Anda di halaman 1dari 1

Pancasila Sebagai Entitas Bangsa

Indonesia Berpihak Pada Peserta Didik


Dalam Pendidikan Abad -21

1 Pancasila Sebagai Entitas


Bangsa
Entitas merupakan sesuatu yang memiliki keberadaan yang unik dan
berbeda, walaupun tidak harus dalam bentuk fisik dalam hal Ini,
Pancasila sebagai entitas bangsa Indonesia telah memiliki ciri khas
tersendiri yakni adanya keberagaman nilai yang terkandung di
dalamnya. Keberagaman dapat berupa yaitu keberagaman budaya,
bahasa, suku bangsa dan lain-lain, dengan keberagaman tersebut kita
sebagai warga Indonesia Harus menjaga dan melestarikan
keberagaman tersebut

2 Pancasila sebagai identitas


bangsa
Pancasila sebagai identitas bangsa merupakan Pancasila sebagai
ciri khas dari bangsa Indonesia atau dasar negara indonesia.
dimana hal itu dijadikan sebagai ciri khas berbeda dari bangsa
lain karena dari pada itu masyarakat juga berefleksi terhadap
nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Oleh karena itu
Pancasila sebagai identitas nasional perlu dijaga serta
dilestarikan . Pancasila memiliki 5 sila yang selama ini Pancasila
merupakan dasar negara bangsa Indonesia untuk itu sebagai
dasar negara maka Pancasila menjadi pondasi khususnya dalam
bidang pendidikan

3 Profil Pelajar Pancasila


Beriman, Bertaqwa kepada
Tuhan yang Maha Esa, dan
berakhlak mulia
Mandiri
Bergotong Royong
Berkebhinekaan Global
Bernalar Kritis

4 Penerapan Profil Pancasila


Pembelajaran abad 21 adalah pembelajaran yang menggabungkan
kecakapan literasi, kemampuan, pengetahuan, keterampilan,
perilaku, serta penguasaan teknologi. penerapan profil Pancasila
dalam abad 21 :
sila 1 : Membiasakan berdoa
sila 2 : Menghargai dan mendengarkan pendapat orang lain
sila 3 : Mampu bekerja sama dengan siapapun
sila 4 : Mampu mengemukakan ide kreatif
sila 5 : Bersikap adil terhadap sesama

Rut Natalia Sihombing


(23345587)

Anda mungkin juga menyukai