Anda di halaman 1dari 4

RPS (RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER)

Supervisi Pendidikan Islam

A. Identitas
Mata Kuliah : Supervisi Pendidikan Islam
Kode Mata Kuliah :
Jur/Prodi : Manajemen Pendidikan Islam
Program : Magister
Bobot : 3 Sks
Dosen Pengampuh : Prof. Dr. H. Syahruddin Usman, M.Pd.
: Dr. Mulyadi, M.Pd.
: Dr. Muh. Al- Qadri Burga M. Pd.
Jumlah Pertemuan: 16 Pertemuan

Deskripsi Mk: Supervisi Pendidikan Islam bertujuan untuk meningkatkan


pengetahuan dan keterampilan mahasiswa dalam menerapkan konsep dasar
supervisi pendidikan, ruang lingkup supervisi, obyek supervisi pendidikan,
pendekatan supervisi pendidikan, proses supervisi pendidikan, teknik supervisi
pendidikan, komponen-komponen supervisi pendidikan, Etika Supervisor
Pendidikan dalam meningkatkan Profesionalisme guru PAI, dan instrumen supervisi
pendidikan.

Kemampuan Akhir Bahan Bentuk Kriteriia Bobot


Minggu yang diharapkan Kajian/Bahan pem- penilaian/Indikator
ke Ajar Belajaran

1 2 3 4 5 6
1 Mahasiswa setelah Orientasi Persentasi Menjelaskan pengertian 85%
mengikuti perkuliahan perkuliahan, Makalah, supervisi pendidikan
dapat menjelaskan Pengertian Diskusi,dan
pengertian supervisi Supervisi Rensponsi
secara mendalam Pendidikan Islam

Mahasiswa setelah Ruang lingkup, Persentasi Menjelaskan ruang lingkup, 95%


mengikuti perkuliahan Tujuan Umum , Makalah, tujuan Umum , fungsi dan
2 dapat menjelaskan Ruang fungsi dan peran Diskusi,dan peran
lingkup, Tujuan Umum , Supervisi Rensponsi supervisi pendidikan
fungsi dan peran Pendidikan Islam–
Supervisi Pendidikan
3 Mahasiswa setelah Perencanaan Persentasi Menjelaskan dan menyusun 95%
mengikuti perkuliahan Supervisi Makalah, perencanaan supervisi
dapat menjelaskan dan Akademik Diskusi,dan akademik
menyusun Perencanaan Rensponsi
Supervisi Akademik

4 Mahasiswa setelah Komunikasi dalam Persentasi Mengimlemntasikan 95%


mengikuti perkuliahan Supervisi Makalah, komunikasi dalam supervisi
dapat Pendidikan Diskusi,dan pendidikan
mengimplemntasikan Rensponsi
Komunikasi dalam
Supervisi Pendidikan

5 Mahasiswa setelah Model-.model Persentasi Memperaktikkan model- 95%


mengikuti perkuliahan Supervisi Makalah, model supervisi pendidikan
dapat menjelaskan dan Pendidikan Diskusi,dan
mengimlemntasikan Rensponsi
model-model supervise
pendidikan
6 Mahasiswa setelah Teknik-teknik Persentasi Menerapkan teknik-teknik 95%
mengikuti perkuliahan Supervisi Makalah, supervisi pendidikan
dapat menjelaskan dan Pendidikan Diskusi,dan (individual dan kelompok)
mengimlemntasikan (individual dan Rensponsi
teknik-teknik Supervisi kelompok
Pendidikan (individual
dan kelompok
7 Mahasiswa setelah Perencanaan Persentasi Menjelaskan konsep
mengikuti perkuliahan Supervisi Makalah, perencanaan supervisi
dapat menjelaskan - Akademik Diskusi,dan akademik dan
Konsep perencanaan - Konsep Rensponsi manfaat perencanaan
supervisi akademik, perencanaan supervisi akademik 85%
manfaat perencanaan supervisi
supervisi akademik akademik
-Manfaat
perencanaan
supervisi
akademik –

8 . Med Test
9 Mahasiswa setelah Konsep Supervisi Persentasi Menjelaskan konsep 85%
mengikuti perkuliahan Akademik Makalah, supervisi akademik
dapat memahami konsep Diskusi,dan
supepvisi akademik Rensponsi
10 Mahasiswa setelah Konsep Supervisi Persentasi Menjelaskan konsep 95%
mengikuti perkuliahan Manajerial Makalah, supervisi manajerial
dapat memahami konsep Diskusi,dan
supervisi manajerial Rensponsi
11 Mahasiswa setelah Konsep Supervisi Persentasi Menjelaskan konsep 95%
mengikuti perkuliahan Klinik Makalah, supervisi klinik
dapat memahami konsep Diskusi,dan
supervisi klinik Rensponsi
12 Mahasiswa setelah Komponen- Persentasi Menjelaskan komponen-
mengikuti perkuliahan komponen Makalah, komponen supervisi 95%
dapat menjelaskan dan Supervisi Diskusi,dan pendidikan
menerapkan Komponen- pendidikan Rensponsi
komponen Supervisi
pendidikan

13 Mahasiswa setelah Kompetensi Persentasi Menjelaskan kompetensi


mengikuti perkuliahan kepala Madrasah, Makalah, kepala madrasah , guru,dan
dapat menjelaskan guru,dan Diskusi,dan pengawas sekolah dalam
kompetensi pengawas Rensponsi kegiatan supervisi pendidik 85%
kepala madrasah , sekolah/madrasah an
guru,dan pengawas dalam
sekolah dalam kegiatan supervisi
kegiatan supervisi pendid pendidikan.
ikana

14 Mahasiswa setelah Pendekatan Persentasi menerapkan pendekatan 95%


mengikuti perkuliahan Supervisi Makalah, supervisi pendidikan
dapat menjelaskan dan Pendidikan Diskusi,dan (direktif, non direktif, dan
menerapkan pendekatan (Direktif, non Rensponsi kolaboratif)
supervisi pendidikan direktif dan
(direktif, non direktif, dan kolaboratif
kolaboratif)
15 Mahasiswa setelah Etika Supervisor Persentasi Membimbing peningkatan 95%
mengikuti perkulihan Pendidikan dalam Makalah, profesionalisme guru PAI
dapat menjelaskan etika meningkatkan Diskusi,dan
supervisor pendidikan Profesionalisme Rensponsi
dalam meningkatkan guru PAI
profesionalisme guru PAI
16 Mahasiswa setelah Instrumen – Persentasi Menyusun instrumen - 95%
mengikuti perkulihan instrumen Makalah, instrumen supervisi
dapat trampil menyusun Supervisi Diskusi,dan pendidikan
Instrumen -instrumen pendidikan Rensponsi
supervisi pendidikan
Referensi :

Arikunto, Suharsimi. 2004. Dasar-dasar Supervisi. Bandung:


Blandford, S. (2000). Managing Professional Development in Schools. London:
Routledge.
Diaz-Maggioli, Gabriel. (2004). Teacher Centered Professional Development.
Alexandria, VA : Association for Supervision and Curriculum Development.
Maryono. 2011. Dasar-Dasar & Teknik Menjadi Supervisor Pendidikan. Yogyakarta: Ar-
Ruzz Media
Mustrai, Muhammad. 2014. Manajemen Pendidikan. Jakrta: PT Raja Grafindp Persada
Nawawi, Hadari. 1993. Administrasi Pendidikan. Jakarta: Haji Masagung

Pidarta, Made. 2009. Supervisi Pendidikan Kontekstual. Jakarta: Rineka Cipta.

Purwanto, Ngalim. 1991. Administrasi dan Supervisi Pendidikan. Bandung:Remaja


Rosdakarya.
Rifai, Moh. 1982. Supervisi Pendidikan. Bandung: Jemmars

Sahertian, P.A. 2008. Konsep Dasar dan Teknik Supervisi Pendidikan. Jakarta: Rineka
Cipta.
Sallis Edward. 2007. Total Quality Management in Education. Alih bahasa oleh Riyadi,
A.A. dan Fahrurrozi. Yogyakarta: Penerbit IRCiSoD.
Subari. 1994. Supervisi Pendidikan Dalam Rangka Perbaikan Situasi Mengajar. Jakarta:
Bumi Aksara
Subroto, Suryo. 1988. Dimensi-dimensi Administrasi Pendidikan di Sekolah. Jakarta:
Bina Aksara

Anda mungkin juga menyukai