Anda di halaman 1dari 12

Analisis Laporan

Keuangan Tahunan
2022 | PT Unilever
Indonesia Tbk
Financial Management Quinasa Rama Herlanlam (1710622028)
Raka Echa Pratama (1710622031)
Kelompok 2
Abdurrasyid Akbar (1710622112 )
Cakupan
Bahasan
Sekilas tentang hal-hal yang akan dibahas
pada analisis ini:
01 Informasi Perusahaan

02 Analisis Laba Rugi

03 Analisis Neraca Keuangan

04 Analisis Arus Kas

05 Informasi terkait RUPS

06 Informasi terkait EPS & DPS


PT Unilever Indonesia Tbk
Tema Laporan Tahunan 2022
“Solid Runway for Competitive Growth”

Solid Runway
Landasan yang Kuat
Mengacu pada fundamental bisnis Unilever
yang kuat. Unilever telah berhasil
memperkuat fundamental bisnisnya melalui
berbagai pencapaian pada tahun 2022.

Competitive Growth
Pertumbuhan yang Kompetitif
Unilever berkomitmen untuk terus tumbuh di
Indonesia secara kompetitif. Hal tersebut
berarti Unilever akan terus berinovasi dan
meningkatkan daya saingnya untuk
memenangkan persaingan di industri FMCG.
Visi Misi Perusahaan
Visi Perusahaan
“Untuk meraih rasa cinta dan penghargaan dari masyarakat Indonesia dengan menyentuh
kehidupan setiap orang Indonesia secara positif setiap harinya.”

Misi Perusahaan
1 Kami bekerja untuk menciptakan masa depan yang lebih baik setiap hari.
Kami membantu konsumen merasa nyaman, berpenampilan baik, dan
2 lebih menikmati hidup melalui brand dan layanan yang baik bagi mereka
dan orang lain.
Kami menginspirasi masyarakat Indonesia untuk melakukan langkah kecil
3 setiap harinya yang bila digabungkan bisa mewujudkan perubahan besar
bagi dunia.
Kami senantiasa mengembangkan cara baru dalam berbisnis yang
4 memungkinkan kami untuk menumbuhkan bisnis seraya mengurangi
dampak terhadap lingkungan.
46.3%
Dengan rincian:
Laba bruto 2022 = 19,064,937
Laba bruto 2021 = 19,626,387
Gross Profit (-3.3% dari Penurunan sebesar -2.9%
periode lalu)
Margin

17.1%
Dengan rincian:
Laba usaha 2022 = 7,068,808
Laba usaha 2021 = 7,679,451
Operating Profit (-2.3% dari Penurunan sebesar -8,0%
periode lalu)
Margin

13.0%
Dengan rincian:
Laba bersih 2022 = 5,364,761
Laba bersih 2021 = 5,758,148
Net Profit (-1.6% dari Penurunan sebesar -6.8%
periode lalu)
Margin

Analisis Laba Rugi


Tahunan 2022
14,320,858 (-2.89% dari periode lalu)

Total liabilities
Current liabilities sebesar 12,442,223 dan non-current
liabilities sebesar 1,878,635

Analisis
3,997,256
Neraca
(-7.51% dari periode lalu)

Total shareholders’ equity

Keuangan
Tahunan 2022 18,318,114 (-3.93% dari periode lalu)

Total assets
Current assets sebesar 7,567,768 dan non-current assets
sebesar 10,750,346. Net working capital sebesar
-4,874,455, yang mengindikasikan adanya risiko likuiditas
8,061,314 Dengan rincian:
Arus kas neto dari operasi 2022 = 8,061,314
Cash Flow from (+2% dari
Arus kas neto dari operasi 2021 = 7,902,091
periode lalu)
Operations
Indikasi positif

150.26%
Artinya, perusahaan menghasilkan arus kas
operasi yang lebih besar daripada laba bersihnya
Perusahaan memiliki kemampuan baik untuk
Quality of menghiaslkan arus kas dari operasi inti bisnisnya,
Earnings yang dapat digunakan untuk membayar utang,
membiayai investasi, atau melakukan ekspansi

12.62x Angka tersebut menandakan bahwa perusahaan


memiliki cukup arus kas dari operasi untuk membiayai
akuisisi modal baru sekitar 12,62 kali lipat dari jumlah
Capital yang dibayarkan untuk belanja modal.
Acquisitions Ratio

Analisis Arus Kas


Tahunan 2022
RUPS
Pengertian RUPS
Pemegang kekuasaan tertinggi dalam jajaran PT dan pemegang segala kewenangan
yang tidak diberikan kepada dewan komisaris atau direksi. RUPS biasanya dilakukan
melalui sebuah forum yang dihadiri oleh para pemegang saham yang memiliki
kewenangan untuk memperoleh keterangan mengenai perseroan.
RUPS Tahunan (RUPST)
RUPS yang wajib diadakan suatu perusahaan paling lambat enam bulan setelah tahun
buku terakhir dan dilakukan setiap setahun sekali. Seringkali membahas kegiatan dari
tahun sebelumnya. Biasanya, hal-hal yang dilaporkan berkaitan dengan keuangan,
keuntungan, pengembangan perusahaan, modal, dan catatan lainnya.
RUPS Luar Biasa (RUPSLB)
RUPS yang diadakan apabila perusahaan perlu melakukan langkah bisnis yang darurat. Ini
adalah RUPS yang diadakan di luar agenda tahunan.
RUPST 2022
RUPST 2022 dilaksanakan pada tanggal 15 Juni 2022 di Nusantara
1
Hall, Indonesia Convention Exhibition Convention Center.
Membahas persetujuan Laporan Keuangan Perseroan dan Laporan
2
Tahunan Perseroan.
Membagikan dividen final dari laba bersih Perseroan untuk tahun buku
3 yang terakhir pada tanggal 31 Desember 2021 sejumlah Rp84 per
saham atau semuanya berjumlah Rp3,204,600,000,000.
Membagikan dividen interim untuk tahun buku 2021 dari laba bersih
4 Perseroan sebesar Rp66 per saham atau semuanya berjumlah
Rp2,517,900,000,000.
RUPSLB 2022
RUPSLB 2022 dilaksanakan pada tanggal 28 Juli 2022 di Grha
1
Unilever, Green Office Park.
Membahas perubahan susunan Direksi dan Dewan Komisaris
2
Perseroan, dan perubahan beberapa ketentuan dalam Peraturan Dana
Pensiun pada Dana Pensiun Manfaat Pasti Unilever Indonesia (DPMP)
dan Dana Pensiun Iuran Pasti Unilever Indonesia (DPIP).
EPS & DPS
Pengertian EPS & DPS
EPS / rasio laba per saham digunakan untuk:
1. menunjukkan seberapa besar laba yang dihasilkan per lembar saham beredar
2. menunjukkan laba bersih yang siap dibagikan kepada pemegang saham
3. menunjukkan seberapa besar keuntungan yang diperoleh investor berdasarkan per lembar sahamnya
DPS / dividen per saham adalah jumlah dividen dalam Rupiah per saham yang akan diterima oleh investor.
Besarnya DPS dibagikan dari persentase EPS . DPS menentukan besar kecilnya nilai dividen yang investor
terima. Perusahaan yang mampu membagikan DPS besar, menunjukkan bahwa perusahaan mampu
menghasilkan laba bersih yang besar.
EPS & DPS PT Unilever Indonesia Tbk
1 EPS pada 2022 sebesar 141 dan pada 2021 sebesar 151.
Dividen pada 24 Juni 2021 sebesar Rp100 dan 16 Desember 2021
2
sebesar Rp66.
Dividen pada 13 Juli 2022 sebesar Rp84 dan 15 Desember 2022
3
sebesar Rp69.
Terima Kasih
Ada pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai