Anda di halaman 1dari 2

Kuesioner Kelompok 1

Materi : Faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan hukum

1. Apakah Anda setuju dengan pandangan Emmanuel Kant bahwa hukum adalah
'Keseluruhan kondisi-kondisi dimana terjadi kombinasi antara keinginan pribadi
seseorang dengan keinginan pribadi orang lain sesuai dengan hukum umum
tentang kemerdekaan'? Jelaskan alasannya !
2. Menurut Anda, apa yang dimaksud Ceorg Frenzel ketika mengatakan bahwa
hukum hanya merupakan suatu 'rechtslgewohnheiten'?
3. Jelaskan yang dimaksud utrech dalam tujuan pembuatan hukum adalah
mendapatkan kepastian hukum dan jelaskan penerapannya dalam lingkungan
masyarakat!
4. Dalam teori yuridis dogmatik tujuan hukum hanyalah untuk menjamin
terwujudnya kepastian hukum, apa akibatnya jika di dalam masyarakat tidak ada
kepastian hukum?
5. Menurut anda apa saja faktor penting dalam pembuatan hukum ?
6. Apakah Anda setuju dengan pandangan Daniel S. Lev bahwa konsepsi dan
struktur kekuasaan politik sangat menentukan dalam proses hukum? Jelaskan
alasannya!
7. Bagaimana infrastruktur politik (seperti partai politik, tokoh-tokoh masyarakat,
organisasi kemasyarakatan,Lembaga Swadaya Masyarakat dll) dapat
mempengaruhi proses pembentukan hukum?
8. Apa yang mendorong lahirnya hukum dalam sosial masyarakat?
9. Setiap masyarakat mempunyai kebudayaan yang masing-masing berbeda satu
dengan yang lainnya,namun setiap kebudayaan mempunya sifat dan hakikat yang
berlaku umum bagi semua kebudayaan yang ada di dunia. Sebutkan sifat dan
hakikat yang berlaku umum bagi semua kebudayaan yang ada di dunia!
10. Apa saja pasangan nilai yang berperan dalam hukum menurut Purnadi
Purbacakara dan Soerjono Soekanto?
11. Bisakah anda memberikan contoh konkret dari undang-undang atau peraturan
yang dipengaruhi oleh agama di Indonesia?
12. Sebutkan contoh dari penerapan hukum dalam lingkup ekonomi!
13. Jelaskan apa saja peranan hukum dalam berbisnis!
14. Mengapa teknologi menjadi salah satu aspek yang mempengaruhi pebentukan
hukum dan narasikan pemahaman anda tentang faktor tersebut dan berikan satu
contoh kejahatan dalam aspek sosiologi !
15. Bisakah anda memberikan contoh konkret dari undang-undang atau peraturan
yang dipengaruhi oleh teknologi di Indonesia?

Anda mungkin juga menyukai