Anda di halaman 1dari 6

Teknik penerjemahan Molina Albir

Translation Techniques Revisited: A Dynamic and Funcionalist Approach tahun 2002


didalamnya terdapat 18 bagian

No Teknik terjemah Contoh


1 Adaptasi Make hay while the sun shines
→ sedia payung sebelum hujan
ُ ‫ َن ْف‬jiwa perbuatan(
‫س ال َع َمل‬
→sesuatu perbuatan
agar terjemahan mudah dimengerti dan berterima terhadap BSa
2 Amplifikasi teknik yang memperkenalkan detail informasi yang tidak ada dalam
teks BSu atau mengungkapkan pesan secara eksplisit serta
memparafrasakan suatu informasi yang implisit dari BSu ke BSa
the five are my friend, they are on the way now
→ sandi, luna, cia, adit, dan jani adalah temanku, mereka sedang di
perjalanan menuju kemari
→ “Apabila ada nash yang mengharamkan sesuatu perbuataan ... atau
pada syaratnya, maka amal tersebut dengan sendirinya batal dan
tercela”.
Penambahan kata “nash” dilakukan untuk menghindari makna taksa
dan distorsi makna serta membantu menyampaikan ke pembaca
sasaran, untuk memahami pesan dari bait tersebut dengan baik.
3 Borrowing Pure borrowing:
… and be like me, your fashion hero
→ … dan bisa jadi seperti aku, pahlawan fashion-mu
‫ص ْو ُُم‬
ُ ‫ال َم ْع‬
→ma’shum
Naturalized borrowing:
And uprising have been known to lead to revolution
→ dan pemberontakan biasanya mengarah menuju revolusi
‫غ ْف َرانه‬
ُ
→Maghfirah-Nya
karena pada kata tersebut mengalami peminjaman secara tidak
langsung dengan menyesuaikan bunyi dan tulisan sesuai dengan BSa
menjadi “Maghfirah-Nya”
4 Kalke Dua kata/frasa yang diterjemahkan literal
‫ف‬
ُ ‫اصحابُالكه‬
→Penunggu gua
5 Kompensasi teknik penerjemahan yang memperkenalkan unsur-unsur pesan atau
informasi yang terdapat dalam teks BSu yang mengandung unsur
stilistik yang terdapat dalam teks BSa.
A pair of scissor
Sebuah gunting
‫ ) ب ََل نُ ْك َران‬dengan tidak menginkari (
→ untuk mencegahnya
bahwa pada klausa mengandung unsur-unsur stilistik yang terdapat
pada BSa “untuk mencegahnya”. Frasa “untuk mencegahnya”
mengandung pesan makna tersirat yaitu untuk mencegah dari
perbuatan maksiat.
6 Deskripsi I would like to have Vodka tonight
→ saya ingin minum Vodka (sejenis minuman yang mengandung
kadar alkohol yang tinggi, bening tidak berwarna seperti air
mineral, biasanya terbuat dari hasil penyulingan kentang yang
difermentasi dan didistilasi) malam ini
)‫ ال َم ْره ُْو ُن‬bentuk objek (maf’ul) dari fi’il rahana- yarhanu yang memiliki
arti “menggadaikan”
→ barang yang baru digadaikan
7 Kreasi diskursif teknik ini menampilkan kesepadanan yang tidak terduga atau tidak
pernah terpikirkan sebelumnya atau dapat disebut juga seperti keluar
atau berbeda dari konteks yang ada. Teknik penerjemahan ini
biasanya digunakan penerjemah untuk menerjemahkan judul buku
atau judul film.
Ronggeng Dukuh Paruk
→ The Dancer

Catching Fire
→ Tersulut

َ ‫ أَتَي ب َما‬datang-dengan apa-atasnya(


)‫علَيْه‬
→ telah memenuhi semua syarat
8 Padanan lazim Sesuai makna kamus
Overseas from coast to coast
→ menyebrangi setiap lautan

Sincerely yours
→Hormat kami
9 Generalisasi teknik penerjemahan yang dilakukan dengan menggunakan istilah
yang lebih umum atau netral dalam menerjemahkan kata ke dalam
bahasa sasaran
Cushion, tinted moisturizer, BB cream, CC cream
→ alas bedak
ُ‫)الزلَ ُل‬
َّ tergelincir(
→ُkesalahan
kata “tergelincir” hanya memiliki makna secara khusus saja
diantaranya: tergelincir karena jalan licin, tergelincir ke dalam dosa.
Adapun “kesalahan” memiliki makna secara umum, masuk di
dalamnya semua kesalahan. Dalam hal ini Penerjemah memilih
menggunakan istilah yang lebih umum yaitu “kesalahan” karena
dalam bahasa Indonesia istilah ini lazim digunakan tanpa perlu
menambahkan keterangan.
10 amplifikasi salah satu teknik penerjemahan yang menambah unsur-unsur
Linguistik linguistik dalam terjemahan bahasa sasaran. Teks ini biasanya
digunakan dalam penerjemahan lisan konsekutif atau dubbing.

Pardon me?
→ dapatkah anda mengulangi perkatannya?
‫ُاإل ْت ََلفِ ُ َي ْثبُتُ ُال َبدَل‬
ِ ‫لَك ِْنُ َم َع‬
→ Namun jika disertai pelanggaran (hak orang lain) pelaku harus
mengganti ... meski sudah gugur dosa dan kesalahanya
Terdapat teknik amplifikasi Linguistik, pada frasa yang digaris bawah
“hak orang lain” ini merupakan frasa tambahan yang tidak terdapat di
BSu dan berfungsi sebagai penjelas dari klausa sebelumnya
11 kompresi Teknik ini merupakan teknik yang meringkas maksud dari bsu yang
Linguistik bertujuan untuk mengefektifkan suatu terjemahan. Teknik ini pada
umumnya digunakan dalam penerjemahan spontan dan subtitling.

Let me know you


→ Ketahuilah
12 Penerjemahan dikerjakan dengan cara menerjemahkan teks Bsu ke dalam Bsa secara
harfiah langsung dengan sedikit meyesuaikan dengan Bsa.

She had taste the food of mine and told me the review
→ Dia telah mencoba makanan yang saya buat dan memberitahu saya
mengenai ulasannya
13 Modulasi yang mengubah sudut pandang, fokus atau kategori kognitif dalam
teks bahasa sumber, teknik ini dapat direalisasikan baik secara
leksikal atau struktural.

You can take the leg off and that might stop it, though I doubt it
→ Potong saja kakiku ini dan mungkin aku akan lebih tenang, walau
aku tidak yakin itu.
‫) َم ْشغُ ْول‬sibuk(
→ sedang dalam proses
Teknik modulasi ini menjelaskan bahwa kata sibuk memiliki arti
“banyak yang dikerjakan” oleh karena itu sesuatu yang dikerjakan itu
harus melalui proses. Pada bait selanjutnya dijelaskan contoh
mengenai hal yang sedang dalam proses tidak boleh diproses lagi
adalah barang yang digadaikan dan harta yang sudah diwakafkan.
14 Partikularisasi teknik penerjemahan yang menggunakan istilah yang lebih spesifik
atau khusus, teknik ini bertolak belakangn dengan teknik generalisasi.

She tries to start having Zumba exercises in every Sunday morning


→ Dia mencoba untuk memulai senam Zumba setiap hari minggu
pagi
Exercises memiliki arti yang beragam
‫( الد ََّر ُن‬kotoran)
→ noda-noda dosa dari hati
yang dimaksud kotoran di sini bisa saja bukan kotoran hewan atau
manusia tetapi kotoran dari hati. Namun, menyesuaikan dengan
konteks situasi.
15 Reduksi Bali is one the favorite tourism place to visit, it also called the heaven
of the world
→ Bali, dikenal juga dengan sebutan surga dunia”.
16 Substitusi Teknik yang mengganti elemen-elemen linguistik menjadi elemen
paralinguistik seperti intonasi atau tinggi rendahnya nada suara atau
isyarat

He louds his voice


→ dia marah
17 Transposisi Teknik yang mengganti kategori gramatikal BSu ke BSa, misalnya
sebuah kata yang diganti menjadi sebuah frasa. *gramatika= tata bahasa
Let’s get little star home to the moon
→ antar bintang kecil supaya kembali ke bulan
ُُ‫(القُلُ ْوب‬hati *plural)
→ hati
Pada kata tersebut mengalami pergeseran dari bentuk plural-jama’
menjadi tunggal-mufrad
18 Variasi Teknik yang mengubah unsur-unsur linguistik atau paralinguistik
yang memengaruhi variasi linguistik tersebut: perubahan nada dalam
teks, gaya bahasa, dialek sosial, dan dialek geografis.

Don’t mind
→ga apa-apa

Anda mungkin juga menyukai