Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NAMA SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Kelas/Semester : VI / I Hari/Tanggal : 24 Juli 2023

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa Pembelajaran ke : 1

Tema : Prastawa Budaya Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

Sub Tema : Wacana Dheskripsi Babagan


Prastawa Budaya

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai agama yang dianutnya.

KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,


membaca, dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda – benda yang dijumpainya di
rumah, sekolah, dan tempat bermain.

KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya estetis, dalam gerakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Kompetensi Dasar Indikator

3.4 Memahami teks deskripsi tentang 3.4.1 Mengamati dan menyebutkan


peristiwa budaya prastawa budaya di lingkungan sekitar.

4.1 Menyampaikan pendapat tentang 4.1.1 Membuat teks prastawa budaya.


peristiwa budaya

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa mampu memahami pengertian prastawa budaya.

2. Siswa mampu menyebutkan prastawa budaya yang ada di lingkungan sekitar.

3. Siswa mampu memahami tujuan prastawa budaya yang ada di lingkungan sekitar.

4. Siswa mampu membuat teks tentang contoh prastawa budaya.

D. MATERI PEMBELAJARAN
Prastawa Budaya

E. MODEL, PENDEKATAN, DAN METODE PEMBELAJARAN

 Model : Terpadu

 Pendekatan : Kontekstual

 Metode : Discovery

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Alokasi


Waktu

Pendahuluan Langkah – langkah kegiatan pembelajaran : 10 menit

Kegiatan Pembuka :

 Guru mengucapkan salam dan menanyakan kabar siswa.

 Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin berdoa


sebelum belajar.

 Guru mengabsen siswa dengan mengisi daftar kehadiran.

 Guru menginformasikan mapel yang akan dipelajari yaitu


“Prastawa Budaya”.

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan


dilaksanakan.

Kegiatan Inti  Guru menyebutkan beberapa contoh prastawa budaya


yang ada di

 Siswa membaca teks tentang salah satu contoh prastawa


45 menit
budaya “Upacara Sekaten”.

 Guru memberikan beberapa pertanyaan untuk


menstimulus beberapa rasa ingin tahu siswa tentang topik
yang akan dibahas. (Rasa ingin tahu)

 Siswa mengartikan kata – kata sulit yang terdapat pada


teks deksripsi tentang prastawa budaya.

 Siswa dapat mencari informasi tentang kata – kata sulit


dalam teks prastawa budaya di buku pepak Bahasa Jawa
(Critical thinking and problem sloving)

 Guru memberi penguatan terhadap jawaban siswa.

 Guru memberikan umpan balik berupa pujian kepada


siswa yang telah aktif dalam kegiatan pembelajaran.

Penutup  Guru mengulas kembali isi teks prastawa budaya “Upacara 15 menit
Sekaten”.

 Siswa bersama dengan guru menyimpulkan hasil


pembelajaran yang telah dilakukan

 Siswa mengerjakan evaluasi.

 Guru memberikan refleksi dengan mengajukan


pertanyaan atau tanggapan peserta didik dari kegiatan
yang telah dilaksanakan sebagai bahan masukan untuk
perbaikan langkah selanjutnya. (refleksi)

 Guru mengajak siswa untuk berdoa. (religius)

 Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan kata – kata


motivasi dan salam.

G. PENILAIAN

Penilaian

1. Penilaian sikap : Aktif, cermat, percaya dri.

2. Penilaian pengetahuan : Mengerjakan soal ulangan harian

3. Penilaian keterampilan Membuat teks tentang salah satu prastawa budaya di


lingkungan sekitar.

H. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR

 Buku Muatan Lokal Provinsi Jawa Tengah Kurikulum 2013. Buku Pedoman Guru Gegaran
Nyinau Basa Jawa Kelas 6.

 Buku Muatan Lokal Provinsi Jawa Tengah Kurikulum 2013. Buku Pegangan Siswa Gegaran
Nyinau Basa Jawa Kelas 6.

 Buku Pepak Basa Jawa.


Bansari, 15 Juli 2023

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Kelas

Nama Nama

NIP.
Lampiran :

1. Kisi – kisi

2. Soal dan kunci jawaban

1. Kisi – kisi

Kompetensi Dasar Materi Indikator Bentuk & Skor Ket


No Soal

3.4 Memahami teks Prastawa Siswa mampu


deskripsi tentang Budaya mengidentifikasi
Uraian (1) 2 Sedang
prastawa budaya pengertian
prastawa budaya.

Siswa mampu
mengidentifikasi
Uraian (2) 2 Mudah
prastawa budaya
yang dilakukan
dalam rangka
memperingati hari
lahir Nabi
Muhammad SAW.

Disajikan sebuah
kalimat, siswa
Uraian (3) 2 Sedang
mampu memahami
“miyos” pengertian
kata .

Siswa mampu
menyebutkan salah
Uraian (4) 2 Sedang
satu kraton yang
melaksanakan
sekatenan.

Siswa mampu
menyebutkan asal
Uraian (5) 2 Sedang
daerah prastawa
budaya Dhug
Dheran

Siswa mampu
memahami tujuan
Uraian (6) 2 Mudah
pelaksanaan Dhug
Dheran.

Disajikan sebuah
kalimat, siswa
Uraian (7) 2 Sedang
mampu memahami
arti kata
“pageblug”

Siswa mampu
mengidentifikasi
Uraian (8) 2 Mudah
prastawa budaya
yang dilakukan
sebagai bentuk
wujud syukur yang
dilakukan di
pedesaan.

Siswa mampu
mengidentifikasi
Uraian (9) 2 Mudah
prastawa budaya
yang dilakukan
sebagai bentuk
wujud syukur yang
dilakukan di daerah
pesisir.

Disajikan sebuah
kalimat, siswa
mampu memahami
arti kata “uwos” Uraian (10) 2 Sedang

Total Skor 20

Jumlah jawaban benar


Penskoran = ×200=nilai
Jumlah skor maksimal

Contoh :

8
×200=80
20

2. Soal

Penilaian Pengetahuan

1. Kadadean ing masyarakat sing ana sambung rapete karo budaya diarani …

2. Prastawa budaya sing dilakoni gawe mengeti dina miyose Nabi Muhammad SAW
yaiku …
3. Sekaten dilaksanakaken damel mengeti dinten miyose Nabi Muhammad. Tembug
miyos tegesse …

4. Sekaten dianakake wonten kraton …

5. Budaya Dhug Dheran inggih menika budaya kang dilaksanakaken wonten kutha …

6. Budaya Dhug Dheran dilaksanakake kanggo nyambut wulan …

7. Perangane gunungan sing dijukuk, ditandur ana ing sabin utawa pelataran omah gawe
nilari pageblug. Tembung pageblug tegese …

8. Prastawa budaya sing dilaksanakake gawe wujud syukur dumateng Gusti sawise
panenan lan dianakake ana ing padesaan diarani …

9. Prastawa budaya sing dilaksanakake gawe wujud syukur dumateng Gusti lan
dianakake ana ing daerah pesisir diarani …

10. Uwos ketan dadi salah sijine isi ana ing gunungan sekaten. Tembung uwos tegese . . .

Kunci jawaban

1. Prastawa budaya

2. Sekaten

3. Lahir

4. Ngayogyakarta / Surakarta

5. Semarang

6. Ramadhan

7. Akeh lelara

8. Sedhekah bumi

9. Sedhekah laut

10. Beras

Penilaian Keterampilan

Gawenana salah siji teks prastawa budaya kang ana ing daerahmu dhewe!

Penilaian Keterampilan

Kriteria Sangat Baik Baik Kurang Cukup

(4) (3) (2) (1)

Disiplin, Mengumpulkan Mengumpulkan Mengumpulkan Mengumpulkan


Tanggung tugas tepat tugas tepat tugas lebih 1 tugas lebih dari
jawab, sikap waktu dan waktu dan hari dari batas satu minggu
kerja sama lengkap kurang lengkap waktu dan dari batas waktu
lengkap dan tidak
lengkap.

Anda mungkin juga menyukai