Anda di halaman 1dari 10

Topik 4-Koneksi Antar Materi

Pancasila dan Profil Pelajar


Pancasila dari Perspektif lain
Lindha Yulianah 24530121
KAITAN PEMAHAMAN TOPIK 1-4

TOPIK 4 PANCASILA SEBAGAI FONDASI


PENDIDIKAN INDONESIA

TOPIK 1
PERJALANAN
TOPIK 2 DASAR TOPIK 3 IDENTITAS
PENDIDIKAN DI PENDIDIKAN KI HADJAR MANUSIA INDONESIA
INDONESIA DEWANTARA
TOPIK 1 PERJALANAN PENDIDIKAN DI
INDONESIA

Pendidikan berperan sebagai sarana atau mekanisme untuk


mengenalkan dan mewariskan nilai-nilai yang menjadi dasar
negara tersebut. Pendidikan menjadi tempat penanaman benih-
benih kebudayaan dalam masyarakat. Ki Hajar Dewantara
meyakini bahwa menciptakan manusia Indonesia yang beradab
dapat dicapai melalui peran penting pendidikan. Pendidikan
berfungsi sebagai tempat di mana nilai-nilai kemanusiaan dapat
ditanamkan dan diwariskan. Oleh karena itu, pendidikan
memiliki peran vital dalam menjaga keberagaman, memelihara
kesatuan, menjaga harmoni, dan mengembangkan kualitas ke-
Indonesiaan.
PERJALANAN PENDIDIKAN SEBELUM DAN SESUDAH
KEMERDEKAAN

SEBELUM SESUDAH
Pendidikan memandang sistem
pendidikan sudah bisa
kasta
Mendidik calon pegawai yang didapatkan oleh semua
dapat membantu pemerintah kalangan
Belanda rata-rata anak Indonesia
Tahun 1854 lahir sekolah Bumi dapat bersekolah
Putera yang mengajarkan Pendidikan disesuaikan
menulis, membaca dan berhitung
dengan karakteristik dan
Tahun 1992 lahir Taman siswa
yang didirikan oleh Ki Hadjar
perkembangan zaman
dewantara oleh peserta didik
TOPIK 2 DASAR-DASAR PENDIDIKAN KI
HADJAR DEWANTARA
Pemikiran-pemikiran Ki Hajar Dewantara dengan makna yang lebih dalam antara
lain:
•Budi pekerti yang merupakan perpaduan antara cipta (kognitif), karsa (afeksi)
sehingga menciptakan sebuah karya (psikomotorik). Hal tersebut erat kaitannya
dengan konsep Trilogi Ki Hajar Dewantara.
• Sistem among. Kata among berarti menuntun. Dapat diartikan pula bahwa seorang
pendidik harus mampu membimbing peserta didik agar mereka dapat tumbuh dan
berkembang menjadi manusia sesuai dengan kodratnya.
• Pendidikan Indonesia. Pendidikan di Indonesia tidak hanya berfokus pada daya
intelektualitas peserta didik saja, tetapi juga hilai budaya. Nilai-nilai pada diri mereka
dan menciptakan sikap Profil Pelajar Pancasila sesuai dengan filosofi pendidikan dari
Ki Hajar Dewantara.
• Kodrat alam dan zaman. Seorang pendidik baiknya memberikan pengajaran kepada
peserta didik disesuaikan dengan perkembangan lingkungan dan zamannya.
TOPIK 3 IDENTITAS MANUSIA
INDONESIA

Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang memiliki


keberagaman budaya, bahasa, agama, keyakinan, etnis, suku,
dan kearifan lokal. Keberagaman tersebut menjadi kekuatan
bangsa Indonesia dalam memaknai keberagaman sosio-kultural
dan nilai- nilai luhur yang ada pada setiap daerah.
Akar-akar budaya tersebut merajut keberagaman nilai-nilai
kemanusiaan khas Indonesia. Pancasila menjadi perekat
keberagaman nilai-nilai luhur budaya yang membentang luas
dari Sabang sampai Merauke.
TOPIK 4 PANCASILA SEBAGAI FONDASI
PENDIDIKAN INDONESIA
Pancasila adalah dasar negara Indonesia yang terdiri dari atas lima sila
yang menggambarkan jati diri bangsa. Pancasila menjadi entitas dan
identitas bangsa lndonesia dalam kebhinekaan setiap latar belakang
kehidupan sosial-budaya, ekonomi, dan agama. Pendidikan Nasional
Indonesia didasarkan atas Profil Pelajar Pancasila. Sebagai perwujudan
manusia Indonesia yang kuat dengan nilai-nilai luhur budaya yang
menjadi akar pendidikan dalam upaya memaknai dan menghayati nilai-
nilai kemanusiaan. Profil Pelajar Pancasila merupakan ciri karakter dan
kompetensi yang diharapkan untuk diraih oleh peserta didik, yang
didasarkan pada nilai-nilai luhur Pancasila.
KETERKAITAN TOPIK 4
DENGAN TOPIK 1, 2, DAN 3

Kaitan antara topik I, hingga topik 4 yakni perjalanan pendidikan


nasional yang sangat panjang dalam belengguan, meskipun setelah
merdeka pendidik masih terbelenggu dalam pendidikan yang
menyamakan potensi peserta didik, sehingga pembelajaran dan
pendidikan yang diselenggarakan di sekolah diupayakan agar berpusat,
berpihak, dan berdampak pada peserta didik dimana guru sebagai
seorang pemimpin transformasi pendidikan berupaya untuk
membangun ekosistem sekolah yang mendukung tumbuh kembang
peserta didik.
KESIMPULAN

Pendidikan di Indonesia Indonesia terus


mengalami perubahan menyesuaikan sistem
dan pembaharuan seiring pendidikannya agar tidak
perkembangan zaman. tertinggal oleh
Hal itu terjadi baik pada perkembangan teknologi
masa sebelum
kemerdekaan maupun Indonesia tetap berpedoman
setelah pada pancasila sebagai
kemerdekaan/saat ini landasan dan tetap
memerhatikan manusia dalam
pendidikan.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai