Anda di halaman 1dari 8

Monitoring sistem

Abu Bakar Abdul Karim Al mukmin, ST.


Monitoring sistem

Definisi monitoring pengawasan atau pengumpulan data untuk mengetahui kondisi sesuatu sistem
dan mencegah terjadinya failure pada sistem. Kegiatan ini dilakukan setelah serah terima atau
sistem telah berjalan.
Monitoring sistem

Terdapat dua metode untuk monitoring sistem yaitu :


1. Monitoring sistem melalui jarak jauh (telekomunikasi nirkabel)
2. Monitoring sistem secara langsung
Monitoring sistem secara jarak jauh (telekomunikasi nirkabel)

Telekomunikasi nirkabel dapat digunakan untuk mengetahui kondisi sistem


pembangkit dari kondisi cuaca dan kondisi energi yang dihasilkan dari
pembangkit. Namun monitoring ini memerlukan jaringan komunikasi yang kuat
dan membutuhkan konsumsi daya listrik untuk transfer data.
Monitoring sistem secara langsung

Metode ini secara langsung turun ke lapangan dan memastikan kondisi pembangkit beroperasi secara
aman dan terkendali. Pengawasan meliputi kondisi fisik pembangkit dan kondisi listrik pembangkit.
Monitoring sistem secara langsung

• Untuk kondisi fisik dapat dilakukan dengan inspeksi visual dan dokumentasi.
• Untuk kondisi elektrikal menggunakan multimeter dan tang ampere.
• Inspeksi elektrikal dilakukan pada panel surya, inverter, panel distribusi, dan baterai (jika ada)
• Metode ini biasanya memiliki tahapan pengukuran yang nantinya akan dituangkan kedalam
laporan.
Tahapan monitoring secara langsung
• Visual check
1. Kondisi permukaan panel surya.
2. Kondisi panel dan baterai.
3. Pengecekan label kabel dan tanda bahaya
• Electrical check
1. Pengecekan kondisi Voc dan Isc pada panel surya.
2. Pengecekan kondisi tegangan dan arus yang masuk ke inverter.
3. Pengecekan kondisi tegangan baterai.
4. Pengecekan insulasi kabel.
Terima kasih
Keep work safely

Anda mungkin juga menyukai