Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PRAKTIKUM

PENELITIAN DALAM KEBIDANAN

ACARA 1
“RENCANA JUDUL PENELITIAN”

Nama : Siska wulandari


NIM : 19180014
Kelas : A1.1
Program Studi : Kebidanan Program Sarjana

FAKULTAS ILMU KESEHATAN


UNIVERSITAS RESPATI
YOGYAKARTA 2023
I. HASIL LITERATUR REVIEW
Nama penulis, Tujuan Inti Teori Desain Hasil
jurnal dan tahun Penelitian Penelitian Penelitian
dan
Kesimpulan
(Widyaningsih,2021) Membuktikan Pengertian Kuantitatif Adanya
ada tidaknya akupresur, , janis perbedaan
perubahan cara kerja penelitian signifikan
pengetahuan akupresur, Analitik sebelum dan
setelah manfaat propektif sesudah
diberikan aku presur, diberikan
penyuluhan cara penyuluhan
pada remaja mrlakukan pada remaja
putri teknik putri
akupresur

II. TELAAH JUDUL PENELITIAN


No. Kriteria Hasil Telaah
1. Masalah penelitian Kurangnya pengetahuan remaja putri tentang cara
mengatasi dismenore dengan akupresur
2. Tujuan penelitian Meningkatkan pengetahuan remaja tentang cara
mengatasi dismenore dengan akupresur
3. Variabel-variabel Variabel bebas : pendidikan kesehatan
Penelitian Variabel terikat : pengetahuan remaja tentang
teknik akupresur terhadap pengurangan
dismenore
4. Judul Penelitian Gambaran pengetahuan remaja tentang teknik
pijat akupresur terhadap pengurangan dismenore

Berdasarkan literatur review telaah judul penelitian, maka rencana judul/topik


penelitian saya adalah sebagai berikut”
“Pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan remaja putri tentang cara
mengatasi dismenore dengan akupresur”

Anda mungkin juga menyukai