Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP NEGERI 13 TASIKMALAYA Materi Pokok : Pembelajaran Bola Basket

Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan ( 3 JP )

Kelas/Semester : IX / Ganjil

KD 3 KD 4

3.2 Menganalisis pembelajaran bola basket yang 4.2 Mempraktikkan hasil pembelajaran bola basket
telah disampaikan*) Passing, driblling dan shooting

IPK 3 IPK 4
Tujuan Pembelajaran
 Mempraktikkan hasil pembelajaran bola basket  Melakukan pembelajaran bola basket dalam bentuk
yang telah disampaikan*) kelompok yang sederhana dengan menggunakan
waktu yang ditentukan oleh guru yang dengan
menekankan pada nilai-nilai disiplin, sportif, kerja
sama, percaya diri, dan kerja keras secara
berkelompok.
Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran


 Metode: 1. Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Inquiry/Discover a. Peserta didik berbaris dan mengucapkan salam, berdoa, dan guru memastikan bahwa semua peserta didik
y Learning dalam keadaan sehat.
 Alat, Bahan dan b. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang harus dicapai.
Media c. Guru melakukan absensi terhadap siswa.
Pembelajaran: d. Peserta didik melakukan pemanasan (peregangan statis), kemudian dilanjut dengan pemanasan jogging
o Lapangan olahraga mengelilingi lpangan sebanyak 3 putaran.
o kons 2. Kegiatan Inti (90 menit)
o Peluit dan a. Peserta didik di bagi menjadi tiga kelompok, putra 4 kelompok dan putri 2 kelompok. (putra dan putri
dibagi sama banyak).
stopwatch.
b. Peserta didik menyimak informasi dan peragaan materi pembelajaran bola basket melalui, gambar,
o Buku atau gambar
maupun peragaan guru atau peserta didik.
o Bola basket
c. Peserta didik melakukan pembelajaran bola basket passing,driblling dan shooting secara berulang-ulang
 Produk:
sesuai dengan giliran yang diberikan oleh guru, yang menekankan pada nilai-nilai: disiplin, sportif,
pembelajaran
percaya diri, dan kerja keras.
passing,driblling dan
d. Guru mengamati seluruh gerakan peserta didik secara individu maupun kelompok.
shooting
e. Seluruh pembelajaran teknik dasar bola basket, yang dilakukan oleh peserta didik diawasi dan
 Deskripsi: Peserta
diberikan koreksi oleh guru apabila ada kesalahan dalam melakukan latihan.
didik memahami dan
f. Peserta didik secara individu dan kelompok melakukan teknik dasar, yang menekankan pada nilai-nilai:
melakukan teknik
disiplin, sportif, percaya diri, dan kerja keras sesuai dengan koreksi yang diberikan oleh guru.
dasar bola basket.
g. Guru mengamati seluruh gerakan peserta didik secara individu maupun kelompok.
h. Guru mengamati seluruh aktifitas peserta didik dalam melakukan teknik dasar bola basket. Hasil
belajar peserta didik dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.
3. Kegiatan Penutup (15 menit)
a. Melakukan gerakan pendinginan dibawah bimbingan guru.
b. Guru mengevaluasi proses pembelajaran.
c. Melakukan refleksi dengan Tanya jawab kepada peserta didik.
d. Guru menugaskan peserta didik untuk mempelajari materi pembelajaran pada minggu yang akan datang.
e. Berdoa dipimpin oleh salah satu peserta didik dan menyampaikan salam.
Penilaian

a. Sikap : Jurnal
b. Pengetahuan : Tes tertulis dan penugasan
c. Keterampilan : Tes Praktik

Anda mungkin juga menyukai