Anda di halaman 1dari 6

ANALISIS MATA PELAJARAN DAN KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) SMT I

Nama Madrasah : MAN KENDAL Semester / Tahun Pelajaran : I / 2023/2024


Kelas / Peminatan : XII / MIPA Nama Guru Penyusun : Nurus Samah, S.Pd
Mata Pelajaran : BIOLOGI Email / Telp : nurussamah.nf@gmail.com / 085950243512

Dimensi proses kognitif : level C1, C2, C3, C4, C5 atau C6 Pilihan ganda : 30 (Sesuai Surat Tugas)
Dimensi pengetahuan : Faktual, Konseptual, Prosedural Atau Metakognitif Essay / Uraian : 5
Setiap mapel 20 % soal klasifikasi HOTs (High Order Thinking Skill) indikator level C4, C5, atau C6
Sumber Dimensi
No. Tujuan Materi Bentuk No. Dimensi
Kompetensi Dasar Belajar/ Indikator Soal Proses
KD Pembelajaran Pembelajaran Soal Soal Pengetahuan
Text book Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Menjelaskan pengaruh Peserta didik dapat Struktur biji Biologi,Kem Disajikan gambar struktur biji, PG 1 C2 Metakognitif
3.1 faktor internal dan menggunakan nalar endikbud. peserta didik dapat menentukan
faktor eksternal tentang Pertumbuhan dll sumber bagian dari biji yang sedang
terhadap pertumbuhan dan Perkembangan yang relvan berkecambah.
dan perkembangan Faktor – faktor yang Peserta didik dapat PG 2 C2 Konseptual
makhluk hidup mempengaruhi menggunakan nalar untuk
pertumbuhan memahami pengaruh cahaya
terhadap pertumbuhan tanaman
Hormon Peserta didik dapat PG 3 C1 Konseptual
pertumbuhan dan menggunakan nalar untuk
fungsinya mengkatagorikan hormon
pertumbuhan dan fungsinya.
Pertumbuhan Peserta didik dapat PG 4 C3 Konseptual
perkembangan menggunakan nalar untuk
embrionik pada memahami urutan tahapan
hewan / manusia pertumbuhan dan
perkembangan embrionik pada
hewan
Faktor eksternal Disajikan tabel hasil PG 5 C4 Metakognitif
pertumbuhan eksperimen, peserta didik dapat
menggunakan pemahaman
tentang macam faktor eksternal
yang mempengaruhi

1|AnalisisMata Pelajaran dan Kisi-kisi Soal Penilaian Akhir Semester Gasal . 2022/2023
Sumber Dimensi
No. Tujuan Materi Bentuk No. Dimensi
Kompetensi Dasar Belajar/ Indikator Soal Proses
KD Pembelajaran Pembelajaran Soal Soal Pengetahuan
Text book Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
pertumbuhan pada tumbuhan
Contoh peristiwa dari Peserta didik dapat menjelaskan Uraian 31 C2 Konseptual
pertumbuhan dan secara tepat tahap embrionik
perkembangan pada pertumbuhan atau
perkembangan hewan.
3.2 Menjelaskan proses Peserta didik dapat Mekanisme kerja Disajikan gambar grafik kerja PG 6 C4 Metakognitif
metabolisme sebagai memahami enzim enzim, peserta didik dapat
reaksi enzimatis dalam mekanisme, dan memahami faktor-faktor yang
makhluk hidup manfaat metabolisme mempengangaruhi kerja enzim.
sel
Respirasi aerob dan Peserta didik dapat menentukan PG 7 C3 Konseptual
reaksi – reaksi pada jumlah energi yang dihasilkan
tiap tahapannya dari siklus krebs.
Respirasi an aerob Disajikan beberapa pernyataan, PG 8 C4 Konseptual
( fermentasi ) peserta didik dapat menentukan
jenis fermentasi dan
mikroorganisme yang tepat.
Percobaan Di sajikan gambar model PG 9 C4 Prosedural
Fotosintesis percobaan, peserta didik dapat
Ingenhousz menentukan kesimpulan yang
tepat tentang fotosintesis .
Kegiatan yang terjadi Disajikan data proses yang PG 10 C4 Metakognitif
pada reaksi terang terjadi pada fotosintesis, peserta
fotosintesis didik dapat memilih proses
yang terjadi pada reaksi terang
Reaksi terkait Peserta didik dapat menjelaskan Uraian 32 C3 Metakognitif
katabolisme dan bagian dari kloroplas yang
anabolisme berperan menyerap gelombang
cahaya .
3.3 Menganalisis Peserta didik dapat me- Susunan kromosom Disajikan informasi, peserta PG 11 C3 Konseptual
hubungan struktur dan mahami tentang pada sel didik dapat menentukan
fungsi gen, DNA, Substansi Genetik susunan kromosom pada suatu
kromosom dalam (Gen, DNA, organisme.
penerapan prinsip Kromosom, Sintesis
pewarisan sifat pada protein dan
2|AnalisisMata Pelajaran dan Kisi-kisi Soal Penilaian Akhir Semester Gasal . 2022/2023
Sumber Dimensi
No. Tujuan Materi Bentuk No. Dimensi
Kompetensi Dasar Belajar/ Indikator Soal Proses
KD Pembelajaran Pembelajaran Soal Soal Pengetahuan
Text book Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
makhluk hidup. pembentukan sifat
makhluk hidup)
Struktur DNA Disajikan gambar, peserta didik PG 12 C2 Konseptual
dapat menentukan jumlah basa
nitrogen penyusun potongan
DNA pada gambar tsb
Sintesis Protein Disajikan informasi, peserta PG 13 C3 Metakognitif
didik dapat menentukan urutan
kodon yang paling tepat yang
terjadi pada sintesis protein
Sintesis Protein Disajikan informasi, peserta PG 14 C1 Metakognitif
didik dapat menentukan urutan
tahap- tahap dalam sintesis
protein
3.4 Menganalisis proses Reproduksi Sel Disajikan gambar, peserta didik PG 15 C4 Faktual
pembelahan sel Mitosis dapat mengkomunikasikan
sebagai dasar bagian dari gambar tersebut
penurunan sifat dari dengan tingkah laku kromosom
induk kepada yang terjadi pada tahapan
keturunannya. pembelahan mitosis

Gametogenesis Disajikan informasi, peserta PG 16 C3 Konseptual


didik dapat menentukan jumlah
kromosom yang dimiliki oleh
organisme yang membelah diri
secara meiosis.
Gametogenesis pada Peserta didik dapat PG 17 C4 Metakognitif
tumbuhan menggunakan nalar untuk
menentukan peristiwa yang
terjadi pada reproduksi
tumbuhan angiospermae
Reproduksi sel Disajikan informasi, peserta Uraian 33 C4 Konseptual
3|AnalisisMata Pelajaran dan Kisi-kisi Soal Penilaian Akhir Semester Gasal . 2022/2023
Sumber Dimensi
No. Tujuan Materi Bentuk No. Dimensi
Kompetensi Dasar Belajar/ Indikator Soal Proses
KD Pembelajaran Pembelajaran Soal Soal Pengetahuan
Text book Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
sebagai mekansme didik dapat menentukan rasio
penurunan sifat fenotip pada suatu individu
hasil persilangan.
3.5 Menerapkan prinsip Persilangan Di sajikan informasi, peserta PG 18 C4 Metakognitif
pewarisan sifat monohibrid didik dapat menentukan
makhluk hidup pasangan genotip induk pada
berdasarkan hukum persilangan.
Mendel
Pembentukan gamet Peserta didik dapat menentukan PG 19 C24 Konseptual
macam gamet yang di hasilkan
pada peristiwa tautan
Penyimpangan semu Peserta didik dapat menentukan PG 20 C2 Metakognitif
hukum Mendel jenis penyimpangan semu
hukum Mendel pada suatu
persilangan.
Penyimpangan semu Di sajikan informasi, peserta PG 21 C3 Prosedural
hukum Mendel didik dapat menentukan jumlah
fenotip keturunan pada suatu
persilangan ayam creeper.
Penyimpangan semu Dari informasi yang diberikan, PG 22 C4 Metakognitif
hukum Mendel peserta didik dapat menentukan
genotif induk pada suatu
persilangan.
3.7 Menganalisis pola- Hereditas pada Dari data yang disajikan, PG 23 C4 Metakognitif
pola hereditas pada manusia peserta didik dapat menentukan
manusia. kemungkinan genotif pasangan
suami istri pada golongan darah
manusia.
Konsep genetika Dari informasi yang disajikan, PG 24 C4 Faktual
peserta didik dapat
mengkomunikasikan antar
komponen yang ada untuk
menentukan pernyataan yang
paling sesuai dengan konsep
pewarisan sifat.
4|AnalisisMata Pelajaran dan Kisi-kisi Soal Penilaian Akhir Semester Gasal . 2022/2023
Sumber Dimensi
No. Tujuan Materi Bentuk No. Dimensi
Kompetensi Dasar Belajar/ Indikator Soal Proses
KD Pembelajaran Pembelajaran Soal Soal Pengetahuan
Text book Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Persilangan yang Peserta didik mampu PG 25 C4 Metakognitif
mengandung sifat menggunakan nalar untuk
letal menganalisis kejadian yang
disampaikan dalam pernyataan
terkait hasil persilangan pada
Thalasemia
Ciri penyakit/ Disajikan informasi, peserta PG 26 C3 Metakognitif
gangguan / kelainan didik dapat menentukan
menurun kemungkinan genotip orang tua
pada peristiwa buta warna
manusia
Contoh penyakit/ Peserta didik dapat menentukan PG 27 C1 Metakognitif
gangguan / kelainan fenotip golongan darah pada
menurun manusia
Sex linkage / tautan Dari informasi yang disajikan, PG 28 C4 Metakognitif
seks peserta didik dapat menentukan
kemungkinan fenotif pada anak
hasil persilangan sifat hemofili
pada manusia
Persilangan dengan Peserta didik dapat menentukan Uraian 34 C2 Faktual
tautan seks dan letal contoh kelainan genetik yang
tertaut gonosom.
3.8 Menganalisis Peserta didik dapat Pengertian mutasi Peserta didik dapat menentukan PG 29 C2 Konseptual
peristiwa mutasi pada memahami Mutasi pernyataan yang tepat terkait
makhluk hidup ( Jenis-jenis mutasi
Mekanisme , Penyebab Dampak mutasi Peserta didik mampu PG 30 C3 Faktual
Dampak dan implikasi mengkomunikasikan berbagai
serta benefit mutasi) elemen pemahaman dan
informasi terkait dengan
beberapa syndrom akibat mutasi
kromosom
Mekanisme Mutasi Dari informasi yang disediakan, Uraian 35 C6 Konseptual
alami peserta didik dapat
menggunakan fikir untuk
mengatasi dampak radiasi bagi
5|AnalisisMata Pelajaran dan Kisi-kisi Soal Penilaian Akhir Semester Gasal . 2022/2023
Sumber Dimensi
No. Tujuan Materi Bentuk No. Dimensi
Kompetensi Dasar Belajar/ Indikator Soal Proses
KD Pembelajaran Pembelajaran Soal Soal Pengetahuan
Text book Kognitif
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
tubuh terkait mutasi alami.

Kendal, Oktober 2023


Guru Penyusun,

Nurus Samah, S.Pd


NIP. 197107201997032002

6|AnalisisMata Pelajaran dan Kisi-kisi Soal Penilaian Akhir Semester Gasal . 2022/2023

Anda mungkin juga menyukai