Anda di halaman 1dari 3

MONITORING STATUS FISIOLOGIS PASIEN SELAMA PEMBERIAN

ANASTESI LOKAL DAN SEDASI

No. Dokumen : /JASMINE/II/2023


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 2023
Halaman : 3
KLINIK JASMINE Pimpinan dan Penanggung Jawab
Jalan Rajawali no. 105 Betro- Klinik JASMINE
Sedati Sidoarjo
Email: poliklinik.lilik@gmail.com
Telp. 031-8911732 / 031-8913368 SUDJIMAN

1. Pengertian Monitoring status fisiologis pasien selama pemberian anestesi lokal dan
sedasi adalah suatu proses pengawasan kondisi umum pasien selama
pemberian anestesi lokal dan sedasi. Efek samping anestesi lokal adalah
akibat dari efek depresi terhadap SSP dan efek kardiodepresifnya (menekan
fungsi jantung) dengan gejala penghambatan pernafasan dan sirkulasi darah.
Anestesi lokal dapat pula mengakibatkan reaksi hipersensitasi, yang
seringkali berupa axantema, urticaria, dan bronchospasme alergis, sampai
adakalanya shock anafilaksis yang dapat mematikan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memonitoring status
fisiologis pasien selama pemberian anestesi lokal dan sedasi.
3. Kebijakan Keputusan Pimpinan Dan Penanggung Jawab Klinik Jasmine Nomor :
/Jasmine/II/2023 Tentang Monitoring Status Fisiologis Pasien Selama
Pemberian Anestesi Lokal Dan Sedasi di Klinik Jasmine
4. Referensi Nomor hk.01.07/menkes/1541/2022 tentang pedoman nasional pelayanan
kedokteran tata laksana anestesiologi dan terapi intensif, yang turut
mencantumkan tentang jenis dan prosedural anastesi.

5. Prosedur / 1. Petugas menjelaskan fungsi anestesi dan prosedur anestesi lokal kepada
Langkah – pasien,
langkah 2. Petugas menjelaskan mengenai efek samping anestesi lokal kepada
pasien,
3. Petugas memberikan informasi kepada pasien bahwa pemberian anestesi
akan dilakukan,
4. Petugas mengidentifikasi bahwa pasien telah siap diberikan anestesi,
5. Petugas memberikan anestesi lokal sesuai dengan prosedur,
MONITORING STATUS FISIOLOGIS PASIEN SELAMA PEMBERIAN
ANASTESI LOKAL DAN SEDASI

No. Dokumen : /JASMINE/II/2023


No. Revisi : Mencatat
SOP hasil
Tanggal Terbit : 2023
temuan
Halaman : 3
KLINIK JASMINE Pimpinan dan Penanggung Jawab
Jalan Rajawali no. 105 Betro- Klinik JASMINE
Sedati Sidoarjo
Email: poliklinik.lilik@gmail.com
Telp. 031-8911732 / 031-8913368 SUDJIMAN

6. Petugas mengamati kondisi umum pasien selama pemberian anestesi


lokal,
7. Petugas menanyakan kepada pasien apakah pasien sesak nafas,
8. Petugas menanyakan kepada pasien apakah pasien merasa mual atau mau
muntah,
9. Petugas menanyakan kepada pasien apakah pasien jantungnya berdebar,
10. Petugas menanyakan kepada pasien apakah kepala pasien pusing,
11. Petugas menanyakan kepada pasien apakah pandangan berkunang –
kunang,
12. Petugas menanyakan kepada pasien apakah kulit sekitar yang diberikan
anestesi local terasa gatal dan merah
13. Petugas memantau keadaan kulit sekitar daerah anestesi,
14. Petugas melanjutkan tindakan sesuai dengan rencana terapi,
15. Petugas mengakhiri kegiatan dengan mencatat pada rekam medis dan
register pasien,
6. Diagram Alir

Sapa Pasien menempatkan Anamnesa Memberikan


pasien diruang dan anastesi lokal
tindakan identifikasi
pasien sesuai prosedur

menempatkan
mensterilkan linen yang sudah Monitoring
ruangan dipakai ditempat keluhan dan TTV
]] pasien post
infeksius
anastesi

7. Unit terkait 1. Unit Rekam Medis


2. Poli Umum, Poli Gigi, Ruang Tindakan
MONITORING STATUS FISIOLOGIS PASIEN SELAMA PEMBERIAN
ANASTESI LOKAL DAN SEDASI

No. Dokumen : /JASMINE/II/2023


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 2023
Halaman : 3
KLINIK JASMINE Pimpinan dan Penanggung Jawab
Jalan Rajawali no. 105 Betro- Klinik JASMINE
Sedati Sidoarjo
Email: poliklinik.lilik@gmail.com
Telp. 031-8911732 / 031-8913368 SUDJIMAN

3. Instalasi Farmasi
8. Alat dan Bahan 1. ATK
2. Obat-Obatan
3. Ambulance
9.Dokumen terkait 1. Rekam Medis
10. Perubahan Dokumen :
No Tanggal Yang Isi Keterangan
dirubah perubahan

Anda mungkin juga menyukai