Anda di halaman 1dari 1

MATERI PPT AKSYAR BAB 4

Dilihat dari proses pengadaan barang, murabahah dpt dibagi menjadi:


A. Murabahah tanpa pesanan
Dalam jenis ini pengadaan barang yg merupakan obyek jual beli dilakukan tanpa
memperhatikan ada yg pesan/ tidak, ada yg beli/ tidak. Jadi pengadaan barang dilakukan atas
dasar persediaan minimum yg harus dipelihara. Contohnya seperti supermarket, took, dll.

B. Murabahah berdasarkan pesanan


1. Mengikat: jadi pengadaan barangnya dilakukan atas dasar pesanan yg diterima.
2. Tidak Mengikat: yaitu apabila tidak ada yg pesan maka tidak dilakukan pengadaan
barang.
Hal ini dilakukan untuk menghindari persediaan barang yg menumpuk dan tdk efisien.

Dilihat dari cara pembayarannya, disini meliputi:


A. Pembayaran tunai: pembayarannya dilakukan secara tunai saat barang diterima
B. Pembayaran Tangguh: dilakukan keudian setelah penyerahan barang baik secara Tangguh
sekaligus dibelakang/ di akhir maupun secara angsuran

Anda mungkin juga menyukai