Anda di halaman 1dari 4

Marketing — Bayu

Department Marketing

Audityo Bayu Dian Marita Filqi Shafiani


Attendees
Hasanuddin Tamir Wulan Zainal

Date @April 3, 2023

Duration 2 hours (14:15 - 16:15)

Files &
media

Record

Points

💡 Points are highlighted information taken from the source of the interview
during the gathering process

Lini Produk

1. Lease Facility

a. disbursement ke debitur

b. barang milik debitur

c. setelah tenor selesai, dikembalikan ke debitur

2. Purchasing Credit

a. disbursement ke supplier

b. barang milik supplier

c. setelah tenor selesai, barang tetap milik supplier

Marketing — Bayu 1
3. Business Credit

a. disbursement ke supplier (untuk bahan baku)

b. collateral/agunan: milik debitur

4. Factoring

Marketing work flow:

1. Lead dari HO atau manajemen

2. Marketing menjalankan approach

a. Pre-liminary (Want to be systemized) (Pak Eka)


For existing customer update data keuangan & jaminan (evaluasi)

3. Debitur submit dokumen administratif dan legalitas (laporan keuangan,


company profile)

4. Verifikasi dokumen dan pengecekan lapangan (spot checking)

5. Credit assessment tabel → credit scoring → bisa run ulang → ada historical

6. Negosiasi (di luar sistem)

7. Penentuan struktur kredit (plafon, tenor, rate) → nantinya pake simulasi

8. Membuat proposal kredit → kalau bisa digenerate di sistem

a. Hasil SLIK

b. Profil perusahaan

c. Profil bisnis dan keuangan

d. Agunan

e. Struktur kredit

9. Approval:

a. Checked by: manager marketing

b. Approved by (secara berjenjang)

i. General manager: <$500rb

ii. Credit review commite (marketing + legal): ≥ $500rb

Marketing — Bayu 2
iii. BOD: $3juta/company atau $5juta/group

Jika mencapai besaran kedua ataupun ketiga, maka semua approver perlu
memberikan approval.

c. President Director: final approval

d. Koreksi dari Bu Fara

i. < $500rb: cukup PD

ii. ≥ $500rb: PD dan CRC

iii. $3 juta per company atau $5 juta per grup: PD, CRC, BOD, BOC

10. Letter of Intent (LoI) dikirim ke debitur:

a. Digenerate di sistem

b. Diapprove oleh GM

c. Softcopy dikirim ke debitur via email

11. Akad kredit

a. Debitur datang ke KMF

b. Membawa dokumen asli

c. Pembacaan isi akad

d. Tanda tangan akad

e. Foto akad kredit

Note

💡 Note can come from the interviewer or the source.

Proposal loan memiliki format yang berbeda-beda, sehingga diperlukan beberapa


example untuk menentukan data apa saja yang akan menjadi optional (jika ingin
form masuk ke dalam sistem tanpa ada manual document)

Marketing — Bayu 3
Bukti foto spot checking memiliki data yang besar, sehingga jika ingin di
dokumentasikan perlu limitasi di dalam sistem seperti limit jumlah foto yang
diupload dan besar data

Proses Loan Approval dilanjutkan ke proses Disbursement

Action Needed

💡 Action needed to be done can come from the source or the interviewer, for
example; the interviewer must provide a sample of a form or a diagram to
make the data needed clearer

Description Document Needed: Credit Assessment Table (With dummy data)

Source Marketing

Due

File

Description Document Needed: Proposal Credit (With dummy data)

Source Marketing

Due

File

Marketing — Bayu 4

Anda mungkin juga menyukai