Anda di halaman 1dari 2

LK 1.

1 Identifikasi Masalah

Nama Guru : Indra Putradinata, S. Pd.


Asal Institusi : SMP Negeri Surulangun

Petunjuk: Silakan identifikasi masalah-masalah pembelajaran yang


mungkin terkait dengan penanganan siswa bermasalah dan berkebutuhan
khusus, membangun relasi dengan siswa, melakukan disiplin positif,
pemberian feedback, metode pembelajaran, masalah motivasi, materi HOTS
(High Order Thinking Skills), literasi numerasi, miskonsepsi, pemanfaatan
teknologi dalam pembelajaran, asesmen, interaksi dengan orang tua siswa,
menggunakan model-model pembelajaran inovatif, dan masalah terkait
lainnya yang menjadi tugas keseharian guru berdasarkan pengalaman Anda
saat menjadi guru.

No Jenis Masalah yang Analisis identifikasi


permasalahan diidentifikasi masalah

Masalah  Rendahnya motivasi  Siswa tertidur disaat


1 motivasi siswa dalam pembelajaran berlangsung
pembelajaran  Siswa tidak menyelesaikan
 Kurangnya minat tugas yang disediakan dengan
siswa terhadap tepat waktu
pembelajaran  Siswa tidak memperhatikan
 Kurangnya penguatan guru dalam proses
guru dalam pembelajaran
memberkan motivasi  Guru hanya fokus pada
kepada siswa penyelesaian materi pelajaran
Melakukan  Kurang kesadaran diri  Siswa keluar kelas pada saat
2 disiplin positif dalam mematuhi pergantian jam pelajaran
peraturan sekolah  Melakukan Perundungan
 Guru tidak  Guru sering memberikan
memberikan teladan catatan dan meninggalkan
yang baik kelas
Literasi  Kurangnya  Siswa kurang memahami dan
3 Numerasi kemampuan siswa mengidentifikasi soal cerita
dalam membaca  Masih ada siswa yang
 Rendahnya kesulitan dalam
kemampuan siswa menyelesaikan operasi hitung
dalam berhitung  Kurangnya pemahaman Guru
tentang Literasi Numerasi
Interaksi dengan  Rendahnya dorongan  Orang tua sibuk dengan
4 orang tua siswa orang tua dalam pekerjaannya
pembelajaran siswa di  Orang tua tidak menanyakan
rumah/sekolah hasil pembelajaran siswa
 Kurangnya disekolah
komunikasi antara  Guru tidak melakukan diskusi
guru, orang tua dan bersama orang tua tentang
siswa peran orang tua dalam
mendampingi anak belajar di
rumah/sekolah

Catatan: Identifikasi masalah pembelajaran yang tercantum di atas bersifat


umum dan dapat berbeda-beda dalam setiap konteks kelas. Disarankan
untuk mengadakan diskusi lanjutan dengan rekan guru dan
mempertimbangkan pengalaman pribadi serta kebutuhan spesifik di
lingkungan pembelajaran Anda.

Anda mungkin juga menyukai