Anda di halaman 1dari 22

PANDUAN PROGRAM BEASISWA CENDEKIA BAZNAS AL-AZHAR MESIR DAN

TIMUR TENGAH (BCB AL-AZHAR DAN TIMTENG) TAHUN 2023

Tentang Beasiswa Cendekia BAZNAS

Beasiswa Cendekia BAZNAS adalah program BAZNAS yang memiliki tugas


menyediakan dana pendidikan demi terjaminnya keberlangsungan program pendidikan
sebagai pertanggungjawaban antar generasi dan menyiapkan generasi penerus bangsa
yang memiliki kedalaman ilmu pengetahuan, akhlak yang luhur, unggul dan berdaya
saing.

Apa itu BCB Al-Azhar dan Timteng?

Beasiswa Cendekia BAZNAS Al-Azhar, Mesir (BCB Al-Alzhar) Angkatan 4 dan Timur
Tengah Angkatan 2 tahun 2023 adalah program beasiswa pendidikan yang diperuntukan
bagi mahasiswa aktif di Universitas Al-Azhar tingkat 1-4 dan mahasiswa aktif di negara
timur tengah lainnya yang mencakup 6 negara yaitu Maroko, Oman, Qatar, Tunisia, Turki
dan Yordania

Apa saja komponen beasiswa yang diberikan?

Beasiswa yang diberikan yaitu:


1. Uang saku Rp1.000.000,00/bulan/peserta sampai maksimal 2 tahun studi
(evaluasi dilakukan setiap semester)
2. Pembuatan seragam
3. Pembinaan bulanan dari BAZNAS, PPMI Mesir (Musyrif) dan OIAA

Apa saja persyaratan pendaftaran BCB Al Azhar dan Timur Tengah?


1. Warga Negara Indonesia, dibuktikan dengan KTP dan Kartu Keluarga
2. Mahasiswa aktif Universitas Al-Azhar Mesir dan Timur Tengah lainnya dibuktikan
dengan melampirkan isbat qayyid (surat keterangan aktif) dari kampus atau Kartu
Tanda Mahasiswa yang masih berlaku
3. Tidak sedang menerima beasiswa lain
4. Tidak menikah dan bersedia tidak menikah selama mendapat beasiswa
5. Memiliki hafalan atau penguasaan kitab menjadi nilai lebih
6. Melampirkan Ijazah dan Transkrip SMA/Sederajat
7. Mendapat rekomendasi dari tokoh masyarakat (Format sudah disiapkan)
8. Surat Pernyataan (Format sudah disiapkan)
9. Surat persetujuan orang tua (Format sudah disiapkan)
10. Membuat esai “Kuliah di Al-Azhar dan Rencana Pasca Lulus” (cek ketentuan esai).
11. Melampirkan Bukti Prestasi Piala/Sertifkat (jika ada)
Seperti apa ketentuan penulisan esai?

● Ditulis dengan font Arial 12, spasi 1,15


● Panjang tulisan minimal 1 halaman maksimal 3 halaman A4
● Ditulis dengan menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar
● Isi tulisan memuat:
a) Deskripsi mengapa memilih kuliah di Al-Azhar
b) Deskripsikan yang akan aku lakukan selama kuliah
c) Deskripsi rencana pasca kuliah

Bagaimana cara mendaftarnya?

1. Pendaftar mengunduh (download) dan melengkapi formulir pendaftaran yang


dapat diunduh di https://bit.ly/formulirbcbalazhar-timteng2023
2. Peserta mendaftarkan diri dan mengunggah (upload) berkas pendaftaran di
https://bit.ly/daftar-bcbalazhar-timteng2023

Timeline Pendaftaran
Agenda Tanggal

Pendaftaran online 11 – 20 Desember 2023

Seleksi Berkas 21 – 31 Desember 2023

Pengumuman Seleksi Berkas 5 Januari 2023

Seleksi Wawancara 8 – 12 Januari 2023

Pengumuman Kelulusan Final 26 Januari 2023


Dokumen apa saja yang harus diisi atau diunggah pada tautan pendaftaran BCB-Al
Azhar dan Timur Tengah 2023

Online
No Dokumen Unggah dokumen
form

1 Formulir pendaftaran v v

2 Surat Keterangan Aktif/Kartu Tanda Mahasiswa v

3 Transkrip Nilai Mumtaz/Jayyid Jiddan v

4 Foto KTP v

5 Foto Kartu Keluarga v

6 Ijazah SMA v

7 Surat Rekomendasi dari Tokoh Masyarakat v

8 Surat Pernyataan v

9 Surat Persetujuan Orang Tua v

Esai yang berjudul “Kuliah di Al-Azhar atau v


10
Timur Tengah dan Rencana Pasca Lulus”

Melampirkan foto bukti prestasi berupa piala v


11
atau sertifikat (jika ada)
FORM CHECK LIST
PERSYARATAN PENDAFTARAN
BEASISWA CENDEKIA BAZNAS BCB AL-AZHAR, MESIR ANGKATAN 4
DAN TIMUR TENGAH TAHUN 2023

Tanda √ jika dokumen


No Dokumen
lengkap

1 Formulir pendaftaran

Surat Keterangan Aktif/Kartu Tanda Mahasiswa yang masih


2
berlaku

3 Transkip nilai terakhir dengan predikat mumtaz atau jayyid jiddan

4 Foto KTP

5 Foto Kartu Keluarga

6 Ijazah SMA

7 Surat Rekomendasi dari Tokoh Masyarakat

8 Surat Pernyataan

9 Surat Persetujuan Orang Tua

Esai yang berjudul “Kuliah di Al-Azhar atau Timur Tengah dan


10
Rencana Pasca Lulus”

11 Melampirkan Bukti prestasi berupa piala atau sertifikat (jika ada)

Keterangan
1. Seluruh dokumen discan dan digabungkan menjadi satu file PDF dengan nama file : Nama
Pendaftar_Dokumen BCB Al-Azhar dan Timur Tengah 2023
2. Seluruh dokumen disusun terurut sesuai penomoran diatas
3. Dokumen asli harap disimpan
FORMULIR PENDAFTARAN
PERSYARATAN PENDAFTARAN
BEASISWA CENDEKIA BAZNAS BCB AL-AZHAR, MESIR ANGKATAN 4
DAN BEASISWA TIMUR TENGAH
TAHUN 2023

A. DATA PRIBADI
Nama lengkap :

Nama Panggilan :
Pas foto
NIK :
4x6 cm
No Kartu Pelajar/no KTM :

Nomor KK :

Jenis Kelamin : L/P

Agama :

Kota/Kabupaten lahir :

Tanggal lahir :

Alamat lengkap (KTP) :


Alamat domisili :
Golongan darah :
Asal SMA :
Akreditasi Sekolah :

Jurusan di SMA :
Nama Kampus :

Jurusan di Kuliah :
Semester :
Jumlah Hafalan qur’an :

Nomor HP :
Email :
Facebook :
Twitter :
Instagram :
B. RIWAYAT SEKOLAH

Nama Sekolah Jurusan Tahun Masuk Tahun Lulus

C. RIWAYAT ORGANISASI
Nama organisasi Jabatan Tingkat Tahun
(jurusan/fakultas/nasional/internasional

D. PRESTASI SELAMA SMA (untuk Maba) dan Kuliah (untuk Tingkat 2 - 4)


Prestasi Peringkat Tingkat Tahun
(jurusan/fakultas/nasional/internasional
E. DATA KELUARGA

Ayah
Nama ayah :

NIK :

Tempat tanggal lahir :

Status : a. Hidup
b. Meninggal
Pekerjaan :

No Hp Ayah :

Usia :

Pendidikan terakhir :

Penghasilan pokok per bulan :

Penghasilan di luar pengahasilan :


pokok per bulan

Jumlah tanggungna kepala :


keluarga

Kesehatan ayah :
Ibu
Nama Ibu :

NIK

Tempat tanggal lahir :

Status : a. Hidup
b. Meninggal
Pekerjaan :

No Hp Ibu :

Usia :

Pendidikan terkahir :

Penghasilan pokok per bulan :

Penghasilan di luar pengahasilan :


pokok per bulan

Jumlah tanggungan kepala :


keluarga

Kesehatan ibu :
Wali (jika Ayah dan Ibu sudah meninggal)
Nama Wali :

Tempat tanggal lahir :

Status : a. Hidup
b. Meninggal
Pekerjaan :

No Hp Wali :

Usia :

Pendidikan terkahir :

Penghasilan pokok per bulan :

Penghasilan di luar pengahasilan :


pokok per bulan
Jumlah tanggungan kepala :
keluarga
Kesehatan Wali :
F. RUMAH TINGGAL DAN FASILITAS
Status kepemilikan rumah a. Milik sendiri
b. Sewa tahunan
c. Sewa bulanan
d. Bebas sewa
e. Rumah dinas
Tahun perolehan rumah

Kualitas rumah a. Layak huni


b. Setengah layak huni
c. Tidak layak huni

Luas tanah …… m2

Mandi, Cuci, dan Kakus a. Kepemilikan sendiri di dalam rumah


b. Kepemilikan sendiri di luar rumah
c. Berbagi dengan yang lain

Sumber air a. Air sumur


b. Air PDAM
c. Tidak ada

Daya listrik a. Tidak ada


b. 450 kWh
c. 900 kWh
d. 1.300 kWh
e. >1.300 kWh

Harta tidak bergerak a. Sawah


b. Lading
c. Kolam
d. Tanah
e. Tidak ada

Kendaraan bermotor yang dimiliki a. Motor, merek


dan merek b. Mobil, merek
c. Tidak punya

Status kepemilikan kendaraaan a. Sewa


b. Warisan
c. Hibah
d. Hasil beli
G. DATA PENGHASILAN SELAIN KELUARGA
Nama Saudara kandung :

Penghasilan yang disumbangkan : Rp


oleh saudara kandung
Nama Saudara lain (Paman/Bibi) :

Pengahasilan yang disumbangkan : Rp


oleh saudara lain (Paman/Bibi)

H. PENGELUARAN KELUARGA
Kebutuhan hidup (makan) : Rp

Kebutuhan rumah tangga (sabun, : Rp


detergen, dll)
Tanggungan pendidikan : Rp

Tanggungan kesehatan : Rp

Bayar telepon : Rp

Rata-rata pembayaran listrik per : Rp


bulan ( selama 3 bulan terakhir)
Lainnya…. : Rp
I. PERNYATAAN

Apakah anda Perokok?


a. Ya
b. Tidak

Semua data yang saya masukan adalah Benar. Saya bersedia menerima sanksi jika ada data yang tidak
sesuai menurut ketentuan yang berlaku.
a. Ya
b. Tidak
Lampiran Surat Keterangan Aktif atau Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) yang masih berlaku
Lampiran Transkrip Nilai Terakhir Mumtaz/Jayyid Jiddan
Lampiran Foto KTP
Lampiran Foto Kartu Keluarga
Lampiran Ijazah SMA/Sederajat
SURAT REKOMENDASI TOKOH MASYARAKAT

Yang bertanda tangan di bawah ini

(Perekomendasi)
Nama :
Instansi/Tokoh :
Jabatan /Peran :
Nomor HP :
Hubungan dengan calon :

Dengan ini memberikan rekomendasi kepada:

(Calon pendaftar beasiswa)


Nama :
NIK :
Nomor HP :
Usia :
Nama Ayah/Ibu :

bahwa yang bersangkutan memiliki semangat yang tinggi untuk menempuh pendidikan sarjananya dengan
beberapa keterangan pendukung sebagai berikut (isi alasan saudara merekomendasikan di kolom berikut):

Tempat, Tanggal
Yang merekomendasikan

Ttd

Nama perekomendasi
SURAT PERNYATAAN

Berkenaan dengan kelengkapan pendaftaran BCB Al Azhar Mesir dan Timur Tengah Tahun 2023,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
NIK :
No HP :
No HP Orang tua :

Menyatakan bahwa:
1. Saya saat mendaftar Beasiswa Cendekia BAZNAS telah mendapatkan izin dari orang tua
2. Bersedia tidak menikah selama mendapatkan beasiswa
3. Saya saat mendaftar Beasiswa Cendekia BAZNAS tidak sedang menerima dari beasiswa dari instansi
lain
4. Jika lulus sebagai peserta beasiswa, maka saya tidak akan mencari beasiswa lain
5. Saya saat mendaftar Beasiswa Cendekia BAZNAS memberikan informasi yang benar, dan bersedia
menerima konsekuensi yang berlaku jika dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya tanpa paksaan dari pihak manapun.

Kota, tanggal/bulan/tahun
__________,___________________

Mengetahui, Yang menyatakan,


Orang tua mahasiswa
Ttd dan
meterai 10.000

Nama lengkap Nama lengkap


SURAT PERSETUJUAN ORANG TUA

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:


Nama Lengkap :
NIK :
No Hp :
Pekerjaan :

Merupakan orang tua dari anak saya dengan data sebagai berikut
Nama lengkap :
NIK/No Kartu Pelajar :
Asal Sekolah :

Bahwa saya memberikan izin anak saya untuk mengikuti seleksi Beasiswa Cendekia BAZNAS Al-Azhar, Mesir
dan Timur Tengah Tahun 2023 dan bersedia mengikuti seluruh ketentuan yang berlaku.

Demikian surat persetujuan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan tanpa paksaan dari pihak
manapun, dan semoga dapat digunakan sebagaimana mestinya

Tempat, tanggal
Hormat Saya

Nama Orang tua


Esai dengan Tema “Kuliah di Al-Azhar atau TImur Tengah dan Rencana Pasca Lulus”
Lampiran Prestasi (Sertifikat/Foto Piala)

Anda mungkin juga menyukai