 pengendali tertutup (close loop)
secara digit
Menganalisis pengendalian secara
3.3 analog dan pengendalian secara
digit
Mengukur dan menguji 7
4.3 pengendalian secara analog dan
pengendalian secara digit
Memahami Rangkaian pengendali
3.4
sistem secara digit.
7
Menjelaskan prinsip kerja
4.4
pengendali sistem secara digit
Penerapan komputer dalam
3.5
pengaturan secara digit
Menginstalasi sistem pengendalian 7
4.5 secara digit dengan menggunakan
computer.
Menerapkan Lingkup Teknik kontrol
3.6 berdasarkan gambar blok diagram.
7
Membuat gambar blok diagram
4.6
teknik control
Bulan / Minggu
Jml Juli Agustus September Oktober Nopember Desember
No KD Kompetensi Dasar
Jam
3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5
Menerapkan teknik kontrol dengan
3.7 sistem loop terbuka dan Loop
tertutup
Membuat rangkaian teknik kontrol 7
elektronika dengan sistem loop
4.7 terbuka dan teknik loop tertutup
pengendalian secara digit
Menganalisis cara kerja rangkaian
3.8 kontrol menggunakan komponen
elektronika. 14
Menguji kerja rangkaian kontrol
4.8 menggunakan komponen
Menerapkan rangkaian kontrol
3.9 dengan komponen elektro mekanik
/relay 63
Membuat rangkaian kontrol dengan
4.9
komponen elektro mekanik/relay
JUMLAH JAM SEMESTER 1 133

Keterangan:
Minggu tidak efektif Jam pelajaran per minggu

Mengetahui Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

H.Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP. 19850310 202221 1 016
PROGRAM SEMESTER
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Gangga Mata Pelajaran : Sistem Pengendali Elektronik
Program Keahlian : Teknik Elektronika Kelas/Semester : XII / Genap
Kompetensi Keahlian : Teknik Elektronika Industri Alokasi Waktu : 112 JP (7x16 Pertemuan)

Bulan / Minggu
Jml Januari Februari Maret April Mei Juni
No KD Kompetensi Dasar
Jam
1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4
3.10 Menerapkan struktur dan bagian
Membuat struktur dan bagian PLC 56
4.10
Menerapkan PLC sebagai alat
3.11 pengontrol (controller)
Membuat rangkaian PLC sebagai alat 56
4.11 pengontrol sebuah sitem
(controller) yang benar
JUMLAH JAM SEMESTER 2 112

Keterangan:
Minggu tidak efektif Jam pelajaran per minggu

Mengetahui Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

H.Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP. 19850310 202221 1 016
LEMBAR TATAP MUKA

Sekolah : SMK N 1 Gangga


Kelas :XII
Semester : Ganjil
Tahun : 2023/2024

No Nama Peserta
S I A S I A S I A S I A S I A S I A S I A S I A
Didik
1. Agil Prayoga
2. Ahmad Zaini
3.
Aidil Gunawan
4.
Akmala Saidah
5.
Andra Maulana
6. Anisha Sasmita
7. Dwix Silfana
8. Dzulfi afif .J
9. Elyana
10. Gaos Aldo Rajak
11. Haendi Santanu

12.
Hubbul Watan Hera
13. Hulva Frastika Anjani
14.
Imamil Muttaqin
15.
Indi Ikmatil Maulida
16.
Irfan Efendi
17.
Jihadin Qolbi
18.
Jihan
19. Juliana
20. Linda
21. M. Idul Mukram

22. M. Ikhsan Al Rab’ani

23. M. Khairul Nida

24. Miratul Jannah


25.
Muhamad Zulfadli
26 Nazwa Fazzila

27 Nesa Atira

28 Neza Wiranda

29 Nura Ayu Lestari

30 Nuzul Ilmi

31 Sinta Lestari
32 Sufia Rahmayani

33 Sulistia Wati

34 Zuliyawan Suryadi

Mengetahui Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

H.Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP. 19850310 202221 1 016
PROGRAM REMEDIAL DAN PENGAYAAN

Sekolah : SMK N 1 Gangga


Kelas :XII
Semester : Ganjil
Tahun : 2023/2024

Rencana Program Hasil


No No. KD Nama Peserta Didik Tanggal Pelaksanaan Simpulan
Remidial Pengayaan Sebelum Sesudah

1. 3.3 – 4.3 Agil Prayoga


2. 3.3 – 4.3 Ahmad Zaini
3. 3.3 – 4.3
Aidil Gunawan
4. 3.3 – 4.3
Akmala Saidah
5. 3.3 – 4.3
Andra Maulana
6. 3.3 – 4.3 Anisha Sasmita
7. 3.3 – 4.3 Dwix Silfana
8. 3.3 – 4.3 Dzulfi afif .J
9. 3.3 – 4.3 Elyana
10. 3.3 – 4.3 Gaos Aldo Rajak
11. 3.3 – 4.3 Haendi Santanu
12. 3.3 – 4.3
Hubbul Watan Hera
13. 3.3 – 4.3 Hulva Frastika Anjani
14. 3.3 – 4.3
Imamil Muttaqin
15. 3.3 – 4.3
Indi Ikmatil Maulida
16. 3.3 – 4.3
Irfan Efendi
17. 3.3 – 4.3
Jihadin Qolbi
18. 3.3 – 4.3
Jihan
19. 3.3 – 4.3 Juliana
20. 3.3 – 4.3 Linda
21. 3.3 – 4.3 M. Idul Mukram

22. 3.3 – 4.3 M. Ikhsan Al Rab’ani

23. 3.3 – 4.3 M. Khairul Nida

24. 3.3 – 4.3 Miratul Jannah


25. 3.3 – 4.3
Muhamad Zulfadli
26 3.3 – 4.3 Nazwa Fazzila

27 3.3 – 4.3 Nesa Atira

28 3.3 – 4.3 Neza Wiranda

29 3.3 – 4.3 Nura Ayu Lestari


30 3.3 – 4.3 Nuzul Ilmi

31 3.3 – 4.3 Sinta Lestari

32 3.3 – 4.3 Sufia Rahmayani

33 3.3 – 4.3 Sulistia Wati

34 3.3 – 4.3 Zuliyawan Suryadi

Mengetahui Gangga, 1 Juli 2023


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

H.Lalu Rodi Karyawan, S.Pd Ginanjar William Margareta, S.ST


NIP. 19710810 199802 1 008 NIP. 19850310 202221 1 016

Anda mungkin juga menyukai