Anda di halaman 1dari 35

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PAKET C SETARA SMA


PKBM BUDI UTAMA
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Tingkatan/Kelas : V / setara X SMA
Kompetensi Dasar : Indikator :
3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan 3.1.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan struktur teks, dan unsur kebahasaan
dan tulis dalam tindakan memberi dan meminta teks interaksi transaksional lisan dan
informasi terkait jati diri dan hubungan keluarga, tertulis dalam tindakan memberi
sesuai dengan konteks penggunaannya. informasi terkait jati diri
(Perhatikan unsur kebahasaan pronoun: subjective,
objective, possessive). 3.1.2 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
4.1 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan teks interaksi transaksional lisan dan
tulis pendek dan sederhana yang melibatkan tertulis dalam tindakan memberi
tindakan memberi dan meminta informasi terkait jati informasi terkait jati diri
diri, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai 3.1.3 Mengidentifikasi fungsi sosial,
konteks. struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan
tertulis dalam tindakan meminta
informasi terkait jati diri
3.1.4 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan
tertulis dalam tindakan meminta
informasi terkait jati diri
3.1.5 Mengidentifikasi fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan
tertulis dalam tindakan memberi
informasi terkait hubungan keluarga
3.1.6 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan
tertulis dalam tindakan memberi
informasi terkait hubungan keluarga
3.1.7 Mengidentifikasi fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan
tertulis dalam tindakan meminta
informasi terkait hubungan keluarga
3.1.8 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi transaksional lisan dan
tertulis dalam tindakan meminta
informasi terkait hubungan keluarga
4.1.1 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait jati diri
4.1.2 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait jati diri
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks (formal
dan informal)
4.1.3 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait jati diri
4.1.4 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait jati diri
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks (formal
dan informal)
4.1.5 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait
hubungan keluarga
4.1.6 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait
hubungan keluarga dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks (formal dan
informal)
4.1.7 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait hubungan
keluarga
4.1.8 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait hubungan
keluarga dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks (formal dan informal)

Alokasi Waktu : 2 SKK Jam:19.00 – 20.00


Tujuan Pembelajaran:
Melalui proses pengamatan, bertanya, bernalar, dan diskusi peserta didik dapat:
1. Menggunakan bahasa Inggris dalam berkomunikasi tentang pemaparan jati diri
dengan tutor dan teman.
2. Menggunakan bahasa Inggris dalam berkomunikasi tentang pemaparan hubungan
keluarga dengan tutor dan teman.
3. Menunjukkan perilaku santun, peduli, dan percaya diri dalam melaksanakan
komunikasi tentang pemaparan jati diri.
4. Menunjukkan perilaku santun, peduli, dan percaya diri dalam melaksanakan
komunikasi tentang pemaparan hubungan keluarga.
5. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks
pemaparan jati diri.
6. Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks
pemaparan hubungan keluarga.
7. Merespon makna teks pemaparan jati diri lisan dan tulis.
8. Merespon makna teks pemaparan hubungan keluarga lisan dan tulis.
9. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana tentang pemaparan jati diri.
10. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana tentang pemaparan hubungan keluarga.
Rencana Penilaian 1. Penilaian proses
 Kerjasama
 Kejujuran
 Kedisiplinan
 Kemandirian
 Rasa ingin tau
 Tanggung jawab
2. Penilaian Hasil
 Mampu menyelesaikan masalah sesuai
dengan yang diharapkan.
 Menyampaikan presentasi dengan baik.

Media/Referensi 1. Modul tema 1 Who I Am?


2. Bahan ajar lain yang dimuat dalam situs terkait di
internet
Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
1. Warga belajar merespon salam dan pertanyaan dari tutor berhubungan dengan kondisi
dan pembelajaran sebelumnya
2. Warga belajar menerima informasi tentang pembelajaran yang akan dilaksanakan dengan
materi yang memiliki keterkaitan dengan materi sebelumnya
3. Warga belajar menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan,
manfaat, dan langkah pembelajaran serta metode yang akan dilaksanakan
4. Melaksanakan pre tes di modul tema 1
Kegiatan Inti
 Mengumpulkan informasi
1. Membaca modul dan mencari informasi melalui internet
2. Warga belajar diberikan masalah terkait dengan modul
3. Warga belajar merancang aktifitas sesuai dengan konsep materi
 Pengolahan informasi
 Warga belajar diminta untuk mengolah informasi yang sudah didapatkan
 Warga belajar diminta untuk menyelesaikan masalah yang sudah diberikan
 Verifikasi hasil
1. Warga belajar bisa menyelesaikan masalah yang telah diberikan
2. Warga belajar mampu menarik simpulan yang diperoleh
3. Warga belajar mampu presentasi dari hasil simpulannya
 Generalisasi
1. Warga belajar memahami modul dan mampu memahami arti
2. Tutor membimbing berkaitan dengan yang dilakukan warga belajar
3. Warga belajar melaksanakan presentasi dari hasil penyelesaian masalah yang telah
diberikan
Kegiatan Penutup
1. Warga belajar menyimpulkan materi yang telah dipelajari
2. Warga belajar merefleksi penugasan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penugasan materi
3. Warga belajar melakukan evaluasi pembelajaran
4. Warga belajar saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah
dicapai
5. Tutor memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan keterampilan dalam menyelesaikan
masalah berkiatan dengan apa yang dirasakan pada saat itu
6. Melaksanakan protes
7. Warga belajar mendengarkan arahan tutor untuk materi pada pertemuan berikutnya
Mengetahui:
Ketua PKBM Budi Utama Tutor :

Imam Rochani, SH Ayu Kartikasari, M.Pd


LAMPIRAN

A. Instrumen Penilaian
1. Lembar Penilaian 3 Aspek

Aspek yang Diamati Jumlah


No Nama Warga Belajar
Kerja Tanggung Jujur Skor
Keras jawab

Keterangan:

Aspek Kriteria Skor


Kerja Keras  Menyelesaikan tugas yang 4
(Penyelesaian diberikan tanpa hambatan.
Tugas)  Menyelesaikan tugas yang 3
diberikan dengan sedikit hambatan.
 Menyelesaikan tugas yang 2
diberikan dengan banyak hambatan.
 Tidak menyelesaikan tugas yang 1
diberikan.
Tanggung Jawab  Berpartisipasi dalam pelaksanaan 4
(Partisipasi dalam diskusi dan selalu menyumbang
Diskusi) ide. 3
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan
diskusi namun jarang menyumbang
ide.
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan 2
diskusi namun sedikit
menyumbang ide.
1
 Tidak berpartisipasi dalam
pelaksanaan diskusi dan tidak
menyumbang ide.
Jujur  Pengerjaan tugas mandiri tanpa 4
(Pengerjaan tanya teman.
Tugas)  Pengerjaan tugas mandiri 3
kadang- kadang tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri sering 2
tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri selalu tanya 1
teman.

Penilaian = total jumlah skor x 10

12
2. Lembar Penilaian Pengetahuan

Nomor Soal Skor


4 (empat nomor) Setiap nomor benar bernilai 5

Penilaian = total jumlah skor


2
3. Lembar Penilaian

Penilaian
No Nama Warga Belajar Nilai
Aspek yang Pengetahuan Jumlah
Diamati Skor
Nilai = (jumlah skor:2) x 10
B. SOAL EVALUASI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PAKET C SETARA SMA
PKBM BUDI UTAMA
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Tingkatan/Kelas : V / setara X SMA
Kompetensi Dasar : Indikator :
3.2 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan 3.2.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
unsur kebahasaan teks interaksi interpersonal lisan struktur teks, dan unsur kebahasaan
dan tulis dalam memberikan ucapan selamat dan teks interaksi interpersonal lisan dan
memuji bersayap (extended), serta menanggapinya, tertulis dalam tindakan memberikan
sesuai dengan konteks penggunaannya ucapan selamat dan pujian bersayap
(extended compliment) sesuai dengan
4.2 Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan konteks penggunaannya.
tulis sederhana yang melibatkan tindakan
memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap 3.2.2 Menerapkan fungsi sosial,
(extended), dan menanggapinya dengan struktur teks, dan unsur kebahasaan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan teks interaksi interpersonal lisan dan
unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks tertulis dalam tindakan memberikan
ucapan selamat dan pujian bersayap
(extended compliment) sesuai dengan
konteks penggunaannya.
3.2.3 Mengidentifikasi fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi interpersonal lisan dan
tertulis dalam tindakan menanggapi
ucapan selamat dan pujian bersayap
(extended complimentt) sesuai dengan
konteks penggunaannya.
3.2.4 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks interaksi interpersonal lisan dan
tertulis dalam tindakan menanggapi
ucapan selamat dan pujian bersayap
(extended compliment) sesuai dengan
konteks penggunaannya.
4.2.1 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam teks interaksi
interpersonal lisan dan tertulis dalam
memberikan ucapan selamat dan
pujian bersayap (extended
compliment) sesuai konteks.
4.2.2 Menyusun teks interaksi
interpersonal lisan dan tertulis dalam
memberikan ucapan selamat dan
pujian bersayap (extended
compliment) sesuai konteks dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks (formal dan
informal).
4.2.3 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam teks interaksi
interpersonal lisan dan tertulis dalam
menanggapi ucapan selamat dan
pujian bersayap (extended
compliment) sesuai konteks.
4.2.4 Menyusun teks interaksi
interpersonal lisan dan tertulis dalam
menanggapi ucapan selamat dan
pujian bersayap (extended
compliment) sesuai konteks dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks (formal dan
informal).

Alokasi Waktu : 2 SKK Jam:19.00 – 20.00


Tujuan Pembelajaran:
Melalui proses pengamatan, bertanya, bernalar, dan diskusi peserta didik dapat:
1. Mengetahui istilah dalam memberikan ucapan selamat pada orang lain, dalam
beberapa kondisi.
2. Mengetahui istilah dalam menjawab ucapan selamat pada orang lain, dalam
beberapa kondisi.
3. Mengucapkan selamat kepada orang lain secara lisan dan tulisan.
4. Menjawab ucapan selamat dari orang lain secara lisan dan tulisan.
5. Memahami istilah dalam memberikan pujian pada orang lain
6. Memahami istilah dalam merespon pujian pada orang lain.
7. Memberi pujian kepada orang lain secara lisan dan tulisan.
8. Merespon pujian dari orang lain.
Rencana Penilaian 1. Penilaian proses
 Kerjasama
 Kejujuran
 Kedisiplinan
 Kemandirian
 Rasa ingin tau
 Tanggung jawab
2. Penilaian Hasil
 Mampu menyelesaikan masalah sesuai
dengan yang diharapkan.
 Menyampaikan presentasi dengan baik.

Media/Referensi 1. Modul tema 2 Thank You. I’m Flaterred


2. Bahan ajar lain yang dimuat dalam situs terkait di
internet

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
1. Warga belajar merespon salam dan pertanyaan dari tutor berhubungan dengan kondisi
dan pembelajaran sebelumnya
2. Warga belajar menerima informasi tentang pembelajaran yang akan dilaksanakan
dengan materi yang memiliki keterkaitan dengan materi sebelumnya
3. Warga belajar menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan,
manfaat, dan langkah pembelajaran serta metode yang akan dilaksanakan
4. Melaksanakan pre tes di modul tema 2
Kegiatan Inti
 Mengumpulkan informasi
1. Membaca modul dan mencari informasi melalui internet
2. Warga belajar diberikan masalah terkait dengan modul
3. Warga belajar merancang aktifitas sesuai dengan konsep materi
 Pengolahan informasi
 Warga belajar diminta untuk mengolah informasi yang sudah didapatkan
 Warga belajar diminta untuk menyelesaikan masalah yang sudah diberikan
 Verifikasi hasil
1. Warga belajar bisa menyelesaikan masalah yang telah diberikan
2. Warga belajar mampu menarik simpulan yang diperoleh
3. Warga belajar mampu presentasi dari hasil simpulannya
 Generalisasi
1. Warga belajar memahami modul dan mampu memahami arti
2. Tutor membimbing berkaitan dengan yang dilakukan warga belajar
3. Warga belajar melaksanakan presentasi dari hasil penyelesaian masalah yang telah
diberikan
Kegiatan Penutup
1. Warga belajar menyimpulkan materi yang telah dipelajari
2. Warga belajar merefleksi penugasan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penugasan materi
3. Warga belajar melakukan evaluasi pembelajaran
4. Warga belajar saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah
dicapai
5. Tutor memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan keterampilan dalam
menyelesaikan masalah berkiatan dengan apa yang dirasakan pada saat itu
6. Melaksanakan protes
7. Warga belajar mendengarkan arahan tutor untuk materi pada pertemuan berikutnya
Mengetahui:
Ketua PKBM Budi Utama
Tutor:

Imam Rochani, SH
Ayu Kartikasari, M.Pd
LAMPIRAN
A. Instrumen Penilaian
1. Lembar Penilaian 3 Aspek

Aspek yang Diamati Jumlah


No Nama Warga Belajar
Kerja Tanggung Jujur Skor
Keras jawab

Keterangan:

Aspek Kriteria Skor


Kerja Keras  Menyelesaikan tugas yang 4
(Penyelesaian diberikan tanpa hambatan.
Tugas)  Menyelesaikan tugas yang 3
diberikan dengan sedikit hambatan.
 Menyelesaikan tugas yang 2
diberikan dengan banyak hambatan.
 Tidak menyelesaikan tugas yang 1
diberikan.
Tanggung Jawab  Berpartisipasi dalam pelaksanaan 4
(Partisipasi dalam diskusi dan selalu menyumbang
Diskusi) ide. 3
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan
diskusi namun jarang menyumbang
ide.
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan 2
diskusi namun sedikit
menyumbang ide.
1
 Tidak berpartisipasi dalam
pelaksanaan diskusi dan tidak
menyumbang ide.
Jujur  Pengerjaan tugas mandiri tanpa 4
(Pengerjaan tanya teman.
Tugas)  Pengerjaan tugas mandiri 3
kadang- kadang tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri sering 2
tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri selalu tanya 1
teman.

Penilaian = total jumlah skor x 10

12
2. Lembar Penilaian Pengetahuan

Nomor Soal Skor


4 (empat nomor) Setiap nomor benar bernilai 5

Penilaian = total jumlah skor


2
3. Lembar Penilaian

Penilaian
No Nama Warga Belajar Nilai
Aspek yang Pengetahuan Jumlah
Diamati Skor
Nilai = (jumlah skor:2) x 10
B. SOAL EVALUASI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PAKET C SETARA SMA
PKBM BUDI UTAMA
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Tingkatan/Kelas : V / setara X SMA
Kompetensi Dasar : Indikator :
3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan 3.3.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan struktur teks, dan unsur kebahasaan
dan tulis dalam memberi dan meminta informasi teks interaksi transaksional lisan dan
terkait niat melakukan suatu tindakan/kegiatan, tertulis dalam memberi informasi
sesuai dengan konteks penggunaannya. terkait niat melakukan suatu tindakan/
(Perhatikan unsur kebahasaan be going to, would kegiatan, sesuai konteks
like to). penggunaannya.
4.3 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan 3.3.2 Menerapkan fungsi sosial,
tulis pendek dan sederhana yang melibat kan struktur teks, dan unsur kebahasaan
tindakan memberi dan meminta informasi terkait niat teks interaksi transaksional lisan dan
melakukan suatu tindakan/kegiatan, dengan tertulis dalam memberi informasi
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan terkait niat melakukan suatu tindakan /
unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks kegiatan, sesuai konteks
penggunaannya.
3.3.3 Mengidentifikasi fungsi sosial,
3.4 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan struktur teks, dan unsur kebahasaan
unsur kebahasaan beberapa teks deskriptif lisan teks interaksi transaksional lisan dan
dan tulis terkait tempat wisata dan bangunan tertulis dalam meminta informasi
bersejarah terkenal, pendek dan sederhana, sesuai terkait niat melakukan suatu tindakan/
dengan konteks penggunaannya. kegiatan, sesuai konteks
4.4 Teks Deskriptif penggunaannya

4.4.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait 3.3.4 Menerapkan fungsi sosial,
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks deskriptif, lisan dan tulis, pendek dan teks interaksi transaksional lisan dan
sederhana terkait tempat wisata dan bangunan tertulis dalam meminta informasi
bersejarah terkenal. terkait niat melakukan suatu tindakan/
kegiatan, sesuai konteks
4.4.2 Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis, penggunaannya.
pendek dan sederhana, terkait tempat wisata dan
bangunan bersejarah terkenal, dengan 4.3.1 Menirukan penggunaan fungsi
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan sosial, struktur teks, dan unsur
unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai kebahasaan di dalam teks interaksi
konteks. transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/ kegiatan
sesuai konteks.
4.3.2 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/ kegiatan,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks.
4.3.3 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan
sesuai konteks.
4.3.4 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait niat
melakukan suatu tindakan/ kegiatan,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks.
3.4.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks deskriptif lisan dan tertulis terkait
tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal, pendek dan
sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
3.4.2 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks deskriptif lisan dan tertulis terkait
tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal, pendek dan
sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
4.4.1.1 Mendeskripsikan kembali
secara kontekstual teks deskriptif lisan
dan tertulis, pendek dan sederhana,
terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan.
4.4.2.1 Menyusun teks deskriptif lisan
dan tulis, pendek dan sederhana,
terkait tempat wisata dan bangunan
bersejarah terkenal, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks.

Alokasi Waktu : 2 SKK Jam:19.00 – 20.00


Tujuan Pembelajaran:
Melalui proses pengamatan, bertanya, bernalar, dan diskusi peserta didik dapat:
1. Memperoleh informasi tentang bersejarah yang ada di dalam maupun di luar negeri.
2. Memperoleh informasi tentang tempat wisata yang ada di dalam maupun di luar negeri.
3. Memahami teks deskriptif dalam struktur kalimat bentuk lampau (simple past tense).
4. Mengungkapkan kalimat deskriptif secara lisan maupun tulisan dalam struktur bentuk
lampau (simple past tense).
5. Memahami teks deskriptif dalam struktur kalimat bentuk telah dilakukan (simple present
perfect tense).
6. Mengungkapkan kalimat deskriptif secara lisan maupun tulisan dalam struktur bentuk
telah dilakukan (simple present perfect tense).
7. Memahami penggunaan beberapa bentuk artikel dan kata ganti (pronouns).
Rencana Penilaian 1. Penilaian proses
 Kerjasama
 Kejujuran
 Kedisiplinan
 Kemandirian
 Rasa ingin tau
 Tanggung jawab
2. Penilaian Hasil
 Mampu menyelesaikan masalah sesuai
dengan yang diharapkan.
 Menyampaikan presentasi dengan baik.

Media/Referensi 1. Modul tema 3 Having Fun At Historical Places


2. Bahan ajar lain yang dimuat dalam situs terkait di
internet

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
1. Warga belajar merespon salam dan pertanyaan dari tutor berhubungan dengan kondisi
dan pembelajaran sebelumnya
2. Warga belajar menerima informasi tentang pembelajaran yang akan dilaksanakan
dengan materi yang memiliki keterkaitan dengan materi sebelumnya
3. Warga belajar menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan,
manfaat, dan langkah pembelajaran serta metode yang akan dilaksanakan
4. Melaksanakan pre tes di modul tema 3
Kegiatan Inti
 Mengumpulkan informasi
1. Membaca modul dan mencari informasi melalui internet
2. Warga belajar diberikan masalah terkait dengan modul
3. Warga belajar merancang aktifitas sesuai dengan konsep materi
 Pengolahan informasi
 Warga belajar diminta untuk mengolah informasi yang sudah didapatkan
 Warga belajar diminta untuk menyelesaikan masalah yang sudah diberikan
 Verifikasi hasil
1. Warga belajar bisa menyelesaikan masalah yang telah diberikan
2. Warga belajar mampu menarik simpulan yang diperoleh
3. Warga belajar mampu presentasi dari hasil simpulannya
 Generalisasi
1. Warga belajar memahami modul dan mampu memahami arti
2. Tutor membimbing berkaitan dengan yang dilakukan warga belajar
3. Warga belajar melaksanakan presentasi dari hasil penyelesaian masalah yang telah
diberikan
Kegiatan Penutup
1. Warga belajar menyimpulkan materi yang telah dipelajari
2. Warga belajar merefleksi penugasan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penugasan materi
3. Warga belajar melakukan evaluasi pembelajaran
4. Warga belajar saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah
dicapai
5. Tutor memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan keterampilan dalam menyelesaikan
masalah berkiatan dengan apa yang dirasakan pada saat itu
6. Melaksanakan protes
7. Warga belajar mendengarkan arahan tutor untuk materi pada pertemuan berikutnya
Mengetahui:
Ketua PKBM Budi Utama Tutor:

Imam Rochani, SH Ayu Kartikasari, M.Pd


LAMPIRAN
A. Instrumen Penilaian
1. Lembar Penilaian 3 Aspek

Aspek yang Diamati Jumlah


No Nama Warga Belajar
Kerja Tanggung Jujur Skor
Keras jawab

Keterangan:

Aspek Kriteria Skor


Kerja Keras  Menyelesaikan tugas yang 4
(Penyelesaian diberikan tanpa hambatan.
Tugas)  Menyelesaikan tugas yang 3
diberikan dengan sedikit hambatan.
 Menyelesaikan tugas yang 2
diberikan dengan banyak hambatan.
 Tidak menyelesaikan tugas yang 1
diberikan.
Tanggung Jawab  Berpartisipasi dalam pelaksanaan 4
(Partisipasi dalam diskusi dan selalu menyumbang
Diskusi) ide. 3
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan
diskusi namun jarang menyumbang
ide.
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan 2
diskusi namun sedikit
menyumbang ide.
1
 Tidak berpartisipasi dalam
pelaksanaan diskusi dan tidak
menyumbang ide.
Jujur  Pengerjaan tugas mandiri tanpa 4
(Pengerjaan tanya teman.
Tugas)  Pengerjaan tugas mandiri 3
kadang- kadang tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri sering 2
tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri selalu tanya 1
teman.

Penilaian = total jumlah skor x 10

12
2. Lembar Penilaian Pengetahuan

Nomor Soal Skor


4 (empat nomor) Setiap nomor benar bernilai 5

Penilaian = total jumlah skor


2
3. Lembar Penilaian

Penilaian
No Nama Warga Belajar Nilai
Aspek yang Pengetahuan Jumlah
Diamati Skor
Nilai = (jumlah skor:2) x 10
B. SOAL EVALUASI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PAKET C SETARA SMA
PKBM BUDI UTAMA
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Tingkatan/Kelas : V / setara X SMA
Kompetensi Dasar : Indikator :
3.5 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan 3.5.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam struktur teks, dan unsur kebahasaan
bentuk pemberitahuan (announcement) terkait teks khusus dalam bentuk
kegiatan satuan pendidikan nonformal, sesuai pemberitahuan (announcement) terkait
dengan konteks penggunaannya. kegiatan satuan pendidikan nonformal,
sesuai dengan konteks
penggunaannya.
4.5 Teks Pemberitahuan (Announcement) 3.5.2 Menerapkan fungsi sosial,
4.5.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait struktur teks, dan unsur kebahasaan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks dalam bentuk pemberitahuan
teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement) terkait kegiatan
(announcement). satuan pendidikan nonformal, sesuai
dengan konteks penggunaannya.
4.5.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk
pemberitahuan (announcement), lisan dan tulis, 4.5.1.1 Mendeskripsikan kembali
pendek dan sederhana, dengan memperhatikan secara kontekstual teks khusus dalam
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, bentuk pemberitahuan
secara benar dan sesuai konteks. (announcement) dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan.
4.5.2.1 Menyusun teks khusus dalam
bentuk pemberitahuan
(announcement), lisan dan tulis,
pendek dan sederhana, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks.

Alokasi Waktu : 2 SKK Jam:19.00 – 20.00


Tujuan Pembelajaran:
Melalui proses pengamatan, bertanya, bernalar, dan diskusi peserta didik dapat:
1. Memperoleh informasi tentang teks khusus dalam bentuk pemberitahuan
(announcement).
2. Mengetahui istilah dalam pemberitahuan (announcement) terkait suatu kegiatan.
3. Memahami penggunaan beberapa bentuk teks khusus dalam bentuk pemberitahuan
(announcement)
4. Memahami teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement), lisan dan tulis,
pendek dan sederhana.
5. Mengungkapkan teks khusus dalam bentuk pemberitahuan (announcement), lisan dan
tulis, pendek dan sederhana.
Rencana Penilaian 1. Penilaian proses
 Kerjasama
 Kejujuran
 Kedisiplinan
 Kemandirian
 Rasa ingin tau
 Tanggung jawab
2. Penilaian Hasil
 Mampu menyelesaikan masalah sesuai
dengan yang diharapkan.
 Menyampaikan presentasi dengan baik.

Media/Referensi 1. Modul tema 4 Announcements


2. Bahan ajar lain yang dimuat dalam situs terkait di
internet

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
1. Warga belajar merespon salam dan pertanyaan dari tutor berhubungan dengan
kondisi dan pembelajaran sebelumnya
2. Warga belajar menerima informasi tentang pembelajaran yang akan dilaksanakan
dengan materi yang memiliki keterkaitan dengan materi sebelumnya
3. Warga belajar menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan,
manfaat, dan langkah pembelajaran serta metode yang akan dilaksanakan
4. Melaksanakan pre tes di modul tema 4
Kegiatan Inti
 Mengumpulkan informasi
1. Membaca modul dan mencari informasi melalui internet
2. Warga belajar diberikan masalah terkait dengan modul
3. Warga belajar merancang aktifitas sesuai dengan konsep materi
 Pengolahan informasi
 Warga belajar diminta untuk mengolah informasi yang sudah didapatkan
 Warga belajar diminta untuk menyelesaikan masalah yang sudah diberikan
 Verifikasi hasil
1. Warga belajar bisa menyelesaikan masalah yang telah diberikan
2. Warga belajar mampu menarik simpulan yang diperoleh
3. Warga belajar mampu presentasi dari hasil simpulannya
 Generalisasi
1. Warga belajar memahami modul dan mampu memahami arti
2. Tutor membimbing berkaitan dengan yang dilakukan warga belajar
3. Warga belajar melaksanakan presentasi dari hasil penyelesaian masalah yang telah
diberikan
Kegiatan Penutup
1. Warga belajar menyimpulkan materi yang telah dipelajari
2. Warga belajar merefleksi penugasan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penugasan materi
3. Warga belajar melakukan evaluasi pembelajaran
4. Warga belajar saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang telah
dicapai
5. Tutor memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan keterampilan dalam menyelesaikan
masalah berkiatan dengan apa yang dirasakan pada saat itu
6. Melaksanakan protes
7. Warga belajar mendengarkan arahan tutor untuk materi pada pertemuan berikutnya
Mengetahui:
Ketua PKBM Budi Utama Tutor:

Imam Rochani, SH Ayu Kartikasari, M.Pd


LAMPIRAN
A. Instrumen Penilaian
1. Lembar Penilaian 3 Aspek

Aspek yang Diamati Jumlah


No Nama Warga Belajar
Kerja Tanggung Jujur Skor
Keras jawab

Keterangan:

Aspek Kriteria Skor


Kerja Keras  Menyelesaikan tugas yang 4
(Penyelesaian diberikan tanpa hambatan.
Tugas)  Menyelesaikan tugas yang 3
diberikan dengan sedikit hambatan.
 Menyelesaikan tugas yang 2
diberikan dengan banyak hambatan.
 Tidak menyelesaikan tugas yang 1
diberikan.
Tanggung Jawab  Berpartisipasi dalam pelaksanaan 4
(Partisipasi dalam diskusi dan selalu menyumbang
Diskusi) ide. 3
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan
diskusi namun jarang menyumbang
ide.
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan 2
diskusi namun sedikit
menyumbang ide.
1
 Tidak berpartisipasi dalam
pelaksanaan diskusi dan tidak
menyumbang ide.
Jujur  Pengerjaan tugas mandiri tanpa 4
(Pengerjaan tanya teman.
Tugas)  Pengerjaan tugas mandiri 3
kadang- kadang tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri sering 2
tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri selalu tanya 1
teman.

Penilaian = total jumlah skor x 10

12
2. Lembar Penilaian Pengetahuan

Nomor Soal Skor


4 (empat nomor) Setiap nomor benar bernilai 5

Penilaian = total jumlah skor


2
3. Lembar Penilaian

Penilaian
No Nama Warga Belajar Nilai
Aspek yang Pengetahuan Jumlah
Diamati Skor
Nilai = (jumlah skor:2) x 10
B. SOAL EVALUASI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PAKET C SETARA SMA
PKBM BUDI UTAMA
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Tingkatan/Kelas : V / setara X SMA
Kompetensi Dasar : Indikator :
3.6 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan 3.6.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan struktur teks, dan unsur kebahasaan
dan tulis dalam memberi dan meminta informasi teks interaksi transaksional lisan dan
terkait keadaan/tindakan/ kegiatan/kejadian yang tertulis dalam memberi informasi
dilakukan/ terjadi di waktu lampau yang merujuk terkait keadaan/ tindakan/
waktu terjadinya dan kesudahannya, sesuai dengan kegiatan/kejadian yang
konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
kebahasaan simple past tense vs present perfect merujuk waktu terjadinya dan
tense). kesudahannya, sesuai dengan
konteks penggunaannya.
4.6 Menyusun teks interaksi transaksional, lisan dan
tulis, pendek dan sederhana, yang melibatkan 3.6.2 Menerapkan fungsi sosial,
tindakan memberi dan meminta informasi terkait struktur teks, dan unsur kebahasaan
keadaan/ tindakan/ kegiatan/ kejadian yang teks interaksi transaksional lisan dan
dilakukan/ terjadi di waktu lampau yang merujuk tertulis dalam memberi informasi
waktu terjadinya dan kesudahannya, dengan terkait keadaan/ tindakan/
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan kegiatan/kejadian yang dilakukan/
unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks. terjadi di waktu lampau yang merujuk
waktu terjadinya dan kesudahannya,
sesuai dengan konteks
3.7 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan penggunaannya.
unsur kebahasaan beberapa teks recount lisan dan 3.6.3 Mengidentifikasi fungsi sosial,
tulis terkait peristiwa bersejarah sesuai dengan struktur teks, dan unsur kebahasaan
konteks penggunaannya. teks interaksi transaksional lisan dan
4.7 Teks Recount – peristiwa bersejarah tertulis dalam meminta informasi
terkait keadaan/ tindakan/
4.7.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait kegiatan/kejadian yang dilakukan/
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan terjadi di waktu lampau yang merujuk
teks recount lisan dan tulis terkait peristiwa waktu terjadinya dan kesudahannya,
bersejarah. sesuai dengan konteks
4.7.2 Menyusun teks recount lisan dan tulis, pendek penggunaannya.
dan sederhana, terkait peristiwa bersejarah, dengan 3.6.4 Menerapkan fungsi sosial,
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan struktur teks, dan unsur kebahasaan
unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai teks interaksi transaksional lisan dan
konteks. tertulis dalam meminta informasi
3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan terkait keadaan/ tindakan/
unsur kebahasaan beberapa teks naratif lisan dan kegiatan/kejadian yang dilakukan/
tulis terkait legenda rakyat, sederhana, sesuai terjadi di waktu lampau yang merujuk
dengan konteks penggunaannya. waktu terjadinya dan kesudahannya,
sesuai dengan konteks
4.8 Menangkap makna secara kontekstual terkait penggunaannya.
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks naratif, lisan dan tulis sederhana terkait 4.6.1 Menirukan penggunaan fungsi
legenda rakyat. sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam teks interaksi
3.9 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur transaksional lisan dan tertulis dalam
kebahasaan dalam lirik lagu. memberikan informasi terkait keadaan/
tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
4.9 Menangkap makna terkait fungsi sosial dan dilakukan/ terjadi di waktu lampau
unsur kebahasaan secara kontekstual dalam lirik yang merujuk waktu terjadinya dan
lagu. kesudahannya.
4.6.2 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
memberikan informasi terkait keadaan/
tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/ terjadi di waktu lampau
yang merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks.
4.6.3 Menirukan penggunaan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan di dalam teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait keadaan/
tindakan/ kegiatan/ kejadian yang
dilakukan/ terjadi di waktu lampau
yang merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya.
4.6.4 Menyusun teks interaksi
transaksional lisan dan tertulis dalam
meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/ kegiatan/kejadian
yang dilakukan/terjadi di waktu lampau
yang merujuk waktu terjadinya dan
kesudahannya, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks.
3.7.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks recount lisan dan tertulis terkait
peristiwa bersejarah sesuai dengan
konteks penggunaannya.
3.7.2 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks recount lisan dan tertulis terkait
peristiwa bersejarah sesuai dengan
konteks penggunaannya.
4.7.1.1 Mendeskripsikan kembali
secara kontekstual teks recount lisan
dan tertulis terkait peristiwa bersejarah
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan.
4.7.2.1 Menyusun teks recount lisan
dan tulis, pendek dan sederhana,
terkait peristiwa bersejarah dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks.
3.8.1 Mengidentifikasi fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks naratif lisan dan tertulis terkait
legenda rakyat, sederhana, sesuai
dengan konteks penggunaannya.
3.8.2 Menerapkan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
teks naratif lisan dan tertulis terkait
legenda rakyat, sederhana, sesuai
dengan konteks penggunaannya.
4.8.1 Mendeskripsikan kembali secara
kontekstual teks naratif lisan dan
tertulis terkait legenda rakyat dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan
4.8.2 Menyusun teks naratif lisan dan
tertulis terkait legenda rakyat dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan dan
sesuai konteks.
3.9.1 Mengidentifikasi fungsi sosial
dan unsur kebahasaan lirik lagu.
3.9.2 Menerapkan fungsi sosial dan
unsur kebahasaan dalam lirik lagu.
4.9.1 Mendeskripsikan makna secara
kontekstual fungsi sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan dalam lirik lagu

Alokasi Waktu : 2 SKK Jam:19.00 – 20.00


Tujuan Pembelajaran:
Melalui proses pengamatan, bertanya, bernalar, dan diskusi peserta didik dapat:
1. Memperoleh informasi tentang legenda rakyat yang ada di dalam negeri
2. Memahami teks khusus dalam struktur kalimat yang sedang berlangsung saat ini
(Simple Present Tense).
3. Memahami teks naratif lisan dan tertulis terkait legenda rakyat dalam struktur kalimat
bentuk lampau (simple past tense).
4. Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks naratif lisan dan
tertulis terkait legenda rakyat, sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya.
5. Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks naratif lisan dan
tertulis terkait legenda rakyat, sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya.
6. Mengungkapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks naratif lisan
dan tertulis terkait legenda rakyat, sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
7. Memperoleh informasi tentang lagu beserta liriknya dari dalam maupun di luar negeri
yang menggunakan bahasa inggris
8. Memahami makna secara kontekstual fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan dalam lirik lagu Merancan roket dan mewujudkan rancangan
Rencana Penilaian 1. Penilaian proses
 Kerjasama
 Kejujuran
 Kedisiplinan
 Kemandirian
 Rasa ingin tau
 Tanggung jawab
2. Penilaian Hasil
 Mampu menyelesaikan masalah sesuai
dengan yang diharapkan.
 Menyampaikan presentasi dengan baik.
Media/Referensi 1. Modul tema 5 Let’s Sing A Song
2. Bahan ajar lain yang dimuat dalam situs terkait di
internet

Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
1. Warga belajar merespon salam dan pertanyaan dari tutor berhubungan dengan kondisi
dan pembelajaran sebelumnya
2. Warga belajar menerima informasi tentang pembelajaran yang akan dilaksanakan
dengan materi yang memiliki keterkaitan dengan materi sebelumnya
3. Warga belajar menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi, tujuan,
manfaat, dan langkah pembelajaran serta metode yang akan dilaksanakan
4. Melaksanakan pre tes di modul tema 5
Kegiatan Inti
 Mengumpulkan informasi
1. Membaca modul dan mencari informasi melalui internet
2. Warga belajar diberikan masalah terkait dengan modul
3. Warga belajar merancang aktifitas sesuai dengan konsep materi
 Pengolahan informasi
 Warga belajar diminta untuk mengolah informasi yang sudah didapatkan
 Warga belajar diminta untuk menyelesaikan masalah yang sudah diberikan
 Verifikasi hasil
1. Warga belajar bisa menyelesaikan masalah yang telah diberikan
2. Warga belajar mampu menarik simpulan yang diperoleh
3. Warga belajar mampu presentasi dari hasil simpulannya
 Generalisasi
1. Warga belajar memahami modul dan mampu memahami arti
2. Tutor membimbing berkaitan dengan yang dilakukan warga belajar
3. Warga belajar melaksanakan presentasi dari hasil penyelesaian masalah yang telah
diberikan
Kegiatan Penutup
1. Warga belajar menyimpulkan materi yang telah dipelajari
2. Warga belajar merefleksi penugasan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penugasan materi
3. Warga belajar melakukan evaluasi pembelajaran
4. Warga belajar saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai
5. Tutor memberikan tugas mandiri sebagai pelatihan keterampilan dalam
menyelesaikan masalah berkiatan dengan apa yang dirasakan pada saat itu
6. Melaksanakan protes
7. Warga belajar mendengarkan arahan tutor untuk materi pada pertemuan berikutnya
Mengetahui:
Ketua PKBM Budi Utama Tutor:

Imam Rochani, SH Ayu Kartikasari, M.Pd


LAMPIRAN
A. Instrumen Penilaian
1. Lembar Penilaian 3 Aspek

Aspek yang Diamati Jumlah


No Nama Warga Belajar
Kerja Tanggung Jujur Skor
Keras jawab

Keterangan:

Aspek Kriteria Skor


Kerja Keras  Menyelesaikan tugas yang 4
(Penyelesaian diberikan tanpa hambatan.
Tugas)  Menyelesaikan tugas yang 3
diberikan dengan sedikit hambatan.
 Menyelesaikan tugas yang 2
diberikan dengan banyak hambatan.
 Tidak menyelesaikan tugas yang 1
diberikan.
Tanggung Jawab  Berpartisipasi dalam pelaksanaan 4
(Partisipasi dalam diskusi dan selalu menyumbang
Diskusi) ide. 3
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan
diskusi namun jarang menyumbang
ide.
 Berpartisipasi dalam pelaksanaan 2
diskusi namun sedikit
menyumbang ide.
1
 Tidak berpartisipasi dalam
pelaksanaan diskusi dan tidak
menyumbang ide.
Jujur  Pengerjaan tugas mandiri tanpa 4
(Pengerjaan tanya teman.
Tugas)  Pengerjaan tugas mandiri 3
kadang- kadang tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri sering 2
tanya teman.
 Pengerjaan tugas mandiri selalu tanya 1
teman.

Penilaian = total jumlah skor x 10

12
2. Lembar Penilaian Pengetahuan

Nomor Soal Skor


4 (empat nomor) Setiap nomor benar bernilai 5

Penilaian = total jumlah skor


2
3. Lembar Penilaian

Penilaian
No Nama Warga Belajar Nilai
Aspek yang Pengetahuan Jumlah
Diamati Skor
Nilai = (jumlah skor:2) x 10
B. SOAL EVALUASI

Anda mungkin juga menyukai