Anda di halaman 1dari 4

LK 1.1.

Identifikasi masalah

Nama : Mamiek Muharramah


Asal sekolah : SMKN 10 MAKASSAR

Instruksi
1. Identifikasi masalah-masalah yang dialami peserta didik yang Anda temukan di sekolah.
2. Tentukan bidang masalah yang dengan memberi tanda cek (√) pada bidang masalah.
3. Tentukan jenis instrumen asesmen yang dapat digunakan untuk mengeksplorasi masalah.
Jenis instrumen asesmen dapat berupa instrumen tes (tes bakat minat, intelegensi dll) dan
non tes (pedoman observasi, pedoman wawancara, Alat Ungkap Masalah (AUM) Umum
dan PTSDL, Inventori Tugas Perkembangan (ITP), sosiometri, IKMS dll

Masalah yang ditemukan di Bidang masalah Instrumen


sekolah Pribadi Sosial Belajar Karier asesmen
Peserta didik masih memiliki √ (Observasi Dan
semangat belajar yang rendah Wawancara)
Siswa sering Bolos, Merokok, Dan √ (Observasi Dan
menganggu temannya Wawancara)
Bingung Menentukan Cita Cita √ (Observasi Dan
Wawancara)
Tingkat Disiplin Waktu beberapa √ (Observasi Dan
siswa masih rendah Wawancara)
Peserta didik masih memiliki
semangat belajar yang rendaht
Laporan Hasil Asesmen
Berisi laporan hasil asesmen di sekolah masing-masing dengan rincian:

1. Deskripsi demografi siswa (jumlah, kelas, jenis kelamin)


Demografi Siswa Asesmen Masalah
Jumlah : 2 Orang Ada 2 Orang siswa yang suka
Kelas : XI TKR berkelompok dari pada masuk ke kelas
Jenis Kelamin Laki Laki
Jumlah : 1 Orang Ada 1 Orang Siswa yang masih bingung
Kelas : XII TKJ menentukan cita citanya, tidak tau akan
Jenis Kelamin : Laki Laki kemana nanti setelah lulus sekolah
Jumlah : 2 Orang Ada 2 siswa yang masih memiliki disiplin
Kelas : XI TSM waktu yang rendah
Jenis Kelamin : Laki Laki

2. Hasil analisis pada bidang/aspek/dimensi pada asesmen yang digunakan (dapat berupa
grafik, sosiogram, dan deskripsi)
No Asesmen Masalah Kelas Deskripsi Masalah Asesmen Yang
di Gunakan
1 Peserta didik masih memiliki XI TKR Ada 2 Orang Non Tes
semangat belajar yang rendah Peserta didik, (Observasi dan
Mereka bersahabat wawancara)
dan lebih suka
berkelompok dari
pada masuk ke
kelas
Peserta didik terlihat
bosan dalam setiap
mata pelajaran
Kurangnya
pemahaman guru
dalam penerapan
strategipembelajaran4.
Peserta didik
sering Tidak
memperhatikan
guru pada saat jam
Pelajaran
Peserta didik sering
mengantuk Pada
saat guru
menjelaskan
2 Siswa sering Bolos, Merokok, XI TKR 2 Orang peserta Non Tes
Dan menganggu temannya didik ini Beberapa (Observasi dan
kali kedapatan wawancara)
Merokok, Sering
tidak masuk kelas
padahal dari rumah
berangkat ke
sekolah tapi tidak
sampai ke sekolah
3 Bingung Menentukan Cita XII TKJ Seorang perserta Non Tes
Cita didik masih (Observasi dan
bingung wawancara)
menentukan
kemana dia ketika
akan lulus nanti.
Apakah kuliah
ataupun kerja.
Siswa tersebut
bingung
menentukan cita
citanya, jika kuliah
dia tidak tau akan
mengambil jurusan
apa
4 Tingkat Disiplin Waktu XI TSM Ada 2 Peserta didik Non Tes
beberapa siswa masih rendah yang masih (Observasi dan
memiliki disiplin wawancara)
waktu yang rendah.
Sering tidak ikut
upacara, dan selalu
terlambat masuk ke
kelas jika jam mata
Pelajaran sudah di
mulai

3. Interpretasi hasil analisis asesmen

Asesmen Masalah Hasil Analisis


Peserta didik masih memiliki semangat Melalui hasil wawancara dan Observasi
belajar yang rendah bahwa ternyata 2 Orang peserta didik
tersebut tinggal dengan orang tuanya.
Siswa sering Bolos, Merokok, Dan Namun ada ke samaan di antara mereka
menganggu temannya yaitu mereka sama sama tidak tinggal
dengan Ayahnya. Siswa yang satu
Ayahnya sudah Meninggal dan yang
satunya kedua orang tuanya berpisah
Mereka sama sama anak ke dua, Ibu
adalah pencari nafkah keluarga sehingga
kurang memberikan perhatian terhadap
anaknya.
Peserta didik tidak pernah belajar teratur
karena ketika ada waktu luang untuk
belajar, peserta didik akan mengisi waktu
dengan bermain game atau ke rumah
temannya.
Sang Anak melakukan pelanggaran
tersebut karena kerap merasa bosan, Ingin
mencari perhatian sama siapa saja.
Termasuk Orang tua, teman ataupun guru.

Bingung Menentukan Cita Cita Seorang peserta didik dari kelas XII TKJ
Bingung dengan cita citanya, Ada
beberapa pilihan cita cita yang dia miliki
namun ada sedikit kecemasan apakah dia
mampu melaksanakannnya jika dia
memilih cita cita tersebut. Di satu sisi
peserta didik inin langsung bekerja, disisi
lain dia juga ingin kuliah namun tidak tau
ingin ambil jurusan apa.
Dari hasil observasi dan wawancara
konselor menemukan minat dan bakat
peserta didik dan mengarahkan peserta
didik ke minat dan bakatnnya, namun
Ketika peserta didik di hadapkan pilihan
di situlah dia tidak bisa memilih. Masalah
yang peserta didik hadapi adalah kurang
bisa memilih dalam penyelesaian
masalahnya karena selalu ada keraguan
dan kecemasan dalam diri tentang akibat
dari pilihannya tersebut
Tingkat Disiplin Waktu beberapa siswa 2 Orang Peserta didik di kelas XI TSM
masih rendah sering sekali telat masuk dalam setiap
mata Pelajaran berlangsung, mereka
kadang melewatkan 30 menit lebih dari
setiap pertemuan proses belajar mengajar.
Terdata bahwa peserta didik tersebut
hamper tidak pernah mengikuti upacara
bendera. Hal ini di karenakan.
Kurangnnya kesadaran peserta didik
dalam pengelolaan waktu.
Motivasi diri peserta didik juga rendah
karena tidak memiliki tujuan untuk apa
dia bersekolah, Lingkungannya
mendukung perilaku tidak disiplin waktu.
Ketika di rumah peserta didik kadang
begadang hingga larut malam akibatnya
tidak bisa bangun pagi dan pasti telat
masuk sekolah.
Pesrta didik belum memiliki kesadaran
tentang pentingnya Managemen waktu,
blm dapat memotivasi diri

Anda mungkin juga menyukai