Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN KINERJA

No. Dokumen : ADM/II/SOP/KLK/


/2018
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : 20 Februari 2018
Halaman : 1
PUSKESMAS Aghita, S.Farm, Apt
KALEKE NIP : 19860817 201101 2 013
1. Pengertian Penilaian kinerja adalah upaya untuk menilai hasil kerja atau prestasi puskesmas

2. Tujuan - Untuk mendapatkan gambaran tingkat pencapaian hasil cakupan dan mutu
kegiatan serta manajemen puskesmas pada akhir tahun
- Mengetahui tingkat kinerja puskesmas
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Kaleke Nomor: ADM/I/SK/KLK/ /2018 Tentang
Penilaian Kinerja .

4. Referensi Pedoman Penilaian Kinerja Puskesmas.

5. Prosedur/ 1. Setiap bulan penaggung jawab program melaporkan hasil kegiatan


Langkah- 2. Laporan bulanan direkap secara komulatif setiap 6 bulan ke format PKP
langkah 3. Dilakukan evaluasi penilaian kinerja puskesmas oleh Dinas Kesehatan
4. Hasil evaluasi dicatat dan diinformasikan kepada semua pegawai puskesmas
5. Mendokumentasikan hasil penilaian Kinerja
6. Bagan Alur -
(Bila Perlu)
7. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Semua program dan unit layanan di Puskesmas Kaleke
9. Dokumen - Laporan Program
Terkait
10. Rekaman No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai