Anda di halaman 1dari 7

FILOSOFI PENDIDIKAN

INDONESIA

Koneksi Antar Materi


Topik 4
“Kesimpulan dan Pesan Kunci dengan
Mengaitkan Pemahaman dari Topik IV
dengan Topik I, Topik II dan Topik III”

PENYUSUN:
NI PUTU MELLY ANTARI
15 / 2364803021
TOPIK 1 (PERJALANAN
PENDIDIKAN INDONESIA)

Pendidikan Sebelum Kemerdekaan


Pada tahun 1854 berdiri sekolah Bumi
Putera yang mengajarkan membaca,
menulis dan berhitung.
Pada tahun 1905 berdiri organisasi
Boedi Oetomo.
Pada tahun 1992 berdiri Taman Siswa.
TOPIK 1 (PERJALANAN
PENDIDIKAN INDONESIA)

Pendidikan Setelah Kemerdekaan


Pendidikan semakin berkembang
dengan didirikannya banyak sekolah-
sekolah.
Pendidikan mudah untuk diakses.
Pada kegiatan pembelajaran Abad 21
mengintegrasikan kemampuan
literasi, kecakapan pengetahuan,
keterampilan dan sikap serta
penguasaan terhadap perkembangan
tekonologi.
TOPIK 2 (DASAR-DASAR
PENDIDIKAN KI HADJAR
DEWANTARA)
Membahas mengenai dasar-dasar pendidikan
dari Ki Hadjar Dewantara yang mana sejalan
juga dengan materi pada topik I yang
menekankan bahwa pelaksanaan pendidikan
harus memperhatikan budaya nasional
sehingga dalam hal ini pendidikan harus
berpihak pada peserta didik yang
dielaborasikan dengan kodrat alam dan kodrat
zaman.
TOPIK 3 (IDENTITAS MANUSIA
INDONESIA)

Manusia Indonesia merupakan identitas manusia yang


menghayati nilai-nilai kemanusiaan khas Indonesia.
Terdapat 3 nilai kemanusiaan yang khusus yakni nilai
kebhinekatunggalikaan, nilai pancasila dan nilai religiusitas.
Dengan adanya Pendidikan dapat menemukan nilai-nilai
yang menyatukan keragaman, melestarikan keragaman dan
melawan segala bentuk perpecahan.
TOPIK 4 (PANCASILA SEBAGAI
FONDASI PENDIDIKAN INDONESIA)

Pancasila sebagai Entitas dan Identitas Bangsa


Indonesia menjadi ciri khas dan jati diri yang
membedakannya dengan bangsa lain.
Pendidikan yang berpihak pada peserta didik
mengetahui bahwa Pancasila sebagai pedoman,
fondasi serta acuan dalam melaksanakan proses
pembelajaran yang direfleksikan melalui dimensi
Profil Pelajar Pancasila.
Kesimpulan dan Pesan Kunci

Pendidikan berperan penting untuk membangun paradigma


berpikir, bersikap, dan berperilaku sebagai bangsa Indonesia.
Kita sebagai generasi penerus bangsa harus mampu belajar
sesuai dengan potensi yang kita miliki, memahami dan
melestarikan keberagaman negara Indonesia serta berpegang
teguh pada Pancasila agar dapat berkontribusi dalam
menghadapi tantangan serta melawan bentuk pemecahan
persatuan dan kesatuan negara Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai