Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH : TEORI ORGANISASI

PROGRAM STUDI : SARJANA (S1)

Nama PerguruanTinggi UNIVERSITAS SRIWIJAYA


Nama Fakultas FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
Nama Departemen ILMU ADMINISTRASI NEGARA
Nama Program Studi ILMU ADMINISTRASI NEGARA
RENCANA PEMBELAJARAM SEMESTER
MATA KULIAH KODE MK RUMPUN MK BOBOT SKS
TEORI ORGANISASI SAN-2104 Administrasi 3
DOSEN PENGEMBANG RPS KA PROGRAM STUDI
OTORITAS Dr. Lili Erina, M.Si. Dr. M. Nur Budiyanto, S.Sos,. MPA
CPL – PRODI KEWAJIBAN MATAKULIAH
P1 Konsep teoritis administrasi, organisasi, birokrasi, kebijakan publik, pelayanan publik, perilaku
organisasi, keuangan negara, reformasi administrasi, dan governansi publik secara mendalam
KK1b Mengorganisasikan (merencanakan, menyusun anggaran, mengalokasikan sumber daya,
melaksanakan dan evaluasi) kegiatan dalam rangka implementasi kebijakan publik dan peningkatan
kinerja pelayanan publik
CP – MATAKULIAH (CP-MK)
M1 Mahasiswa memiliki kemampuan memahami konsep dasar teori organisasi dan sejarah teori (P1)
CAPAIAN M2 Mahasiswa memiliki kemampuan untuk menjelaskan, menganalisis dan mendesign dan
PEMBELAJARAN memecahkan berbagai persoalan yang berhubungan dengan organisasi publik dan private (KK1b)
(CP)
SUB CP-MATAKULIAH (SUB CP-MK)
L1 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan konsep dasar dan hakekat organisasi (M1)
L2 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan sejarah pemikiran teori organisasi (M2)
L3 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan lingkungan organisasi (M1)
L4 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan struktur dan design organisasi (M2)
L5 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan kinerja organisasi (M2)
L6 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan kepemimpinan organisasi (M2)
L7 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan perubahan dan inovasi organisasi (M2)
L8 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan teknologi organisasi (M2)
L9 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan dan menganalisis patologi organisasi dan
penyehatan organisasi (M2)
L10 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan dan menganalisis pembelajaran organisasi
(M2)
L11 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan dan menganalisis hubungan organisasi,
komunikasi dan koordinasi organisasi (M2)
L12 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan dan menganalisis jejaring organisasi (M2)
L13 Mahasiswa mampu menggambarkan dan menjelaskan dan menganalisis Etika Budaya organisasi
(M2)
DeskripsiSingkat MK Mata kuliah ini bertujuan untuk menjelaskan teori-teori organisasi yang berkembang hingga saat
ini, termasuk evolusi teori organisasi, perbedaab organisasi publik dan privat, analisis lingkungan
organisasi, kepemimpinan, pengambilan keputusan, perubahan dan inovasi organisasi serta
permasalahan terkait organisasi lainnya
Pustaka Wajib 1. Gibson, James L; Invancevich, Jhon M; Donnelly, James H. 1990. Organisasi: Perilaku,
Stuktur, Proses. Ed. Agus Dharma. Jakarta: Erlangga
2. Harch, Marry Jo.1997. Organisation Theory. New York: Oxpord University Press
3. Robbins, Stephen P & Barnwell, Neil. 2002. Organisation Theory. Australia: Pearson Education
4. Winardi: Teori Orgasisasi dan Pengorganisasian. Rajawali Pres.
5. Miftah Toha: Analisis Pembinaan Organisasi, rajawali Pres.

Media Pembelajaran Perangkat Lunak : Perangkat Keras :


PPT, Prezi, dll LCD Proyektor , Laptop

Mg SUB-CP-MK (sbg Bahan kajian Metode Waktu Pengalaman Kriteria Penilaian Bobot
Ke- kemampuan akhir (Materi Ajar) Pembelajaran Belajar dan Indikator Penilaian
yang diharapkan) Mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1. Mahasiswa Introductory: Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
mengetahui secara Penyampain tanya Jawab literature, menjelaskan teori
umum mengenai silabus/peta membaca, dasar organisasi
konsep dasar materi diskusi,
organisasi perkuliahan. mengerjakan
Penyampaian tugas
RPS, Kontrak (mandiri dan
Perkuliahan dan atau
lainnya: kelompok)
 Pengertian
Teori
Organisasi
 Prinsip-Prinsip
Organisasi
 Macam-
Macam
Organisasi
 Perbedaan dan
Persamaan
Organisasi
Publik dan
Privat
2. Mahasiswa mampu Sejarah Pemikiran Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Teori Organisasi: Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan  Teori Klasik Diskusi k membaca, sejarah pemikiran
sejarah pemikiran  Teori Neo Kelompok, diskusi, teori organisasi
teori organisasi Klasik Tugas Mandiri mengerjakan
 Teori Modern tugas
 Teori Post (mandiri dan
Modern atau
kelompok)

3. Mahasiswa mampu  Definisi Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam


menggambarkan Lingkungan Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan Organisasi Diskusi k membaca, lingkungan
lingkungan  Lingkungan Kelompok, diskusi, organisasi
organisasi Internal dan Tugas Mandiri mengerjakan
Eksternal tugas
(mandiri dan
atau
kelompok)
4. Mahasiswa mampu Struktur dan Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Design Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan Organisasi: Diskusi k membaca, struktur dan design
struktur dan design  Pengertian Kelompok, diskusi, organisasi
organisasi Struktur dan Tugas Mandiri mengerjakan
Bagan tugas
Organisasi. (mandiri dan
 Bentuk atau
Struktur kelompok)
Organisasi
5 Mahasiswa mampu Kinerja Organisasi Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan  Pengertian Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan Kinerja Diskusi k membaca, kinerja organisasi
kinerja organisasi Organisasi Kelompok, diskusi,
 Kriteria Tugas Mandiri mengerjakan
Kinerja tugas
Organisasi (mandiri dan
 Indikator dan atau
Ukuran kelompok)
Kinerja
 Model-Model
Peengukuran
Kinerja
6 Mahasiswa mampu Kepemimpinan Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan  Pengertian Diskusi k membaca, kepemimpinan
kepemimpinan Kepemimpinan Kelompok, diskusi, organisasi
organisasi Organisasi Tugas Mandiri mengerjakan
 Pendekatan tugas
dalam (mandiri dan
atau
Kepemimpinan
kelompok)
Organisasi

7 Mahasiswa mampu perubahan dan Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam


menggambarkan Inovasi Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan  Pengertian Diskusi k membaca, perubahan dan
perubahan dan Perubahan dan Kelompok, diskusi, inovasi organisasi
inovasi organisasi Inovasi Tugas Mandiri mengerjakan
Organisasi tugas
dalam Konteks (mandiri dan
Dinamika atau
 Keberagaman kelompok)
dan
Ketidakpastian
8. UTS
9. Mahasiswa mampu Teknologi Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan Diskusi k membaca, perubahan dan
teknologi organisasi Kelompok, diskusi, inovasi organisasi
Tugas Mandiri mengerjakan
tugas
(mandiri dan
atau
kelompok)
10. Mahasiswa mampu Patologi Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Organisasi dan Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan Penyehatan Diskusi k membaca, patologi organisasi
dan menganalisis Organisasi Kelompok, diskusi, dan penyehatan
patologi organisasi Tugas Mandiri mengerjakan organisasi
dan penyehatan tugas
organisasi (mandiri dan
atau
kelompok)

11. Mahasiswa mampu Pembelajaran Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam


menggambarkan Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan Diskusi k membaca, pembelajaran
dan menganalisis Kelompok, diskusi, organisasi
pembelajaran Tugas Mandiri mengerjakan
organisasi tugas
(mandiri dan
atau
kelompok)
12. Mahasiswa mampu  Hubungan Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan  Komunikasi Diskusi k membaca, hubungan
dan menganalisis dan Kelompok, diskusi, organisasi,
hubungan Koordinasi Tugas Mandiri mengerjakan komunikasi dan
organisasi, Organisasi tugas koordinasi
komunikasi dan (mandiri dan organisasi
atau
koordinasi organisasi
kelompok)

13. Mahasiswa mampu  Jejaring Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam


menggambarkan Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan  Pemahaman Diskusi k membaca, jejaring organisasi
dan menganalisis Jejaring Kelompok, diskusi, dan Kolaborasi
jejaring organisasi  Kolaborasi Tugas Mandiri mengerjakan Organisasi
Organisasi tugas
(mandiri dan
atau
kelompok)

14. Mahasiswa mampu  Etika Budaya Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan
dan menjelaskan  Pengertian Diskusi k membaca, konsep dasar Etika
dan menganalisis Budaya Kelompok, diskusi, Budaya Organisasi
Etika Budaya Organisasi Tugas Mandiri mengerjakan
Organisasi tugas
(mandiri dan
atau
kelompok)
15. Mahasiswa mampu  Etika Budaya Ceramah, 170 Mencari Ketepatan dalam
menggambarkan Organisasi Tanya Jawab, literature, menjelaskan Level
dan menjelaskan (lanjutan) Diskusi k membaca, Budaya Organisasi
dan menganalisis  Level Budaya Kelompok, diskusi, serta Etika Kerja
Etika Budaya Organisasi Tugas Mandiri mengerjakan
tugas
organisasi (lajutan)  Budaya Kerja
(mandiri dan
dan Etika atau
Kerja kelompok)

16. UAS

Anda mungkin juga menyukai