Anda di halaman 1dari 1

Tugas Purchasing

Inilah tugas-tugas dari Purchasing:

 Menyusun daftar pengadaan barang dan jasa di perusahaan


 Kategorisasi pembelian; Pembelian barang/jasa beli putus (just in time) atau langganan
 Meminta persetujuan untuk proses pembelian ke manajemen
 Melakukan analisa Total Cost of Ownership (TCO)
 Menyusun daftar supplier potensial untuk barang dan jasa yang dibutuhkan
 Menghubungi supplier untuk mendapatkan penawaran harga (quotation)
 Menganalisa penawaran yang diberikan supplier
 Memilih penawaran yang paling menguntungkan untuk bisnis
 Melakukan negosiasi harga, fitur, serta biaya dan waktu pengiriman dari supplier
 Membuat dan kirim dokumen pemesanan atau Purchase Order ke supplier
 Melacak pengiriman dan mengecek kualitas barang/jasa sesuai kontrak
 Menyimpan semua dokumen terkait pengadaan
 Berkoordinasi dengan tim gudang untuk penyimpanan barang pesanan
 Berkoordinasi dengan Finance untuk melakukan pembayaran
 Melakukan evaluasi atas proses pembelian dan kinerja supplier.

Anda mungkin juga menyukai