Anda di halaman 1dari 1

NAMA : AHMAD FAHRIZA

NIM : 201051221007

Tugas :

1. Mencari musuh alami yang perlu dilindungi beserta nama latin + gambarnya.

2. Hama tanaman padi beserta nama latin + gambarnya.

1. Laba-Laba Serigala (Lycosidae)

Laba-laba serigala adalah jenis laba-laba unik yang masuk ke dalam famili Lycosidae.
Tidak seperti laba-laba pada umumnya, jenis laba-laba ini tidak menangkap
mangsanya menggunakan jaring, melainkan dengan cara mengejarnya layaknya
serigala. Laba-Laba Serigala ini perlu dilindungi karena bisa menjadi musuh alami
hama wereng pada tanaman padi.

2. Wereng Hijau (Siphanta acuta)

Wereng Hijau atau Nephotettix virescens merupakan hama penyebar virus tungro
yang menyebabkan penyakit tungro. Wereng jenis ini biasanya menetas pada
pelepah daun padi dan akan menetas enam hari kemudian, menyukai cairan daun
yang mengakibatkan pengeringan pada daun.

Anda mungkin juga menyukai